Anda di halaman 1dari 17

PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

TERHADAP DAMPAK ALAT KONTRASEPSI


BAGI KEHARMONISAN SUAMI ISTRI
(Studi Kasus Di Desa Sumberejo, Kecamatan Banyuputih, Kabupaten Situbondo)

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan


Dalam Menyelesaikan Program Sarjana (S-1) Pada Program Studi
Hukum Keluarga Islam Fakultas Syari’ah Dan Ekonomi Islam
Universitas Ibrahimy

Oleh:
SITI AYU RAHAYU
NPM/NIRM: 2017.12.074/2017.4.009.0203.1.000814

PROGRAM STUDI HUKUM KELUARGA ISLAM


FAKULTAS SYARI’AH DAN EKONOMI ISLAM
UNIVERSITAS IBRAHIMY
SITUBONDO
2021

i
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Siti Ayu Rahayu

NPM/NIRM : 2017.12.074/2017.4.009.0203.1.000814

Program Studi : Hukum Keluarga Islam

Fakultas : Fakultas Syari’ah dan Ekonomi Islam

Menyatakan dengan sebenarnya, bahwa tugas akhir/skripsi ini secara keseluruhan

adalah hasil penelitian atau karya saya sendiri, kecuali pada bagian-bagian yang

dirujuk sebagai sumber referensi dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila di

kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa tugas akhir/skripsi ini hasil

plagiasi, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.

Situbondo, 10 Juni 2021

Saya yang menyatakan,

Siti Ayu Rahayu

ii
PERSETUJUAN PEMBIMBING

Tugas Akhir / Skripsi ditulis oleh:

Nama : Siti Ayu Rahayu

NPM / NIRM : 2017.12.074/2017.4.009.0203.1.000814

Judul : PERSPEKTIF HUKUM ISLAM TERHADAP DAMPAK

ALAT KONTRASEPSI BAGI KEHARMONISAN SUAMI

ISTRI (Studi Kasus Di Desa Sumberejo, Kecamatan

Banyuputih, Kabupaten Situbondo).

Telah ditelaah dan disetujui oleh pembimbing untuk diuji pada sidang /

munaqasyah.

Situbondo, 10 Juni 2021

Pembimbing I, Pembimbing II,

Dr. Ainun Najib, S.Ag., M.H. Maswar, M.Pd.

iii
HALAMAN PENGESAHAN

SKRIPSI

PERSPEKTIF HUKUM ISLAM TERHADAP


DAMPAK ALAT KONTRASEPSI BAGI KEHARMONISAN SUAMI ISTRI

SITI AYU RAHAYU


2017.12.074

telah dipertahankan di depan dewan penguji Sidang/Munaqasyah Skripsi pada


hari , tanggal sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana
(S.H.) pada Fakultas Syari’ah dan Ekonomi Islam Universitas Ibrahimy.

Tim Penguji,

Ketua Sidang, Sekretaris Sidang,

Penguji I, Penguji II,

Mengetahui
Dekan,

iv
SUBAIDI, S.Ag., MHI.
NIY: 409.5.02.005

MOTTO :

‫ض ومِب ا َأْن َف ُقوا ِمن َأموهِلِم فَ َّ حِل‬


َ ‫َّل اللَّهُ َب ْع‬ ‫ال َق َّومو َن على الن ِ مِب‬
‫ات‬
ُ َ ‫الصا‬ ْ َ ْ ْ ْ َ َ ٍ ‫ض ُه ْم َعلَى َب ْع‬ َ ‫ِّساء َا فَض‬
َ َ َ ْ ُ ُ ‫الر َج‬ ِّ
‫ج‬

َ ‫ب مِب َا َح ِف‬
ُ‫ظ اللَّه‬ ِ ‫ات لِّْلغَْي‬ ِ
ٌ َ‫ات َحافظ‬
ِ
ٌ َ‫قَانت‬

“Laki-laki (suami) itu pelindung bagi perempuan (istri), karena Allah telah
melebihkan sebagian mereka (laki-laki) atas sebagian yang lain (perempuan),
dan karena mereka (laki-laki) telah memberikan nafkah dari hartanya. Maka
perempuan-perempuan yang shaleh, adalah mereka yang taat (kepada Allah) dan
menjaga diri ketika (suaminya) tidak ada, karena Allah telah menjaga (mereka).”
(Q.S. An-Nisa’: 34)

v
PERSEMBAHAN

Bismillahirrahmanirrahim

Alhamdulillahi rabbil alamin, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang

telah memberikan nikmat iman dan islam kepada kita semua. Shalawat dan salam

kepada Nabi Muhammad SAW sang petunjuk jalan kebenaran dan pembawa

syafa’at di hari akhir nanti. Saya persembahkan karya tulis ilmiah ini untuk semua

pihak yang telah berjasa selama saya menempuh pendidikan Strata satu (S-1) ini:

1. Kedua orang tua saya, Ayah Sukiman Tuami dan Mama Nima, yang selalu

menjaga saya dalam setiap doa-doanya.

2. Mertua saya, Bapak H. Muhammad Hidayatullah dan Ibu Hj. Siti

Susriyati, yang selalu memberikan dukungan serta nasehat demi kesuksesan

saya dalam mengejar impian saya.

3. Suami tercinta Dodik Hermawan, S.Pi., Putri tersayang Raisha Jihan

Faradisa, dan anak kedua kami yang kini berada dalam kandungan saya,

untuk kalian yang selalu ada menemani saya dalam keadaan apapun, sumber

semangat dan alasan di setiap kebahagiaan saya.

4. Kakak-kakak saya, adik-adik saya, dan keluarga besar, yang selalu

memberikan doa dan dukungan di setiap langkah saya.

5. Teruntuk bapak Drs. H. Fathur Rohman, Ms., M.H., M.HES., yang telah

dengan sabar membimbing saya di luar kegiatan akademik.

vi
6. Sahabat tercinta Qomaril Laili yang selalu membantu dan menemani selama

proses penyelesaian skripsi ini.

7. Ibu Dra. Rita Hosnaniah., Ibu Habibaturrohmaniah, Amd. Keb., Ibu

Nurul Fitria, Amd. Keb., Ibu Intan Pratiwi, Amd., Keb., dan Ibu

Rismawati, Amd. Keb., yang telah membantu dan mendukung penyelesaian

skripsi ini.

8. Teruntuk kakak Umla’ul Nikmah, S.H., Sofiyatul Latifah, S.E., dan

Zeqiyatun Nuvus, S. E., yang telah membantu menyelesaikan skripsi ini.

9. Teruntuk kawan-kawan Lembaga Bantuan Hukum Mitra Santri Situbondo

yang selalu memberikan semangat kepada saya untuk segera menyelesaikan

penulisan skripsi ini.

10. Semua guru dan dosen. Tanpa inspirasi, dukungan, bantuan dan doa yang

kalian berikan dengan ikhlas, saya tidak akan sampai pada tahap ini.

11. Teman-teman seperjuangan yang selalu memberikan semangat, berbagi

pengetahuan, berjuang dan belajar bersama dalam menempuh pendidikan

Strata satu (S-1) ini.

12. Almamater kebanggaan, Universitas Ibrahimy Sukorejo Situbondo. Semoga

ilmu yang saya dapatkan menjadi ilmu yang barokah. Semoga karya tulis ini

dapat memberikan makna dan membawa manfaat bagi banyak orang.

vii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Allah SWT, karena atas Rahmat dan Hidayah-Nya,

tahapan demi tahapan dalam penyusunan tugas akhir ini mulai dari perencanaan,

pelaksanaan dan penyelesaian skripsi sebagai salah satu syarat penyelesaian

program sarjana dapat terselesaikan dengan baik dan lancar.

Shalawat serta salam semoga selalu tercurahlimpahkan kepada baginda Nabi

Muhammad SAW sang motivator pembawa petunjuk dan syafaat yang selalu

dinantikan sampai hari akhir nanti.

Kesuksesan dan kelancaran penulisan skripsi ini dapat peneliti peroleh

karena dukungan beberapa pihak. Oleh karena itu Peneliti sampaikan terima kasih

sebesar-besarnya kepada:

1. KHR. Ach. Azaim Ibrahimy Dhafir, S.Sy., M.H., selaku Pengasuh Pondok

Pesantren Salafiyah Syafi’iyah Sukorejo Situbondo.

2. KH. Ach. Fadlail, S.H., M.H., selaku Rektor Universitas Ibrahimy Sukorejo

Situbondo.

3. Subaidi, S.Ag., M.HI., selaku Dekan Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam.

4. Dr. R. Fakhrurrazi, M.HI., dan Hali Makki, M.HI., selaku Ketua dan

Sekretaris Program Studi Hukum Keluarga Islam, yang telah banyak

membantu dalam segala hal akademik.

viii
5. Dr. Ainun Najib, S.Ag., M.H., dan Maswar, M.Pd., selaku Pembimbing I

dan Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dengan sabar dan

ikhlas.

6. Bapak Mawardi, M.HI., selaku Dosen Wali Program Studi Hukum Keluarga

Islam (HKI) angkatan 2017.

7. Bapak Izzul Kholid, S.Sos., Selaku Kepala Desa Sumberejo, yang telah

membantu dan memberikan informasi serta data yang diperlukan dalam

penyelesaian skripsi ini.

8. Seluruh Dosen dan Civitas Akademika Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam

Universitas Ibrahimy Sukorejo Situbondo.

9. Seluruh Pihak Terkait yang telah memberikan dukungan dan membantu

penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan lancar.

Semoga semua amal baik yang telah diberikan oleh Bapak/Ibu/Saudara/i

kepada peneliti mendapat balasan yang sebaik mungkin dari Allah SWT, Amin.

Dengan kerendahan hati, peneliti berharap semoga skripsi ini dapat memberikan

manfaat bagi banyak orang, amin. Jazakumullah Khairan.

Situbondo, 10 Juni 2021

Peneliti

ix
ABSTRAK

Siti Ayu Rahayu, 2021. Perspektif Hukum Islam terhadap Dampak Alat
Kontrasepsi Bagi Keharmonisan Hubungan Suami Istri (Studi Kasus
di Desa Sumberejo Kecamatan Banyuputih Kabupaten Situbondo).
Skripsi, Program Studi Hukum Keluarga Islam, Fakultas Syari’ah dan
Ekonomi Islam, Universitas Ibrahimy. Pembimbing I, Dr. Ainun Najib,
S.Ag., M.H., dan Pembimbing II, Maswar, M.Pd.

Penggunaan alat kontrasepsi di kalangan masyarakat merupakan hal yang


lumrah, dan hal ini tidak dilarang baik dalam ruang lingkup hukum Islam maupun
hukum positif. Berbagai macam alat kontrasepsi telah tersebar luas di kalangan
masyarakat, baik itu alat kontrasepsi yang mengandung hormon atau tidak, baik
itu yang bersifat sementara atau permanen. Begitu juga di Desa Sumberejo,
Kecamatan Banyuputih Kabupaten Situbondo. Peneliti berusaha menguraikan
bagaimana dampak alat kontrasepsi ini bagi suami istri dan bagaimana pandangan
hukum Islam terhadap dampak yang ditimbulkan dari penggunaan alat kontrasepsi
ini bagi keharmonisan pasangan suami istri. Berdasarkan hal tersebut penelitian
ini berfokus pada: 1) Dampak negatif penggunaan alat kontrasepsi bagi
keharmonisan suami istri. 2) Perspektif hukum Islam terhadap dampak negatif alat
kontrasepsi bagi keharmonisan suami istri. Metode penelitian yang digunakan
adalah metode kombinasi concurrent embedded strategi, dengan model kualitatif
sebagai metode primer. Dampak negatif alat kontrasepsi bagi keharmonisan
hubungan suami istri berkaitan dengan perubahan penampilan, hubungan intim
suami istri dan potensi memiliki keturunan. Berdasarkan hasil analisis dalam
penelitian ini menunjukkan bahwa dampak alat kontrasepsi berhormon
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keharmonisan hubungan suami
istri. Hal ini dibuktikan dengan nilai thitung = 3,868 > ttabel = 1,66023 atau sig.t =
0,000 < 0,05, maka H0 ditolak dan H1 diterima. Artinya terdapat pengaruh yang
signifikan terhadap dampak alat kontrasepsi berhormon (X) kepada keharmonisan
hubungan suami istri (Y). Hukum penggunaan alat kontrasepsi berhormon sebagai
alternatif yang digunakan dalam program Keluarga Berencana adalah boleh,
sekalipun pada kenyataannya ada beberapa dampak yang ditimbulkan oleh
kandungan hormon yang terdapat di dalam alat kontrasepsi tersebut yang ternyata

x
memberikan pengaruh kepada keharmonisan hubungan suami istri. Jika dampak
ini ternyata berpengaruh kepada menurunnya tingkat keharmonisan hubungan
suami istri, Imam Syafi’i dalam kitabnya al-Umm memberikan jalan keluar bagi
perselisihan yang terjadi antara suami istri yaitu menggunakan konsep Ishlah.

Kata Kunci: Hukum Islam, Dampak Alat Kontrasepsi, Keharmonisan


Hubungan Suami Istri

TRANSLITERASI

Transliterasi ini menggunakan pedoman Transliterasi Arab-Indonesia

berdasarkan Surat Keputusan bersama Menteri Agama dan Menteri Pendidikan

dan Kebudayaan Republik Indonesia tanggal 22 Januari 1998, sebagai berikut:

ARAB INDONESIA
‫ا‬ ‵

‫ب‬ B

‫ت‬ T

‫ث‬ Ts

‫ج‬ J

‫ح‬ H

‫خ‬ Kh

‫د‬ D

‫ذ‬ Dz

‫ر‬ R

‫ز‬ Z

xi
‫س‬ S

‫ش‬ Sy

‫ص‬ Sh

‫ض‬ Dl

‫ط‬ Th

‫ظ‬ Dh

‫ع‬ ‘

‫غ‬ G

‫ف‬ F

‫ق‬ Q

‫ك‬ K

‫ل‬ L

‫م‬ M

‫ن‬ N

‫و‬ W

‫ه‬ H

‫ء‬ A

‫ي‬ Y

xii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ……………………………………………………………..i

PERNYATAAN KEASLIAN …………………………………………………...ii

PERSETUJUAN PEMBIMBING ……………………………………………..iii

HALAMAN PENGESAHAN …………………………………………………..iv

MOTTO ………………………………………………………………………….v

PERSEMBAHAN ……………………………………………………………….vi

KATA PENGANTAR …………………………………………………………viii

ABSTRAK ……………………………………………………………………….x

TRANSLITERASI ……………………………………………………………...xi

DAFTAR ISI …………………………………………………………………..xiii

DAFTAR TABEL ……………………………………………………………..xvi

DAFTAR GAMBAR ………………………………………………………….xvii

BAB I PENDAHULUAN ………………………………………………………..1

xiii
A. Latar Belakang ………………………………………………………….1

B. Identifikasi dan Pembatasan Masalah …………………………………..6

C. Rumusan Masalah ………………………………………………………7

D. Tujuan dan Manfaat Penelitian …………………………………………7

E. Kajian Penelitian Terdahulu …………………………………………….8

F. Definisi Operasional Variabel …………………………………………12

G. Sistematika Pembahasan ………………………………………………15

BAB II KAJIAN TEORI ……………………………………………………....18

A. Pernikahan ……………………………………………………………..18

B. Keluarga Berencana …………………………………………………...20

C. Alat Kontrasepsi ……………………………………………………….32

D. Hak dan Kewajiban Suami Istri dalam Islam ………………………….51

E. Perdamaian (Ishlah) dalam Menyelesaikan Perselisihan antara Suami

Istri …………………………………………………………………….59

F. Hipotesis ……………………………………………………………….62

BAB III METODE PENELITIAN ……………………………………………63

A. Pendekatan dan Jenis Penelitian ……………………………………….63

B. Kehadiran Peneliti ……………………………………………………..64

C. Lokasi Penelitian ………………………………………………………65

D. Informan, Populasi dan Sampel ……………………………………….65

E. Sumber Data …………………………………………………………...67

F. Pengukuran Data dan Instrumen Penelitian …………………………...68

xiv
G. Teknik Pengumpulan Data …………………………………………….70

H. Analisis Data …………………………………………………………..71

I. Pengujian Keabsahan Data …………………………………………….72

J. Tahap-Tahap Penelitian ……………………………………………….78

BAB IV PAPARAN DATA DAN PEMBAHASAN ………………………….80

A. Paparan Data …………………………………………………………..80

1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ………………………………80

2. Hasil Penyebaran Angket ………………………………………….85

3. Hasil Wawancara ………………………………………………….97

B. Pembahasan …………………………………………………………..100

1. Dampak Alat Kontrasepsi Bagi Keharmonisan Suami Istri ……...100

2. Perspektif Hukum Islam terhadap Dampak Alat Kontrasepsi Bagi

Keharmonisan Suami Istri ………………………………………..105

BAB V PENUTUP …………………………………………………………….113

A. Kesimpulan …………………………………………………………..113

B. Saran ………………………………………………………………….114

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xv
DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Jumlah Peserta KB Aktif Per Jenis Kontrasepsi ……………………….4

Tabel 1.2 Penelitian Relevan ……………………………………………………...9

Tabel 3.1 Populasi dan Sampel ………………………………………………….66

Tabel 3.2 Pernyataan Pengukuran Data Skala Likert ……………………………69

Tabel 3.3 Kisi-kisi Instrumen ……………………………………………………70

Tabel 4.1 Responden Berdasarkan Usia …………………………………………85

Tabel 4.2 Responden Berdasarkan Jumlah Anak ………………………………..86

Tabel 4.3 Responden Berdasarkan Lama Penggunaan ………………………….86

Tabel 4.4 Keputusan Hasil Uji Validitas Variabel X ……………………………88

Tabel 4.5 Keputusan Hasil Uji Validitas Variabel Y …………………………….88

Tabel 4.6 Hasil Analisis Statistik Reliabilitas Variabel X ………………………89

Tabel 4.7 Hasil Analisis Statistik Reliabilitas Variabel Y ………………………90

Tabel 4.8 Hasil Uji Normalitas Kolmogorov-Swirnov Test …………………….91

xvi
Tabel 4.9 Hasil Uji Homogenitas Levene ……………………………………….92

Tabel 4.10 Hasil Analisis Regresi Linear Sederhana ……………………………92

Tabel 4.11 Korelasi ……………………………………………………………...93

Tabel 4.12 Pedoman Tingkat Korelasi dan Kekuatan Hubungan ……………….94

Tabel 4.13 Hasil Koefisien Determinasi ………………………………………...94

Tabel 4.14 Hasil Uji Signifikansi ………………………………………………..95

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 IUD …………………………………………………………………33

Gambar 2.2 MOP ………………………………………………………………..34

Gambar 2.3 MOW ……………………………………………………………….34

Gambar 2.4 Implant ……………………………………………………………..35

Gambar 2.5 Obat Suntik dan Alat Suntik KB …………………………………...37

Gambar 2.6 Pil KB Kombinasi dan Progestin …………………………………..42

Gambar 2.7 Kondom …………………………………………………………….47

Gambar 2.8 Kerangka Konseptual ………………………………………………61

Gambar 3.1 Tahap-Tahap Penelitian …………………………………………….78

xvii

Anda mungkin juga menyukai