Anda di halaman 1dari 2

TARGET KETRAMPILAN KMB 2

BANGSAL DAN NAMA


NO JENIS PERASAT
PASIEN
A Prosedur pemenuhan gangguan kebutuhan
aktifitas akibat patologis sistem muskuloskletal
1 Pengkajian : anamnesa gangguan aktivitas patologis
system musculoskeletal
2 Pemeriksaan fisik kekuatan otot
3 Melakukan prosedur ROM (Range of Motion)
4 Perawatan Pasien dengan Pembedahan system
muskuluskeletal
B Prosedur pemenuhan kebutuhan aktifitas akibat
patologis sistem persarafan dan indera
5 Pengkajian: anamnesa pada pasien gangguan
kebutuhan aktifitas patologis sistem persyarafan dan
penginderaan
6 Pemeriksaan fisik pada pasien gangguan kebutuhan
aktifitas patologis sistem persyarafan dan
penginderaan
7 Persiapan pasien yang akan dilakukan pemeriksaan
:CT scan otak
8 Persiapan pasien yang akan dilakukan pemeriksaan :
MRI
9 Pemeriksaan ketajaman mata (Snellen Chart)
10 Melakukan pemeriksaan ketajaman pendengaran
11 Perawatan pasien dengan pembedahan THT
C Prosedur pemenuhan kebutuhan rasa aman dan
nyaman patologis sistem integumen dan sistem
immune

12 Pengkajian: anamnesa gangguan kebutuhan rasa


aman dan nyaman patologis system Integument dan
imunitas
13 pemeriksaan fisik gangguan kebutuhan rasa aman
dan nyaman patologis system Integument dan
imunitas
14 Perawatan luka bakar
15 Monitoring Keseimbangan cairan pada luka bakar
16 Perawatan luka akut/steril
17 Perawatan Luka kronis/ kotor
18 Prosedur pemberian obat topikal/zalf kulit
Menerapkan prosedur hasil-hasil penelitian
tentang penatalaksanaan gangguan system tubuh
19 Menerapkan prosedur hasil-hasil penelitian tentang
penatalaksanaan gangguan system tubuh:
musculoskeletal
20 Menerapkan prosedur hasil-hasil penelitian tentang
penatalaksanaan gangguan system tubuh:
Integument
21 Menerapkan prosedur hasil-hasil penelitian tentang
penatalaksanaan gangguan system tubuh:, persepsi
sensori/THT
22 Menerapkan prosedur hasil-hasil penelitian tentang
penatalaksanaan gangguan system tubuh: persarafan
Prosedur Pemenuhan kebutuhan istirahat dan
tidur akibat patologis sistem persarafan dan
integumen
23 Melakukan tindakan relaksasi dan destraksi
(Massage, imagenary)
24 Membantu melaksanakan ritual tidur
Prosedur Pemenuhan kebutuhan keseimbangan
suhu tubuh akibat patologis berbagai sistem
tubuh
25 Prosdur pemberian kompres
26 Prosedur pemberian warmer blanket manual
F Tindakan Kolaborasi
27 Memberikan obat sesuai program terapi

Nilai = Jumlah kompetensi yang dicapai X 100% = …………X 100% = ………


Jumlah kompetensi seluruhnya …………

NBL : 70

Anda mungkin juga menyukai