Anda di halaman 1dari 2

Form (F)

Sistem Manajemen Integrasi


Judul Notulen Rapat
Form No. HRS-FRM-IMS-013 Revisi 0 Tanggal Berlaku 02/01/2019

Hari & Tanggal : Senin, 24 April 2023


Waktu : 14.30 WITA – selesai
Tempat : Ruang Meeting Mine Office PT. HRS-BRE
Judul : Prepare FODP Batch VIII 2023

Nama Posisi Keterangan


1. Wahyudiyanto GL Instruktur TDC
2. Ken Wisnu Murti FGDP TDC
3. Attar Al Mufashal Rasyid FGDP TDC
4. Hendra Ikhsan GL Man Power
5. Karisma HR Section Head
6. Sunan P. GL GS
7. Raihan Maulani GL HR
8. Sugi SHE / Medic
9. Sendy Security

Ketua Rapat : Attar Al Mufashal Rasyid


Agenda : Reconsile data Man Power untuk menentukan peserta FODP Batch VIII

Halaman 1 dari 2
Form (F)
Sistem Manajemen Integrasi
Judul Notulen Rapat
Form No. HRS-FRM-IMS-013 Revisi 0 Tanggal Berlaku 02/01/2019

Ringkasan Rapat:

No. Deskripsi PIC

Memastikan latar belakang pelaksanaan FODP Batch VIII berdasarkan ATMP TDC
1. 2023. TDC
Need based on ATMP : 14 orang.
Plan kedatangan unit di tahun 2023 :
1 unit PC 200 (additional) – akhir tahun 2022
1 unit PC 400 (additional) – akhir tahun 2022
2. TDC
1 unit D375 (additional) – semester 2
1 unit GD 825 (additional) – semester 2
1 unit Water Truck (additional)
Berdasarkan Man Power, MPP produksi sudah terpenuhi bahkan sampai plan
3. MP
unit yang akan datang.
Berdasarkan aktual Produksi terupdate, kebutuhan operator (3) :
Opt. Drilling resign a.n. Rudini
4. MP
Opt. Dozer a.n. Taat.
Opt. Excavator yang meninggal dunia (a.n. Alm. Aprilianor)
Menunggu hasil assessment 5 orang :
2 opt Excavator
1 opt Grader
1 opt dozer
5. HRGS
1 opt DT

Namun pemenuhan MPP bisa diambil dari FGDP Batch 4 (belum ada kepastian
terkait total FGDP).
TDC berkoordinasi dengan HO untuk jumlah FODP bilamana terdapat
6. TDC
permintaan untuk operator di site lain.
Opsi :
1. Permintaan FODP berkaitan dengan pemenuhan ATMP TDC (SODP dan
RO), untuk spare Ketika operator dan driver ditarik untuk training.
2. Request factor koreksi Kembali ke 1.35 untuk operator karena
7. TDC
terkendala keterbatasan operator saat training TDC.
3. Pemenuhan 3 kekurangan operator (drilling, dozer dan excavator)
ditambah pemenuhan spare saat training.

Halaman 2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai