Anda di halaman 1dari 1

Refleksi Kasus

Nama : Siti Sinar Dewi Amelia

NIM :15 19 777 14 352

1. Yang saya pelajari selama stase ikm ip bagian promosi kesehatan yaitu bagaimana cara kita
untuk tampil di depan umum dalam melakukan penyuluhan kepada masyarakat yang
berkunjung di puskesmas, dengan berbagai macam media penyuluhan seperti benner,
leaflet, poster, dan bagaimana membuat masyarakat tertarik dengan cara penyampaian
kepada masyarakat agar mereka paham dan mengerti serta diharap agar bisa diterapkan di
kehidupan sehari hari,
2. Selama mengikuti stase promosi kesehatan saya merasa termotivasi dan percaya diri dalam
melakukan promosi kesehatan untuk dimana saya dari tidak tahu menjadi tahu dan
bagaimana cara dalam mempromosikan isi dari materi penyuluhan
3. Konstribusi dalam mengungkapkan ide ide dalam mencari bahan materi sudah agak
meningkat mencari referensi referensi yang terpercaya dalam materi untuk bahan promosi
kesehatan, saya merasa masih kurang berkonstribusi dalam melakukan promosi kesehatan
dalam hal memcari bahan materi untuk di presentasikan, menjelaskan kepada masyarakat,
mendokumentasi kegiatan. apa yang harus dilakukan saat promosi kesehatan
4. Kompetensi saya dalam mencari bahan bahan untuk dipresentasikan meningkat, cara publik
speaking dan rasa lebih percaya diri dalam melakukan promosi kesehatan, namun saya juga
akui saya kurang menguasai materi promosi kesehatan sehingga dalam sesi tanya jawab di
promosi kesehatan, jawaban yang saya berikan kurang puas
5. Harus lebih banyak belajar agar memahami isi dari materi untuk melakukan promosi
kesehatan sehingga ketika ketika melakukan promosi kesehatan terbata bata dan gugup
sehingga mengubah presepsi masyakat setidaknya kita lebih menguasai materi yang akan
dibahas ma
6. Melakukan persiapan dimulai dari mencari topik penyakit yang terbanyak di wilayah
puskesmas dalam melakukan promosi kesehatan atau masalah kesehatan apa yang penting
untuk dilakukan promosi kesehatan, mendiskusikan topik yang akan dibawakan kepada
tokoh dalam masyarakat dan bagian kepala puskesmas, berkoordinasi dengan yankes di
puskesmas tentang sasaran, dan capaian yang akan dilakukan dalam promosi kesehatan,
mulai mencari bahan bahan untuk dilakukan promosi kesehatan.
7. Banyak mendapat pelajaran tentang penyuluhan dan banyak belajar langsung dengan pasien
cara komunikasi yang baik dan pentingnya edukasi yang baik kepada pasien

Anda mungkin juga menyukai