Anda di halaman 1dari 8

PEMBAHASAN SOAL

1. Pengertian Gambar Bentuk


Gambar bentuk merupakan gagasan bentuk yang diwujudkan diatas bidang gambar
melalui kemahiran tangan dengan media titik, garis, bidang, bentuk, warna, tekstur,
dan gelap terang yang dibuat dengan memperhatikan ketepatan bentuk dan perspektif,
proporsi serta komposisi sehingga menghasilkan karya yang indah.

2. Langkah-Langkah Menggambar Bentuk


A. Pengamatan merupakan langkah pertama, yakni kegiatan untuk mengenali objek
yang akan di gambar
B. Sketsa merupakan langkag kedua yaitu memindahkan pengamatan di atas bidang
gambar dengan cara mensketsa objek satu per satu secara tipis
C. Menentukan gelap terang merupakan langkah selanjutnya yaitu, memberi tanda
batas yang tipis antara bagian benda yang terang dan gelap dengan
memperhatikan arah cahaya
D. Menentukan teknik tergantung pada alat dan bahan yang akan kita gunakan
E. Sentuhan terakhir merupakan memberikan penekanan pada karya gambar bentuk,
dengan goresan sehingga gambar tersebut mempunyai greget atau makna

3. Pengertian ragam hias


Ragam hias merupakan karya seni yang dibuat untuk diabdikan atau mendukung
maksud tertentu dari suatu produk, tepatnya untuk menambah nilai estetika dari suatu
benda/produk yang akhirnya pula akan menambah nilai finansial dari benda atau
produk tersebut.
4. Macam-macam Ragam Hias
1. Ragam hias Geometris
Ragam hias tertua dari ornamen adalah bentuk geometris, motif ini lebih banyak
memanfaatkan unsur-unsur dalam ilmu ukur seperti garis-garis lengkung dan lurus,
lingkaran, segitiga, segiempat, bentuk meander, swastika, dan bentuk pilin, dan lain-
lain.

2. Ragam hias flora.


Penggambaran Ragam hias flora dalam seni ornamen dilakukan dengan berbagai cara
baik natural maupun stilirisasi sesuai dengan keinginan senimannya, demikian juga
dengan jenis tumbuhan yang dijadikan obyek/inspirasi juga berbeda tergantung dari
lingkungan (alam, sosial, dan kepercayaan pada waktu tertentu) tempat motif tersebut
diciptakan.

3. Ragam hias fauna


Penggambaran fauna dalam ornamen sebagian besar merupakan hasil
gubahan/stilirisasi, jarang berupa binatang secara natural, tapi hasil gubahan tersebut
masih mudah dikenali bentuk dan jenis binatang yang digubah, dalam visualisasinya
bentuk binatang terkadang hanya diambil pada bagian tertentu (tidak sepenuhnya) dan
dikombinasikan dengan motif lain.

4. Ragam hias figuratif .


Manusia sebagai salah satu obyek dalam penciptaan motif ornamen mempunyai
beberapa unsur, baik secara terpisah.

5. Ragam hias poligonal.


Bentuk ditentukan oleh batas pinggir dari bidang yang seringkali berupa garis. Bentuk
tersebut berdimensi datar dan disebut poligonal.

5. Pengertian Nyanyian Unisono


unisono adalah bernyanyi satu suara atau menyanyikan melodi.

6. Pengertian Vocal Group


Vokal Grup adalah kumpulan beberapa penyanyi yang tergabung danmenyanyikan
lagu dengan ketinggian suara yang berbeda, antara lain sopran, alto, bass, tenor.
Sopran dan alto merupakan jenis suara untuk wanita. Sedangkan bass dan tenor
merupakan jenis suara pada laki-laki.

7. Pengertian Narator
Narator, yakni bisa juga disebut dalang. Tugasnya adalah menceritakan kepada
penonton mengenai isi cerita. Meskipun berakting di atas panggung, tapi seorang
narator berada di luar alur cerita. Pemunculannya hanya untuk membuka dan menutup
cerita saja. Di tengah-tengah alur cerita, ia biasa muncul untuk mengomentari cerita
yang sedang dimainkan.

8. Macam-Macam Narator
1. Orang Pertama Protagonis (First Person Protagonist)
Lakon-lakon dalam novel sering bertindak sebagai narator. Karena tokoh tersebut
narator, maka diharapkan bahasa yang dipakai haruslah baik.
2. Orang Pertama Protagonis Tingkat 2 (First Person The Secondary Character)
Biasanya sih protagonis jenis ini adalah teman dari protagonis utama.
3. Orang Ketiga Serba Tahu (Third Person Omniscient)
Narator ini serba tahu. Dia dapat menceritakan seluruh pikiran tokoh dalam sudut
pandang orang ketiga. Penulis dapat memaparkan cerita dengan sangat dalam jika
memakai narator jenis ini.
4. Orang Ketiga Terbatas (Third Person Limited)
Sama saja dengan nomor 3. Perbedaannya terletak pada pemaparan pikiran tokoh.
Hanya tokoh tertentu yang diketahui benak pemikirannya, sedangkan tokoh lain
tidak.
5. Pengamat tak masuk cerita (The Detached Observer)
Narator ini hampir sama dengan third person omniscient, perbedaannya, narator
the detached observer tidak memasukkan pikiran/pendapatnya. Jadi benar-benar
detached, berdiri di luar cerita.
6. Pemberi komentar/komentator (The commentator)
The commentator masuk ke dalam cerita tetapi tidak secara fisik. Yang hadir
dalam cerita adalah pikiran-pikiran/pendapat-pendapatnya.
7. Pewawancara (The interviewer)
Narator ini mendapat informasi setelah kejadian berlangsung (sehingga tidak
omniscent). Dia tidak boleh tahu isi pikiran tokoh lain. Jenis narator ini lebih
mirip dengan dunia nyata.
8. Narator Rahasia (The Secret Character)
Narator ini tidak jelas kedudukannya. Kadang-kadang posisinya diungkap oleh
tokoh di dalam cerita. Kadang baru terungkap di akhir cerita. Penulis terkadang
memakainya untuk memasukkan dirinya di novel tanpa menyebutnya secara jelas.
9. Pengertian Seni
seni merupakan hasil aktivitas batin yang direfleksikan dalam bentuk karya yang
dapat membangkitkan perasaan orang lain. Dalam pengertian ini yang termasuk seni
adalah kegiatan yang menghasilkan karya indah.

10. Cabang-Cabang seni:


a.       Seni Rupa
Seni rupa merupakan cabang seni yang umum disebut dengan seni visual. Hal ini
disebabkan seni rupa berwujud bentuk-bentuk yang divisualisasikan melalui indra
penglihatan (garis, bidang, warna, ruang, gelap, dan terang).

b.      Seni Musik


Istilah musik berasal dari bahasa Yunani, mousikos. Kata ini diambil dari nama salah
satu dewa Yunani yang bernama Mousikos. Mousikos dilambangkan sebagai dewa
keindahan dan menguasai bidang kesenian dan ilmu pengetahuan. Musik dapat
diartikan sebagai ungkapan perasaan yang dituangkan dalam bentuk bunyi-bunyian.
Ungkapan yang dihasilkan melalui suara manusia disebut vokal, sedangkan ungkapan
yang dihasilkan melalui alat musik disebut instrumental.

c.       Seni Tari


Seni tari adalah seni yang dihasilkan dari gerak, mimik, dan tingkah laku seseorang
yang indah. Tarian diiringi musik pengiring agar gerakannya menarik dan enak
dipandang.

d.      Seni Sastra


Kesusastraan berasal dari bahasa Sansekerta, susastra. Su berarti baik dan sastra
berarti buku. Jadi, kesusastraan berarti tulisan yang mempunyai bahasa indah dan
baik.

e.      Seni Drama


Drama berasal dari kata Yunani, dramas yang berarti perbuatan atau pertunjukan
perikehidupan seseorang. Drama ialah seni pertunjukan yang disajikan di atas pentas
JAWABAN SOAL

1. Pengertian Gambar Bentuk


Gambar bentuk merupakan gagasan bentuk yang diwujudkan diatas bidang gambar
melalui kemahiran tangan dengan media titik, garis, bidang, bentuk, warna, tekstur,
dan gelap terang yang dibuat dengan memperhatikan ketepatan bentuk dan perspektif,
proporsi serta komposisi sehingga menghasilkan karya yang indah.

2. Langkah-Langkah Menggambar Bentuk


A. Kegiatan awal yang harus kamu lakukan sebelum kamu menggambar bentuk
adalah mengenali dulu objek bendanya.
B. Setelah itu kita coba membuat sketsa bentuk
C. langkah selanjutnya kira menentukan sinar datang dan menentukan dibagian mana
bayangan akan jatuh.
D. Penggunaan tehnik tergantung pada alat dan bahan
E. Setelah selesai mengarsir dan menghapus bagian-bagian yang tidak diperlukan,
gambar bentuk sudah jadi.

3. Pengertian ragam hias


Ragam hias adalah bentuk dasar hiasan yang biasanya akan menjadi pola yang
diulang-ulang dalam suatu karya kerajinan atau seni. Karya ini dapat berupa tenunan,
tulisan pada kain (misalnya batik), songket, ukiran, atau pahatan pada kayu/batu.
Ragam hias dapat distilisasi (stilir) sehingga bentuknya bervariasi.

4. Macam-macam Ragam Hias


1. Ragam hias Geometris
Ragam hias tertua dari ornamen adalah bentuk geometris, motif ini lebih banyak
memanfaatkan unsur-unsur dalam ilmu ukur seperti garis-garis lengkung dan lurus,
lingkaran, segitiga, segiempat, bentuk meander, swastika, dan bentuk pilin, dan lain-
lain.

2. Ragam hias flora.


Penggambaran Ragam hias flora dalam seni ornamen dilakukan dengan berbagai cara
baik natural maupun stilirisasi sesuai dengan keinginan senimannya, demikian juga
dengan jenis tumbuhan yang dijadikan obyek/inspirasi juga berbeda tergantung dari
lingkungan (alam, sosial, dan kepercayaan pada waktu tertentu) tempat motif tersebut
diciptakan.

3. Ragam hias fauna


Penggambaran fauna dalam ornamen sebagian besar merupakan hasil
gubahan/stilirisasi, jarang berupa binatang secara natural, tapi hasil gubahan tersebut
masih mudah dikenali bentuk dan jenis binatang yang digubah, dalam visualisasinya
bentuk binatang terkadang hanya diambil pada bagian tertentu (tidak sepenuhnya) dan
dikombinasikan dengan motif lain.

4. Ragam hias figuratif .


Manusia sebagai salah satu obyek dalam penciptaan motif ornamen mempunyai
beberapa unsur, baik secara terpisah.

5. Ragam hias poligonal.


Bentuk ditentukan oleh batas pinggir dari bidang yang seringkali berupa garis. Bentuk
tersebut berdimensi datar dan disebut poligonal.

5. Pengertian Nyanyian Unisono


unisono) yaitu menyanyikan lagu secara berkelompok dengan suara satu (suara yang
sama).

6. Pengertian Vocal Group


Vokal Grup adalah kumpulan beberapa penyanyi yang tergabung dan menyanyikan
lagu dengan ketinggian yang berbeda.

7. Pengertian Narator
Narator, yakni bisa juga disebut dalang. Tugasnya adalah menceritakan kepada
penonton mengenai isi cerita. Meskipun berakting di atas panggung, tapi seorang
narator berada di luar alur cerita. Pemunculannya hanya untuk membuka dan menutup
cerita saja. Di tengah-tengah alur cerita, ia biasa muncul untuk mengomentari cerita
yang sedang dimainkan.
8. Macam-Macam Narator
1. Orang Pertama Protagonis (First Person Protagonist)
Lakon-lakon dalam novel sering bertindak sebagai narator. Karena tokoh tersebut
narator, maka diharapkan bahasa yang dipakai haruslah baik.
2. Orang Pertama Protagonis Tingkat 2 (First Person The Secondary Character)
Biasanya sih protagonis jenis ini adalah teman dari protagonis utama.
3. Orang Ketiga Serba Tahu (Third Person Omniscient)
Narator ini serba tahu. Dia dapat menceritakan seluruh pikiran tokoh dalam sudut
pandang orang ketiga. Penulis dapat memaparkan cerita dengan sangat dalam jika
memakai narator jenis ini.
5. Orang Ketiga Terbatas (Third Person Limited)
Sama saja dengan nomor 3. Perbedaannya terletak pada pemaparan pikiran tokoh.
Hanya tokoh tertentu yang diketahui benak pemikirannya, sedangkan tokoh lain
tidak.
6. Pengamat tak masuk cerita (The Detached Observer)
Narator ini hampir sama dengan third person omniscient, perbedaannya, narator
the detached observer tidak memasukkan pikiran/pendapatnya. Jadi benar-benar
detached, berdiri di luar cerita.
7. Pemberi komentar/komentator (The commentator)
The commentator masuk ke dalam cerita tetapi tidak secara fisik. Yang hadir
dalam cerita adalah pikiran-pikiran/pendapat-pendapatnya.
8. Pewawancara (The interviewer)
Narator ini mendapat informasi setelah kejadian berlangsung (sehingga tidak
omniscent). Dia tidak boleh tahu isi pikiran tokoh lain. Jenis narator ini lebih
mirip dengan dunia nyata.
9. Narator Rahasia (The Secret Character)
Narator ini tidak jelas kedudukannya. Kadang-kadang posisinya diungkap oleh
tokoh di dalam cerita. Kadang baru terungkap di akhir cerita. Penulis terkadang
memakainya untuk memasukkan dirinya di novel tanpa menyebutnya secara jelas.

9. Pengertian Seni
seni adalah perbuatan manusia yang timbul dari hidupnya, perasaan, dan sifat indah
sehingga dapat menggetarkan jiwa perasaan manusia.
10. Cabang-Cabang Seni
a.       Seni Rupa
Seni rupa merupakan cabang seni yang umum disebut dengan seni visual. Hal ini
disebabkan seni rupa berwujud bentuk-bentuk yang divisualisasikan melalui indra
penglihatan (garis, bidang, warna, ruang, gelap, dan terang).

b.      Seni Musik


Istilah musik berasal dari bahasa Yunani, mousikos. Kata ini diambil dari nama salah satu
dewa Yunani yang bernama Mousikos. Mousikos dilambangkan sebagai dewa keindahan
dan menguasai bidang kesenian dan ilmu pengetahuan. Musik dapat diartikan sebagai
ungkapan perasaan yang dituangkan dalam bentuk bunyi-bunyian.
Ungkapan yang dihasilkan melalui suara manusia disebut vokal, sedangkan ungkapan
yang dihasilkan melalui alat musik disebut instrumental.

c.       Seni Tari


Seni tari adalah seni yang dihasilkan dari gerak, mimik, dan tingkah laku seseorang yang
indah. Tarian diiringi musik pengiring agar gerakannya menarik dan enak dipandang.

d.      Seni Sastra


Kesusastraan berasal dari bahasa Sansekerta, susastra. Su berarti baik dan sastra berarti
buku. Jadi, kesusastraan berarti tulisan yang mempunyai bahasa indah dan baik.

e.      Seni Drama


Drama berasal dari kata Yunani, dramas yang berarti perbuatan atau pertunjukan
perikehidupan seseorang. Drama ialah seni pertunjukan yang disajikan di atas pentas

Anda mungkin juga menyukai