Anda di halaman 1dari 17

KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H

MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

Jetak Lor, Sabtu, 29 Juni 2014

amadhan School 1435 H yang digelar


ketakmiran masjid Khadijah Jetak Lor tahun
ini diikuti kurang lebih 120 peserta dari
beberapa utusan TPQ yang berada di sekitar
desa Mulyoagung khususnya dan desa
lainnya di wilayah kecamatan Dau. Peserta
mulai usia TK, SD, SMP dan beberapa siswa
SMA. Ada pula peserta dari Panti selain TPQ
di sekitar desa Mulyoagung antara lain dari
Panti Asuhan LKSA Aisyiyah, Riverside dan
Ulil Abshar. Hadir pula utusan peserta dari
KPM3 mitra BMH Malang (Konsorsium
Pemberdayaan Masyarakat Muslim Malang)
wilayah Dau yang special sebagai tamu
undangan diantaranya KPM3 Sumberbendo
desa Kucur dan KPM3 desa Sumbersekar
tentunya KPM3 Jetak Lor sebagai tuan
rumahpun juga ikut meramaikan acara ini.

Tema kali ini Panitia mengambil


judul: “Dengan Semangat Ramadhan Kita
Wujudkan Generasi Qur’ani Menuju Ridho
Illahi” yang diketuai oleh kak Andre.

Kegiatan Ramadhan School 1435 H


tidak hanya dilaksanakan di dalam Masjid
saja, akan tetapi juga dilaksanakan di luar
Masjid, yakni di area parkir asrama Al-
Muflihun, tepatnya di samping Masjid. Pada
kesempatan siang ini peserta diajak untuk
memotivasi diri agar pada acara selanjutnya
mereka tidak merasa bosan dan terbebani
dengan materi-materi berikutnya. Maka
materi yang disajikan kepada peserta
haruslah yang menyenangkan dan
menggembirakan serta mendidik. Salah
satunya ialah diselingi dengan game, kuis
dan disisipi dengan ice breaking untuk
mencairkan suasana, dalam hal ini kak
Andrelah pakarnya. Kemudian materi
selanjutnya diisi oleh bu Yuswati, Kak Mia,
Ustadz Mu’in beserta pemateri lainnya yang
tak kalah semangatnya. (peny.wto/N-700)
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

Jetak Lor, Ahad, 30 Juni 2014

amadhan School 1435 H memasuki


hari yang kedua kali ini pematerinya tim
dari BMH Malang (Baitul Maal
Hidayatullah). Ustadz Maghfur begitu
panggilannya tim yang ditugaskan oleh BMH
Malang. Bermacam permainan dan kegiatan
yang ditularkan kepada para peserta, kali ini
dengan antusiasnya peserta mengikuti acara
demi acara dengan bersemangat, materi dan
permainan yang mengasikkan. Diantara
permainan yang membuat peserta
bersemangat ustadz Maghfur mengeluarkan
jurus sulap yang memukau peserta. Ditengah
dan akhir materi serta game atau permainan
ada kuis dan tebak gambar, peserta yang
bisa maka disediakan doorprize oleh panitia
bagi yang berani menjawab pertanyaan.
Antusias peserta begitu tinggi dan
bersemangat berlomba untuk menjawab
pertanyaan yang dilontarkan ustadz
Maghfur. Sebagai penghormatan penyerahan
doorprize untuk yang bisa menjawab
pertanyaan diserahkan oleh bapak Imam
Pujiono selaku Ketua Koordinator BMH Se-
Malang Raya. Terima kasih semua walau tak
seberapa hadiah yang diberikan panitia
semoga ini menjadi penyemangat peserta
dalam beribadah kepada Allah SWT untuk
menuntut ilmu kapan dan dimanapun
berada selagi hayat masih dikandung badan.

(peny. wto/Nokia X2-02)


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

Jetak Lor, Ahad, 30 Juni 2014

ingga menjelang Maghrib waktu


untuk buka puasa game masih berlanjut
sebelum tausiyah jelang buka dan bukber
(Bukapuasa bersama), kali ini permainan
dilakukan secara berkelompok. Satu
kelompok terdiri dari beberapa peserta TPQ
yang berbeda. Permainan atau game
memindahkan karet gelang dengan mulut
dan stik, bertujuan untuk melatih kerjasama,
kekompakan, saling pengertian dan
kesabaran diantara para peserta yang
berbeda asal TPQnya. Inilah falsafah game
yang perlu direnungkan jangan banyak
omong bertindak dan berbuat sesuai akal
sehat cerdas dan nurani yang bersih untuk
mencapai tujuan yang mulia yang tergambar
dalam permainan ini. Lagi-lagi permainan ini
dipandu oleh ustadz Maghfur asal Sunda
bersama pak Imam Pujiono yang asli warga
lokal Malang. Permainan berikutnya yang
tak kalah seru adalah memindahkan air
dengan gelas plastik pakai kertas koran
sebagai alas penopang, sehingga peserta
game haruslah bekerja sama ekstra hati-hati,
kompak, sabar dan cekatan siapa cepat dan
tidak menumpahkan air dalam gelas plastik
hingga garis finish merekalah pemenangnya
dalam permainan kali ini…doorprizepun
menunggu bagi peserta yang memenangkan
permainan.

(peny. wto/Nokia X2-02)


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

Jetak Lor, Sabtu, 05 Juli 2014

emasuki Ahad ke tiga dihari Sabtu


tanggal 05 Juli 2014 kegiatan Ramadhan
School 1435 H dimulai selepas Sholat Dhuhur
dan tausiyah kemudian dilanjutkan dengan
NOBAR nonton bareng film islami dengan
menggunakan media LCD yang sudah
dipersiapkan kakak-kakak panitia asrama
Al-Muflihun, diantaranya kak Gilang , kak
Rosyidi, kak Zainal Muhtadi dan kak Mirza.
Kesemuanya adalah mahasiswa UMM yang
masih kuliah. Sambil menuggu persiapan
NOBAR bu Yuswati memberikan arahan
tentang film yang akan diputar nantinya,
apa yang harus dipersiapkan peserta,
pelajaran atau ibrah apa yang dapat dipetik
inti sari dari pemutaran film tersebut, serta
persiapan pertanyaan nanti yang akan
diberikan panitia kepada peserta untuk
mengetes keseriusan dan pemahaman para
peserta, tentang jalannya alur cerita dalam
film tersebut dan juga untuk melatih peserta
merangkum cerita film dalam bentuk tulisan.

Karena sesuatu hal kendala teknis,


pemutaran film dipindah ke Masjid.

Diakhir pemutaran film peserta diberi


pertanyaan-pertanyaan oleh kakak-kakak
panitia seputar alur cerita film yang ditonton.
Dooprizepun tak ketinggalan siap diberikan
bagi peserta yang bisa menjawab lontaran
pertanyaan. Dan sebagai penutup tugas bagi
peserta yaitu merangkum inti sari NOBAR
film islami yang baru disaksikan bersama
tersebut. Hasil tugas merangkum kemudian
diserahkan kepada kakak-kakak panitia
untuk dinilai.

(peny. wto/Nokia X2-02)


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

Jetak Lor, Ahad, 06 Juli 2014

ore selepas sholat Ashar kegiatan


Ramadhan School 1435 H dilanjutkan dengan
penyegaran lagi, kali ini kak Andre nongol
lagi untuk memberi motivasi dan semangat
peserta dengan game-game yang membuat
perut lapar jadi tak terasa meski sejam lagi
kumandang adzan Maghrib menjelang.
Tampak dalam foto keunikan permainan
yang disajikan kak Andre.

Lagi-lagi pemutaran film islami


dengan menggunakan media LCD, yang satu
ini berbeda dengan materi siang tadi. Kali ini
peserta Ramadhan School diajak untuk
merenungkan kejadian-kejadian di dunia
luar tentang kondisi umat islam dan saudara
seiman yang menderita akibat kezaliman
kaum penjajah di bumi Palestina. Agar
mereka dapat merasakan dan mengambil
pelajaran begitu nikmatnya hidup di bumi
yang aman dan damai bebas dari penjajahan
dan kezaliman serta begitu bebas dan damai
dalam melaksanakan islam dengan
sempurna.

Usai renungan dengan media film,


diakhir acara dilanjutkan tausiyah yang diisi
oleh ustadz Fathul Mu’in hingga azan
Maghrib berkumandang. Dan materi terakhir
yang paling ditunggu-tunggu peserta adalah
do’a berbuka puasa yang dilawali dengan
takjil dan buka bersama sesudah sholat
Maghrib.

(peny. wto/Nokia X2-02)


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

Jetak Lor, Ahad, 13 Juli 2014

agi-lagi kak Andre nongol lagi...apa


enggak bosan adik-adik semua ya? Ternyata
peserta Ramadhan School begitu
bersemangat jika kak Andre yang mengisi
acara…game-gamenya begitu inovatif dan
menggelitik, apa lagi diselingi dengan cerita
menambah suasana menjadi ceria dan
gembira.

Kemudian seperti biasa agenda


berikut ialah materi keislaman seusai
motivasi yang diberikan kak Andre. Hingga
waktu Ashar menjelang diharapkan semua
materi yang sudah terjadwal sudah selesai.
Kemudian seusai sholat Ashar dan istirahat
sejenak, kegiatan masih berlanjut ke babak
berikut yaitu outbound lagi ke area eks
Pertanian desa Mulyoagung Kab. Malang,
yang tempatnya sangat cocok untuk
kegiatan outbound ini. Kebetulan lokasinya
tak jauh dari tempat kegiatan, hanya
beberapa meter saja, kurang lebih 100 meter
dari lokasi kegiatan. Tampak seperti foto di
sebelah tergambar mulai persiapan
keberangkatan dan sampai di lokasi. Disini
ada yang unik, setiap rombongan peserta
wajib membawa Al-Qur’an. Jika ada
pelanggaran maka hukumannya wajib
membaca beberapa ayat Al-Qur’an, keren
kan…?

Karena waktu masih lama, maka


permainan sore ini berlanjut di halaman
sekitar masjid dan area parkir, kemudian
diteruskan dengan tausiyah jelang buka
puasa, yang pada kesempatan sore kali ini
dipandu ustadz Pandiklis, hingga adzan
Maghrib tiba.

(peny. wto/Nokia X2-02/Kodak)


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PENUTUPAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H

Jetak Lor, Ahad, 20 Juli 2014

Tampilan pertama tari assalamu’alaikum TPQ Khadijah


Jetak Lor
iba sudah puncak acara Ramadhan
School 1435 H tahun ini bersama ke-Takmiran
Masjid Khadijah dan segenap kepanitiaannya
untuk menutup acara dan kegiatan dengan
sederet kegiatan yang dihajat tahun ini, semoga
apa yang telah dilaksanakan kegiatan ini
bermanfaat dan menambah jalinan silaturahim
dan ukhuwah diantara peserta yang berbeda-
beda asal TPQnya, serta menambah
ketakqwaan bagi peserta dan segenap
kepaniatiaannya.

Tampilan nasyid anak-anak, peserta TK dari bermacam


TPQ

MC Kak Andre & Bu Yuswati

Penutupan Ramadhan School 1435 H tahun ini di


tutup oleh ketua Panitia kak Andre yang
sekaligus merangkap sebagai MC (Master of Yel-yel, kelompok bentukan berbagai TPQ
Ceremony) / pembawa acara, yang didampingi
bu Yuswati untuk memandu jalannya acara
hingga selesai nanti.

Grup Rebana Ria, tampilan TPQ Baitussalam Jetak Ngasri


Pembacaan Tilawah, Penutupan Ramadhan School &
Pentas Seni
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PENUTUPAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H

Jetak Lor, Ahad, 20 Juli 2014

Bu Muji dibantu bu Wiwik menyiapakan nasi kotak buka


puasa
iada ungkapan yang patut kita ucapkan,
ialah puji syukur Alhamdulillah, acara
Ramadhan School 1435 H yang dihelat selama 5
hari ditiap Sabtu dan Ahad berjalan lancar
sesuai harapan.

Sosok bu Lasemi pakar masak-memasak dibantu ibu-ibu


lainnya

Tari ‘Yaa Salam’alaika’ tampilan TPQ Muhammad Salim


Jetak Ngasri asuhan ustadzah Riati

Sementara acara berjalan terus, ibu-ibu jama’ah


Khadijah seksi konsumsi, yang dikoordinir bu
Lasemi dan bu Wiwik sibuk mempersiapkan
takjil dan buka puasa. Perjuangan ibu-ibu
Khadijah tak kalah pentingnya, merekalah yang
mensupport segala keperluan konsumsi mulai
awal kegiatan hingga usai. Semoga amal dan
jerih payah yang iklash mendapat balasan yang Suasana dapur ”Ramadhan School”
lebih baik dari Allah SWT.
Ucapan terima Kasih yang tak terhingga
Ketakmiran Masjid Khadijah & Panitia kepada :

1. Jama’ah Masjid Khadijah


2. Keluarga bu Wiwik
3. Masyarakat sekitar
4. Asrama Al-Muflihun
5. Segenap Pemateri
6. Donatur / Support Dana dll :
a. Pak Hernowo
b. Kary. UMM
c. PT. Wahana adya
d. TB. Sidomakmur
Bu Wiwik, Bu Rini, Bu Sundari dan Bu Yuni sibuk e. ‘Imar Masajid
menyiapkan takjil f. Dll yg tak dapat kami sebut semua
7. Perwakilan TPQ dan KPM3
8. Tim BMH Malang
9. Bakti Print
10. Pak Kus Pertanian Ds. Mulyoagung
11. DLL
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN

Persiapan Jalan Sore Jelang Buka

Presensi / Kehadiran Peserta

Jalan Sore Seputar Lokasi

Disambut Dengan Takjil Brrr………ess……

Mas Hakim Pingin Ikut Ramadhan School


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN

Panitia Lagi Ngerjaiin Bu Lasmi


dan Bu Wiwik…Beri Sambutan…

Suasana Buka Bersama


KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN

Check Sound
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN
KEGIATAN RAMADHAN SCHOOL 1435 H
MASJID KHADIJAH
JETAK LOR - MULYOAGUNG
TEMA :
Dengan Semangat Ramadhan Kita Wujudkan
Generasi Qur’ani Menuju Ridho Illahi

PERNIK-PERNIK SEPUTAR
KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai