Anda di halaman 1dari 27

LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA PRAKTEK

RUMAH TAHANAN NEGARA KELAS 1 SURABAYA

Disusun Oleh :

ANISA DWI ANDIANI


NIM : 1311900118

DOSEN PEMBIMBING :
WIWIK AFIFAH, S.Pi., S.H., M.H
NIP. 0705118201

PROGRAM STUDI ILMU HUKUM


FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA
2022

HALAMAN PENGESAHAN
1. Judul Laporan Magang : Kuliah Kerja Praktek di Rumah Tahanan Negara Kelas
1 Surabaya
2. Jenis Magang : Magang KKP (Kuliah Kerja Praktek)
3. Instansi Tujuan Magang
- Nama Instansi Tujuan : Rumah Tahanan Negara Kelas 1 Surabaya
Magang
- Alamat Instansi Tujuan : Jalan Letjen Sutoyo Medaeng, Kecamatan
Magang Waru, Kabupaten Sidoarjo
- Nama Pimpinan/ : - Sukarna Trisna Atmaja, A.Md.IP., SH., MM.
- Ismeth Tagor P, SH
Penanggung Jawab di
Instansi Tujuan
Magang
4. Peserta Magang : Nama Anisa Dwi Andiani
Program Ilmu Hukum
Studi
NBI 1311900118
Alamat Jalan Griya Citra Asri Rm4 No 11,
Surabaya.
HP/Email 087874378778 /
anisada821@gmail.com
5. Waktu Pelaksanaan : 25 Juli 2022 – 16 September 2022
6. Luaran :

Surabaya, 16 September 2022


Peserta Magang

Anisa Dwi Andiani


NIM. 1311900118

ii
Mengetahui

Dosen Pembimbing Kepala Seksi Pelayanan Tahanan


Rutan Kelas 1 Surabaya

Wiwik Afifah, S.Pi., S.H., MH. Sukarna Trisna Atmaja, A.Md.IP., SH., MM.
NIP. 0705118201 NIP. 198008092002121001

Mengesahkan

Kepala Program Studi Ilmu Hukum Universitas 17 Agustus 1945

Wiwik Afifah, S.Pi., S.H., MH.


NIP. 0705118201

iii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat
rahmat dan karunia yang diberikan, sehingga kami mampu menyelesaikan laporan
akhir Kuliah Kerja Praktek (KKP) di Bankumluh Rutan Kelas 1 Surabaya. Dalam
kurun waktu 40 hari penulis telah menyelesaikan Kuliah Kerja Praktek. Penulis
mendapatkan banyak pengalaman berharga yang tidak didapatkan selama duduk
di bangku perkuliahan. Laporan Kuliah Kerja Praktek (KKP) ini diajukan sebagai
salah satu tugas dalam mata kuliah.
Penulis menyadari bahwasannya penulisan laporan ini masih kurang dari
kata sempurna, namun penulis telah berusaha menyusun Laporan Kuliah Kerja
Praktik (KKP) ini dengan sebaik mungkin. Laporan Kuliah Kerja Praktik ini dapat
diselesaikan atas bantuan, bimbingan dan motivasi dari beberapa pihak, maka
kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terimakasih yang tak terhingga
kepada Ibu Wiwik Afifah, S.Pi.,S.H.,M.H Selaku Kaprodi Fakultas Hukum
Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya dan juga selaku Dosen Pembimbing yang
telah memberikan pengarahan sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan
baik. Dan juga terimakasih kepada Bapak Wahyu Hendrajati SN. A.MD.I.P., S.H.,
M.Si. selaku Kepala Rumah Tahanan Negara Kelas 1 Surabaya, Bapak Sukarna
Trisna Atmaja, A.Md.I.P., S.H., M.M. selaku Kepala Seksi Pelayanan Tahanan
serta Praktisi Pembimbing Lapangan, Bapak Yuslizar, A.Md.P., SH. selaku
Kepala Sub Seksi Bantuan Hukum dan Penyuluhan, Bapak Ismeth Tagor, SH.
Selaku Praktisi Pembimbing Lapangan, dan semua jajaran pegawai dan para
tahanan pendamping Sub Seksi Bantuan Hukum dan Penyuluhan karena sudah
diperkenankan untuk melaksanakan Kuliah Kerja Praktik di Rumah Tahanan
Negara Kelas 1 Surabaya.

Surabaya, 16 September
Penulis

Anisa Dwi Andiani

iv
NIM. 1311900118
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN.................................................................................ii
KATA PENGANTAR............................................................................................iv
DAFTAR ISI............................................................................................................v
BAB 1......................................................................................................................6
PENDAHULUAN...................................................................................................6
1. Latar Belakang..............................................................................................6
1.1 Manfaat Kuliah Kerja Praktek......................................................................7
1.2 Tujuan Kuliah Kerja Praktek........................................................................7
BAB II......................................................................................................................9
MATERI DAN METODE KERJA PROFESI.........................................................9
MATERI KULIAH KERJA PROFESI....................................................................9
1.1 Materi Umum................................................................................................9
1.2 Materi Khusus.............................................................................................10
1.3 Metode Kuliah Kerja Praktek.....................................................................10
BAB III..................................................................................................................11
1. Tugas Dan Fungsi Mitra Magang (Rutan Kelas 1 Surabaya).....................11
1.1 Uraian Kinerja Mitra Magang (Sub Seksi Bankumluh)..............................13
BAB IV..................................................................................................................14
1. Uraian Hasil Magang..................................................................................14
1.1 Laporan Harian Kuliah Kerja Praktek........................................................15
BAB V....................................................................................................................17
PENUTUP..............................................................................................................17
1. Kesimpulan.................................................................................................17
2. Saran............................................................................................................17
LAMPIRAN...........................................................................................................18

v
BAB 1
PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Menuntut ilmu tidak hanya dilakukan di dalam ruang yang sering disebut dengan
kelas, akan tetapi bisa dengan terjun langsung ke dunia kerja untuk merealisasikan ilmu yang
didapat selama proses belajar. Hal tersebut diterapkan pada setiap lembaga pendidikan
dengan istilah Magang atau KKP guna mengetahui seberapa jauh mahasiswa mampu
menerapkan ilmu yang diterima selama proses belajar mengajar berlangsung ke dalam dunia
kerja. Lembaga senantiasa mengasah keahlian mahasiswa melalui tugas praktik, namun
penerapan langsung di dunia kerja dirasa lebih efektif mengembangkan kemampuan masing-
masing mahasiswa. Mahasiswa S-1 Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum
Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya berkewajiban mengamati secara langsung penerapan
kompetensi yang dimiliki. Dalam situasi seperti ini mahasiswa berkesempatan untuk mencari
pengalaman secara langsung di tempat magang untuk terjun langsung di lapangan. Mata
kuliah KKP di UNTAG Surabaya dilaksanakan dengan harapan agar mahasiswa dapat
menerapkan ilmu yang sebelumnya sudah didapat di akademi dan juga menambah wawasan
serta pengalaman untuk bekal saat masuk dalam dunia kerja nantinya. Di dalam praktik
magang ini diharapkan memahami proses bagaimana kegiatan yang dilakukan di dalam
Rutan Kelas 1 Surabaya. Salah satunya membantu para petugas dalam memberikan pelayan
di bidang hukum. Oleh karena itu penulis ingin mengetahui lebih dalam bagaimana proses
pelayanan tahanan. Dengan bergabung di tim Sub Seksi Bantuan Hukum dan Penyuluhan
Rutan Kelas 1 Surabaya, penulis berharap dapat mendapat banyak ilmu. Dengan begitu
penulis dapat melanjutkan atau mengembangkan ilmu yang sudah didapat di lapangan kerja
untuk diterapkan pada proses pembelajaran selanjutnya yaitu laporan akhir. Penulis juga
menyimpulkan bahwa menjadi bagian dari Rutan Kelas 1 Surabaya memungkinkan penulis
untuk mendapatkan pengalaman lebih dalam kegiatan pelayanan hukum. Divisi ini dipilih
karena sesuai dengan minat, tujuan dan jurusan yang penulis ingin capai. Dengan demikian
Rutan Kelas 1 Surabaya dapat menjadi mitra pembelajaran bagi mahasiswa/mahasiswi
terutama proses pada bidang hukum. Selama masa studi penulis telah mendapatkan bekal
dalam pembuatan beberapa laporan. Bekal itu nantinya akan diterapkan untuk melanjutkan
proses belajar di bangku perkuliahan selanjutnya yaitu pembuatan luaran. Tidak hanya di

6
bangku perkuliahan, penulis juga akan menegembangkan ilmu yang sudah diterima ketika di
dunia kerja, diharapkan nanti pada proses berikutnya dapat di aplikasikan pada hal lain.
Kegiatan ini diharapkan mampu menambah wawasan dan pemahaman pada bidang hukum,
serta sebagai bekal mempersiapkan diri menghadapi dunia kerja.
1.1 Manfaat Kuliah Kerja Praktek
Beberapa manfaat yang diperoleh mahasiswa selama melaksanakan kegiatan Kuliah
Kerja Praktek (KKP) di Bidang Sub Seksi Bantuan Hukum dan penyuluhan (Bankumluh)
Rutan Kelas I Surabaya yaitu :
a. Bagi Mahasiswa :
1. Sebagai orientasi dari suasana akademik ke dunia kerja yang sesungguhnya,
sehingga pembelajaran selama di kampus dapat diterapkan secara langsung
yang nantinya sebagai acuan mempersiapkan diri dan kompetensi yang
dimiliki.
2. Mendapatkan ilmu baru sebagai dasar atau bekal untuk melanjutkan proses
pembelajaran selanjutnya
3. Sebagai usaha mempersiapkan profesi di bidang hukum
4. Untuk menjalin relasi secara profesional dengan lembaga maupun industri di
bidang hukum.
b. Bagi Penyelenggara Program
1. Sebagai salah satu cara mengevaluasi pencapaian kompetensi lulusan dan
materi ajar yang digunakan.
2. Sebagai sarana menjalin kerja sama dengan lembaga yang bergerak di bidang
hukum
3. Dapat mewakili eksistensi prodi Ilmu Hukum,Fakultas Hukum Universitas 17
Agustus 1945 Surabaya
c. Bagi Instansi
1. Sebagai sarana penghubung Pendidikan antara instansi dengan Lembaga
Perguruan Tinggi khususnya Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus
1945 Surabaya
2. Membantu pelaksanaan tugas operasional pada Sub Seksi Bantuan Hukum
dan Penyuluhan di Rutan Kelas 1 Surabaya

7
1.2 Tujuan Kuliah Kerja Praktek
Adapun tujuan dilaksanakannya Kuliah Kerja Praktek adalah :
1. Merealisasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi sesuai visi, misi dan tujuan Universitas
17 Agustus 1945 Surabaya
2. Menambah ilmu yang didapat sewaktu praktik kerja dan menerapkan ilmu
pengetahuan yang diperoleh di bangku perkuliahan ke dalam Kuliah Kerja Praktek
(KKP).
3. Menerapkan ilmu yang di terima selama proses studi kedalam dunia kerja.
4. Mengenal dan memahami lingkungan kerja secara langsung dalam bidang pelayanan
hukum.
a) Waktu
Penulis melaksanakan KKP dalam kurun waktu 40 hari terhitung sejak 25 Juli 2022
sampai 16 September 2022. Penulis mengikuti hari dan jam kerja yang telah ditentukan
Instansi. Hari kerja berlangsung selama 5 hari dari hari Senin hingga Jum’at dan libur
pada hari Sabtu Minggu.
b) Lokasi
Nama Instansi : Rutan Klas I Surabaya
Divisi : Bankumluh (Bantuan Hukum & Penyuluhan)
Alamat : Jl. Letjend Sutoyo, Medaeng Wetan, Medaeng,
Kec. Waru, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur
Website : Rumah Tahanan Negara Kelas I Surabaya (kemenkumham.go.id)
Telp / Fax Instansi : (031) 8533653

8
Gambar 1. Tampak depan Rumah Tahanan Negara Kelas 1 Surabaya

BAB II
MATERI DAN METODE KERJA PROFESI
MATERI KULIAH KERJA PROFESI
1.1 Materi Umum
Rumah Tahanan Negara atau biasa disebut RUTAN adalah tempat kediaman yang disiapkan
oleh negara dengan tujuan menempatkan orang-orang yang diduga melakukan tindak pidana.
Kegiatan keseharian Rutan yaitu memberikan bimbingan suatu program baik dari segi bantuan
layanan hukum, bimbingan kerja, dan beberapa program lainnya. Yang kegiatannya dimulai dari pra
produksi, produksi. Fungsi Rutan untuk menahan seorang tersangkan yaitu agar tersangka atau
terdakwa tidak melarikan diri, tersangka atau terdakwa dikhawatirkan menghilangkan barang bukti,
tersangka atau terdakwa mengulangi perbuatan pidana yang disangkakannya.Salah satu Sub Seksi
yang bergerak dalam instansi tersebut yaitu Bantuan Hukum dan Penyuluhan atau yang dapat
disebtu bankumluh. Bankumluh menyediakan berbagai layanan hukum. Dalam prakteknya
Bankumluh memiliki beberapa layanan bantuan. Salah satunya ketika tahanan hendak mengajukan
Cuti Bersyarat, Pembebasan Bersyarat atau Asimilasi, (Pegawai) mendiskusikan beberapa aspek
terlebih dahulu sebelum mengeksekusinya. Dalam hal ini Instansi memiliki kewenangan untuk
mempertimbangkan ide permintaan dari tahanan. Setelah itu Instansi juga menyiapkan tenaga kerja

9
untuk mengeksekusi. Dalam pelaksanaanya Bankulum memiliki tim untuk memimpin jalannya
layanan.
1.2 Materi Khusus
Selama menjalankan program KKP, penulis mendapatkan materi khusus berupa bekerja
sebagai Assistant dengan pekerjaan berupa membuat check list, mendaftar apa yang sudah dan
belum dikerjakan, sembari mengatasi masalah yang timbul dan menyampaikan alternative
pemecahannya diantaranya:
a) Membantu membagikan titipan barang kepada tahanan
b) Membantu kepengurusan CB, PB, dan Asimilasi
c) mengawasi proses layanan tatap muka
d) Menjadi penghubung dengan pihak lain yang berkepentingan dengan bidang kerjanya
masing – masing.
1.3 Metode Kuliah Kerja Praktek
Dalam pelaksanaan KKP menjadi Assistant, penulis menggunakan metode primer untuk
mendapatkan data dan materi. Data primer adalah data yang langsung diperoleh dari sumber data
pertama di lokasi penelitian atau objek penelitian (Bungin, 2005). Proses pengumpulan data primer
yang digunakan oleh penulis selama kegiatan Kuliah Kerja Profesi berlangsung yaitu sebagai berikut
:
a) Observasi Partisipan
Observasi partisipan adalah kegiatan mengamati yang dilakukan oleh pengamat
dengan cara ikut serta atau ikut ambil bagian dalam melakukan tugas atau kegiatan.
Observasi dilakukan sebagai langkah awal penulis untuk memahami manajemen dan
sistem kerja di Rutan Kelas 1 Surabaya terutama pada Sub Seksi Bankumluh. Tidak
hanya mengamati namun mahasiswa juga berperan aktif ketika ada yang dilakukan.
Penulis melakukan observasi dengan cara mengamati alur kerja dan pembagian tugas
di dalam divisi Sub Seksi Bankumluh.
b) Wawancara
Wawancara adalah kegiatan tanya jawab yang digunakan untuk mencari informasi
lebih dalam terhadap hal – hal yang berhubungan dengan bagaimana alur kegiatana
yang akan dilaukan kedepannya. Wawancara yang dilakukan penulis tidak hanya
bersifat formal namun juga non formal berupa obrolan santai saat pengarahan tugas.
Penulis melakukan wawancara dengan petugas divisi Bankumuh dan juga para
10
Tamping (Tahanan Pendamping). Wawancara dilakukan agar lebih mengerti dan
mendalami proses kerja dan strategi yang digunakan dalam kegiatan sehari-hari agar
dapat berjalan denngan baik dan benar.

BAB III
1. Tugas Dan Fungsi Mitra Magang (Rutan Kelas 1 Surabaya)
Rumah Tahanan Negara (disingkat Rutan) Kelas 1 Surabaya yang adalah salah satu UPT dari
Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Timur yang mempunyai tugas sebagai tempat untuk orang
yang peduli sementera atau memakai kurungan. Rutan juga merupakan tempat pelaksanaan
teknis di bidang penahanan untuk kepentingan penyidikan, penuntutan, dan pemeriksaan di
sidang pengadilan. Secara struktural.
Fungsi Rutan Kelas 1 Surabaya adalah melakukan pelayanan dan perawatan terhadap para
tersangka atau terdakwa, melakukan pemeliharaan dan ketertiban, melakukan pengelolaan, dan
melakukan urusan tata usaha Rutan.
Rutan Kelas 1 Surabaya memiliki beberapa struktur organisasi yaitu :
a) Kepala Rutan
Memeliharan keamanan dan ketertiban, melakukan pengelolaan Rutan dan
melakukan pelayanan tahanan serta melakukan urusan tata usaha. Menyiapkan Warga
Binaan Pemasyarakatan untuk dapat berintegrasi secara sehat dengan masyarakat,
sehingga dapat berperan kembali sebagai anggota masyarakat yang bebas dan
bertanggung jawab.
b) Seksi Pelayanan Tahanan
Seksi ini memiliki tugas untuk melakukan pengadministrasian dan perawatan,
mempersiapkan bantuan hukum dan penyuluhan, serta memberikan bimbingan
kegiatan bagi tahanan. Untuk menjalankan tugas tersebut, seksi ini memiliki tiga
fungsi, yaitu:
1) Melakukan administrasi, membuat statistic dan dokumentasi tahanan, serta
memberikan perawatan pemeliharaan kesehatan tahanan,
2) Mempersiapkan pemberian bantuan hukum dan penyuluhan bagi tahanan
negara,
3) Memberikan bimbingan kegiatan bagi tahanan

11
Dalam melakukan tugas dan fungsinya, seksi ini membawahi tiga sub seksi yang memiliki
tiga sub seksi yang memiliki tugas masing – masing. Ketiga sub seksi tersebut adalah Sub Seksi
Administrasi dan Perawatan, Sub Seksi Bantuan Hukum dan Penyuluhan, Sub Seksi Bimbingan
dan Kegiatan.
c) Seksi Kesatuan Pengamanan Rutan
Kesatuan Pengamanan Rutan ini dipimpin oleh seorang kepala yang membawahi
Petugas Pengamanan Rutan. Kesatuan ini bertugas untuk melakukan pemeliharaan
keamanan dan ketertiban rutan. Untuk menyelenggarakan tugas tersebut, Kesatuan
Pengamanan Rutan mempunyai fungsi :
1) melakukan administrasi keamanan dan ketertiban rutan,
2) melakukan penjagaan dan pengawasan terhadap tahanan,
3) melakukan pemeliharaan keamnan dan ketertiban rutan,
4) melakukan penerimaan, penempatan, dan pengeluaran tahanan, serta
memonitor keamanan dan tata tertib tahanan pada tingkat pemeriksaan,
5) membuat laporan dan berita acara pelaksanaan pengamanan dan ketertiban.
d) Seksi Urusan Tata Usaha
Urusan Tata Usaha memiliki tugas untuk melakukan urusan surat-menyurat dan
kearsipan.
e) Seksi Pengelolaan Rutan
Seksi ini mempunyai tugas melakukan pengurusan keuangan, perlengkapan, dan
rumah tangga rutan. Untuk menyelenggarakan tugas tersebut, seksi ini mempunyai
dua fungsi, yaitu melakukan urusan keuangan dan perlengkapan serta melakukan
urusan rumah tangga dan kepegawaian. Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya,
seksi ini membawahi dua sub seksi yang memiliki masing-masing tugas. Kedua sub
seksi tersebut adalah Sub seksi Keuangan dan Perlengkapan dan Sub Seksi umum.

12
Gambar 2. Struktur Organisasi

1.1 Uraian Kinerja Mitra Magang (Sub Seksi Bankumluh)


Selama magang, kami sebagai mahasiswa dan mahasiswi KKP ditempatkan di bagian Sub
Seksi Bankumluh (Bantuan Hukum dan Penyuluhan) yang berada dibawah naungan Seksi
Pelayanan Tahanan. Pada Sub Seksi Bankumluh ini, bertugas untuk mempersiapkan pemberian
bantuan hukum atau kesempatan kepada para tahanan dan narapidana untuk mendapat bantuan
hukum dari penasehat hukum, memberikan penyuluhan rohani dan jasmani, memberikan
kesempatan bagi tahanan dan narapidana untuk dapat bertemu dengan sanak keluarga, serta
mempersiapkan bahan bacaan bagi tahanan.

13
BAB IV
1. Uraian Hasil Magang
Berikut uraian singkat mengenai proses kegiatan Kuliah Kerja Praktek (KKP) adalah sebagai
berikut :
a. Sebelum Kuliah Kerja Praktek
1) Pengarahan dari dosen pembimbing
2) Penentuan instansi bagi para mahasiswa yang akan melaksanakan KKP
3) Mencari informasi instansi tempat KKP
4) Konsultasi dengan dosen pembimbing
5) Pemenuhan administrasi untuk persyaratan KKP
6) Membuat surat permohonan izin untuk KKP
7) Mengirimkan surat permohonan izin KKP
b. Pelaksanaan di Instansi
1) Penerimaan dan pengenalan di Rutan Klas I Surabaya
2) Mengikuti pengarahan oleh pembimbing
3) Orientasi ruang tiap unit dan perkenalan dengan para anggota
4) Memberikan laporan secara tertulis dan lisan kepada instansi KKP
5) Melaksanakan tugas yang diberikan pembimbing KKP
6) Melakukan evaluasi setelah melaksanakan tugas KKP
c. Setelah Kuliah Kerja Praktek
1) Penyusunan laporan KKP
2) Melakukan evaluasi KKP
3) Konsultasi dengan dosen pembimbing

14
1.1 Laporan Harian Kuliah Kerja Praktek
No. Nama Minggu Ke - 1
Mahasiswa
Senin 25-07- Selasa, 26-07-2022 Rabu, 27-07- Kamis, 28-07- Jum’at 29-
2022 2022 2022 07-2022
1. Anisa Dwi Pengenalan Pelayanan Pelayanan Ikut serta Membantu
Andiani dan kunjungan tatap kunjungan mendampingi petugas
pengarahan muka Video Call petugas Bapas melayani
dengan Bapak dalam proses
Kepala Rutan mewawancarai tahanan baru
narapidana datang
dalam proses
pengajuan CB
(Cuti
Bersyarat)

Minggu Ke - 2
No Nama Senin, 01-08- Selasa, 01-08-2022 Rabu, 03-08- Kamis, 04-08- Jum’at, 05-
Mahasiswa 2022 2022 2022 08-2022
1. Anisa Dwi Pelayanan Izin Mengurus KRS Izin Mengurus Pelayanan Pelayanan
Andiani Loket KRS kunjungan Kunjungan
Posyankomas tatap muka Barang

Minggu Ke - 3
No. Nama Senin, 08-08- Selasa, 09-08-2022 Rabu, 10-08- Kamis, 11-08- Jum’at, 12-
Mahasiswa 2022 2022 2022 08-2022
1. Anisa Dwi Membantu Membantu petugas Membantu Membantu Membantu
Andiani mengurus dalam mengawasi petugas dalam petugas dalam petugas
berkas – jalanya kegiatan mengawasi mengawasi melayani
berkas pembinaan jalannya jalanya proses
narapidana kerohaniaan di kegiatan kegiatan tahanan baru
yang bebas Gereja pembinaan bimbingan datang
kerohaniaan di kerja di Dapur
Masjid Warga Binaan

Minggu Ke - 4
No. Nama Senin, 15-08- Selasa, 16-08-2022 Rabu, 17-08- Kamis, 18-08- Jum’at, 19-
Mahasiswa 2022 2022 2022 08-2022
1. Anisa Dwi Membantu Pelayanan Libur Pengarahan Libur
Andiani petugas kunjungan tatap memperingati dan pemberian memperingati
Register muka hari materi hari HDKD
mengurus Kemerdekaan pembinaan
berkas bimbingan
administrasi kerja bagi
tahanan tahanan dan
narapidana

Minggu Ke - 5
No. Nama Senin 22-08- Selasa, 23-08-2022 Rabu, 24-08- Kamis, 25-08- Jum’at, 26-
Mahasiswa 2022 2022 2022 08-2022
15
1. Anisa Dwi Membantu Membantu pegawai Membantu Pelayanan Izin
Andiani petugas loket Kejaksaan Negeri petugas loket Kegiatan mengikuti
pelayanan Surabaya pelayanan kunjungan Seminar
kunjungan mengawasi kegiatan kunjungan tatap muka Skripsi
barang sidang online barang

Minggu Ke – 6
No. Nama Senin, 29-08- Selasa, 30-08-2022 Rabu, 31-08- Kamis, 01-09- Jum’at, 02-
Mahasiswa 2022 2022 2022 09-2022
1. Anisa Dwi Membantu Membantu pegawai Membantu Pelayanan Membantu
Andiani petugas loket Kejaksaan Negeri petugas loket kunjungan petugas
pelayanan Surabaya pelayanan barang melayani
kunjungan mengawasi kegiatan kunjungan proses
barang sidang online barang tahanan baru
datang
Minggu Ke - 7
No. Nama Senin, 05-09- Selasa, 06-09-2022 Rabu, 07-09- Kamis, 08-09- Jum’at, 09-
Mahasiswa 2022 2022 2022 09-2022
1. Anisa Dwi Pelayanan Pelayanan Membantu Membantu Membantu
Andiani Loket kunjungan tatap petugas loket petugas loket petugas
Posyankomas muka pelayanan pelayanan melayani
kunjungan kunjungan proses
barang tatap muka tahanan baru
datang

Minggu Ke - 8
Senin, 12-09- Selasa, 13-09-2022 Rabu, 14-09- Kamis, 15-04- Jum’at, 16-
2022 2022 2022 09-2022
1. Anisa Dwi Mengamati Membantu petugas Pelayanan Pelayanan Izin
Andiani kegiatan loket pelayanan kunjungan kunjungan bimbingan
persidangan kunjungan tatap barang tatap muka skripsi
online muka

16
BAB V
PENUTUP

1. Kesimpulan
Kegiatan Kuliah Kerja Praktek (KKP) dilaksanakan pada tanggal 25 Oktober 2022 hingga 06
September 2022 di Rutan Kelas I Surabaya. Banyak ilmu yang telah diberikan oleh Rutan Kelas I
Surabaya serta pengalaman yang sangat berharga. Kemampuan penulis terasah selama menjalani
proses KKP sebagai salah satu mahasiswa atau mahasiswi magang pada Sub Seksi Bankumluh di
Rutan Kelas 1 Surabaya. Penulis banyak belajar tidak hanya pada kerja tim sendiri namun juga
belajar berkomunikasi dan bekerja sama dengan Tim lain. Demikianlah, kegiatan dan pengalaman
bekerja secara langsung selama kegiatan KKP di Rutan Kelas 1 Surabaya. Pengalaman dan Ilmu
yang sudah didapat akan sangat berharga bagi penulis di masa mendatang khususnya setelah
dinyatakan lulus dari Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

2. Saran
Untuk Peserta Kuliah Kerja Profesi :
a. Pada saat menjalankan kegiatan KKP, diharapkan mahasiswa mampu menjaga nama baik
almamater dan perusahaan terkait yang menjadi tempat pelaksanaan KKP.
b. Mahasiswa diharapkan dapat menjalankan tugas yang diberikan selama KKP dengan
penuh niat dan tanggung jawab, akan lebih baik lagi jika dapat memposisikan diri sebagai
pekerja bukan sebagai mahasiswa.
c. Mahasiswa diharapkan berperan aktif dalam seluruh kegitan dari pihak dan dapat
memanfaatkan kesempatan yang ada dengan maksimal.
d. Diharapkan pada mahasiwa yang melaksankan KKP untuk menggali ilmu sebanyak-
banyaknya.
2. Untuk Program Studi Ilmu Hukum
Program studi Ilmu Hukum diharapkan memberikan sosialisasi, pengarahan, dan pembekalan yang
lebih awal dan terperinci mengenai jadwal, alur pelaksanaan, dan penyusunan Laporan.

LAMPIRAN

17
Hasil Dokumentasi Kegiatan Kuliah Kerja Praktek

Gambar 1 : Bertemu dan berkenalan dengan Bapak Karutan beserta beberapa pejabat Rutan Kelas 1
Surabaya

18
Gambar 2 & 3 : Membantu pegawai dari Bapas untuk mewawancarai narapidana yang mengajukan
proses Cuti Bersyarat

Gambar 4 : Bersama petugas melakukan cross check data para tahanan dan narapidana

19
Gambar 5 : membantu petugas memberikan stempel pada SK persetujuan cuti bersyarat

20
Gambar 6 & 7 : Melakukan pendataan untuk tahanan dan narapidana baru

Gambar 8 : Membantu petugas melakukan pemantuan dan pengamatan kegiatan bimbingan


kerohaniaan bagi tahanan dan narapidana yang beragama katolik

21
Gambar 9 & 10 : melakukan pelayanan kunjungan barang dan pengcekan ulang barang kunjungan
Bersama Tamping (Tahanan Pendamping)

22
Gambar 11 : Membantu petugas melakukan pelayanan kunjungan tatap muka bagi keluarga tahanan
dan narapidana Rutan Kelas 1 Surabaya

Gambar 12 : Berpamitan dengan Kasubsi Bankumluh dan praktisi pembimbing lapangan serta
petugas Bankumluh

23
Berkas-Berkas Pendukung

- Surat keterangan persetujuan dari Instansi Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa


timur

24
- Surat Keterangan menerima mahasiswa KKP dari Instansi Rumah Tahanan
Negara Kelas 1 surabaya

25
- Surat Keterangan telah menyelesaikan kegiatan KKP

26
Daftar Pustaka

- Luaran Individu
https://sinarpos.co.id/2022/11/10/mahasiswa-si-prodi-ilmu-hukum-universitas-17-
agustus-surabaya-melaksanakan-praktek-kerja-lapangan-di-rutan-klas-1-surabaya/

- Luaran Kelompok (Video)


https://drive.google.com/drive/folders/1-7Acatop9NKnj4ha4UH0kjbAFWJyEdZu

Anda mungkin juga menyukai