Anda di halaman 1dari 1

1.

Proses Pengambilan Keputusan Lebih Efisien

Pembuatan manajemen operational risk bisa membantu kita untuk membuat keputusan


bisnis yang lebih efisien. Jadi, bisnis kita memiliki strategi yang lebih baik saat menyelesaikan
proyek.

Dengan kesadaran akan potensi risiko terkait suatu proses, kita dapat membuat keputusan
yang tepat tentang cara melanjutkan proyek sekaligus menghindari terjadinya risiko ini.

Misalnya, risiko operasional yang dapat berupa kemungkinan serangan dunia maya. Dengan
manajemen operational risk yang tepat, kita dapat mengidentifikasi bahwa hal ini mungkin
merupakan penyebab masalah operasional sehingga kita pun berusaha untuk
memperkuat firewall jaringan untuk melindungi data perusahaan.

2. Mengenali Kondisi yang Tidak Aman Bagi Bisnis

Manajemen operational risk juga dapat membantu kita untuk mengidentifikasi kondisi yang


mungkin tidak aman bagi bisnis.

penting bagi kita untuk mengenali jenis risiko pada bisnis sebelum memulai operasional
sehingga kerusakan atau cedera pada karyawan dan properti perusahaan dapat
diminimalisir.

3. Ciptakan Produk yang Lebih Baik

Ketika perusahaan kita mengikuti aturan dengan meminimalkan risiko yang dapat
ditimbulkan oleh produksi suatu produk, bisnis dapat menciptakan produk yang lebih
konsisten.

Konsistensi inilah yang membuat produk perusahaan dapat diandalkan dan dapat
membantu meningkatkan loyalitas pelanggan.

Pada akhirnya, bisnis bisa menghasilkan lebih banyak keuntungan karena produk kita akan
memiliki jumlah penjualan yang besar.

Pertanyaan untuk kel4

Kan sudah dijelaskan mengenai asuransi, lalu gimana cara kita menentukan asuransi jiwa yang cocok
atau sesuai dengan kebutuhan serta kemampuan kita?

Anda mungkin juga menyukai