Anda di halaman 1dari 6

6.

Apabila peserta yang ditunjuk tidak dapat mengikuti Pelatihan dimaksud dimohon mengkonfirmasi ke panitia
dan membuat surat tidak bersedia dikirim melalui email : tu.menpim@gmail.com PALING LAMBAT 7
(TUJUH) HARI SEBELUM TANGGAL PELAKSANAAN;

7. Bagi peserta yang sudah terdaftar dalam pemanggilan ini namun tidak mengikuti pelatihan tanpa keterangan
dinas, wajib GANTI RUGI biaya program yang telah dikeluarkan Badan Litbang Diklat Kumdil MA RI;

8. Penunjukan/ Penggantian peserta untuk mengikuti Pelatihan ditunjuk oleh Kepala Badan Litbang Diklat MA
RI;
9. Peserta wajib dibebastugaskan dari beban kerja kantor;
10. Informasi mengenai pemesanan tiket akan diinfokan kemudian oleh masing-masing panitia Angkatan;
11. Untuk nama peserta yang sebelumnya telah tercantum dalam Surat Pemanggilan Nomor
282/Bld/S/4/2023 tanggal 6 April 2023, namun tidak tercantum dalam Surat Pemanggilan ini,
berarti Pelatihan ditunda ke Tahun Anggaran 2024.
12. Untuk Membangun Zona Integeritas Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih
Melayani (WBBM) kepada seluruh peserta dilarang memberi dalam bentuk apapun, baik kepada perseorangan
maupun lembaga. Apabila terdapat penyimpangan atau pelanggaran kode etik pada saat menerima layanan
kami agar dapat melaporkan dengan melengkapi bukti otentik (identitas pelapor akan di jamin kerahasiannya)
ke Sistem Pengawasan (SIWAS) Mahkamah Agung, silahkan klik link berikut:
https://siwas.mahkamahagung.go.id/.;

13. Dalam kegiatan ini, peserta tidak dikenakan biaya apapun.

14. Hal lainnya yang belum jelas dapat menghubungi Pusdiklat Manajemen dan Kepemimpinan Balitbang Diklat
Kumdil MA-RI Jl. Cikopo Selatan Desa Sukamaju Kec. Megamendung Bogor - Jawa Barat Telp.(0251)8249530
/ hubungi :
 Koordinator Panitia Kepemimpinan Dasar Grup 2:
Bpk T. Bonardo Siahaan, SE., MM (0812-8174-1986)

Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Badan,

Bambang H. Mulyono

Tembusan :
1. Para Pejabat Eselon II Badan Litbang Diklat Kumdil Mahkamah Agung RI;
2. Para Ketua Pengadilan Tingkat Pertama Terkait;
3. Kasubbag Tata Usaha Sekretariat Badan Litbang Diklat Kumdil Mahkamah Agung RI;
4. Pejabat Pembuat Komitmen Pusdiklat Menpim MA RI;
5. Bendahara Pembantu Pusdiklat Menpim MA RI;
6. Arsip.

Anda mungkin juga menyukai