Anda di halaman 1dari 2

TERTIB ADMINISTRASI DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI

No. Dokumen : 440/SOP/3119/404.102.013/2023


No. Revisi : 01
SOP Tanggal : 01 Januari 2023
Terbit
Halaman : 1

PUSKESMAS drg. Retno Dewi Sulistiorini


KENDAL NIP 19760206 200312 2 005

1.Pengertian Tertib administasi adalah administrasi yang terdokumentasi dengan rapi dan
teratur menurut aturan dan prosedur semua kegiatan yang berlaku
Pemanfaatan teknologi adalah semua upaya inovasi yang mengaplikasikan
teknologi yang bertujuan mempercepat pelayanan
2.Tujuan Sebagai acuan pelaksanaan pelayanan agar berkesinambungan satu sama lain,
meminimalkan kesalahan yang mungkin timbul dan mencegah terjadinya
kesalahan yang sama sehingga pelaksanaan pelayanan menjadi efektif dan
efisien
3.Kebijakan Berdasarkan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Kendal No180/
13/KEP/35.07.103.126/2015 tentang SK Kepala Puskesmas tentang Data dan
Informasi UPT Puskesmas Kendal
4.Referensi -
5.Prosedur / 1. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan UKM membuat perencanaan kegiatan
Langkah- 2. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan UKM membuat Jadwal kegiatan
langkah 3. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan UKM membuat laporan hasil kegiatan
4. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan UKM mengevaluasi hasil kegiatan
5. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan UKM melaporkan hasil kegiatan
kepada Kepala Puskesmas
6. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan UKM mendokumentasikan kegiatan
dengan memanfaatkan teknologi komputer/smartphone
7. Hasil kegiatan Admen, UKP dan UKM didistribusikan ke pihak terkait
6.Bagan alir

7.Hal-hal yang
perlu diperhatikan
8.Unit Terkait Admen, UKP dan UKM
9.Dokumen terkait
10.Rekaman histori No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan
perubahan
1. Kepala drg. Retno Dewi Sulistiorini, MM 01 Januari 2023
Puskesmas
Kendal

1/2
TERTIB ADMINISTRASI DAN PEMANFAATAN
TEKNOLOGI
440/DT/
:
No Dokumen 3119/404.102.013/2023
D
No. revisi :
T
Tanggal : 01 Januari 2023
terbit
Halaman : 1/1

drg. Retno Dewi Sulistiorini


Puskesmas NIP1987602062003122005
Kendal
No Langkah-langkah Hasil
Dilakukan Tidak Dilakukan
1. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan
UKM membuat perencanaan kegiatan
2. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan
UKM membuat Jadwal kegiatan
3. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan
UKM membuat laporan hasil kegiatan
4. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan
UKM mengevaluasi hasil kegiatan
5. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan
UKM melaporkan hasil kegiatan
kepada Kepala Puskesmas
6. Pelaksana kegiatan Admen, UKP dan
UKM mendokumentasikan kegiatan
dengan memanfaatkan teknologi
komputer/smartphone
7. Hasil kegiatan Admen, UKP dan UKM
didistribusikan ke pihak terkait

2/2

Anda mungkin juga menyukai