Anda di halaman 1dari 44

Edisi 37/ MEI 2023

ALLAH MEMPERBAHARUI
JANJINYA

03 05 09
Karya allah percaya
keselamatan memperbarui dan
perjanjiannya taat
Firman-Mu Kutaati
"Haleluya! Bersyukurlah kepada TUHAN, sebaba Ia baik!
Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya"
Mazmur 106:1

Halo teman-teman,

Senang bertemu kalian lagi....


Diantara kalian ada yang sudah dan akan menghadapi ujian di
sekolah, tetaplah tekun belajar dan jujur di dalam mengerjakan
ujian ya...
Tentu saja tetap setia membaca Pelitaku, supaya kerohanian kalian
juga terpelihara.

Kali ini, kita akan merenungkan bagaimana Allah terus mengingatkan


umat-Nya, kalau Dia adalah Allah yang akan menepati janji-Nya
untuk memimpin dan memelihara mereka. Sebaliknya, umat Allah
juga harus setia untuk menyembah dan menaati Dia.
Allah sudah terlebih dahulu setia kepada umat-Nya, karena itu
giliran kita menjadi setia kepada Allah.

Ketika kita rajin belajar, jujur mengerjakan tugas dan ujian,


adalah salah satu tanda kesetiaan kita kepada Allah.
Tetap semangat ya....untuk setia kepada Allah di dalam segala hal.

Dapatkan
MAJAL AH KITA!
kitakid@gmail.com
Majalah KiTa dapat
diunduh pada link ini: Persembahan:
BCA GRII KiTa
anak.stemi.id 0033090550
03
04
Bacaan Alkitab: Ulangan
Masih ingat perjanjian Allah janji-janji-Nya, apa saja yang
dengan umat-Nya? telah Dia lakukan di masa
Inti dari perjanjian itu lalu, dan tanggung jawab
adalah … mereka untuk setia kepada
Keluaran 6:7 Dia.
Aku akan mengangkat
kamu menjadi umat-Ku dan Kitab Ulangan juga meringkas
Aku akan menjadi Allahmu, pengajaran firman
supaya kamu mengetahui Tuhan dalam kitab-kitab
bahwa Akulah, Tuhan sebelumnya. Dan meringkas
Allahmu yang membebaskan peristiwa-peristiwa penting
kamu dari kerja paksa bagaimana Tuhan memimpin
orang Mesir. umat-Nya Israel.
Dalam kitab Ulangan,
perjanjian ini kembali Mengapa umat Tuhan perlu
diingatkan. Sebelum diingatkan? Karena umat
umat Tuhan masuk ke Tuhan sering lupa Tuhan.
Tanah Perjanjian, Allah Kita, manusia berdosa,
mengingatkan mereka akan sering lupa bahwa Tuhan

05
sudah memimpin hidup kita. dan atas seluruh bumi dan
Kita sering lupa bahwa Ia atas segala binatang yang
juga menjamin hidup kita. melata yang merayap di
Dan kita sering lupa bahwa bumi.
kita sering jatuh dalam dosa
tapi Dia tetap setia menegur Namun, manusia jatuh dalam
dan mengampuni kita. dosa. Manusia lebih memilih
mendengarkan perkataan
Kejadian iblis daripada mendengarkan
perkataan Tuhan Allah. Sejak
Kitab Kejadian mengajarkan itulah manusia menerima
tentang bagaimana Allah akibat dosa yaitu kematian
mencipta segala sesuatu. dan penghukuman dari Allah.
Sejarah kita dimulai dengan
Allah menciptakan alam Apakah Tuhan Allah
semesta dan segala sesuatu membiarkan manusia terus
di dalamnya. Ia menciptakan dalam dosa dan menerima
laki-laki dan perempuan hukuman dosa? TIDAK.
menurut gambar dan rupa-
Nya. Tuhan Allah memberikan
janji keselamatan yang
Kejadian 1:26 merupakan berita pertama
Berfirmanlah Allah: "Baiklah akan datangnya Juruselamat
Kita menjadikan manusia yaitu Tuhan Yesus Kristus
menurut gambar dan melalui perempuan dara
rupa Kita, supaya mereka
Maria:
berkuasa atas ikan-ikan di Kejadian 3:15
laut dan burung-burung Aku akan mengadakan
di udara dan atas ternak permusuhan antara

06
engkau dan perempuan Bangsa Israel belajar untuk
ini, antara keturunanmu memercayai Allah yang akan
dan keturnannya; menyediakan kebutuhan
keturunannya akan mereka.
meremukkan kepalamu dan
engkau akan meremukkan Demikian juga kita
tumitnya. seharusnya terus belajar
untuk beriman kepada
keluaran Allah yang setia pada janji-
Nya untuk memelihara dan
Tuhan Allah berkuasa atas menyelamatkan umat-Nya.
sejarah untuk melaksanakan
dan menggenapi janji
keselamatan-Nya. Kita imamat
dapat membaca dalam kitab
Keluaran bahwa Tuhan Allah
setia dengan janji-Nya. Ia
menyelamatkan bangsa
Israel dari perbudakan
Mesir melalui Musa untuk
menuju Tanah Perjanjian dan
beribadah kepada Tuhan
Allah.
Kejadian 3:15
Jadi sekarang, pergilah,
Aku mengutus engkau
kepada Firaun untuk
membawa umat-Ku, orang
Israel keluar dari Mesir.

07
Dalam kitab Imamat, Sebelum umat-Nya masuk
Allah menunjukkan kepada ke Tanah Perjanjian, Allah
umat-Nya bagaimana cara mengingatkan mereka akan
menyembah Allah yang kudus janji-janji-Nya, apa saja yang
dan yang menebus kita. Ia telah Dia lakukan di masa
mengajarkan bagaimana lalu, dan tanggung jawab
cara menyembah Dia dalam mereka untuk setia kepada
kekudusan. Dia.
Tuhan Allah mengatur Kiranya kita semua semakin
ibadah umat-Nya. Ia yang beriman kepada Dia dan
menentukan bahan-bahan mengasihi-Nya. Karena Dia
kemah Suci (tempat ibadah), adalah Allah yang setia dan
para imam, korban-korban, lebih dahulu mengasihi kita
hari-hari penting untuk bahkan ketika kita berdosa.
ibadah dan lainnya.
Imamat 19:2
Kuduslah kamu, sebab Aku,
TUHAN, Allahmu kudus.

08
09
Percaya dan Taat (Trust and obey)
Lirik : John H. Sammis (1887) Musik: Daniel Towner

Pada suatu malam Kebaktian Rohani Lagu “Percaya dan Taat” menyatakan
yang dipimpin oleh Dwight L. Moody dua hal penting dalam keselamatan
di Brockton, Massachusetts, seorang orang kristen: iman dan ketekunan
pemuda bersaksi tentang imannya orang percaya. Orang yang beriman
atas keselamatan di dalam Kristus. dan bertekun dalam kebenaran
Dia mengatakan: “Saya tidak yakin.” berarti berjalan dalam terang.
Ini artinya dia masih bergumul atau Hal ini dinyatakan dalam 1 Yohanes
tidak begitu yakin dengan jaminan 1:7, “Tetapi jika kita hidup di dalam
keselamatan. Namun dia melanjutkan: terang sama seperti Dia ada di
“Tapi aku akan terus percaya dan dalam terang, maka kita beroleh
taat.” Artinya dia belajar untuk persekutuan seorang dengan yang
terus percaya pada Tuhan Allah lain, dan darah Yesus, Anak-Nya itu,
yang menganugerahkan keselamatan menyucikan kita dari pada segala
dan terus belajar untuk mentaati dosa.” Tuhan Yesus juga menyatakan
dan melakukan kehendak Allah dalam bahwa seseorang pengikut Kristus
hidupnya. adalah orang yang hidup dalam
firman-Nya (Yohanes 8:31). Namun
Daniel Towner yang adalah pemimpin bukan berarti mengikut Tuhan itu
pujian saat itu begitu terberkati oleh akan penuh dengan kelancaran. Tidak
kesaksian pemuda tersebut. Kemudian jarang orang-orang percaya kepada
hari ia menuliskan kesaksian pemuda Kristus juga mengalami kesulitan
tersebut dan mengirimkannya kepada dalam menjalankan firman Tuhan.
temannya, John Sammis. Sesudah Bahkan kadang mengalami keraguan.
membaca surat dari Towner, Sammis Saat kesulitan dan keraguan tiba,
terinspirasi untuk menuliskan lagu mari kita tetap percaya kepada Dia.
dari kesaksian tersebut. Kalimat Seperti dikatakan dalam Mazmur
yang sering diulang dalam liriknya 37:3-5, “Percayalah kepada TUHAN
adalah “Percaya dan taat, karena dan lakukanlah yang baik, diamlah
tidak ada jalan lain untuk bahagia di negeri dan berlakulah setia, dan
di dalam Kristus selain percaya dan bergembiralah karena TUHAN; maka
taat.” Sesudah selesai menuliskan Ia akan memberikan kepadamu apa
puisi dari kesaksian tersebut, ia yang diinginkan hatimu. Serahkanlah
mengirimkannya kepada Towner. hidupmu kepada TUHAN dan
Kemudian Towner membuatkan percayalah kepada-Nya, dan Ia akan
melodi untuk puisi tersebut. bertindak.”
10
Kiranya kita terus belajar untuk percaya kepada
Kristus dan semakin teguh dalam iman kita.
Kiranya kita terus dimampukan untuk mentaati
segala firman-Nya. Karena hanya dalam hal
demikianlah kita mengalami kebahagiaan dan
sukacita yang sejati.
Oleh: Kak Lukman

11
Guru dan orang tua terkasih,
“PELITAKU” adalah bahan saat teduh untuk anak-anak. Melalui
“PELITAKU” anak diajak untuk bersaat teduh dengan teratur setiap
hari. Selama sebulan anak mempelajari dan merenungkan Firman Tuhan,
dengan satu tema khusus secara tuntas, dan menerapkannya dalam
hidup mereka sehari-hari.
Selaku guru dan orang tua, Anda dapat menuntun dan menemani
anak bersaat teduh sambil mendiskusikan tema yang diberikan hari itu.
Sebagai tanda Anda telah mendampingi anak bersaat teduh, disediakan
tempat untuk memberi paraf.

Aturlah waktu SAAT TEDUHmu dengan TERATUR

Siapkan Alkitab, pensil dan PELITAKU

Carilah TEMPAT yang TENANG

Bacalah bacaan ALKITAB dan


Saat Teduhmu untuk hari ini

RENUNGKAN apa yang kamu baca tadi

Berdoalah supaya TUHAN memimpinmu

Tim Redaksi Majalah Kita dan Pelitaku

Redaksi : Desain dan Gambar : Penulis Pelitaku:


- Vik. Lidya Bhekti - Karlina - Vik. Dewi Arianti
- Vik. Lukman Sabtiyadi - Minerva Utomo
- Vik. Dewi Arianti Winarko - Henrica Citra Penyunting:
Majalah KiTa
Hari ke 1 Allah mengulang perjanjian-Nya

Ulangan 1:1-8

Anak-anak, pekerjaan Apa Jawabnya


mengingat masa lalu bukan hanya
Apakah yang Allah nyatakan kepada
hal yang sering dilakukan orang Musa ketika bangsa Israel sudah
yang sudah tua ya... bukan seperti berada di seberang Tanah Perjanjian?
nenek atau kakek kita yang selalu
menceritakan masa lalu saja. Tapi
Allah ternyata juga mau kita selalu Doa
mengingat masa lalu, mengingat
penyertaan-Nya, mengingat apa Bapa kami di sorga, kami bersyukur
yang telah Ia kerjakan bagi umat- karena firman Tuhan selalu mengulangi
Nya dan akhirnya mengingat janji- pernyataan Diri Allah untuk selalu
Nya. kami ingat. Ajar kami mengenal Allah
Tapi Allah tidak berhenti hanya dan mengenal diri kami sendiri. Dalam
nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
ingin kita mengingat masa lalu.
Allah juga mau kita mempunyai
kekuatan dengan mengingat masa
lalu yang indah dipimpin Allah, untuk
mendapatkan kekuatan maju menuju Lakukan
masa depan. Ayat 8 mengatakan Anak-anak, tuliskan beberapa kalimat
bahwa di hadapan umat Israel tentang siapa dan bagaimana Allah
sudah terbentang tanah yang yang engkau kenal?
pernah dijanjikan Allah pada nenek
moyangnya ratusan tahun yang lalu.
Allah mau umat-Nya maju menuju
masa depan, berjuang mencapai apa
yang telah Allah janjikan. Jawaban:
Hidup mengingat semua
penyertaan Allah dan mendapat
kekuatan dari ingatan itu untuk
melangkah ke hari depan, adalah Paraf Orang Tua Paraf Guru
hal yang sangat indah dan patut kita
jalankan sebagai umat Allah.
Pelitaku 37/ Mei 2023
Hari ke 2 Jangan lupa dan ingatlah!
Ulangan 4:1-10

Manusia adalah satu-satunya Apa Jawabnya


makhluk yang diciptakan Allah
dengan ingatan. Ingatan yang Apa yang Allah mau untuk kita terus
ingat?
bisa menampung semua peristiwa
lampau, lalu memikirkannya untuk
kejadian sekarang dan membuat
perkiraan atau perhitungan untuk
masa depan. Sungguh luar biasa! Doa
Nah, masalahnya, kita semua tidak
Bapa kami di sorga, kami bersyukur
menggunakan daya tampung
diberi kemampuan mengingat, tolong
ingatan kita dengan semaksimal kami memakai ingatan kami bukan
mungkin. Banyak hal yang kita tidak untuk hal-hal yang tidak penting. Kami
mau tangkap dan ingat. mau mengingat yang paling penting
Maka tidak heran, anak-anak yaitu Engkau sendiri. Dalam nama
jaman sekarang banyak yang sering Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
lupa ini itu, lupa bawa buku, lupa
bawa tugas dan banyak lainnya. Tapi
Alkitab mengatakan bahwa Allah Lakukan
ingin kita belajar mengingat. Apa yang
patut diingat? Mari kita baca ayat Tuliskan dalam minggu ini, setiap
1, 5, 8, 9. Allah ingin kita mengingat hari, ayat-ayat hafalan apa saja yang
ketetapan dan peraturan untuk masih engkau ingat.
hidup dengan nikmat dan berkenan
pada Allah. Allah mengingatkan kita
bukan supaya hidup kita sengsara
dan banyak aturan, justru kalau kita Jawaban:
langgar aturan Allah, kita pasti jadi
lebih repot, lebih susah dan lebih
sengsara. Maka jangan lupa dan
ingatlah semua perkataan Allah. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 2


Hari ke 3 Jangan lupa untuk mengajarkan!

Ulangan 4:1-10

Tapi setelah diingat, jangan lupa Apa Jawabnya


dilakukan. Karena semua ketetapan
dan peraturan itu bukan tujuannya Selain tugas untuk mengingat firman,
untuk diingat saja tapi untuk kita mempunyai tugas apa lagi?
dilakukan. Ketika ingatan umat Allah
sudah dibentuk oleh firman Allah,
maka kehidupan masyarakat akan
membaik. Tapi jangan lupa, bahwa Doa
sekelompok masyarakat yang sudah
hidup baik ini makin lama makin Bapa kami di sorga, pimpinlah hidup
tua dan satu generasi ini akan mati. kami supaya kami bisa menjadi anak-
anak Tuhan yang membagikan firman-
Maka Allah mengingatkan bahwa hal
Mu yang indah. Jangan sampai kami
ini harus diajarkan pada keturunan,
berbagi gosip, tapi berbagi firman
anak atau cucu selanjutnya supaya Tuhan. Dalam nama Tuhan Yesus, kami
kumpulan umat yang setia pada berdoa. Amin.
Allah tetap berlanjut dari generasi ke
generasi. Supaya tatanan hidup yang
menjalankan ketetapan Allah juga
berlanjut turun temurun. Mengapa Lakukan
demikian? Karena umat Allah
dipanggil untuk memperluas dan Coba pikirkan, firman Tuhan bagian
memberi pengaruh ke seluruh bumi. yang mana yang akan engkau belajar
Jika demikian, bagaimana bagikan/ceritakan ulang kepada teman
kita yang masih muda ini bisa sebangkumu di sekolah?
mengajarkan ketetapan Allah? Kita
bisa mulai dengan menceritakannya Jawaban:
pada adik, saudara dan teman-teman
kita. Supaya mereka juga mengerti
bagaimana indahnya hidup menurut
keteteapan Allah. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 3


Hari ke
Allah adalah api
4
yang menghanguskan
Ulangan 4:21-29

Allah kita adalah Allah yang Apa Jawabnya


adil kepada siapa pun. Ia tidak
Apakah hal penting yang kita pelajari
memandang muka. Bagian ini
hari ini tentang siapakah Allah?
mengingatkan semua umat Allah
bahwa perlakuan Allah terhadap
Musa dan orang biasa lainnya sama.
Jika pemimpin melanggar kekudusan Doa
Allah akan sama akibatnya dengan Bapa kami di sorga, kami mau terus
jika orang biasa melanggar kekudusan belajar dan ingat untuk menghormati
Allah. Tidak ada hak istimewa pada Engkau. Kami tidak mau bermain-
siapapun. Allah tidak mau umat-Nya, main kepada Allah. Dalam nama
siapapun dia, sembarangan terhadap Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
Allah.
Musa mengingatkan bahwa
Allah pernah menyatakan
penghukuman kepadanya dengan Lakukan
tidak boleh masuk tanah perjanjian
Mari kita hafalkan Ulangan 4:24
karena Musa pernah melanggar
kekudusan Allah, walaupun peristiwa
itu juga disebabkan karena keluhan
dan sungut-sungut bangsa Israel
yang memancing kemarahan Musa.
Tapi di hadapan Allah itu kesalahan
yang besar, sehingga Musa tidak bisa
masuk tanah perjanjian.
Musa mengingatkan bahwa Allah Jawaban:
adalah Allah yang menghanguskan.
Di hadapan Allah tidak seorang pun
bisa mempermainkan-Nya. Mari kita
berikan hati dan hidup kita seutuhnya Paraf Orang Tua Paraf Guru
kepada-Nya.

Pelitaku 37/ Mei 2023 4


Hari ke 5 Dengarlah!

Ulangan 6:4-9

Ini adalah ayat emas bangsa Apa Jawabnya


Israel. Bagian ayat yang mereka Apakah hal penting yang harus kita
harus hafalkan dan ajarkan turun dengar berkali-kali?
temurun. Semua ingatan akan
ketetapan Allah adalah karena kita
Doa
sudah seharusnya mengasihi Allah
dengan segenap hati, jiwa, kekuatan. Bapa kami di sorga, pimpinlah cara
Mengapa demikian? Karena hanya kami mendengar firman-Mu. Supaya
ada Allah yang esa. Tidak ada Allah bukan sambil lalu saja tapi ada hal-hal
lain selain Allah yang menyatakan diri penting tentang mengenal siapa Allah,
kepada Israel. Ini membuat bahwa yang terekam dalam hati kami seumur
satu-satunya yang layak menerima hidup. Dalam nama Tuhan Yesus, kami
segenap hati, jiwa dan kekuatan berdoa. Amin.
adalah Allah yang menyatakan Diri-
Nya kepada umat-Nya ini.
Lakukan
Mengapa hal ini harus kita
dengar berkali-kali? Karena banyak Mari kita hafalkan Ulangan 6:5
ilah palsu di luar sana. Banyak ilah
palsu bangsa-bangsa lain. Dan jaman
sekarang banyak ilah palsu di dalam
semua bentuk hiburan dan media
sosial. Maka kita sebagai umat Allah
harus terus ingat. Karena ilah palsu
juga ternyata menggunakan cara
yang sama untuk mengingatkan
kita pada mereka, melalui iklan/film/ Jawaban:
internet dan games.

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 5


Hari ke 6 Tanda di tanganmu
Ulangan 6:8-9

Orang Yahudi sekarang sering Apa Jawabnya


menggunakan tali hitam untuk
Mengapa Allah mau perintah-Nya
mengikat tangan kiri mereka sebagai menjadi tanda pada tangan umat-Nya,
lambang mereka menjalankan bagian apakah artinya?
ayat ini. Namun sekarang kita tidak
memakai tanda-tanda seperti orang
yahudi pada umumnya ketika mereka
membaca Taurat tapi kita mengingat Doa
firman Allah di dalam semua tingkah
Bapa kami di sorga, terima kasih karena
laku kita sehari-hari. Apakah semua Engkau selalu menuntun semua yang
yang dikerjakan tangan dan tubuh kami perbuat. Kami tidak ingin berbuat
kita sesuai firman Tuhan? Atau di luar firman-Mu. Dalam nama Tuhan
semua pekerjaan tangan kita semua Yesus, kami berdoa. Amin.
adalah mengerjakan hanya hobi dan
kesukaan kita saja tanpa memikirkan
kehendak dan firman Allah? Allah tidak
mau firman-Nya hanya disimpan
Lakukan
dalam ingatan saja, tapi juga dalam
tindakan, tingkah laku sehari-hari. Menurutmu, Allah senang jika engkau
Tiap kali kita menggunakan mengerjakan apa saja?
tangan kita untuk mengerjakan
sesuatu, ingatlah bagian ini. Biarlah
semua hasil pekerjaan tangan kita
adalah untuk menaati Allah dan
memuliakan-Nya.
Jawaban:

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 6


Hari ke 7 Tanda di dahimu
Ulangan 6:8-9

Orang yahudi juga Apa Jawabnya


memasangkan satu kotak kecil Mengapa Allah mau perintah-Nya
berwarna hitam, yang terikat di menjadi lambang pada dahi umat-
dahinya, kotak itu berisi tulisan firman Nya, apakah artinya?
Allah. Sehingga ini dianggap sebagai
bagian yang harus mereka jalankan.
Allah memerintahkan bahwa semua
firman-Nya harus memimpin semua
keputusan yang kita pikirkan dan
kita ambil pilihannya. Kotak tersebut Doa
terpasang di dahi di tengah kedua
mata, mengingatkan kita bahwa Bapa kami di sorga, kiranya ingatan
poros tengah atau standar kebenaran kami senantiasa mengingat kesucian,
adalah firman Allah. kebesaran dan kasih-Mu di dalam
Kristus. Dalam nama Tuhan Yesus,
Kita tidak bisa melihat sesuatu kami berdoa. Amin.
garis itu lurus atau miring jika tidak
ada standar. Maka sudahkah firman
Allah memimpin semua keputusan
yang kita ambil atau kita hanya mau
ini itu berdasakan kesukaan kita saja. Lakukan
Sudahkah firman Allah memimpin
standar kebenaranmu memutuskan Menurutmu, Allah senang jika engkau
mana salah dan mana benar? Atau mengingat apa saja?
jangan-jangan kita hanya mengambil
hal yang menguntungkan kita saja? Jawaban:

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 7


Hari ke
Tanda di pintu rumahmu
8
dan pintu gerbangmu
Ulangan 6:8-9

Firman Allah bukan hanya bisa Apa Jawabnya


diterapkan dalam hati, dalam pikiran
dan akhirnya kita lakukan, tapi Mengapa Allah mau perintah-Nya
menjadi tanda pintu gerbang dan
firman Allah harus memimpin seluruh pintu rumah pada umat-Nya, apakah
keluarga kita. Hal ini ditandai dengan artinya?
pintu rumah. Tapi bukan hanya sampai
ke satu keluarga Kristen saja, firman
Allah harusnya menjadi pedoman Doa
dalam seluruh masyarakat, maka Bapa kami di sorga, terima kasih
dikatakan pasanglah sebagai tanda di karena firman Tuhan bukan hanya
pintu gerbangmu. untuk sekelompok orang, tapi untuk
Pada jaman itu pintu gerbang masyarakat bisa hidup lebih tepat
kota adalah tempat yang penting di dalam kebenaran. Dalam nama Tuhan
mana para pemimpin kota berkumpul Yesus, kami berdoa. Amin.
dan memutuskan segala sesuatu.
Mereka rapat di pintu gerbang kota.
Tapi sekarang bukankah kita tinggal di Lakukan
negara Islam terbesar di dunia, mana
mungkin firman Allah menjadi prinsip Anak-anak, menurutmu, Allah senang
bangsa kita? Suatu masyarakat atau jika dalam masyarakat terjadi apa
bangsa yang tidak menerapkan saja?
firman Allah dalam anugerah
umumnya, maka sebenarnya tidak
ada suatu masyarakat atau negara
yang bisa menjadi baik. Karena Allah
yang menciptakan semua bangsa,
Jawaban:
maka firman dan prinsip Allah pasti
bisa dijalankan dalam tiap bangsa.
Allah tetap memberikan anugerah
umum pada semua bangsa dalam
menerapkan prinsip kebenaran dan Paraf Orang Tua Paraf Guru
keadilan dalam mengatur masyarakat.

Pelitaku 37/ Mei 2023 8


Hari ke 9 Sikap pada musuh Allah

Ulangan 7:1-6

Allah itu adil, Allah Apa Jawabnya


memperlakukan keadilan-Nya Apakah yang terjadi pada musuh
kepada semua bangsa, tetapi tidak Allah? Bagaimanakah sikap kita
pilih kasih. Ketika bangsa-bangsa kepada musuh Allah?
di Kanaan sudah amat jahat dan
melakukan banyak hal yang tidak
adil, Allah menghukum mereka, Doa
Allah memakai bangsa Israel
sebagai alat penghakiman-Nya Bapa kami di sorga, kiranya kami
untuk menghukum bangsa-bangsa selalu belajar mengasihi yang Allah
di Kanaan. Apakah ini berarti Israel kasihi dan membenci yang Allah
bangsa yang spesial? Iya, karena benci. Dalam nama Tuhan Yesus, kami
Allah memilih untuk mengasihi berdoa. Amin.
mereka tapi bukan berarti Allah akan
toleransi terhadap dosa mereka.
Ketika Israel akhirnya tidak Lakukan
menjalankan perintah Allah ini
dengan baik, mereka tidak menumpas Bagaimana sikap kita seharusnya
habis orang Kanaan, Israel dilihat pada kejahatan atau perlawanan
tidak setia oleh Allah. Dan akhirnya pada Allah kita?
Allah menghukum Israel juga
karena ketidaksetiaan ini, dengan
menggunakan bangsa-bangsa lain.
Allah kemudian membangkitkan
Asyur dan Babel untuk menghukum
umat-Nya. Jawaban:
Hal terpenting bagi Allah adalah
mengasihi yang dikasihi Allah dan
membenci yang dibenci Allah, kita
jangan terbalik dalam hal ini. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 9


Hari ke 10 Sikap pada anugerah Allah
Ulangan 7:7-11

Bagian ini dengan jelas binasa. Sudahkan engkau datang


menyatakan bahwa Allah memilih pada Perjanjian yang Baru itu?
Israel sebagai umat-Nya bukan
karena kebesaran dan kehebatan
Israel. Ketika keluar dari Mesir, Israel Apa Jawabnya
adalah bangsa budak yang sudah
ratusan tahun diperbudak di Mesir. Bagaimanakah seharusnya sikap kita
Israel tidak punya kekayaan apapun, pada anugerah Allah?
tidak ada kebaikan apapun karena
akhirnya terbukti setelah 40 tahun
Doa
di padang gurun, berkali-kali Israel
memberontak dan bersungut-sungut Bapa kami di sorga, kami selalu
pada Allah. bersyukur jika melihat kebesaran
Maka di akhir perjalanan ini Musa anugerah-Mu. Ajar kami mengalami
mengingatkan, bukan karena Israel dan merasakannya setiap hari. Dalam
sangat baik maka Allah pilih mereka nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
tapi karena Allah mengasihi mereka
karena perjanjian-Nya. Allah setia
pada perjanjian-Nya dan mengasihi Lakukan
orang-orang yang juga setia pada
perjanjian. Lalu bagaimana yang Coba tuliskan apa saja berkat Allah
melanggar perjanjian? Mereka yang yang engkau rasakan dalam hari ini
melanggar perjanjian dengan Allah, saja?
akan lepas dari anugerah Allah, maka
mereka akan binasa.
Demikian juga di dalam Jawaban:
anugerah keselamatan dalam
Kristus. Allah setia pada perjanjian-
Nya dengan mengutus Tuhan Yesus.
Barang siapa datang pada perjanjian Paraf Orang Tua Paraf Guru
itu akan selamat dan barang siapa
menolak anugerah Allah, pasti akan
Pelitaku 37/ Mei 2023 10
Hari ke 11 Ingat pemeliharaan Allah

Ulangan 8:1-8

Ketika Allah membawa umat- Apa Jawabnya


Nya ke padang gurun, pada saat
Apakah engkau merasakan Allah
itu, Allah justru sedang menyatakan memeliharamu? Dengan cara
pemeliharaan-Nya. Mereka tidak bagaimana saja?
pernah dibiarkan mati kelaparan dan
kehausan, ada manna setiap pagi,
ada burung puyuh, ada air yang
keluar dari batu karang.Dan Alkitab Doa
mencatat bahwa pakaian mereka
Bapa kami di sorga, terima kasih karena
tidak menjadi buruk dan kaki yang Allah yang besar tidak lupa memelihara
dipakai untuk berjalan di padang hidup kami masing-masing. Dalam
gurun yang panas tidak menjadi nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
bengkak.

Mereka juga senantiasa dipimpin


tiang awan di siang hari dan tiang api
Lakukan
di malam hari. Allah berada bersama
mereka, Allah hadir di tengah mereka. Jika Allah sudah memeliharamu,
Dan bukan itu saja, mari kita baca maukah engkau juga belajar
ayat 3. Allah melatih iman mereka, memperhatikan sesamamu dalam
supaya ketika mereka mengikut Allah kebutuhan mereka?
bukan karena hanya untuk dapat roti
tapi karena memang mengasihi Allah
yang mengasihi mereka.

Sudahkah kita menyadari Jawaban:


semua aspek pemeliharaan Allah?
Bukan hanya soal makan dan minum
tapi juga iman yang dapat merasakan
kasih-Nya. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 11


Hari ke 12 Ingat isi hati Allah

Ulangan 8:1-20

Bagaimana kita mengerti isi Apa Jawabnya


hati Allah? Apakah lewat mimpi dan
Menurutmu, apa saja yang Allah
ramalan? Pasti bukan. Allah adalah kehendaki dan apa saja yang Allah tidak
Allah yang bertanggung jawab. Maka kehendaki?
Allah mau firman dan perjanjian-
Nya diketahui banyak orang. Allah
menyatakan melalui Musa untuk
seluruh bangsa Israel dan sekarang
Allah menyatakan semua itu di Doa
dalam Alkitab yang tertulis dan ada Bapa kami di sorga, ajar kami mengingat
pada kita masing-masing. Allah isi hati-Mu, sehingga kami selalu
mau semua umat-Nya mengerti isi menyenangkan Engkau. Dalam nama
hati-Nya, mengenal perjanjian-Nya. Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
Allah bukan pribadi yang mudah
berubah atau plin plan, maka Allah
mengingatkan berkali-kali bahwa Ia
setia pada perjanjian-Nya, Ia setia Lakukan
pada apa yang pernah difirmankan-
Nya. Mari kita hafalkan Ulangan 8:11

Mari kita baca ayat 16. Kasih


dan keadilan Allah mencakup juga
pembentukan Allah dalam hidup kita.
Allah yang mengasihi kita tidak mau
kita terus berada dalam keadaan
yang kacau dan salah, Ia pasti akan Jawaban:
mendisiplin sehingga mengikis hal
buruk dalam diri kita dan membentuk
menjadi makin berkenan pada Allah.
Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 12


Hari ke 13 Peringatan tentang nabi palsu
Ulangan 13:1-5

Di dalam Kitab Ulangan kita mudah masuk terperangkap


ini, Allah dengan sangat keras oleh nabi-nabi palsu ini.
memperingatkan akan adanya nabi
palsu. Nabi palsu yang mengajarkan
sesuatu yang kelihatannya hebat dari Apa Jawabnya
Allah dan apa saja yang dikerjakan
Apa ciri utama nabi palsu?
ada kemungkinan sangat berhasil dan
kelihatan hebat dan menyenangkan,
tapi dibalik itu semua, nabi palsu Doa
ini mengajarkan untuk umat Allah Bapa kami di sorga, tolong kami untuk
menyembah dewa lain. teguh mengikut firman-Mu dan tidak
Di jaman Perjanjian Lama mudah diombang ambing ikut yang
juga sudah banyak nabi palsu. Nabi lain. Dalam nama Tuhan Yesus, kami
yang harusnya menjadi juru bicara berdoa. Amin.
Allah, ternyata tidak menyampaikan
apa yang Allah firmankan, mereka
Lakukan
mengarang cerita yang indah dan
enak didengar supaya banyak Jika ada orang yang mengajarkan
orang menjadi pengikutnya. Dan kepadamu hal-hal yang aneh tentang
bahkan mereka dapat membuat Alkitab, tanyakan pada orang tua/
tanda mujizat dan seolah apa yang hamba Tuhan di gerejamu, atau guru
pernah dikatakannya terjadi betul- sekolah minggumu ya.
betul, sehingga orang-orang akan
mudah percaya karena ada bukti.
Tapi, sehebat apapun nabi palsu, itu
bukan dari Allah ketika membuat Jawaban:
kita mengenal Allah yang tidak sama
dengan Allah yang ada dalam Alkitab.
Maka kita harus kenal betul-
betul Allah yang menyatakan diri- Paraf Orang Tua Paraf Guru
Nya melalui Alkitab, jika tidak, maka

Pelitaku 37/ Mei 2023 13


Hari ke 14 Pelihara keadilan dan kebenaran
Ulangan 16:18-20

Bayangkan, firman Allah Apa Jawabnya


sudah dari ribuan tahun yang lalu
Apa yang harus dilakukan untuk
memperingatkan akan adanya
memelihara keadilan dan kebenaran?
ketidakadilan, korupsi dan suap.
Manusia berdosa sangat mudah
jatuh dalam ketidakadilan. Hakim Doa
yang harusnya adil, bisa disuap.
Kepala penjara yang harusnya tegas, Bapa kami di sorga, berilah kami
bisa disuap sehingga narapidana hati yang memegang kebenaran
bisa keluar masuk sesukanya jika dan keadilan-Mu. Jangan kami
mereka diberi uang. Kadang-kadang menjadi orang yang mempermainkan
dalam kasus pengadilan yang besar, kebenaran dan keadilan. Dalam nama
tersangka utama bukanlah otak Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
kejahatan tapi orang-orang lain yang
dikorbankan. Sungguh mengerikan
sekali akibat kejatuhan manusia Lakukan
dalam dosa. Dosa terbesar adalah
memutar balikkan benar jadi salah Kebenaran dan keadilan adalah hal
penting untuk kita lakukan. Jangan
dan salah jadi benar, dan itu bisa
biasakan memutar balikkan kebenaran
karena disogok uang atau karena
ya.. bahkan sejak kita muda sekalipun.
mempertahankan jabatan mereka.
Anak-anak, semua orang harus
mulai belajar memelihara keadilan
sejak kecil, karena Allah kita Allah
yang adil dan benar, yang tidak
pernah memutar balikkan fakta. Jawaban:
Siapa di antara engkau yang mau
jadi pegawai negeri sipil, aparat
penegak hukum, wakil rakyat, hakim,
pengacara, pengusaha, guru, dan Paraf Orang Tua Paraf Guru
semua cita-cita - harus ingat baik-
baik ayat ini.
Pelitaku 37/ Mei 2023 14
Hari ke 15 Hukum tentang raja
Ulangan 17:14-20

Allah sudah mengatur urusan Apa Jawabnya


tentang raja di pasal ini, walaupun
saat itu tidak ada raja di Israel. Tapi Hal apa saja yang seharusnya dilakukan
raja yang berkenan pada Allah?
Allah sudah memperingatkan bahwa
semua pemimpin harus memiliki hal-
hal seperti itu. Seorang pemimpin Doa
bukan orang yang paling berkuasa
lalu bisa seenaknya. Seorang
Bapa kami di sorga, meskipun kami bukan
pemimpin adalah orang yang paling raja, ajar kami juga bertanggung jawab
bertanggung jawab dan yang kerja kepada-Mu dalam hal yang seharusnya.
paling keras. Seorang pemimpin Dalam nama Tuhan Yesus, kami berdoa.
harus memperhatikan banyak hal Amin.
waktu ambil keputusan karena
keputusannya akan mempengaruhi
nasib orang banyak. Seorang
pemimpin tidak boleh cinta uang,
karena uang akan membutakan
matanya dari memutuskan keadilan.
Lakukan

Bagaimana semua itu bisa Mari kita baca Amsal 3:11-15


dikerjakan? Alkitab mengingatkan
bahwa seorang pemimpin harus terus
dekat dengan firman Tuhan. Mari kita
baca ayat 18 – 20. Anak-anak, mari
kita doakan para pemimpin negara
kita, mulai dari presiden, gubernur, Jawaban:
bupati dan seterusnya.

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 15


Hari ke 16 Nabi yang akan datang

Ulangan 18:13-20

Dalam kitab Ulangan ini Apa Jawabnya


setelah beberapa pasal sebelumnya
memberikan peringatan tentang nabi Mengapa orang Israel tidak boleh
palsu, maka di dalam bagian ini Allah melakukan ramal dan tenung?
justru menjanjikan adanya nabi yang
akan datang. Orang Israel hanya
boleh mempercayai Allah. Allah yang
Doa
berkuasa atas masa depan adalah
Allah yang merancangkan kebaikan Bapa kami di sorga, ajar kami
untuk umat-Nya. Maka mereka tidak mendengar pengajaran yang benar
boleh bertenung dan meramal seperti yang berasal dari Allah. Jangan
yang dilakukan bangsa-bangsa lain. sampai kami terbiasa mengabaikan
mana ajaran yang benar dan mana
Dalam kebiasaan jaman itu jika yang salah. Dalam nama Tuhan Yesus,
seseorang ingin mengetahui masa kami berdoa. Amin.
depan dan nasibnya, mereka pergi
ke peramal/petenung dan biasanya
mereka harus mengorbankan
Lakukan
anak mereka sebagai bayaran. Ini
adalah kejahatan di hadapan Allah. Anak-anak, Allah akan menuntut
Mengorbankan seorang anak hanya pertanggunganjawab akan semua
untuk mengetahui masa depan dari firman yang telah kita dengar. Mari kita
seseorang yang tidak memegang bertanggung jawab melakukannya.
masa depan. Allah mau kita Firman Tuhan mana saja yang akan
mempercayai-Nya untuk menuntun engkau lakukan hari ini?
kita ke masa depan. Maka Allah
berjanji bahwa akan ada nabi, juru
bicara Allah yang akan menyatakan Jawaban:
semua kehendak-Nya. Siapakah dia?
Dia adalah Tuhan Yesus. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 16


Hari ke 17 Mengingat bagian Allah
Ulangan 26:12-15

Allah mengajar umat-Nya untuk Apa Jawabnya


mengerti bagaimana hidup di dunia
ini. Dunia sekarang mengajarkan Apa yang menjadi tanggung jawab
umat Allah dalam memberikan
kepada kita keegoisan, sadar atau
persembahan?
tidak, semua hal rasanya untuk saya
dan untuk saya. Semua barang terbaik
ingin kita miliki, kalau bisa lebih baik Doa
dari orang lain, lebih mahal dari yang
lain. Penyakit rohani seperti ini sudah Bapa kami di sorga, ajar kami mengerti
ada sejak dulu kala. bahwa bagian Allah adalah milik Allah.
Maka Allah mengajar umat- Jangan kami mencuri milik-Mu. Dalam
Nya untuk hidup dengan benar. nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
Dalam hidup kita harus mengingat
Allah, yang telah memberikan segala
sesuatu pada umat-Nya. Dan juga
mengingat sesama manusia yang
kekurangan, karena Allah mau umat- Lakukan
Nya menjadi saluran berkat. Maka
Anak-anak, mari kita baca Amsal
bagian ini, Musa mengingatkan bahwa 30:8–9.
setelah persembahan persepuluhan
yang dikhususkan bagi Allah, jangan
lupa orang Israel harus memiliki
kemurahan hati untuk menolong
sesamanya.
Anak-anak, hidup bagi Allah
bukan hanya dalam hal beribadah di Jawaban:
gereja, tapi juga dalam hal mengatur
keuangan kita. Apakah engkau sudah
bertanggung jawab terhadap uang
jajanmu? Selama ini engkau habiskan Paraf Orang Tua Paraf Guru
semuanya atau ada bagian untuk
Allah dan untuk orang lain?
Pelitaku 37/ Mei 2023 17
Hari ke 18 Setia pada Allah
Ulangan 26:16-19

Bagian ini sungguh indah jika Apa Jawabnya


menjadi kenyataan dalam hidup kita
Bagaimanakah kita seharusnya bersikap
sebagai umat Allah. Maukah kita hidup
pada firman Allah?
seperti itu? Sangat mau. Bayangkan
setelah Musa memperkatakan kembali
seluruh perintah dan ketetapan Allah, Doa
maka bagian ini diucapkan sebagai
penutup. Sebuah keadaan di mana Bapa kami di sorga, berikan kami hati
umat Allah setia kepada Allah dan yang mau dengan kasih dan kesetiaan
menjalankan firman-Mu. Kiranya kami
Allah memberkati umat-Nya. Ini dapat berjuang dan akhirnya bersukacita
sebenarnya tujuan yang ingin dicapai menjalankan perjanjian-Mu. Dalam nama
dari semua pemberitaan firman yang Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
Musa berikan.

Tapi apakah hal itu terjadi Lakukan


dengan mudahnya? Ternyata
tidak. Kita sebagai umat Allah Anak-anak, kapan engkau dengan
segenap hati melakukan firman Allah dan
seringkali tidak menjalankan kemudian bersukacita? Ceritakan dengan
yang seharusnya dan malah singkat.
menginginkan kesenangan yang lain
dan tidak memedulikan Allah yang
sudah begitu banyak memberikan
anugerah. Ini menandakan bahwa
memang kita amat perlu penebusan
Allah yang kemudian dinyatakan di
dalam Kristus. Hanya hati yang sudah Jawaban:
ditebus, yang dapat melihat seluruh
keindahan yang Allah nyatakan.

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 18


Hari ke 19 Pembaruan Perjanjian
Ulangan 29:1-29

Musa memanggil seluruh orang berpikir di luar itu karena itulah


Israel berkumpul lalu memperkatakan perkataan firman yang Allah begikan
perjanjian Allah sekali lagi. Musa pada kita untuk kita pikirkan dan
mengulang seluruh pemeliharaan jalankan. Jangan berandai-andai saja.
Allah. Mari kita baca lagi ayat 5 –
Apa Jawabnya
6. Bayangkan, selama berjalan di
padang gurun 40 tahun, pakaian dan Setelah Musa mengulang seluruh
kasut/sepatu mereka tidak rusak. Ini firman Allah pada bangsa Israel, apa
adalah pemeliharaan yang luar biasa yang dilakukannya?
yang sering tidak disadari.
Anak-anak, jangan hanya melulu Doa
ingat anugerah Allah yang besar,
sembari tiap hari kita melupakan Bapa kami di sorga, kami bersyukur
pemeliharaannya yang kecil secara karena di dalam Kristus ada perjanjian
rutin. Karena lambat laun kita pun yang baru. Kami sudah gagal tapi
akan tidak bisa melihat pemeliharaan- Allah tidak pernah gagal. Dalam nama
Nya yang besar. Setelah itu Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
dilanjutkan dengan kemenangan-
kemenangan yang mereka dapatkan Lakukan
selama perang, Allah juga menyertai.
Perjanjian ini mencakup semua Perjanjian Allah bukan hanya untuk
orang yang mendengar di situ, bukan orang Israel, tapi untuk seluruh umat-
tertutup untuk keturunan Israel tapi Nya, kita adalah umat Allah, maka
semua yang ada di situ, mari kita baca sudahkah kita memegang teguh
ayat 10,11, 15. Ini adalah gambaran firman dan perjanjian-Nya?
bahwa perjanjian Allah dibuka untuk
Jawaban:
bangsa lain di kemudian hari di dalam
Kristus, Sang Israel sejati.
Bagian ini ditutup dengan ayat
29, yang menegaskan bahwa tugas
Paraf Orang Tua Paraf Guru
kita adalah menuruti firman Allah
yang sudah disampaikan. Jangan
Pelitaku 37/ Mei 2023 19
Hari ke 20 Janji pemulihan
Ulangan 30:1-10

Anak-anak, Allah kita adalah tahun kemudian bahwa Kristuslah


Allah yang betul-betul berdaulat atas yang membuat kita menanggalkan
segala sesuatu. Allah mengetahui dosa dan mengenakan Kristus
segala sesuatu. Ketika Musa sehingga hati kita sungguh
mengulangi perjanjian di hadapan diperbarui.
seluruh orang Israel, tentu saja
seluruh umat akan kelihatan Apa Jawabnya
bersungguh-sungguh. Mulai dari Apa yang dilakukan Allah pada orang/
anak kecil samapai orang tua, mereka umat-Nya yang bertobat?
pasti akan berjanji setia pada Allah,
apapun resiko dan halangannya. Tapi
Allah mengerti kesulitan manusia. Doa
Maka bagian ini menjadi
pertolongan yang diberikan Allah Bapa kami di sorga, jika kami jatuh
pada umat-Nya ketika mereka suatu dalam dosa, tolonglah supaya kami
saat memberontak dan melupakan sungguh-sungguh bertobat. Jangan
Allah. Allah mau supaya mereka sampai kami mempermainkan
bertobat dan kembali dipulihkan. anugerah pengampunan Allah. Dalam
Allah mau umat-Nya benar-benar nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
mengasihi-Nya dari dalam hati
mereka, bukan karena tergiur berkat-
Lakukan
berkat-Nya dan bukan karena
paksaan kedaulatan Allah. Mari kita Bagaimanakah seharusnya umat
baca ayat 6. Allah berbalik kepada Allah?
Orang Israel adalah orang yang
sudah bersunat secara fisik. Secara Jawaban:
jasmani mereka memiliki tanda
bahwa mereka adalah kepunyaan
Allah. Tapi Allah mau hati mereka juga
milik Allah. Maka sunat hati adalah Paraf Orang Tua Paraf Guru
satu tanda pertobatan sejati, seperti
yang dikatakan rasul Paulus ribuan
Pelitaku 37/ Mei 2023 20
Hari ke 21 Kehidupan atau kematian
Ulangan 30: 11-20

Anak-anak, sebagai umat Apa Jawabnya


perjanjian Allah, kita tidak bisa Apakah pilihan yang ada antara
setengah-setengah mengikuti Allah. mengikuti Allah dan tidak mengikuti
Karena pilihannya adalah antara Allah?
hidup atau mati, kehidupan yang
sejati dari Allah atau kematian. Hidup
yang tidak sesuai kehendak dan Doa
firman Allah, sebenarnya adalah Bapa kami di sorga, kami bersyukur
sama dengan kematian. Maka Kitab karena Sang Firman sudah rela
Ulangan mengingatkan umat Allah datang ke dalam dunia. Tuhan Yesus
bahwa mengingat dan menjalankan memperbaharui hidup dan hati kami
firman Allah itu adalah demi sehingga kami merasakan fiman-Mu
yang agung tapi dekat di hati kami. Dalam
kehidupan kita.
nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.

Allah berjanji bahwa perintah


itu tidak terlalu jauh dan tidak terlalu
berat. Tapi Allah meletakkan firman Lakukan
itu dekat di dalam mulut dan hati
Mari kita hafalkan Ulangan 30:14.
umat-Nya. Apakah maksudnya? Allah
sendirilah yang membawa firman-
Nya untuk didengar dan diingat
umat-Nya. Bukan kita yang harus
menggapai ke sana, tapi Allah sudah
membawanya ke sini. Firman Allah
bukan untuk kalangan elit, tapi untuk
seluruh umat Allah. Dan di dalam
penggenapan janji Allah, Alkitab pun Jawaban:
menyatakan bahwa Sang Firman itu
sendiri rela datang di antara umat-
Nya. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 21


Hari ke 22 Yosua menggantikan Musa
Ulangan 31:1-8

Pergantian kepemimpinan dari Apa Jawabnya


Musa kepada Yosua menandakan
apa? Bukan menandakan kehebatan Berapa umur Musa ketika digantikan
Musa yang sanggup memimpin oleh Yosua?
jutaan orang Israel selama puluhan
tahun berkeliling di padang gurun
atau kehebatan Yosua yang sangguh
memiliki kemampuan menggantikan Doa
seorang pemimpin besar seperti
Musa. Lalu apakah yang kita lihat? Bapa kami di sorga, pimpin kami juga
Adakah engkau memperhatikan menyelesaikan tugas kami sampai
sesuatu ? tuntas. Kami mau jadi anak yang
terjanggung jawab pada Allah. Dalam
Pergantian dari Musa ke Yosua nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
bisa menimbulkan kekhawatiran,
bagaimana Yosua menggantikan
Musa, apakah akan berhasil atau Lakukan
malah akan ada pemberontakan, atau
apa? Ternyata Allah memaksudkan Allah sudah mempercayakan tugas-
bahwa pergantian pimpinan dari Nya pada kita masing-masing. Apakah
Musa dan Yosua bukan bersandar engkau mau menetapkan hati dari
kehebatan mereka karena Allah lah kecil menjadi orang yang dengan
yang mendukung dan memimpin tuntas menyelesaikan tugas yang
keduanya. Musa bisa mati dan Allah percayakan kepadamu?
digantikan Yosua, tapi Allah tidak
pernah pensiun dan mati. Allah tidak Jawaban:
pernah digantikan siapapun karena
Allah yang memastikan diri-Nya
memimpin Musa dan memimpin
Yosua. Allah terus memimpin umat- Paraf Orang Tua Paraf Guru
Nya.

Pelitaku 37/ Mei 2023 22


Hari ke 23 Pembacaan Hukum Taurat
Ulangan 31:9-13

Pembacaan hukum Taurat Apa Jawabnya


dilakukan di depan seluruh bangsa
Israel, didengarkan semua lapisan Apakah yang diingatkan melalui
pembacaan firman Allah?
masyarakat, orang dewasa maupun
anak kecil. Supaya mereka belajar
mendengar firman Tuhan. Hukum Doa
Allah ini akan mengingatkan seluruh
generasi umat Allah akan siapakah Bapa kami di sorga, murnikan selalu
Allah yang mereka percaya. Karena hari dan hidup kami supaya kami
generasi yang lebih muda tentu saja jangan dihanguskan oleh Allah dan
sudah tidak mengalami semua kisah hidup kami menjadi tidak berguna.
perjalanan bangsa Israel di masa Dalam nama Tuhan Yesus, kami
sebelumnya. Tapi mereka sangat perlu berdoa. Amin.
melanjutkan kisah-kisah ini karena ini
kisah yang sungguh-sungguh terjadi.
Lakukan
Kita sangat perlu terus
diingatkan bahwa kita adalah umat Allah juga masih bekerja hingga
perjanjian dan kita tahu apa isi saat ini. Apakah engkau mau
perjanjian itu sendiri dan dengan mempersembahkan hidupmu menjadi
siapa kita mengadakan perjanjian. salah satu kisah di mana Allah turut
Maka pembacaan hukum Taurat bekerja?
menjadi kebutuhan untuk membantu
kita mengingat siapakah diri Allah,
mengingat rencana dan kehendak-
Nya, mengingat apa yang harusnya Jawaban:
kita lakukan untuk Allah.

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 23


Hari ke 24 Firman sebagai saksi
Ulangan 31:14-22

Firman Tuhan yang dinyanyikan Apa Jawabnya


menjadi suatu ingatan bersama yang Apakah maksudnya bahwa nyanyian
diturunkan dari jaman ke jaman. firman Allah itu menjadi saksi?
Firman itulah yang menjadi kesaksian
bahwa Allah sungguh ada dan bekerja
di antara umat-Nya. Nyanyian
pujian mereka bukan hasil imajinasi
manusia tapi hasil rangkuman Doa
pekerjaan Allah yang nyata. Jaman
itu belum ada percetakan, maka Bapa kami di sorga, kiranya tiap
bagaimana membuat firman kami menyanyikan lagu pujian bagi-
Tuhan diingat? Tentu saja dengan Mu, kami bukan menyanyi karena
membacakannya berulang-ulang. perasaan imajinasi kami saja tapi
Tapi juga dengan membuat nyanyian. sungguh karena kami tahu bahwa
Hal ini memudahkan mereka untuk Allah sungguh bekerja.Dalam nama
Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
mengulang dan menyanyikannya
sehingga betul-betul hafal dan
nyanyian ini yang terus juga akan Lakukan
diwariskan dari generasi ke generasi.
Nyanyikan beberapa lagu pujian
yang indah yang dapat terus
Anak-anak, maka lagu puji-
mengingatkanmu akan siapakah diri
pujian Kristen yang baik adalah yang Allah dan apa yang telah Ia kerjakan.
memperkatakan firman dengan
lengkap. Bukan hanya mengulang
ayat-ayat favorit kita sebagaian
karena itu bisa salah arti karena kita Jawaban:
memotong ayat favorit kita saja.

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 24


Allah melatih dan memelihara
Hari ke 25 umat-Nya
Ulangan 32:11-14

Apa yang Allah mau umat-Nya Apa Jawabnya


terus ingat dalam nyanyian? Salah
Apakah salah satu bentuk dari
satu faktornya adalah Allah yang
pemeliharaan Allah yang dikatakan
melatih tapi sekaligus memelihara dalam bagian ini?
umat-Nya. Allah bukan Allah yang suka
memanjakan umat-Nya. Tapi Allah
bisa mendatangkan pemeliharaan Doa
dengan sebuah kejutan yang besar Bapa kami di sorga, kami menyadari
dalam hidup kita. Bukan kejutan bahwa kami juga perlu didikan dan
ulang tahun tapi kejutan keadaan disiplin dari Allah di dalam pemeliharaan-
yang seolah-olah menggoyangkan Mu kepada kami. Ajar kami menerima
kenyamanan kita. Ketika itu kita akan didikan-Mu. Dalam nama Tuhan Yesus,
segera mencari pertolongan dan Allah kami berdoa. Amin.
terus mengamati kita bergumul dan
berjuang, tapi tidak akan membiarkan Lakukan
umat-Nya jatuh. Bagaimana
mengingat pengertian ini? Bagian Anak-anak, bagaimanakah selama ini
nyanyian Musa memasukkan bagian engkau bersikap pada didikan Allah
ini dan hal ini akan mudah diingat oleh melalui orang tua atau gurumu? Apakah
umat Allah. engkau sudah berespons dengan tepat?

Allah mau umat-Nya kuat dan


bukan mengandalkan kekuatan diri
sendiri tapi kuat karena dilatih Allah
dan bersandar kekuatan Allah saja.

Jawaban:

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 25


Hari ke 26 Umat Allah memberontak
Ulangan 32:15-18

Nyanyian pujian yang baik, Apa Jawabnya


selain mengingatkan akan siapa
Apa yang seringkali umat Allah lakukan
Allah, sekaligus mengingatkan siapa
kepada Allah?
diri manusia. Nyanyian Musa ini juga
membuat orang Israel langsung
mengingat siapa dirinya. Mereka Doa
adalah umat kepunyaan Allah, tapi
makin dipelihara Allah ternyata bukan Bapa kami di sorga, ampuni dosa kami
makin mengenal Allah tapi bisa juga yang sering memberontak kepada-Mu,
makin dipelihara Allah tapi mereka dalam bentuk penolakan yang kecil
makin memberontak terhadap Allah. maupun yang besar. Kami mau belajar
seperti Kristus yang taat sepenuhnya
Mengapa nyanyian untuk pada bapa di sorga. Dalam nama
mengingatkan diri itu sangat Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
penting? Karena kita akan menyadari
betapa kita perlu belas kasihan Allah. Lakukan
Pengertian akan siapakah diri kita
dengan tepat akan mempersiapkan Dalam hal apa saja bisanya engkau
kita menghargai anugerah Allah, memberontak? Lalu bagaimana
menghargai pelatihan dan didikan- engkau akan memperbaikinya?
Nya dan menyadari pertolongan-
Nya. Seringkali kita bisa mengabaikan
semua yang Allah lakukan karena
kita menilai diri kita dengan salah.
Kita ke geer an bahwa Allah memang
harusnya bertindak demikian. Jawaban:
Padahal Allah tidak ada hutang dan
keharusan apapun untuk menolong
kita. Tapi semuanya hanya karena
kemurahan-Nya. Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 26


Hari ke 27 Allah memegang otoritas
Ulangan 32:34-39

Dalam bagian ini ada sebuah Apa Jawabnya


gambaran akan kedaulatan atau
otoritas/kuasa tertinggi yang sangat Anak-anak, siapakah yang memegang
menakjubkan. Pada ayat 35, Allah otoritas tertinggi atas hidupmu?
adalah Allah yang memegang kuasa
penuh untuk menghukum dan pada
ayat 36 adalah gambaran Allah yang Doa
berkuasa penuh untuk memberikan
belas kasihan dan cinta kasih yang Bapa kami di sorga, kami tahu bahwa
sejati. seharusnya hidup kami untuk-Mu.
Kadang kami gagal melakukannya,
Anak-anak, Allah yang amat tolonglah kami selalu ya Tuhan. Dalam
berkuasa ini adalah Allah yang kepada- nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
Nya kita tidak bisa main-main, karena
Dia akan sungguh menghukum orang
yang sembarangan memperlakukan
kebenaran dan keadilan. Tapi
Allah kita juga adalah Allah yang Lakukan
akan menunjukan kasih setia dan
pengampunan kepada barang Jika Allah adalah pemegang otoritas
siapa yang bertobat dan sungguh tertinggi, maka sikap apa sajakah
meminta pengampunan-Nya. Dia yang harus engkau ubah?
mengampuni dengan total dan tidak
lagi mengingat-ingat kesalahan
kita. Allah mengampuni kita dengan
mengutus Tuhan Yesus Kristus. Di Jawaban:
atas kayu salib terdapat keadilan dan
kasih Allah yang penuh.

Paraf Orang Tua Paraf Guru

Pelitaku 37/ Mei 2023 27


Hari ke 28 Nasihat Musa yang terakhir

Ulangan 32:44-47

Berapa sering kita meremehkan Allah. Padahal Dia dengan jelas


firman Allah? Sangat sering sekali. sudah memperingatkan sebelumnya
Kita membacanya hanya untuk lewat firman. Anak-anak, mari kita
melaksanakan kewajiban tugas menjadi orang yang menghargai dan
sekolah atau gereja. Kita membacanya menganggap serius perkataan Allah
tanpa merasa hormat pada Allah. Kita karena kita mau menghormati dan
bahkan tidak mengingatnya sama mengasihi Allah kita.
sekali. Atau ketika kita membacanya,
kita tidak peduli oleh karena itu tidak Apa Jawabnya
kita lakukan, padahal bukankah Apa pesan nasihat terakhir Musa?
firman Allah adalah perkataan
dari Allah yang amat berkuasa? Doa
Perkataan Allah yang menciptakan
dan berkuasa penuh menghukum Bapa kami di sorga, terima kasih untuk
atau mengampuni kita? banyak hamba Tuhan yang setia yang
Maka Musa mengingatkan senantiasa mengajar kami menaati
bahwa perkataan firman bukan firman-Mu. Dalam nama Tuhan Yesus,
perkataan hampa. Seringkali kita kami berdoa. Amin.
memperlakukan firman sebagai
nasihat yang baik tapi tidak dapat Lakukan
menolong sedikitpun dalam hidup
sehari-hari. Kita tidak percaya Mari kita baca kembali
bahwa firman Allah bisa menuntun Ulangan 32:46–47.
dan memimpin hidup kita. Ini adalah
kesalahan banyak orang Kristen
Jawaban:
termasuk kebanyakan dari kita. Allah
sudah memberikan firman yang
hidup dan yang akan menghidupkan
kita. Tapi kita sibuk dan mengabaikan.
Lalu ketika kita dalam kesulitan, kita Paraf Orang Tua Paraf Guru
mudah sekali menggerutu pada

Pelitaku 37/ Mei 2023 28


Hari ke
Musa tidak boleh masuk
29 tanah perjanjian
Ulangan 32:48-52

Allah yang sangat mengasihi Apa Jawabnya


Musa, ternyata tidak menganak
emaskan Musa. Musa yang pernah Mengapa Musa tidak boleh masuk
bersalah tidak menghormati Tanah Perjanjian?
kekudusan Allah di dalam peristiwa
dekat mata air di Meriba itu, ternyata Doa
sampai pada titik akhir juga tetap
tidak boleh masuk tanah Kanaan. Bapa kami di sorga, tolong kami menjadi
Maka Allah memanggil Musa anak-anak Tuhan yang berani dan
untuk naik ke atas gunung dan melihat rela menanggung semua konsekuensi
betapa indah dan luasnya tanah dosa kami. Jangan sampai kami suka
perjanjian itu. Allah betul-betul telah melempar tanggung jawab pada
memakai Musa memimpin umat-Nya orang lain. Dalam nama Tuhan Yesus,
keluar dari Mesir. Musa telah dipakai kami berdoa. Amin.
Allah memimpin bangsa Israel yang
begitu banyak untuk mengelilingi
padang gurun. Musa telah dipakai Lakukan
Allah untuk mendirikan Kemah Suci Anak-anak, dosa selalu ada akibatnya.
dan mengatur seluruh hukum bagi Mintalah kekuatan pada Allah agar
umat Israel yang diperintahkan Allah. engkau selalu mampu menanggung
Hidup Musa sudah didedikasikan bagi akibat dosa meskipun Allah sudah
Allah. mengampunimu. Salah satu bentuk
Allah pasti akan menggenapi pertobatan sejati adalah berani
janji-Nya walupun tidak semuanya menanggung disiplin akibat dosa.
bisa dilihat Musa dalam hidupnya.
Maka kita juga adalah orang- Jawaban:
orang yang harus berjuang untuk
menjalankan firman-Nya dan
mengharapkan melihat janji-Nya
terjadi. Tapi jikalau tidak terjadi pada Paraf Orang Tua Paraf Guru
jaman kita hidup, maka Allah tetap
pasti akan menggenapkannya.
Pelitaku 37/ Mei 2023 29
Hari ke 30 Berkat pada suku-suku Israel

Ulangan 33:1-29

Pada bagian akhir Kitab Ulangan Apa Jawabnya


ini ditutup dengan berkat Allah bagi
Apa yang Allah nyatakan kepada
masing-masing suku Israel. Allah
Musa sebelum ia mati?
memberikat berkat dan tugas masing-
masing kepada tiap suku untuk
menjalankan kehendak-Nya di Tanah Doa
Perjanjian. Berkat Allah memang
tidak sama untuk semua suku. Prinsip Bapa kami di sorga, kami amat
keadilan Allah bukan sama rata. Tapi bersyukur karena Engkau
prinsip keadilan Allah adalah apa senantiasa memberkati umat-Mu.
yang sesuai dengan rencana dan Ajar kami bertanggung jawab dalam
tugas panggilan masing-masing kita. semua berkat Tuhan. Dalam nama
Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
Allah menyatakan keadilan-Nya
dengan memberikan kepada masing-
masing itu kemampuan dan tuntutan
tugas yang berbeda. Allah tidak Lakukan
menuntut lebih daripada yang telah
Ia percayakan. Allah memberkati Anak-anak, mari kita belajar
dengan tidak kurang, maka kita tidak bertanggung jawab akan semua
bisa membandingkan diri dengan anugerah yang Allah telah berikan
orang lain. Kok teman kita diberkati padamu.
seperti itu ya, saya juga mau seperti
itu... Hal ini adalah hal yang tidak
benar karena Allah tidak pernah
Jawaban:
tidak adil, kepada tiap-tiap kita, Allah
sudah memberikan bagian masing-
masing dengan cukup. Maka hal
yang harus kita pikir baik-baik adalah
bagaiamana mengembangkan apa Paraf Orang Tua Paraf Guru
yang Allah telah berikan.

Pelitaku 37/ Mei 2023 28


Hari ke 31 Kematian Musa
Ulangan 34:1-12

Pasal yang amat indah sekaligus Apa Jawabnya


mengharukan dan menggentarkan.
Musa, hamba Tuhan itu akhirnya Dalam hal apa sajakah yang
selesai tugasnya. Musa mati bukan menunjukkan pada kita bahwa Musa
dengan keadaan sakit-sakitan dan tua diperkenan oleh Allah?
renta tidak berdaya. Alkitab mencatat
bahwa untuk memasuki kematiannya,
Musa sanggup mendaki gunung Doa
untuk melihat Tanah Perjanjian yang
Allah janjikan dan matanya tidak Bapa kami di sorga, kami juga mau
rabun sama sekali. Musa mati karena menjadi anak-anak yang diperkenan
oleh Engkau. Ajar kami memiliki
Bangsa Israel sudah hampir masuk
kepekaan akan kehendak Allah. Dalam
Kanaan dan berada persis hanya
nama Tuhan Yesus, kami berdoa. Amin.
diseberang sungai Yordan.
Maka kematian bisa menjadi
tanda bahwa tugas seseorang
sudah selesai, betapa berat atau Lakukan
ringannya tugas itu. Tapi setelah Kita juga mau menjadi bagian umat
kematian Musa, ternyata tugas Israel Allah yang selalu mendengarkan dan
lah yang belum selesai, maka Allah melakukan firman Allah dan taat pada
telah mempersiapkan pemimpin perjanjian-Nya karena kita juga umat
yang baru dengan tugas yang perjanjian.
baru. Yosua diangkat Allah untuk
melanjutkan memimpin Bangsa
Israel menjalankan tugasnya untuk
memasuki Tanah Perjanjian. Anak- Jawaban:
anak, tugas kita belum selesai, mari
kita hidup dengan penuh syukur
dan tanggung jawab pada Allah dan
mendapat kekuatan dari penebusan Paraf Orang Tua Paraf Guru
dan kasih di dalam Kristus.

Pelitaku 37/ Mei 2023 29

Anda mungkin juga menyukai