Anda di halaman 1dari 6

BIAYA PRODUKSI

1. Dalam suatu produksi terjadi penambahan tenaga kerja berturut-turut dari 1 orang sampai 7
orang, hasil produksi yang diperoleh masing-masing 12 unit, 15 unit, 24 unit, 36 unit, 46 unit,
50 unit, dan 52 unit. Berdasarkan uraian tersebut, maka hukum law of diminishing return
mulai berlaku pada jumlah tenaga kerja ….
A. 3
B. 4
C. 5
D. 6
E. 7

2. Fungsi produksi dapat dituliskan dalam persamaan Q = f (K,L), di mana K adalah Kapital
(Modal) dan L adalah Labor (Tenaga Kerja).
SEBAB
Dalam jangka pendek baik input K dan input L diasumsikan sebagai input variabel.

3. Dalam berproduksi perusahaan dapat mengalami atau berada pada beberapa tahap produksi
yang sering dibagi dalam tahap produksi I, II, dan III
SEBAB
Tahap produksi yang rasional ditandai oleh menurunnya produksi marginal dan produksi
rata- rata

4. Law of diminishing return akan terjadi setelah …


A. produksi total maksimum
B. produksi marjinal sama dengan nol
C. produksi rata-rata maksimum
D. produksi marjinal maksimum
E. produksi total menurun

5. Ketika marginal product dari tambahan satu pekerja berkurang dari yang sebelumnya, hal ini
menandakan telah terjadi diminishing return
SEBAB
Diminishing return akan terjadi jika semua input bersifat variabel

6. Hukum tambahan hasil yang semakin menurun merupakan teori dari tokoh ekonomi klasik
……
A. Adam Smith
B. David Ricardo
C. JS Mill
D. Jean Baptise Say
E. Jean Bodin

Jawaban : B

7. Berikut ini adalah ciri fungsi produksi jangka pendek


(1) semua input bersifat variabel
(2) berlaku law of diminishing return
(3) berlaku constant return to scale
(4) terdapat minimal 1 input tetap sedangkan input lainnya variabel
8. Dalam berproduksi perusahaan dapat mengalami atau berada pada beberapa tahap produksi
yang sering dibagi dalam tahap produksi I, II, dan III.
SEBAB
Tahap produksi yang dianggap rasional adalah tahap produksi III, karena penggunaan input
dalam proses produksi telah memenuhi prinsip efisiensi.

9. Diketahui fungsi produksi adalah Q = 100 + X + 0,25X 2, di mana Q adalah output dan X
adalah input. Pada tingkat penggunaan input X sebanyak 10 unit, besarnya produksi total
(total product) adalah ……
A. 130 unit
B. 135 unit
C. 145 unit
D. 150 unit
E. 155 unit

10. Pernyataan yang paling tepat untuk menggambarkan fungsi produksi


A. total produk akan mencapai maksimal ketika marginal product sama dengan average
product
B. marginal product sama dengan average product ketika average product maksimum
C. average product berada di atas marginal product ketika marginal product menurun
D. ketika average product sama dengan nol maka total product menurun
E. ketika kurva marginal product meningkat maka kurva average product sedang meningkat

11. Perhatikan tabel berikut!

Tenaga Kerja Hasil Produksi Tambahan Hasil


1 10 ….
2 25 ….
3 45 ….

Besarnya produk marjinal pada saat tenaga kerja sebanyak 3 adalah …


A. 45
B. 30
C. 25
D. 20
E. 15

12. Produksi total (total product) akan mengalami penurunan setelah ….


A. average product maksimum
B. marginal product maksimum
C. marginal product = average product
D. marginal product = 0
E. marginal product > average product

13. Penambahan 1 unit tenaga kerja pada awalnya akan memberikan tambahan hasil produksi
yang makin meningkat. Namun, sampai pada titik tertentu, tambahan produksi (marginal
product) yang dihasilkan akan menurun dan pada akhirnya justru menurunkan produksi total
(total product). Pernyataan berikut ini yang BENAR berhubungan dengan kondisi produksi di
atas adalah…
(1) kondisi produksi jangka pendek
(2) menggunakan 1 macam faktor produksi tetap, dan faktor produksi lainnya variable
(3) menunjukkan law of diminishing return
(4) terjadi setelah produksi total maksimum

14. Perhatikan tabel berikut!

Tenaga Kerja Total Product Marginal Product


1 10
2 20
3 32
4 37
5 35

Dari tabel di atas, hukum The Law of Diminishing Return mulai berlaku pada saat tenaga
kerja …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

15. Perhatikan grafik berikut!

Peningkatan produktivitas, seperti yang ditunjukkan oleh gambar di atas disebabkan oleh
……….

A. peningkatan input tenaga kerja


B. peningkatan input modal
C. kemajuan teknologi
D. peningkatan jam kerja karyawan
E. penggantian karyawan lama dengan yang baru

16. Ketika marginal product dari tambahan satu pekerja berkurang dari sebelumnya , hal ini
menandakan telah terjadi decreasing return to scale .
SEBAB
Marginal product menunjukkan berapa besarnya output bertambah karena tenaga kerja
bertambah satu unit

17. Dalam produksi jangka pendek semua input yang digunakan untuk proses produksi adalah
input variabel.

SEBAB
Dalam produksi jangka pendek akan berlaku kondisi skala hasil yang meningkat.

18. Sebelum kurva produksi rata - rata mencapai maksimum, kurva produksi marjinal berada di
atas kurva produksi rata - rata.
SEBAB
Saat produksi marjinal > produksi rata - rata, kurva AP akan naik.
19. Berikut ini pernyataan yang benar mengenai hubungan antara produksi marjinal dengan
produksi rata – rata adalah ……….
(1) Pada saat produksi rata – rata merangkak naik, produksi marjinal ada di atas kurva
produksi marjinal
(2) Nilai produksi rata – rata diperoleh dengan membagi produksi marjinal dengan input
tenaga kerja
(3) Pada saat produksi rata – rata mencapai maksimum, kurva produksi marjinal
berpotongan dengan kurva produksi rata – rata*
(4) Pada saat produksi marjinal mencapai titik maksimum, produksi rata – rata sama dengan
nol

20. Ketika produksi rata - rata (Average Product) maksimum, maka ……..


(1) Produksi marginal maksimum
(2) Produksi marginal di atas produksi rata - rata
(3) Produksi marginal di bawah produksi rata - rata
(4) Produksi marginal sama dengan produksi rata – rata*

21. Perhatikan tabel berikut ini !

Berdasarkan tabel di atas, hukum tambahan hasil yang semakin menurun akan berlaku saat
jumlah tenaga kerja sebanyak ……..
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6

22. Diketahui bahwa fungsi produksi adalah Q = 100 + X + 0,25X 2, Q adalah output dan X adalah
input. Pada tingkat penggunaan input X sebesar 100 unit, besarnya produksi marginal
(marginal product) adalah ………
A. 27 unit
B. 51 unit
C. 151 unit
D. 601 unit
E. 2700 unit

23. Perhatikan gambar kurva berikut ini ! 


 

Pernyataan berikut ini yang benar adalah ……..

A. huruf a menunjukkan produksi tahap 1


B. huruf b menunjukkan produksi tahap 2
C. huruf d menunjukkan produksi tahap 3
D. huruf e menunjukkan kondisi law of diminishing return
E. huruf c menunjukkan kondisi produksi total maksimum

24. Konsep produksi marginal (marginal product) menjelaskan


A. besarnya pengaruh input terhadap output
B. besarnya tambahan output sebagai akibat tambahan input
C. besarnya tambahan output sebagai akibat tambahan satu unit input
D. persentase kenaikan output sebagai akibat kenaikan input
E. persentase kenaikan output sebagai akibat kenaikan satu persen input

25. Produksi total masih akan terus meningkat ketika produksi marjinal masih bernilai positif .
SEBAB
Pada saat produksi marjinal bernilai negatif akan berlaku law of diminishing return

26. Keseimbangan produsen tercapai pada saat ….


A. kurva isokuan berpotongan dengan kurva isocost
B. kurva isokuan bersinggungan dengan kurva isocost
C. kurva indiferensi berpotongan dengan garis anggaran
D. kurva indiferensi bersinggungan dengan garis anggaran
E. kurva indiferensi bersinggungan dengan kurva isokuan

27. Kurva Isocost akan berotasi jika terjadi perubahan terhadap anggaran perusahaan, ceteris
paribus
SEBAB
Untuk dapat menggambarkan kurva isocost, harus diketahui nilai anggaran perusahaan, upah
tenaga kerja dan tingkat bunga modal

28. Constant return to scale terjadi apabila jumlah input ditambahkan 2 kali lipat
sehingga output bertambah 2 kali lipat juga.
SEBAB
Law of diminishing returns akan menyebabkan skala pengembalian dalam kondisi increasing
returns to scale .

29. Jika suatu fungsi produksi Cobb-Douglas dinyatakan sebagai berikut: Q = AK a L1−a, dimana Q
adalah output, K adalah kapital dan L adalah tenaga kerja sedangkan A adalah tingkat
teknologi. Maka marginal produk dari tenaga kerja adalah
A. K1−a L1−a
( )
a
K
B. A(1 - a)
L
Q
C. a
K
D. AKaLa−1
E. a AKaL1−a

30. Pernyataan berikut ini yang BENAR mengenai kurva Isoquant adalah.….
(1) kemiringan kurva menunjukkan berlakunya marginal rate of substitution
(2) menggambarkan kombinasi penggunaan dua macam input yang menghasilkan tingkat
produksi sama
(3) sumbu vertikal dan horizontal kurva adalah jumlah output dan input variable
(4) tidak saling berpotongan

31. UMPTN 90
Kalau Total Cost (TC) = 50 + 2Q – 0,5Q2 + Q3, pada saat output (Q) = 10, maka
(1) Fixed Cost = 50
(2) Variable Cost = 970
(3) Total Cost = 1020
(4) Average Cost = 102

32. UMPTN 97

33.

Anda mungkin juga menyukai