Anda di halaman 1dari 2

KELOMPOK 2:

1. QORI ASTUTI DALIMUNTHE


2. PUTRI EKA YUNI ASRINDA NASUTION
3. SITI ESA HASIBUAN
4. PITRI MARIA SIMARMATA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


MEMBACA

NAMA SEKOLAH : SDN 01 BILAH BARAT

KELAS : 1 (SATU)

ALOKASI WAKTU : 2 X 35 MENIT

Standar Kompetensi : Siswa mampu membaca dan memahami teks pendek dengan ara
membaca lancar (bersuara) dan membaca nyaring beberapa kalimat
sederhana

Kompetensi Dasar : Membiasakan sikap yang benar

Indikator : 1. Menunjukkan posisi duduk yang benar

2. Mengatur jarak anatar mata dan objek harus tepat (30 cm)

A. LANGKAH- LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGITAN AWAL (10 Menit)

1. Guru menyapa siswa dengan ceria


2. Guru mengabsen siswa
3. Guru mengajak siswa menyajikan lagu wajib
4. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

KEGIATAN INTI (50 Menit)

1. Guru meminta siswa membuka buku teks dan meletakkannya diatas meja masing- masing
2. Guru meminta siswa membuka halaman yang akan dibaca
3. Guru meminta siswa duduk dengan benar
4. Guru meminta siswa membaca secara bergiliran dengan posisi duduk membaca yang
benar
5. Guru mengamati posisi duduk dan posisi jarak mata siswa ketika membaca

KEGIATAN AKHIR (10 Menit)


1. Guru menyimpulkan bahwa posisi membaca harus sesuai posisi yang benar dan tetap
emnajga jarak mata
2. Guru menutup pelajaran

B. MODEL PEMBELAJARAN
MMP Model Membaca tanpa gambar

C. PENILAIAN
Penilaian yang digunakan ialah penilaian proses, dimana penilaian dilakukan pada saat
proses pembelajaran dengan melihat sikap, respon, dan minat siswa.

Anda mungkin juga menyukai