Anda di halaman 1dari 14

Diploama III 2023

PROGRAM STUDI D III Keperawatan


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG
Kampus II Jln. Mayjend Bambang Soegeng Mertoyudan Magelang 56172
Telp (0293) 326945 web: www.ummgl.ac.id email:tatausahafikes@gmail.com

FORMAT PENGKAJIAN
KEPERAWATAN BENCANA (KELUARGA/INDIVIDU)

Nama Mahasiswa : Rindi Nur Safitri


Semester/Tingkat : 4/2
Tempat Praktek : RT 06 RW 04, Desa Makam, Kec.Rembang,
Kab.Purbalingga Tanggal Pengkajian : 2 April 2023

A. DATA UMUM

Nama kepala Keluarga Sutiyah RT/RW 06/04


Jumlah anggota kelg Laki laki 1 orang Dusun Makam
Perempuan 2 orang

Genogram

Keterangan :
= laki-laki

= perempuan
= garis perkawinan
= garis keturunan

= meninggal

Komposisi keluarga
No Nama Hubungan JK Umur Pendidikan Agama
1 Sutiyah Ibu P 59 thn SD Islam
2 Nurhendri Anak L 28 thn SMK Islam
3 Rindi nur safitri Anak P 21 thn SMK Islam

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III 2023

B. KARAKTERISTIK RUMAH ( ditinjau dari keperawatan bencana)

1) Sarana dan prasarana


No Uraian Hasil
1 Status penguasaan bangunan tempat 1. Milik sendiri 2. Menyewa
tinggal
2 Luas lantai bangunan tempat tinggal 117 m
3 Berapa jumlah ruangan dalam rumah 6
4 Jenis lantai bangunan 1. Keramik
2. Ubin
3. Tanah
5 Jenis dinding bangunan 1. Tembok
2. Kayu
6 Sumber utama air minum Sumur
7 Apakah air minum diperoleh dengan Air minum dari sumur
pembelian MCK memadai
apakah mempunyai MCK memadahi
8 Apakah jenis jamban yang digunakan Jamban jongkok
9 Dimanakah tempat pembuangan air Septic tank
limbah
10 Apakah ada air menggenang di Tidak
sekitaran rumah
11 Berapa jarak jamban dg sumber air 20 meter
12 Apa sumber penerangan utama Lampu
13 Apa bahan bakar untuk memasak Kompor dan pawon

2) Kegiatan usaha

No Uraian Ket
1 Jelaskan jenis usaha yang dilakukan Pedagang bubur
2 Jelaskan penghasilan dari kegiatan 50.000/hari
usaha
3 Jelaskan penyaluran dari hasil usaha Kebutuhan sehari hari dan mutar usaha

3) Karakteristik berdasarkan manajemen bencana

No Uraian
1 Karakteristik rumah (dilihat dari DENAH
sumber resiko bencana) U
1 2
B T
7
S 4 3
6 5

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III 2023

Keterangan :
1 = Kamar
2 = Ruang tamu
3 = Kamar
4 = Kamar
5 = Ruang keluarga
6 = Kamar mandi
7 = Dapur
2 Karakteristik tetangga/ interaksi masyarakat ( berkaitan dengan kegitan kebencanaan)
Memperkuat interaksi sosial anggota masyarakat, mengoptimalkan potensi dan sumber
daya untuk penanggulangan bencana
3 Sistem dukungan dalam keluarga dalam kebencanaan
Tidak ada
C. PENGKAJIAN RESIKO BENCANA DALAM KELUARGA ( dalam bidang keperawatan
bencana)
Lingkari yang sesuai dengan keadaan diwilayah
N Uraian Kondisi
o
1 Bagaimana tingkat bahaya Keluarga terhadap bencana
a. Gunung berapi 1. Tinggi 2. Sedang 3 rendah
b. Lahar dingin 1. Tinggi 2. Sedang 3 rendah
c. Longsor 1. Tinggi 2. Sedang 3 rendah
d. Kebakaran 1. Tinggi 2. Sedang 3 rendah
e. Gempa bumi 1. Tinggi 2. Sedang 3 rendah
f. Badai 1. Tinggi 2. Sedang 3 rendah
2 Apakah rumah ini termasuk rawan bencana 1. Ya 2. Tidak
3 Berapa jarak sumber bencana dari rumah 1. Meter 2. KM
4 Jenis resiko bencana paling dekat dalam keluarga kebakaran
5 Daerah ini termasuk dalam kawasan rawan bencana 1. KRB 1 2. KRB 2 3. KRB 3
( KRB)
6 Berapa jarak titik terdekat dari dampak bencana 1. Meter 2 KM
7 Dari mana keluarga ini mendapatkan informasi 1. Tim siaga 2. Pemerintah desa
mengenai tingkat bahaya 3. Media masa 4. MDMC 5. BPBD
6. Lainnya : Tidak ada
8 Bencana yang pernah dialami keluarga Tidak ada
9 Waktu terjadi bencana Tidak ada

10 Dampak yang dirasakan oleh keluarga dari bencana yang dirasakan ( 13 domain NANDA)

FORMAT PENGKAJIAN KEPERAWATAN


Nama Mahasiswa : Rindi Nur Safitri (21.0601.0032)
Semester/Tingkat : 4 (empat)/2
Tempat Praktek : RT 06 RW 04, Desa Makam, Kec.Rembang,
Kab.Purbalingga Tanggal Pengkajian : 2 April 2023

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III 2023

DATA KLIEN
D. DATA UMUM
1. Nama inisial klien : Ny. S
2. Umur : 52 tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : RT 06 RW 04, Desa Makam, Kec.Rembang, Kab.Purbalingga
5. Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga dan pedagang bubur
6. Agama : Islam

E. PENGKAJIAN 13 DOMAIN NANDA


1. HEALTH PROMOTION
- Keluhan Utama
Klien mengatakan masih merasakan nyeri di tangan kiri karena frakur 1 tahun lalu
- Riwayat Penyakit Sekarang
Klien mengatakan masih merasakan nyeri pada daerah tangan kiri yang dipen
- Alasan masuk rumah sakit : Tidak ada
- Tekanan darah : 130/80 mmHg
- Suhu : 36,1 oC
- Nadi : 87x/menit., reguler
- Respirasi : 20x/menit
a. Riwayat kesehatan masa lalu
Klien 1 tahun yang lalu pernah mengalami fraktur tangan kiri dan di pasang pen.
b. Riwayat pengobatan
Klien minum obat dari dokter
c. Kemampuan mengontrol kesehatan
Klien mengatakan bila sakit berobat ke rumah sakit.
d. Faktor social ekonomi ( penghasilan/asuransi kesehatan, dll )
Klien seorang ibu rumah tangga dan penjual bubur, klien memiliki asuransi kesehatan BPJS.
e. Pengobatan sekarang
NO Nama obat Dosis Kandungan Manfaat

2. NUTRITION
a. A. ( Antropometri ) meliputi
BB : 43 kg
TB : 148 cm
IMT : 19 ( normal )

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III 2023

b. B. (Biochemical) meliputi data laboratorium yang abnormal


: Tidak ada.
c. C (Clinical) meliputi tanda klinis rambut, turgor kulit, mukosa bibir, konjungtiva :
Rambut berwarna hitam, turgor kulit elastis, mukosa bibir normal berwarna merah muda,
konjungtiva normal berwarna kemerahan.
d. D (Diet) meliputi nafsu, jenis, frekuensi makanan yang diberikan selama di
rumah: Klien mengatakan nafsu makan baik, dengan frekuensi 3 kali dalam sehari.
e. E (Energy) meliputi kemampuan klien dalam beraktifitas selama
dirumah: Klien bisa melakukan aktivitas sehari-hari sendiri.
f. F (Faktor) meliputi penyebab masalah nutrisi: (kemampuan menelan, mengunyah,dll)
Klien mengatakan mampu menelan dan mengunyah dengan baik.
g. Penilaian Status Gizi
Status gizi klien baik dengan IMT normal 19
h. Pola asupan cairan
Klien hanya minum air putih ± 1.320 cc, makan 100 cc dan air metabolism 275 cc
i. Cairan masuk
Total cairan masuk
1.320 + 100 + 275 = 1.695 cc
j. Cairan keluar
Urine yang dihasilkan klien ± 650 cc, BAB ± 100 cc/hari, IWL = 15 cc × 55 = 825 cc
650 + 150 + 825 = 1.575 cc
k. Penilaian status (balance cairan)
= Cairan masuk – cairan keluar
= 1.695 cc – 1.575 cc
= +120 cc
l. Pemeriksaan abdomern
Inspeksi : tidak pembesaran abdomen, tidak ada luka jejas
Auskultasi : peristaltik usus 15x/menit
Palpasi : tidak ada nyeri
tekan Perkusi : terdengar
tympani

3. ELIMINATION
a. Sistem Urinary
1) Pola pembuangan urine (Frekuensi, jumlah,
ketidaknyamanan) Klien BAK 4-5 kali sehari, dengan jumlah
urine ± 650 cc.
2) Riwayat kelainan kandung kemih

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III 2023

Klien tidak memiliki riwayat penyakit kandung kemih.

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

3) Pola urine (jumlah, warna, kekentalan, bau)


Jumlah ± 650 cc setiap harinya, dengan warna kuning jernih dan bau khas urine.
4) Distensi kandung kemih/retensi
urine Klien tidak mengalami retensi
urine.

b. Sistem Gastrointestinal
1) Pola eliminasi
Klien BAB 1x/ hari, dengan frekuensi ± 100 cc.
2) Konstipasi dan faktor penyebab
konstipasi Klien tidak mengalami
konstipasi.

c. Sistem Integument
1. Kulit (integritas kulit / hidrasi/ turgor /warna/suhu)
Klien mengalami integritas kulit pada daerah luka post op, kulit tidak hidrasi, turgor kulit
elastis, warna kulit sawo matang dan suhu 36,1 oC

4. ACTIVITY/REST
a. Istirahat/tidur
1. Jam tidur : Klien memiliki jam tidur 6-7 jam
2. Insomnia : Klien tidak mengalami insomnia
3. Pertolongan untuk merangsang tidur : Tidak ada
b. Aktivitas
1. Pekerjaan : Ibu rumah tangga dan penjual bubur
2. Kebiasaan olahraga : olahraga klien jualan keliling
3. ADL
a) Makan : Mandiri
b) Toileting : Mandiri
c) Kebersihan : Mandiri
d) Berpakaian : Mandiri
e) Kekuatan otot : 5 5
5 5
f) ROM : Normal (gerak penuh tanpa hambatan)
g) Resiko Cedera : Tidak ada

a. Cardio Respon

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

1. Penyakit jantung : Klien tidak memiliki penyakit jantung


2. Edema esktremitas : Tidak ada edema pada ekstermitas

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

3. Tekanan darah dan nadi


a) Berbaring : 110/80 MmHg
b) Duduk : 110/80 MmHg
4. Tekanan vena jugularis: Tidak terkaji
5. Pemeriksaan jantung
a) Inspeksi : Tidak ada luka jejas, tidak ada hematom, iktus cordis tidak tampak
b) Palpasi : Iktus cordis teraba pada intercosta V
c) Perkusi : Suara redup
d) Asukultasi : S1 dan S2 reguler

b. Pulmonary sistem
1. Penyakit sistem nafas : Tidak ada
2. Penggunaan O2 : Klien tidak menggunakan alat bantu nafas
3. Kemampuan bernafas : Klien bernafas dengan normal
4. Gangguan pernafasan (batuk, suara nafas, sputum, dll) : tidak ada
5. Pemeriksaan paru-paru
a) Inspeksi : Tidak ada hematom, tidak ada luka
b) Palpasi : Tidak ada nyeri tekan, pengembangan dada sama
c) Perkusi : Terdengar sonor
d) Auskultasi : Terdengar vesikuler

5. PERCEPTION/COGNITION
a. Orientasi/kognisi
1. Tingkat pendidikan : SD
2. Pengetahuan tentang penyakit : Klien kurang pengetahuan mengenai penyakitnya
3. Orientasi (waktu,tempat,orang) : Tidak ada
b. Sensasi/persepsi
1. Riwayat penyakit jantung : Klien tidak memiliki riwayat penyakit jantung
2. Sakit kepala : Klien tidak mengeluhkan sakit kepala
3. Penggunaan alat bantu : Klien tidak menggunakan alat bantu
4. Penginderaan : Klien tidak mengalami gangguan penginderaan
c. Communication
1. Bahasa yang digunakan : Klien berkomunikasi dengan Bahasa Jawa
2. Kesulitan berkomunikasi : Klien tidak mengalami masalah komunikasi

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page 9


Diploama III

6. SELF PERCEPTION
a. Self-concept/self-esteem
1. Perasaan cemas/takut : Klien tidak merasa cemas atau takut

2. Perasaan putus asa/kehilangan: Klien tidak merasa putus asa

3. Keinginan untuk mencederai : Tidak ada

4. Adanya luka/cacat : Ada pen ditangan kiri

7. ROLE RELATIONSHIP
a. Peranan hubungan
1. Status hubungan : Hubungan klien dengan keluarga baik
2. Orang terdekat : Anak
3. Perubahan konflik/peran : Tidak ada
4. Perubahan gaya hidup : Tidak ada
5. Interaksi dengan orang lain: Baik

8. SEXUALITY
a. Identitas seksual
1. Masalah/disfungsi seksual : Tidak ada
2. Periode menstruasi : Klien terakhir menstruasi 1 bulan yang lalu
3. Metode KB yang digunakan : Kontrasepsi oral (planotab)

9. COPING/STRESS TOLERANCE
a. Coping respon
1) Rasa sedih/takut/cemas : Tidak ada rasa sedih/cemas
2) Kemampan untuk mengatasi : Tidak ada
3) Perilaku yang menampakkan cemas: Tidak ada

10. LIFE PRINCIPLES


a. Nilai kepercayaan
1) Kegiatan keagamaan yang diikuti : Melakukan ibadah sholat dan mengikuti
pengajian.
2) Kemampuan untuk berpartisipasi : Berpartisipasi aktif
3) Kegiatan kebudayaan :-
4) Kemampuan memecahkan masalah : Klien dapat memecahkan masalah dengan baik.

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

11. SAFETY/PROTECTION
a. Alergi : Tidak ada
b. Penyakit autoimune : Tidak ada
c. Tanda Infeksi : Tidak ada
d. Gangguan thermoregulasi : Tidak ada
e. Gangguan/Resiko (komplikasi immobilisasi, jatuh, aspirasi, disfungsi neuroveaskuler
pheriperal, kondisi hipertensi, perdarahan, hipoglikemia, sindrome desuse, gaya hidup, yang
tetap).
Riwayat hipertensi

12. COMFORT
a. Kenyamanan Nyeri
- Provokes (yang menimbulkan nyeri ) : Klien mengatakan nyeri pada tangan yang dipen

- Quality (bagaimana kualitasnya) : Klien mengatakan nyeri senut-senut

- Regio (dimana letaknay) : Klien mengatakan nyeri di tangan kiri

- Skala (berapa skalanya) : Klien mengatakan nyeri skala 1 (rentang 1-10)

- Time (waktu) : Klien mengatakan nyeri saat mengangkat barang

b. Rasa tidak nyaman lainnya : Tidak ada

c. Gejala yang menyertai : Tidak ada

13. GROWTH/DEVELOPMENT
a. Pertumbuhan dan perkembangan : Tidak ada masalah dalam proses pertumbuhan dan
perkembangan.
b. DDST : Tidak ada
c. Terapi bermain : Tidak ada
11 Upaya yang dilakukan keluarga pada bencana yang telah terjadi
Tidak ada
12 Hasil yang dilakukan keluarga bencana yang pernah terjadi
Tidak ada

F. PENGURANGAN RESIKO BENCANA ( aktifitas manajemen keperawatan bencana dalam


keluarga)
NO URAIAN
1 Apakah ada anggota keluarga yang pernah mengikuti 1. Ya 2. tidak
pertemuan yang membahas tentang bencana alam
2 Apakah hasil diskusi tersebut di sebarluaskan kepada semua 1. Ya 2. tidak
keluarga ( anggota keluarga)
3 Apakah pernah keluarga mengikuti sosialisasi mencegah 1. Pernah 2. Belum pernah

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

resiko bencana
4 Siapa yang melakukan sosialisasi 1. Tim siaga 2. Pemerintah
desa
3. Media masa 4. MDMC
5. BPBD
6. Lainnya : Tidak ada

5 Materi apa yang disosialisasikan Tidak ada


6 Alat yang dimiliki keluarga dalam menanggulai bencana Tidak ada
7 Apakah pernah mengikuti simulasi/latihan evakuasi/p23 K 1. Pernah 2 tidak
8 Dimana dilakukan kegiatan Tidak ada
9 Apakah keluarga anda ada yang menjadi tim siaga Tidak ada

G. KESIAPSIAGAAN DAN TANGGAP BENCANA ( dalam bidang keperawatan bencana)

No Uraian Keterangan
1 Bagaimana upaya keluarga Memahami bahaya di sekitar
dalam melakukan siap siaga
bencana
2 Apakah sudah ada Tidak ada
pemberitauan/informasi titik
kumpul ke keluarga
3 Apakah sudah ada tempat Tidak ada
perlindungan dari bencana dalam
keluarga
4 Apakah ada peringatan dini yang Tidak ada
efektif dapat mengenai keluarga
anda
5 Apakah jalur evakuasi mudah Iya
terlihat dari rumah anda
6 Apakah keluarga ini mempunyai 1. Kepala desa (.......................)
kontak bantuan darurat 2. Kepala dusun (.........................)
3. Pemadam kebakaran (.................)
4. BNPB (..............................)
5. Puskesmas (.............................)
6. RS ................... (............................)
7. MDMC (.........................)
8. Ketua desa siaga (.........................)

H. PROGRAM BANTUAN SOSIAL dalam keluarga ( bidang kesehatan)

No Uraian Atas nama


1 ASKES PNS
2 JAMKESMAS
3 JAMPERSAL
4 RASKIN
5 Lain lain KIS Dasori

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

I. KELOMPOK KEGIATAN Kesehatan yang diikuti keluarga


No Nama kelompok Jumlah peserta Jenis Kegiatan Ket
1

J. Pengkajian Post Traumatic Stress Disorder ( PTSD)


Impact of Event Scale ( IES)

Nama : Sutiyah umur : 59


tahun ( digunakan pada anggota keluarga beresiko)
Berikut ini merupakan kondisi yang dihadapi oleh anda setelah mengalami peristiwa dalam hidup yang penuh dengan stress. Skala yang ada
mengindikasikan seberapasering kondisi yang ada dalam kolom benar benar terjadi.
( sumber : assesing psychological trauma and PTSD, New York : Guilford press ( 2008)
No Tidak sama Jarang Kadang sering
Kondisi anda sekali sekali kadang
0 1 2 3
1 Saya memikirkan peristiwa tersebut ketika saya tidak 0
ingin memikirkan peristiwa tersebut
2 Saya berusaha menghindarkan diri saya sendiri dari 0
merasa sedih saat saya mengingat kembali peristiwa
tersebut
3 Saya berusaha menghilangkan peristiwa tersebut dari 0
ingatan saya
4 Saya mengalami susah tidur saat pikiran saya 0
kembali mengingat peristiwa tersebut
5 Saya memiliki perasaan yang kuat terhadap peristiwa 0
tersebut
6 Saya bermimpi tentang peristiwatersebut 0

7 Saya berusaha tidak mengingat peristiwa tersebut 0

8 Saya merasa peristiwa tersebut tidak terjadi / tidak 0


nyata
9 Saya berusaha untuk tidak membicarakan peristiwa 0
tersebut
10 Gambaran tentang peristiwa itu ada dalam pikiran 0
saya
11 Hal hal lain yang ada membuat saya ingat kembali 0
peristiwa tersebut
12 Saya merasa terkadang memikirkan peristiwa tersebut 0
walau saya tidak menginginkan
13 Saya berusaha untuk tidak memikirkan peristiwa 0
tersebut
14 Hal hal lain mengingatkan saya kembali pada 0
peristiwa tersebut
15 Perasaan saya tidak perduli terhadap peristiwa 0
tersebut
Total score 0

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page


Diploama III

Keterangan :

K. CATATAN
( Tulislah hasil pengkajian yang ditemukan selain yang sudah ada diatas

Magelang, 2 April 2023


Nama mahasiswa

(Rindi Nur Safitri)


NIM : 21.0601.0032

Mengetahui,
Pembimbing AKADEMIK Pembimbing lahan

( ..............................................) (........................................)

Fikes UMMagelang ( Keperawatan Page

Anda mungkin juga menyukai