Anda di halaman 1dari 8

KONDISI GEOGRAFIS DAN PELESTARIAN SUMBER

DAYA ALAM

MODUL AJAR IPS SMP – FASE D


NAMA PENYUSUN : SUTOMO, S.Pd DAN Dra. MUJI
SEKOLAH : SMP NEGERI 2 KEDUNG TUBAN

DISUSUN DALAM WORKSHOP PENYUSUNAN MODUL AJAR


ASOSIASI PENDIDIK EDUKASI PENGETAHUAN SOSIAL INDONESIA (APEPSI)
TAHUN 2023
INFORMASI UMUM

INFORMASI UMUM
Identitas Modul Nama Pengampu : Sutomo, S.Pd dan Dra. Muji
Instansi : SMP Negeri 2 Kedung Tuban
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Jenjang/Kelas : VIII
Fase :D
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit
:
Kompetensi awal Peserta didik diharapkan mampu menganalisis pemanfaatan sumber daya
alam
Profil Pelajar Bergotong royong, Mandiri, Bernalar kritis, Kreatif
Pancasila
Sarana dan Video dan gambar tentang sumber daya alam yang dimiliki Indonesia
Laptop, LCD Proyektor, Smartphone, Jaringan internet
Prasarana
Target Peserta Peserta didik Reguler
Didik
Model Inquiry
Pembelajaran
Mode Tatap Muka
pembelajaran

KOMPONEN INTI

TUJUAN PEMBELAJARAN PEMAHAMAN PERTANYAAN


BERMAKNA PEMANTIK
1. Siswa Mampu menganalisis Peserta didik mampu Tahukah kamu
pemanfaatan Sumber daya menganalisis bagaimana kta
alam di Indonesia pemanfataan sumber
memanfatankan
daya alam di Indonesia
sumber daya alam
secaa efektif dan
efisien

KEGIATAN

PENDAHULUAN

Sumber daya alam merupakan anugerah Tuhan Yang Maha Esa, supaya
dimanfaatkan untuk kepentingan manusia. Namun demikian manusia tidak boleh
semaunya memanfaatkan sumber daya alam tersebut. Apakah kalian dapat mengidentifikasi
berbagai sumber daya alam yang terdapat di lingkungan tempat tinggal lingkup provinsimu?
Kerjakan aktivitas berikut ini.

KEGIATAN INTI
 Guru menjelaskan tentang petunjuk kerja dan tugas dari lembar aktivitas
individu untuk mengidentiikasi dan menuliskan pemanfaatan sumber daya alam
Indonesia

 Peserta Dididik Mengidentifikasi Masalah

Setelah peserta didik mengidentiikasi dan menuliskan pemanfaatan sumber daya alam
Indonesia, kemudian guru mendorong peserta didik mengajukan berbagai pertanyaan yang
mengarah pada HOTS. Mengapa penting untuk mengetahui manfaat sumber daya alam
Indonesia?.Guru dapat menggunakan lembar aktivitas individu untuk menemukan jawaban-
jawaban tersebut.

 Peserta Didik Mengelola Informasi

Kegiatan ini dapat dilakukan secara individu dengan menerapkan model


pembelajaran Resitasi. Berikut tahapan model Resitasi dalam pembelajaran
keragaman alam Indonesia:

1. Tahap Pemberian Tugas

Guru memberikan tugas dan membimbing peserta didik untuk mengerjakan tugas
sesuai dengan aktivitas individu.
2. Tahap Pelaksanaan Tugas
a. Guru mengarahkan peserta didik menjawab pertanyaan seputar pemanfaatan
sumber daya alam Indonesia terutama berkaitan dengan sumber daya alam yang
ada di sekitar lingkungan tempat tinggal peserta didik masing-masing?
b. Peserta didik mengumpulkan informasi tentang pemanfaatan sumber daya alam di
sekitar tempat tinggalnya.
3. Tahap Mempertanggungjawabkan Tugas
a. Peserta didik mengumpulkan hasil laporan secara tertulis dari hasil analisis informasi
yang didapat terkait pemanfaatan sumber daya alam Indonesia
b. Guru memastikan peserta mengerjakan tugas dengan baik.

 Peserta didik merencanakan dan mengembangkan ide

a. Hasil pengolahan informasi disajikan dalam bentuk laporan.

b. Peserta didik secara mandiri menulis jurnal harian selama satu minggu yang berisi
peristiwa unik dialami dan dapat dikenang atau yang menurut peserta didik penting
dalam menggapai cita-cita.

 Peserta Didik Melaksanakan Refleksi dan Aksi.

a. Guru memfasilitasi peserta didik menemukan simpulan pembelajaran.

b. Guru memberikan kesempatan ke peserta didik untuk mengajukan pendapat atau


pertanyaan.

c. Penguatan dan pengayaan dilakukan untuk mengembangkan kompetensi peserta didik.

PENUTUP

 Guru dan Peserta Didik membuat kesimpulan Pembelajaran

 Guru dan Peserta didik Membuat refleksi terhadap pembelajaran

 Guru Memberikan post tes melalui kuis

ASESMEN

Jenis Bentuk
1. Asesmen Diagnostik : Diagnostik yang dilakukan media kuis
(sebelum pembelajaran)
2. Asesmen Formatif : Pengamatan selama pembelajaran berlangsung dengan
(selama pembelajaran) mencatat keaktifan siswa
3. Asesmen Sumatif (akhir : Penilaian harian ( Trelampir } dan Proyek ( Terlampir )
pembelajaran)

PENGAYAAN DAN REMIDI

PENGAYAAN REMIDI
Program Pembelajaran pengayaan Prograam pembelajaran remidial
dilaksanakan bagi peserta didik yang telah dilaksanakan oleh guru apabila peserta didik
tuntas sesuai dengan tujuan pembelajaran tidak mencapai nilai yang dipersyaratkan
yang dikehendaki oleh guru dengan cara
belajar mandiri untuk lebih mendalami materi

LAMPIRAN

1. LKPD
Apa saja kekayaan alam di wilayahku?
1. Lakukan pengamatan melalui internet atau tanya jawab dengan teman datau
keluargamu.
2. Identifikasilah berbagai sumber daya alam yang terdapat di lingkungan
tempat tinggalmu!
3. Tuliskan hasil pengamatanmu pada tabel di bawah ini!

Sumber daya alam Bentuk Pemanfaatan

Hutan Kayu Bahan bangunan

... .... ....

Laut .... ....

... .... ....

Tambang Pasir ....

... .... ...

4. Tukarkan hasil pekerjaanmu dengan temanmu.


5. Simpulkan Bersama hasil pengamatanmu

LKPD 2
1. Kerjakanlah tabel aktivitas individu di bawah ini.

2. Carilah sumber-sumber yang relevan untuk mengerjakannya.

3. Isikanlah tabel yang rumpang dengan baik dan benar.


Tahapan Penjelasan

Prospeksi

Kegiatan untuk mengetahui ukuran, bentuk,


posisi, kadar ra- ta-rata dan besarnya
....... cadangan dari endapan bahan galian atau
mineral yang telah ditemukan.

Eksploitasi ......

...... ......

4. Tukarkan hasil pekerjaanmu dengan temanmu.

5. Simpulkan bersama-sama teman sekelas.

2. Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik

1. PEMANFAATAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA


a. Bagaimana Potensi Sumber Daya Alam Indonesia?

Kandungan SDA yang Terdapat di Tambang Freepor

Indonesia memiliki kekayaan yang begitu besar. Bukan


hanya pemandangan alam budaya, jauh di kedalaman
tanahnya begitu banyak kandungan mineral berharga.
Selama puluhan tahun, Freeport mengelola tambang
mineral di tanah Papua, Indonesia. Berdasarkan laporan
keuangan Freeport McMorRan Inc periode 2017, Freeport
Indonesia di Papua tercatat memiliki 6 tambang, yakni
Grasberg Block Cave, DMLZ, tambang Kucing Liar, DOZ, Big
Gossan, dan Grasberg Open Pit. Tambang Freeport memiliki
beberapa kandungan cadangan mineral, yaitu tembaga,
emas, dan perak.

2.
1. Glosarium
a. Letak Geologi : Letak suatu wilayah berdasarkan susunan batuan pembentuknya
b. Prospeksi :Tahap pertama kegiatan penyelidikan untuk mengetahui kandungan
mineral pada suatu wilayah
c. Eksploiasi : Kegiatan kedua dalam pemanfaatan SDA untuk mengetahui jumlah
kandungan mineral pada suatu wilayah
d. Eksploitasi : Pengambilan dan penambangan sumber daya alam
e. Pengolahan : Kegiatan memurnikan atau meninggalkan kadar bahan galian tersebut
f. Distribusi : Pemesaran hasil sumberdaya alam

2. Daftar Pustaka
a. Kemendikbud. 2021. Ilmu Pengetahuan Sosial VIII SMP/MTS: Buku Siswa. Jakarta: Pusat
Kurikulum dan Perbukuan.
b. Kemendikbud. 2021. Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas VIII SMP/MTs.
Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan.
c. Kusumawati, Indah, dkk. Buku Pendamping Pembelajaran 1a Ilmu Pengetahuan Sosial
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Putra Nugraha

Anda mungkin juga menyukai