Anda di halaman 1dari 2

Soal tes tulisan keaswajaan :

1.Dalam segi ilmu tasawuf,Aswaja mengikuti 2 imam besar,siapa sajakah itu?

Jawaban: imam Ghozali dan imam Junaidi al-baghdadi.

2.Dalam segi tauhid,Aswaja mengikuti siapa?

Jawaban: imam AbuHasan al-asy’ari dan imam abu Mansyur al-maturidi

3.Kapan NU dilahirkan? Sebutkan tanggal Masehi dan Hijriyah nya!

Jawaban: tanggal 31 Januari 1926 atau bertepatan pada tanggal 16 rojab 1344 Hijriyah

4.Siapakah nama ulama yang memberika usulan untuk memberi nama Nahdlatul ulama?

Jawaban:Kiyai mas Alwi Abdul aziz

5.coba sebutkan 3 saja cirikhas amalan Aswaja an-nahdliyah!

Jawaban: Marhaba,ziaroh kubur,tahlil,qunut

6.sebutkan minimal 4 saja lambang yang ada pada Nahdlatul ulama?

Jawaban: bola dunia, tali tambang, bintang 9, peta Indonesia ,warna hijau,putih dan kuning,

7.coba tuliskan struktur organisasi Nahdlatul ulama beserta kepanjangannya!

Jawaban:PBNU(pengurus besar Nahdlatul ulama), PWNU(pengurus wilayah Nahdlatul ulama),


PCNU(pengurus cabang), PCINU(pengurus cabang istimewa), MWCNU(majelis wakil cabang), Ranting
NU, anak ranting NU

8.dalam Aswaja terdapat 5 pilar pokok,apa saja itu?!

Jawaban: tawasuth, tasamuh, tawazun, amnar ma’ruf nahi Munkar, ta’dul

9.apa arti dari tasamuh?!

Jawaban: tasamuh yakni sikap toleransi atau menghargai terhadap suatu perbedaan.
10.dalam sebuah hadits, Rasullullah SAW mengatakan bahwasannya Islam akan terbagi menjadi 73
golongan, dan dari ke 73 golongan tersebut hanya satu yang akan selamat yaitu ahlussunnah wal-
jama’ah. Coba sebutkan minimal tiga golongan besar selain Aswaja!

Jawaban: Murji’ah, jabbariyah,Syiah,mu’tazilah

Anda mungkin juga menyukai