Anda di halaman 1dari 5

PROJECT LINEAR

PERMASALAHAN/SOAL
YANG DIDAPAT

Seorang Pedagang sembako memiliki modal awal sebesar


Rp.840.000 Ia menjual 2 jenis sembako yaitu gula dan minyak.
Biaya untuk membeli gula sebanyak 50kg seharga Rp. 625.000
dan biaya untuk membeli minyak sebanyak 17kg seharga
Rp.212.000. Harga minyak 1 liter Rp.15.000 dan haarga gula 1
kg Rp.12.500. Keuntungan perhari dari penjualan gula dan
minyak masing-masing Rp.10.000. Kios sembako ini hanya
dapat menampung 70kg sembako minyak dan gula.
Apa itu
program
linear
Progam linear

Progam linear adalah suatu cara atau metode


yang digunakan untuk mencari nilai optimum
(maksimum atau minimum) dari fungsi objektif
dengan kendala-kendala tertentu
Langkah-langkah

Tentukan daerah penyelesaian


Tentukan semua titik pojok
Substitusikan titik pojok pada fungsi objektif
Bedasarkan tabel. Tentukan nilai maksimum
dan minimum.

Anda mungkin juga menyukai