Anda di halaman 1dari 5

Sultan Hasanuddin

Asal : Makassar

Alasan Melakukan Perlawanan:Komponen Belanda mau memonopoli perdagangan rempah di


perairan Sulawesi dan Maluku.

Bentuk –Bentuk Perlawanan :Pada tahun 1666,Belanda dibawah kepemimpinan laksamana Comelis
Speelman berusaha menguasai Kerajaan Gowa,Namun belum berhasil karena mendapat
perlawanan dari pasukan Sultan Hasanuddin.

Hasil Perlawanan: Sultan Hasanuddin berhasil menggabungkan kekuatan kerajaan kecil bagian timur
Indonesia.Namun,Belanda berhasil menaklukan Kesultanan Gowa pada 1669,Setelah mendapat
bantuan dari Raja Bone,Arung Palokka.Akibat kekalahan ini,Sultan Hasanuddin harus
menandatangani Perjanjian Bungaya.

Pangeran Antasari

Asal :Banjarmasin,Kalimantan Selatan

Alasan Melakukan Perlawanan :Rakyat Banjar tidak suka dan tidak setuju ikut campurnya pihak
Belanda terhadap urusa Kesultanan.

Bentuk –Bentuk Perlawanan :Pangeran Antasari menyerang pos-pos Belanda di Martapura,Hulu


Sungai,Riam Kanan,Tanah Laut,Tabalong,Sepanjang Sungai Barito sampai ke Puruk Cahu.
Hasil Perlawanan :Perlawanan rakyak Banjar terus berkobar.Walaupun Belanda dapat menangkap
beberapa pemimpin pasukan Pangeran Antasari yang bermarkas di gua,yaitu Kiai Demang Leman
dan Tumanggung Aria Pati.

Pattimura

Asal : Maluku

Alasan Melakukan Perlawanan :Belanda memonopoli perdagangan perkapalan,lada,dan rempah -


rempah lainnya.

Bentuk –Bentuk Perlawanan :Menghancurkan kapal-kapal Belanda dan menguasai benteng –


benteng Belanda.

Hasil Perlawanan :Pertempuran yang menghancurkan pasuka Belanda tercatat,seperti perebutan


benteng Belanda Duurstede.Walaupun akhirnya,Pattimura dan pemimpin lainnya dapat ditangkap
Belanda,dan pada 16 Desember 1817,Pattimura dihukum gantung di kota Ambon.

Sisingamangaraja
Asal :Sumatera Utara

Alasan Melakukan Perlawanan :Daerah Batak diperkecil oleh Belanda,dan adanya zending.

Bentuk –Bentuk Perlawanan :Melakukan penyerbuan dan pembakaran terhadap pos-pos.

Hasil Perlawanan :17 Juni 1907,Sisingamangaraja XII gugur bersama putrinya Lopian dan dua
putranya Sultan Nagari dan Patuan Anggi.Hal tersebut menandai berakhirnya Perang Batak.

Sultan Ageng Tirtayasa.

Asal :Banten

Alasan Melakukan Perlawanan :Kedatangan Belanda hanya untuk melakukan


perdagangan.Namun,dengan potensi alam yang dimiliki oleh Banten ,VOC hendak menguasai
Banten.
Bentuk –Bentuk Perlawanan :Pasukan Banten yang dipimpin Sultan Ageng Tirtayasa yang menyerang
Banten.

Hasil Perlawanan :Kegigihan perjuangan Sultan Ageng Tirtayasa telah menginspirasikan masyarakat
Indonesia untuk terus melawan penjajahan.

Pangeran Diponegoro

Asal :Yogyakarta

Alasan Melakukan Perlawanan:Belanda ikut campur tangan dalam urusan intern


kesultanan.Misalnya soal pengganti raja dan penguatan patih.

Bentuk-Bentuk Perlawanan :Pertempuran pertama meletus pada 20 Juli 1825 Tegalrejo.Pecahnya


perang melawan Belanda meluas di berbagai daerah dengan di kumandangkan perang sabil.

Hasil Perlawanan :Kegigihan perjuangan pangran Diponegoro telah menginspirasikan masyarakat


Indonesia untuk terus melawan penjajahan.

Silas Papare
Asal : Papua

Alasan Melakukan Perlawanan :Berupaya untuk mempertahankan kemerdekaan serta mendukung


pernyataan Irian Jaya atau serta mendukung dengan RI

Bentuk-Bentuk Perlawanan : Mengajak para pemuda Papua bergabung dengan Batalion Papua untuk
mengusir Belanda guna mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

Hasil Perlawanan :Irian Barat masuk dalam pengaturan RI.

Anda mungkin juga menyukai