Anda di halaman 1dari 6

Nama : Diki Ilham Adhari

Nim : 21218044
Keperawatan anak
Kasus
Ibu masturoh tergesah gesah membawa anaknya ke poli MTBS puskesmas sepatan karena
ibunya merasa anaknya sesak nafas, anaknya bernama An almera usia 1 taun 8 bulan dengan
keluhan demam sudah 5 hari, batuk sudah 4 hari, dan pilek, ibu lisa tinggal bersama anaknya
didesa kedaung timur sepatan. Hasil pemeriksaan jenis kelamin perempuan, suhu 37,8°C BB 7,8
kg TB 76 cm, LILA 12,5, lingkar kepala 46 cm, RR 37x/menit, saturasi oksigen 96%, ini
kunjungan pertama kali ke puskesmas, saat ditanyakan ke ibunya, anaknya sudah mendapatkan
imunisasi dasar, anaknya diberikan makan 3x sehari nasi dan lauk pauk serta sayuran dengan
menggunakan alat makan.

GEJALA/ TANDA KLASIFIKASI


TINDAKAN
PENGOBATAN
APAKAH ANAK BATUK • Beri pelega MEREDAKAN BATUK DAN
BATUK ATAU SUKAR BUKAN tenggorokkan dan MELEGAKAN TENGGOROKAN
BERNAPAS? PNEUMONIA Pereda batuk yang DENGAN BAHAN YANG AMAN
 Berapa lama? 4 aman :
hari • Obati wheezing bila • Bahan aman yang
ada dianjurkan :
• Apabila batuk > 2 • Kecap manis atau
minggu, lacak madu dicampur
kemungkinan TB dengan air jeruk nipis
• Kunjungan ulang 5 (madu tidak
hari jika tidak ada dianjurkan untuk anak
perbaikan < 1 tahun
• Nasihati kapan harus
kembali segera
 beri satu dosis Parasetamol untuk demam >38C
APAKAH ANAK parasetamol untuk • setiap 6 jam sampai
DEMAM? YA. demam > 38C demam hilang
DEMAM  obati penyebab lain • (bb 7-<14 kg ¼ tablet
(Anamnesis atau teraba BUKAN dari demam 500mg)
panas atau suhu >37,5)
MALARIA  kunjungan ulang 2 • Demam bukan
hari jika tetap malaria Kunjungan
• sudah berapa lama? demam nasihati
5 hari  ulang 2 hari
kapan harus kembali • KAPAN HARUS
• lihat adanya segera jika demam
tandatanda campak  berlanjut KEMBALI
saat ini : SEGERA?
lebih dari 7 hari, • Setiap anak sakit
• terdapat salah satu RUJUK untuk
tanda berikut : (timbul demam
penilaian lebih lanjut
batuk,pilek.

Memeriksa status gizi jika anak < 2 tahun


dan status pertumbuhan  nilai pemberian makan MENILAI CARA PEMBERIAN
• jika anak anak. Jika ada masalah MAKAN
berusia > 6 GIZI BAIK kunjungan ulang 7 • Apakah ibu menyusui anak
bulan, hari. ini?
apakah BB Timbang berat badan • Berapa kali sehari?
anak < 4 anak setiap bulan. • Apakah ibu menyusui juga

kg? tidak, pada malam hari?
BB 7,8 kg • Apakah anak mendapat
• tentukan makanan atau minuman lain?
berat badan  Makanan atau minuman
(BB) apa?
menurut • Berapa kali sehari?
panjang
• Alat apa yang digunakan
badan (PB)
untuk memberi makan/minum
atau tinngi
anak?
badan (TB)
• Jika anak gizi kurang atau
• BB/
gizi buruk tanpa komplikasi:
PB(TB)
• Berapa banyak
: -2 SD makanan/minuman yang
sampai +1 diberikan kepada anak?
SD
• Makanan apa yang tersedia
• Tentukan dirumah?
lingkar
• Selama anak sakit ini, apakah
lengan atas
pemberian makanan berubah?
(LILA)
Bila ya, bagaimana?
untuk umur
6 bulan
atau lebih KAPAN HARUS KEMBALI?
• LILA > • SETIAP ANAK SAKIT
12,5 cm

• Periksa
tandatanda NORMAL Pemantauan pertumbuhan dan
stunting perkembangan setiap bulan
• Umur < 2
tahun
• PB/U atau
TB/U -2
SD sampai
+3 SD

Periksa lingkar kepala Pemantauan pertumbuhan dan -


 LK/U -2 SD NORMAL perkembangan setiap bulan
s.d
+2SD
KUNJUNGAN ULANG
- Batuk bukan pneumonia ( 5 hari )
- Demam bukan malaria ( 2 hari )
- Gizi baik ( 7 hari )

Anda mungkin juga menyukai