Anda di halaman 1dari 1

Alur Penyusunan RAB Jalan Kawasan Field Research Center UGM, Wates

A Membuat Work Breakdown Structure (WBS)


1 Membuat rician pekerjaan apa saja yang dilakukan dalam proyek
2 Dibuat hingga aktivitas terendah (contoh fabrikasi baja tulangan dan land clearing )
3 Melihat komponen dari DED hasil analisa perancangan (Autocad)

B Mengumpulkan HARGA BAHAN, UPAH, dan ALAT


1 Referensi Pergub DIY atau PerBup Kabupaten Kulon Progo
2 Bila tidak ditemukan, dapat mencari di jurnal/ internet; menyertakan sumbernya

C Penyusuan Analisa Harga Satuan pekerjaan (AHSP)


1 Kumpulkan AHSP sesuai dengan WBS yang telah dibuat
2 Koefisien dalam AHSP sesuai dengan PERMENPUPR
3 Input Harga sesuai aturan yang digunakan kedalam AHSP (menggunakan formula look up)
4 Referensi dapat dari Cipta Karya maupun Bina Marga dan SDA
5 Untuk pekerjaan yang tidak ada dalam PERMENPUPR dapat dilakukan analisis terpisah
Bila ada pekerjaan beton secara umum: Pembesian (termasuk fabrikasi dan pemasangan) dan
6
Beton (termasuk fabrikasi bekisting, pemasangan, pengecoran beton, dan bongkar bekisting)
7 Untuk pekerjaan baja secara umum: Perakitan Baja; Pemasangan Baja; sambungan Baja
Perakitan: A.4.2.1.3 Pengerjaan 100 kg pekerjaan perakitan hlm 610 (PERMENPUPR no28)
Pemasangan Baja: A.4.2.1.1 Pemasangan 1 kg besi profil hlm 609 (PERMENPUPR no28)
Sambungan Baja: A.4.2.1.5 Pengerjaan 10 cm pengelasan dengan las listrik hlm 611
(PERMENPUPR no 28 th 2016)

D Bill of Quantity (BOQ)/ Quantity Take Off


1 Perhitungan menggunakan pemodelan Sketch Up untuk mendapatkan Volume
2 Perhatikan tidak ada pekerjaan yang dihitung berulang
3 Pekerjaan Pembesian dihitung rasio saja (misal 1m3 = 75 kg besi)

E Rencana Anggaran Biaya (RAB)


Buat Rekap Rencana Anggaran Biaya (RAB) sesuai urutan kode item pekerjaan (per Bab)
1
PERMENPUPR
Data input merupakan Kode Item Pekerjaan; Uraian pekerjaan; Satuan; Kuantitas; Harga Satuan
2
Pekerjaan; Harga Pekerjaan
2 Menggunakan formula look up untuk mencegah error
3 RAB dipisahkan per bidang pekerjaan untuk mempermudah perhitungan

F Rencana Kerja dan Syarat (RKS)


1 Menjelaskan secara detail hal-hal yang diperlukan dalam pelaksanakan (sesuai item RAB):
Kriteria desain (sesuai perencanaan)
Persiapan pekerjaan
Perlakukan benda uji
Pengukuran
Pembayaran
dll

Anda mungkin juga menyukai