Anda di halaman 1dari 2

2 K O RA N M I N G G U A N

EDISI 93
MINGGU KETIGA JUNI 2023
KOLOM

PENUH TEKNOLOGI, KUNCI KONTAK SISTEM REMOTE


Dari Anak Benua ke Negeri Tengah, Sampai
Negeri Matahari Terbit
KO R A N M I N G G U A N
16 HALAMAN
EDISI 93
Minggu Ketiga Juni 2023
Harga Bundling: Rp.15.000,-

C E R D A S , B I J A K D A N O B J E K T I F

Cara Sadis Wakyek


Habisi Nyawa Pelajar Oleh: Hengki, S.H., M.H., C.L.A., C.T.L. (Sriwijaya Ius Institute) & Sapta Anugrah, S.Pd.n(Studie Club ‘Gerak Gerik Sejarah’)
Kepiting Siru Hadir
dengan Wajah Baru
Ia bernama Siddharta Gautama,
sosok yang hidup antara 563-483 M.
Seorang pangeran yang berasal dari
kasta Kshatrya dan putra dari Raja
Sudodana, penguasa Kapilawastu.
Daerah kelahirannya terletak di India,
sebuah negeri yang mendapat julukan
“Anak Benua”, tepatnya di timur lem-
bah Gangga, dekat kaki gunung Hi-

Pasar 16 Ilir
malaya. Ia bermeditasi atas kehidupan
yang disaksikan di sekitarnya dan

Disterilkan menyimpulkan bahwa masyarakat


menginginkan apa yang tidak mereka
Foto Cover:
Kondisi lapak milik pedagang kaki lima di Pasar 16 ilir yang sudah rata
peroleh dan memperoleh apa yang ti-
dengan tanah, setelah dirobohkan petugas Pol PP, Selasa (20/6/2023).
Foto: reza
dak mereka inginkan. Menurut tradisi,
Siddharta Gautama terdorong untuk
mencari makna kehidupan karena
dikejutkan oleh tiga peristiwa yakni Hengki Sapta Anugerah
Diterbitkan Oleh: melihat seorang penderita kusta,
seorang tua yang renta, dan mayat; kecerdasan. Nama Cina kuno adalah mengherankan apabila di Indonesia
PT MEDIA EXSIS KREATIF “Huaxia” yang berarti “Tanah Indah banyak rumah ibadat yang sering
Pimpinan Umum: suatu sebab mengapa ia melakukan
penyangkalan diri dengan bermedita- di Negeri Tengah”, karena mereka disebut sebagai “Kelenterng Tridhar-
Yudi Kurniawan percaya negerinya sebagai pusat ma” atau gabungan tiga keyakinan
Pimpinan Perusahaan: si. Sampai kemudian ia memperoleh
titik terang (pencerahan) di bawah peradaban. Huaxia merupakan kom- Taoisme, Konghucu, dan Buddhisme,
Yunani, S.E binasi dari dua suku Tionghoa kuno, namun menurut Prof. Gondomono
Pimpinan Redaksi: pohon Bodh Gaya, di tempatnya
bermeditasi yang kini berada di Bihar, Huaxu dan Xia. Menurut legenda, lebih tepat apabila kelenteng untuk
Mayasari suatu hari seorang gadis dari suku Shenisme karena memang bisa
Wakil Pimred: India. Siddharta kini dikenal sebagai
“Buddha” atau “Yang Tercerahkan”. Huaxu sedang berjalan di sekitaran menampung bermacam dewa-dewi.
Siti Soimah sebuah rawa. Ia melihat sebuah jejak Shenisme ikut mempraktikkan
Penanggungjawab: Ajaran pertamanya disampaikan di
taman rusa yang terletak di kota kaki besar yang konon ditinggalkan pemujaan pada matahari, bulan, bin-
Ismail Dewa Guntur. Tak sengaja ia mengin- tang, dan langit termasuk beberapa
Redaktur Pelaksana: Sarnath, Uttar Pradesh. Ia berkhot-
bah bahwa manusia bisa mencapai jaknya dan lalu tersetrum. Setelah jenis hewan karena kepercayaan
Sadam Maulana kejadian itu, gadis tersebut hamil dan ini masih menunjukkan sisa dari
Wartawan Palembang: keadaan ‘Nirvana’, yakni bebas dari
hawa nafsu dan derita. Tak seperti melahirkan seorang anak laki-laki zaman neolitikum, antara 8000-
Reza Mardiansyah, Yudiansyah, yang menjadi nenek moyang bangsa 3500 tahun SM. Hal ini tergambar
Kiki Nardance, Ettri Puspita, Suci, Dety Saputri agama Weda, Buddhisme tidak men-
gandalkan agamawan / pendeta untuk Tionghoa, bernama Fuxi. Dipercaya pula dalam penggunaan kalender
Wartawan Pagar Alam: bahwa Fuxi-lah yang mengajar rakyat Cina dengan penghitungan ‘lunar’,
Delta Handoko berfatwa pada pemuja. Para penganut
Buddha bisa bermeditasi untuk men- Cina Kuno cara menangkap ikan berdasarkan peredaran bulan, yang
Wartawan Muara Enim: dengan jala dari tanaman rambat di telah digunakan sejak 2600 SM dan
Refli Antoni capai Nirvana.
Kemajuan agama Buddha di India pegunungan, ketika kehidupan masih diperkenalkan oleh Kaisar Huang
Wartawan Ogan Ilir: dilakukan dengan cara berburu Ti. Penamaan tahunnya didasarkan
Wiwin Arianto terjadi di bawah pemerintahan Raja
Asoka dari Dinasti Maurya yang (belum mengenal pertanian). Seorang pada 12 binatang yakni Tikus, Lembu,
Wartawan OKU Timur: keturunan Fuxi bernama Yan Di, Harimau, Arnab / Kelinci, Naga, Ular,
Aan memerintah sejak 269 SM. Setelah
ia melakukan invasi menaklukkan dikenal sebagai “Shen Nong” atau Kuda, Kambing, Monyet, Ayam, Anjing
Wartawan Musi Banyuasin: “Petani Suci”. Ia merupakan moyang serta Babi. Menurut legenda, perkata-
Hafis Alfangky, Andini Patricka Nora Kerajaan Kalinga pada sekira 262
SM, di mana kala itu sampai ter- orang Tionghoa yang pertama kali an Cina “Nian” atau “Tahun” dalam
Wartawan Empat Lawang: mengajarkan bertanam biji-bijian, Bahasa Indonesia adalah nama untuk
Alfariski bunuh kurang lebih 250.000 orang,
ia berubah dari penguasa yang kejam mencicipi ratusan tanaman untuk raksasa yang yang sering mencari
Wartawan Banyuasin: obat, menemukan alat music “Qin” mangsa pada malam sebelum tahun
Irwan menjadi lemah lembut. Sejak itu
Asoka memeluk Agama Buddha, (sitar) dan “Se” (alat musik petik), baru. Konon suatu ketika di Cina ada
Wartawan Lahat: membuat gerabah untuk menyimpan kebun bamboo yang berdekatan den-
Ismail menjadi pelindung paling setia
ajarannya dan memerintah dengan air, dan membuat perkakas pertanian gan perkampungan warga terbakar
Wartawan Ogan Komering Ilir: seperti cangkul dan kapak. dan mengeluarkan bunyi letupan yang
Rasmiadi, Eman Saputra lebih mengutamakan perdamaian. Di
bawah kendalinya, India menjadi pusat Meski kisah di atas tergolong amat keras seperti petasan, sehingga
Wartawan PALI: mitologi, namun hal tersebut meng- menakutkan raksasa Nian. Inilah yang
Yoga penyebaran Buddha internasional.
Asoka mengutus banyak penyebar gambarkan bagaimana penduduk menjadi cikal bakal masyarakat Cina
Admin: Cina menempatkan penghormatan memainkan petasan dan menggan-
Herlina Sri Nurliah agama ini ke sejumlah wilayah, salah
satu yang paling sukses adalah misi ke pada nenek moyang. Prof. Gondo- tung kertas merah yang membuat
Keuangan: mono, seorang ahli Sinologi (Studi Nian takut, kemudian mentradisi
Yunita, S.E Ibukota Anuradhapura, Ceylon (Sri
Lanka), karena rajanya yakni Tissar Cina) menerangkan bahwa di dataran dalam penyambutan tahun baru Cina
Marketing/Iklan: Cina berkembang sejumlah keper- (Imlek).
Miska Rini Devanampiya beserta segenap kelu-
arganya masuk memeluk kepercayaan cayaan seperti Konfusianisme yang Kepulauan yang terletak di
Creative Design/Layout diajarkan oleh Konghucu dan Taoisme sebelah timur dataran Cina, terdapat
Inal Sanjaya ini. Kejayaan Buddha masih bertahan
hingga sekira satu milenium. Salah yang dibawa Lao Cu. Namun ada sebuah negara maju yang dijuluki
Percetakan: pula kepercayaan lain yang bersifat “Negeri Matahari Terbit”. Adalah
CV. Studiokreasi Indo Citra satu penyebaran penting agama ini
ialah ketika berhasil masuk ke Cina politeistik dan eklektik yang memuja Jepang yang tak kalah kesohor
Alamat : Jl. Mayor Salim Batubara, Sekip Jaya, “Shen” atau arwah (“Shenisme”). disebut pula sebagai “Negeri Sakura”.
Kec. Kemuning, Kota Palembang, Sumatera pada sekitar masa 206 M-221 M era
Dinasti Han. Sekalipun agama Tao, Konghucu, dan Menurut mitologi Jepang, awalnya
Selatan 30114 Shenisme merupakan jenis religiusitas bermula kehampaan dan ketidak-ber-
(Isi atau konten yang ada di koran Focus Kini diluar Cina merupakan negeri besar
dengan sejarah yang tidak kalah yang terpisah, ketiganya terjalin satu aturan, lalu tercipta surga dan kemu-
tanggungjawab percetakan) dengan yang lain dan ritualnya kerap dian bumi yang masih berupa cairan
Alamat Redaksi:
tuanya dari peradaban India. Bangsa
Tionghoa atau “Huaren” diambil dari dilakukan berdampingan dengan tanpa daratan. Surga yang disebut
Jalan Tegal Binangun RT. 20 Ruko No. 3. Kelurahan Buddhisme karena orang-orang Cina “Takama No Hara” memunculkan
Plaju Darat Palembang Sumatera Selatan
huruf cina kuno “Hua” yang artinya
“Bunga”, yang diperluas maknanya biasa memuja banyak dewa-dewi dan sesuatu menyerupai tunas bambu dan
0711 – 5543339 memilih pujaan yang mana paling
focus.kini@gmail.com
sebagai keindahan, kebaikan, dan Bersambung ke Hal. 12
cocok untuk suatu maksud. Tidak
12 K OR A N M I N G G U A N
EDISI 93
MINGGU KETIGA JUNI 2023
RAGAM
Ratusan Pedagang Pasar 16 Ilir Menolak Digusur

“Kami hanya Cari Makan”


FOCUS, KINI, PALEMBANG - bukan untuk yang lainnya, kalau mau
Ratusan Pedagang di Pasar 16 Ilir menertibkan atau dibersihkan silakan
Palembang menolak saat lapak mere- saja. Namun, jangan menutup akses
ka berjualan digusur oleh petugas Sat jualan kami," jelas Erlina.
Pol PP Kota Palembang. Koordinator Selain itu kata Erlina, tidak semua
pedagang kaki lima di Pasar 16 Ilir pedagang memiliki dana untuk pindah
Palembang Erlina (52) mengatakan ke tempat lain. "Kami tidak punya
bahwa dirinya dan ratusan pedagang uang, apalagi untuk membayar lapak
yang lain menolak untuk digusur. setelah direnovasi," keluh Erlina.
Sebelumnya, Selasa pagi Kasi Trantib Sat Pol-PP Kota
(20/6/2023), sejumlah alat berat Palembang Hery mengatakan bahwa
terlihat merobohkan lapak milik Ped- sejak subuh tadi pihaknya bersama
agang Kaki Lima Pasar 16 Ilir yang
TNI dan Polri sudah membantu PD
ada di jalan. Atap permanen yang
Pasar untuk sterilisasi seputaran
dibangun pedagang dirobohkan alat
Pasar 16 Ilir. "Benar, sejak subuh tadi
berat tersebut. Pedagang kaki lima
kami sudah melakukan sterilisasi
terlihat meratapi tempat dagangnya
seputaran Pasar 16 Ilir Palembang,"
yang telah rata dengan tanah.
kata Hery.
Menurut Erlina, sebelumnya tidak
ada komunikasi mengenai penggu- Awalnya hanya melakukan per-
suran lapak di Pasar 16 Ilir. "Kami suasif. Namun, karena ada penolakan,
menolak digusur, karena belum ada sehingga untuk sementara pihaknya
kepastian atau penjelasan resmi, akan mengawasi aktifitas pedagang
semestinya pemerintah memberikan agar tidak berjualan hingga rehab
solusi kepada kami untuk tetap bisa selesai dilakukan. "Kami akan pending
berjualan, sementara renovasi ber- dulu, untuk diusulkan mediasi dengan
jalan," tegas Erlina, Selasa (20/06). pimpinan, mencari solusi untuk
Erlina menjelaskan, pedagang pedagang yang terdampak. Kendati
kaki lima di Pasar 16 Ilir berjumlah demikian, kami tetap mengawasi
ribuan, sementara di luar gedung ada pedagang untuk tidak berjualan di
Pedagang kaki lima Pasar 16 Ilir, membawa spanduk penolakan penggusuran yang dilakukan petugas kisaran 150 pedagang. "Kami hanya sekitaran Pasar 16 Ilir Palembang,"
Pol PP.
butuh untuk makan sehari-hari, pungkas Hery. (suci)

Dari... SAMBUNGAN HAL. 2

menjelma menjadi tiga dewa laut. Kelak dari Amaterasu-lah yang serupa dengan kekaisaran yang masuk negerinya asalkan dinamika peradaban akan selalu
pertama, Ameno Minaka Nushi, diturunkan sosok setengah besar Cina di Asia Timur. tidak mengganggu keselamatan mengalami kondisi naik-turun
Takami Misubi, Kami Musubi. mitos yakni penguasa pertama Buddhisme dan Shinto lalu negara. Karena dasar ajaran dalam hubungan antara satu
Tiga dewa ini kemudian sirna Jepang, Kaisar Jimmu, yang mengalami penyesuaian dengan Shinto adalah tujuan kebaha- dan lainnya, saling memengaruhi
dan digantikan dua dewa lain dikatakan bertakhta sejak 660 teori yang disebut “Honji giaan dalam kehidupan dunia, antar sesamanya serta dapat
yaitu Umashi Ashikabi Hikoji SM. Demikian gambaran singkat Suijaku Setsu”, yakni Buddha selain karena keyakinan bahwa
berbeda dalam kesamaan, mau-
dan Ameno Tokotachi. Keduan- kepercayaan asli Jepang yang sebagai wujud metafisis disebut orang yang sudah meninggal
ya juga lenyap. Kelimanya dike- dikenal sebagai “Shinto” (“Jalan “Honji” sedangkan Buddha dapat membantu mereka dalam pun bersama dalam perbedaan.
nal sebagai “Kotoamatukami” Tuhan”). Jelasnya, momen seja- sebagai makhluk sejarah menjalankan hidup.
atau “Dewa-dewa Langit” yang rah penting bagi Jepang terjadi (Sakyamuni) disebut “Suijaku”. Penuturan singkat dalam Sumber
sirna dan menjadi kekuatan tak sekira 552 M saat Buddhisme Sebagai Honji, Buddha adalah menggambarkan persebaran • Dalal, Anita, Fauzan Indra
nampak yang mengatur dunia. diperkenalkan ke sana dari Wujud / Realitas Pertama. Budhhisme dari kawasan Anak Adisuko (Terj.), Selidik National
Setelahnya lahir lima pasang de- daratan Asia, tepatnya Cina. Sebagai Suijaku, Buddha adalah Benua (India) terus ke “Negeri Geographic : India Kuno, Jakarta
wa-dewi (Kamiyonanayo) yakni Kuil Shitennoji yang terletak di perwujudan dari Wujud Per- Tengah” (Cina), hingga ke : KPG (Kepustakaan Populer
Uhijini-Suhijini, Tsunuguhi-Iku- Osaka merupakan kuil Buddha tama. Sehingga para Buddha “Negeri Matahari Terbit” adalah Gramedia), 2011.
guhi, Ootonoji-Ootonobe, tertua di Jepang yang didirikan dalam ajaran Buddha dianggap kisah perjumpaan beragam jenis • Gondomono, Manusia dan Ke-
Omodaru-Ayakashikone, dan Pangeran Shotoku sekitar 40 sebagai Honji sedangkan dewa identitas dan kepercayaan yang budayaan Han, Jakarta : Penerbit
Izanagi-Izanami. Pasangan Dewa tahun dari kedatangan agama dalam ajaran Shinto dianggap ada di dunia. Tak peduli meski Buku Kompas, 2013.
Izanagi dan Dewi Izanami-lah ini, yakni pada 593 M. Masuknya sebagai inkarnasi atau penjel- kelak di kemudian hari India • Imron, M. Ali, Sejarah Terlengkap
yang menciptakan “Ohoyashi- agama Buddha dari Cina turut maan para Buddha. Perpaduan dan Cina hingga kini masih Agama-agama di Dunia,Yogyakar-
ma Huni” atau “Delapan Pulau membuat orang Jepang mem- ini disebut “Ryobu Shinto” atau bersengketa dalam memperbut- ta : IRCiSoD, 2015.
Besar” / kepulauan Jepang. pelajari Konfusianisme, belajar Shinto yang Beraspek Ganda, kan wilayah Sikkim di wilayah • Nadroh, Siti, Syaiful Azmi,
Selain menciptakan pulau, menulis huruf-huruf Cina dan demikian tulis Nadroh & Azmi perbatasan. Meski sejarah juga Agama-agama Minor, Jakarta :
Izanagi dan Izanami yang mela- mengadaptasi naskah Cina ke dalam buku “Agama-agama mencatat konflik sengit antara Kencana, 2015.
hirkan banyak dewa / “Kamiu- dalam bahasa lisan mereka, Minor”. Penelitian lebih lanut Cina dan Jepang di sekitar masa • Tim, “Sejarah Imlek”, Gita : Media
mi”. Mereka memilih tiga dewa mencontoh seni dan budaya, menunjukkan bahwa Shinto Perang Dunia II, yang mene- Paradigma Xaverian Sejati Edisi
utama yakni Amaterasu sebagai serta menciptakan birokrasi bersama dengan Buddha dan lan korban hingga jutaan jiwa. LX Februari 2011.
Dewi Matahari yang bertakh- sipil yang rumit berdasarkan Konghucuisme bergandengan Ternyata ada saja hubungan / • WP, Anton, Izanagi x Izanami,
ta di surga Takama No Hara, aturan-aturan Cina. Hingga bersama sampai sekarang, relasi dalam sejarah yang dapat Kisah Dewa-Dewi dari Negeri
Tsukiyomi sebagai Dewa Bulan, pada abad ke-8 M, Jepang ber- karena masyarakat Jepang tidak mengikat negeri-negeri di Matahari , Solo : Katta, 2010.
dan Susanou selaku penguasa hasil menciptakan satu replika menolak kepercayaan apapun dunia. Begitulah manusia dalam • Dll.

Anda mungkin juga menyukai