Anda di halaman 1dari 1

Di zaman sekarang ini, manusia menginginkan sesuatu yang serba praktis, termasuk

dalam hal kekuasaan.


Mie instan merupakan salah satu produk makanan yang praktis dan banyak beredar di
pasaran.
Produk ini merupakan makanan cepat saji yang umumnya dikonsumsi dengan harga yang
relatif murah.
Munculnya berbagai merek dan variasi mie instan lainnya dari produksi perusahaan
menciptakan persaingan dalam kategori produk.
Banyaknya merek mie instan yang muncul di pasar akan mendorong para pelaku bisnis
saling bersaing untuk menarik calon pelanggan.
Konsumen akan menilai dan memilih produk berdasarkan pengalaman mereka dan
rekomendasi dari orang-orang terdekat yang mempengaruhi keputusan pembelian mereka.

Upaya untuk menarik perhatian konsumen lebih banyak, perusahaan dapat melakukan
berbagai promosi.
Salah satu cara promosi di era perkembangan teknologi yang semakin pesat,
perusahaan dapat menggunakan social media marketing.

Anda mungkin juga menyukai