Anda di halaman 1dari 1

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN

PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. SOEDIRMAN
JL. Kebumen Raya – Muktisari Kebumen Telp : (0287) 3873318 – 381101
Fax : (0287) 385274 Email : rsud@kebumenkab.go.id
Website : https://www.rsuddrsoedirman.kebumenkab.go.id Kode Pos 54351

NOTULEN RAPAT

Peserta : Manajemen dan Tim JKN


Hari, Tanggal : Selasa, 13 Juni 2023
Tempat : Ruang Rapat Direktur
Pukul : 12.30 – selesai
Acara : Rapat Koordinasi Pelayanan JKN

Hasil : 1. Paparan Evaluasi Pelayanan JKN(dr Asri Damayanti,Sp.S)

Menindaklanjuti hasil temuan RSDS customer survey yang dilakukan BPJS


pada tanggal 19 Mei 2023,ada 7 temuan yaitu :

a. Tidak ada alur layanan yang jelas dan terbaca oleh pasien>> Tindak
lanjut sudah dibuatkan alur pelayanan menggunakan akrilik oleh pihak
ke 3 dan di pasang di sisi timur pojok JKN.gambar alur terlampir.
b. Loket Pendaftaran pasien umum dan pasien JKN berbeda.>>> Tindak
lanjut kita membuat reasoning kepada BPJS untuk loket pendaftaran ada
6 loket dan bisa melayani pasien BPJS semuanya.untuk loket umum
kalau sudah pasien sepi bisa memanggil antrian BPJS.
c. Display antrian di poli klinik tidak nyala,sehingga pasien tidak tahu
nomor antrean yang dipanggil sampai nomor berapa.>>> Tindak lanjut
untuk display antrian poli akan segera dinyalakan.untuk total display poli
ada 19 poli sudah ada 4 jadi kurang 15 display segera akan diadakan
target tanggal 20 Juni 2023.
d. Pojok MJKN belum dioptimalkan,tidak ada petugas yang stand by dan

Anda mungkin juga menyukai