Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN KELAS 5 (BENDEL 3)

SD SEKOLAH ALAM INSAN MULIA SURABAYA


TAHUN PELAJARAN 2022-2023

No Kompetensi Dasar SOAL Nomor Contoh Jawaban Skor


Soal Maksimal
1 3.14 Memahami kisah keteladanan Keteladanan Para Nabi 1 10
Nabi Ilyas a.s. Nabi Muhammad SAW diangkat menjadi nabi dan rasul diusia 40 tahun dan
mendapat wahyu pertama yaitu surat al-Alaq ayat 1-5. Setelah diangkat menjadi nabi  Di Makkah
dan mulai menyebarkan agama Islam beliau mendapat cobaan yang berat. Mulai dari berdakwah secara
cacian dari kaum kafir Quraisy, perlakuan tidak baik sampai penyiksaan terhadap sembunyi-sembunyi
pengikut nabi. Hingga pada akhirnya nabi harus berdakwah secara sembunyi-sembunyi  Di Madinah
di rumah salah satu sahabat beliau dan semakin hari semakin banyak orang yang masuk menyampaikan dakwah
Islam termasuk dari golongan bangsawan Quraisy. Kemudian Allah SWT memerintah dengan santun,
nabi untuk berdakwah secara terang-terangan. Setelah beberapa waktu menyebarkan mengedepankan suri
Islam di Makkah kemudian nabi Mendapatkan perintah dari Allah SWT untuk hijrah ke tauladan, membangun
Madinah. Disana nabi dan para sahabatnya diterima dengan sangat baik oleh penduduk masjid dan membangun
karena beliau menyampaikan dakwah dengan santun, mengedepankan suri tauladan, sendi-sendi kehidupan
membangun masjid dan membangun sendi-sendi kehidupan masyarakat dengan masyarakat dengan
membuat Piagam Madinah. membuat Piagam Madinah
Selain Nabi Muhammad SAW, nabi lain pun bisa kita jadikan sebagai teladan
seperti nabi Ilyas AS dan Ilyasa AS. Nabi Ilyas dakwah kepada kaum bani israil yang
ingkar. Mereka menyembah patung yang terbuat dari emas dan diberi nama Ba’al. Nabi
Ilyas sudah berkali-kali mengingatkan mereka tetapi mereka tetap membangkang dan
menyembah berhala Ba’al, sampai akhirnya Allah SWT menurunkan musibah berupa
kekeringan yang sangat panjang dan kaum nabi Ilyas pun meminta beliau untuk berdoa
kepada Allah agar menurunkan hujan. Akhirnya turunlah hujan. Diantara mukjizat nabi
Ilyas adalah dapat membangkitkan orang yang sudah mati, berlari kencang mendahului
kereta milik raja kaum kafir dan mampu bertahan hidup dalam kemarau yang panjang.
Setelah nabi Ilyas wafat perjuangan dakwah dilanjutkan oleh murid sekaligus
anak angkatnya, yaitu nabi Ilyasa AS. Beliau diutus kepada kaum Bani Israil karena
mereka kembali membangkang setelah meninggalnya nabi Ilyas. Mereka kembali
menyembah berhala yang mereka buat sendiri. Meskipun sudah diingatkan berkali-kali
oleh nabi Ilyasa kaum Bani Israil masih tetap membangkang. Meskipun demikian nabi
Ilyasa tetap bersabar dan terus mengingatkan kaumnya. Diantara mukjizat nabi Ilyasa
adalah menghidupkan kembali orang meninggal, mendoakan perempuan menjadi
No Kompetensi Dasar SOAL Nomor Contoh Jawaban Skor
Soal Maksimal
hamil, dapat memurnikan sumber air, memberkati makanan hingga menjadi melimpah
dan menyembuhkan penyakit kusta.

2 3.15 Memahami kisah keteladanan 2 Nabi Ilyas 10


Nabi Ilyasa’ a.s. membangkitkan orang yang
3.16 Memahami keteladanan kisah sudah mati, berlari kencang
nabi Muhammad SAW mendahului kereta milik raja
kaum kafir dan mampu
bertahan hidup dalam kemarau
yang panjang.

Nabi ilyasa
menghidupkan kembali orang
meninggal, mendoakan
perempuan menjadi hamil,
dapat memurnikan sumber air,
memberkati makanan hingga
menjadi melimpah dan
menyembuhkan penyakit kusta
No Kompetensi Dasar SOAL Nomor Contoh Jawaban Skor
Soal Maksimal
3 3.8 Menganalisis siklus air dan 3 a. Evaporasi 10
dampaknya pada peristiwa di bumi b. Kondensasi
serta kelangsungan mahluk hidup. c. Presipitasi

4 3.9 Mengelompokkan materi dalam Dalam tahapan siklus air, ada proses infiltrasi yang merupakan sebuah peristiwa di 4 Campuran heterogen, karena 10
kehidupan sehari-hari berdasarkan mana air akan masuk ke arah bawah, ke dalam tanah. Ketika proses ini air akan air tidak tercampur dan bisa
komponen penyusunnya (zat bercampur dengan tanah. Disebut apakah jenis campuran antara air dengan tanah dibedakan antara air dan tanah
tunggal dan campuran). tersebut? Jelaskan! serta ada endapan tanah yang
masih tertinggal didasar.
5 3.3 Menjelaskan perbandingan dua Ketika terjadi hujan sungai mulai meluap. Agar mencegah banjir, pintu irigasi yang ada 5 Volume= kecepatan x waktu = 10
besaran yang berbeda (kecepatan di sungai dibuka. Apabila debit saluran irigasi 120.000 liter/jam, tentukan volume air 120.000 x 2 = 240.000 liter
sebagai perbandingan jarak dengan yang keluar dari pintu irigasi dalam waktu 2 jam!
6 waktu, debit sebagai perbandingan Karena cuaca hujan, Ibu mengantarkan payung milik ayah ke kantor. Ayah bekerja di 6 Waktu= jarak : kecepatan= 16: 10
volume dan waktu) kantor percetakan yang letaknya 16 km. Ibu mengendarai kendaraan menuju ke 32= 0,5
kantor ayah dari rumah dengan kecepatan 32 km/jam. Berapa menit waktu yang 0,5X 60 MENIT= 30 MENIT
dibutuhkan ibu untuk sampai ke kantor ayah?
7 3.9 Mencermati penggunaan Ayah bekerja di kantor percetakan. Ayah bertugas untuk mencetak undangan. Bantu 7 a. Bapak/Ibu 10
kalimat efektif dan ejaan dalam ayah untuk memperbaiki potongan surat undangan yang digarisbawahi berikut ini b. pentingnya
surat menjadi surat undangan yang efektif.
undangan (ulang tahun, kegiatan
sekolah, kenaikan kelas, dll.)
No Kompetensi Dasar SOAL Nomor Contoh Jawaban Skor
Soal Maksimal

8 Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila 8  Membantu kegiatan 10


dalam kehidupan sehari-hari masyarakat
 Mematuhi hukum dan norma
yang berlaku
 Menjaga ketertiban
 Membantu warga
9 Menggali manfaat persatuan dan 9 ● Terciptanya lingkungan 10
kesatuan untuk membangun masyarakat yang harmonis.
kerukunan hidup ● Membangun persatuan dan
kesatuan.
● Meningkatkan rasa saling
tolong menolong.
No Kompetensi Dasar SOAL Nomor Contoh Jawaban Skor
Soal Maksimal
10 Memahami hak, kewajiban dan 10 HAK
tanggung jawab sebagai warga  Kebebasan dalam beragama
dalam  Mendapatkan hokum yang
kehidupan sehari-hari sama dan adil
 Mendapatkan ketenangan
dan keamanan
KEWAJIBAN
 Mentaati pemerintah
 Menjaga ketertiban
 Membayar pajak

TOTAL SKOR 100

Anda mungkin juga menyukai