Anda di halaman 1dari 12

PROFIL

PRODUK
Aplikasi Badan Layanan
Umum Daerah (e-BLUD)
DAFTAR ISI
Sekilas INSABA 3
Latar Belakang 5
Maksud & Tujuan 6
Aplikasi e-BLUD 7
Sekilas
INSABA
Visi
Menjadi penyedia solusi teknologi informasi
dan manajemen yang semakin diperhitungkan
pada skala Nasional

Misi
Peningkatan kapasitas sumberdaya internal yang
1. adaptif terhadap berbagai macam kebutuhan dan
perubahan teknologi

Memberikan dampak sosial ekonomi bagi individu


2. dalam organisasi maupun para stakeholders
lainnya sampai masyarakat sekitar

Senantiasa berinovasi dan membantu klien


3. berinovasi dalam penyediaan solusi yang
diperlukan yang berdampak pada bisnis klien

PAGE
Sekilas
INSABA
Keunggulan Kami

Aplikasi
Solusi pengelolaan keuangan, perbankan,
dan bisnis lainnya

Dapat memberikan pelatihan dan

dengan waktu yang fleksibel

menjadi otomatis

PAGE
Latar
Belakang
BLUD (Badan Layanan Umum Daerah) merupakan instansi
pemerintah yang dibentuk untuk memberikan pelayanan kepada
masyarkat berupa penyediaan barang/jasa yang dijual tanpa
mengutamakan mencari keuntungan

Permasalahan
Pengelolaan keuangan BLUD sering
mengalami berbagai masalah pada
proses perencanaan, penganggaran,
penatausahaan hingga pelaporan

Teknologi Informasi
Perlu adanya suatu inovasi teknologi
informasi untuk mengatasi
permasalahan tersebut

e-BLUD
aplikasi sistem informasi pengelolaan
keuangan yang terintegrasi

Hadir sebagai solusi untuk meningkatkan pelayanan


dan pengawasan administrasi yang lebih baik

PAGE
dan terintegrasi

pengelolaan keuangan BLUD

perencanaan, penganggaran, penatausahaan, dan


pertanggungjawaban
Aplikasi

Apa itu e-Blud?

Merupakan aplikasi sistem informasi


berbasis web yang berfungsi untuk
membantu permasalahan operasional
dalam pengelolaan Badan Layanan
Umum Daerah

Rujukan e-Blud
Aplikasi ini dibuat dengan merujuk
kepada peraturan perundang-
undangan, peraturan pemerintah,
peraturan menteri dalam negeri, dan
peraturan menteri keuangan

PAGE
Aplikasi
e BLUD
Manfaat & Keunggulan
Meningkatkan Efisiensi dengan Single Entry
Satu kali proses input pada penatausahaan
dapat menghasilkan report akuntansi yang
terintegrasi antar modul

Aplikasi Terintegrasi
Bisa diintegrasikan dengan SIM RS Aplikasi
keuangan daerah dan Bank

Mempermudah Jurnal Akuntansi


Jurnal akuntansi terbentuk langsung berdasarkan
data transaksi penatausahaan

Multi-Browser
Aplikasi e-BLUD dapat diakses dengan berbagai
browser

Universal
Mengakomodir setiap tahapan penatausahaan
BLUD, seperti penerimaan, pembelian, dll

PAGE
Aplikasi
e BLUD
Fitur Aplikasi

Fitur aplikasi e-BLUD dibagi ke dalam 2


kelompok besar, yaitu Modul Penunjang
& Modul Anggaran

1. Modul Utility
Kelompok fitur yang menjelaskan daftar
pengguna aplikasi, pengaturan aplikasi,
serta pengaturan tahapan anggaran

2. Modul Data Master


Kelompok fitur yang mengelola aktifitas
awal pada aplikasi Valid BLUD. Modul ini
akan mengatur dan menjembatani
berbagai proses pada modul-modul
lainnya. Modul ini merupakan
wewenang administrator

PAGE
Aplikasi
e BLUD
Fitur Aplikasi

Modul Utama

1. Modul Anggaran
Kelompok fitur yang membantu pengguna
dalam proses penganggaran di BLUD. Fitur
ini meliputi penentuan program kegiatan,
penyusunan Rencana Bisnis Anggaran
(RBA) sampai penerbitan DBA

2. Modul Penatausahaan
Kelompok fitur yang mengelola aktifitas
penatausahaan di Bendahara Penerimaan
BLUD, Bendahara Pengeluaran BLUD dan
Pejabat Keuangan BLUD sebegai
pemegang kas BLUD

3. Modul Pertanggungjawaban
Kelompok fitur yang menjalankan
aktifitas siklus akuntansi mulai dari
pencatatan (jurnal) sampai dengan
penyajian laporan keuangan pokok BLUD

PAGE
Aplikasi

Spesifikasi Teknis
Platform developer tools berbasis Web-based dan atau
Desktop

Basis data berupa SQL Server 2008 s/d 2017, PostgreSQL,


maupun MySQL, dsb

Report yang dihasilkan : Crystal Report, PDF, Excel, dsb

Arsitektur aplikasi : Client-Server, menggunakan koneksi


jaringan VPN, Intranet (LAN), Webserver, atau Internet

Server : Microsoft Windows Server 2012, 2016, ataupun


server terbaru saat ini

User friendly : bisa digunakan untuk multi-user, simple,


mudah dikembangkan, diintegrasikan dan dimodifikasi.
THANK YOU
Phone Number Email Address
0811 444 030 madeabdel@gmail.com
(Nursyam)

PT SHAEIL INSABA SOLUTION


Jl. Paccerakkang Komp YPPKG Blok K3A/37, Makassar, 90241

Anda mungkin juga menyukai