Anda di halaman 1dari 8

KSI NYATA

M. ABDUL KHARIS, S.PD., M.SI


SMP NEGERI 2 SALATIGA
TOPIK 2
KURIKULUM
PENGERTIAN
KURIKULUM
1.Kurikulum 2. Kurikulum
merupakan
seperangkat rencana disusun dengan
dan pengaturan mempertimbang
mengenai tujuan, isi kan berbagai
dan bahan pelajaran, hal mengenai
serta cara yang proses
digunakan sebagai
pedoman pembelajaran
penyelenggaraan serta
kegiatan perkembangan
pembelajaran untuk individu.
mencapai tujuan

Pendidikan.

3. Kurikulum
didesain 4.Kurikulum
berdasarkan bersifat
kebutuhan murid komplek dan
dan disesuaikan multi dimensi
dengan kondisi

zaman
MENGAPA
KURIKULUM
HARUS BERUBAH?

Kurikulum bersifat dinamis


dan terus dikembangkan
menyesuaikan konteks dan
karakteristik sesuai
kebutuhan murid dengan
perkembangan zaman
Isu kekinian yang
menyebabkan kurikulum
berubah adalah perubahan
iklim global, teknologi digital,
industry multinasional, dan
transformasi budaya
KAITAN CP DENGAN PROFIL PELAJAR
PANCASILA

1. Profil pelajar Pancasila menggambarkan


karakteristik pelajar ideal sesuai
perkembangan zaman
co.id 2. Keenam dimensi profil Pancasila harus
diterapkan secara konsisten dari fase
awal sampai fase terakhir
3. Dimensi-dimensi profil pelajar Pancasila
menjadi rujukan guru saat
mengembangkan CP, Tujuan
pembelajaran ATP dan modul ajar
DOKUMEN AKSI NYATA
IMPLEMENTASI KURKULUM MERDEKA
SMP NEGERI 2 SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Menjadi Ketua Panitia IHT

Menjadi Narasumber IHT Perubahan Kurikulum


UMPAN BALIK
KURIKULUM MERDEKA

Feedback dari ibu Nugrah Wahyu, S.Pd.

Feedback dari ibu Neni Junaeda, S.Pd.


UMPAN BALIK
KURIKULUM MERDEKA

Feedback dari ibu Qori Aini, S.Pd..

Feedback dari ibu Kadarwati, S.Pd.


SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai