Anda di halaman 1dari 8

AKSI NYATA

MENYEBARKAN PEMAHAMAN

MENGAPA KURIKULUM
PERLU BERUBAH?

ACHMAD AMIN, S.Pd .SD


SDN 2 SANGGREMAN
KORWILCAM DINDIK RAWALO

APA ITU KURIKULUM?

Secara etimologisistilah kurikulum berasal dari bahasa


Inggris " Curriculum" yang diadaptasi dari bahasa
Yunani "currir" yangartinya pelari.

Menurut UU RI no.20 tahun 2003 tentang Sisdiknas,


kurikulum adalah seperangkatrencana dan pengaturan
mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran, serta cara
yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan
kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan
pendidikan tertentu.

MANFAAT KURIKULUM

Bagi Guru:
Kurikulum dapat digunakan
sebagai pedoman untuk
merancang, melaksanakan,
dan mengevaluasi hasil
kegiatan pembelajaran.

Bagi Sekolah:
Kurikulum akan mendorong
sekolah untuk menyukseskan Bagi orang Tua:
penyelenggaraan pendidikan Kurikulum dapat
KTSP ( Kurikulum Tingkat dijadikan pedoman atau
Satuan Pendidikan standar bagi orang tua
dalam membimbing
proses belajar anaknya
MENGAPA KURIKULUM
BERUBAH - UBAH?
Agar relevan dengan
perkembangan
zaman yang semakin
dinamis

Agar dapat
memenuhi
kebutuhan siswa
Agar dapat
menyiapkan generasi
masa depan yang
tangguh dan visioner

PENYEBAB KURIKULUM
DIADAPTASI

Satuan pendidikan yang


beragam menyebabkan
kurikulum perlu
diadaptasi

Kurikulum diadaptasi
sesuai kebutuhan sekoah
dengan memperhatikan
lingkungan dan ekosistem
sekolah dan karakteristik
murid.

Setiap satuan pendidikan


menetapkan KOSP
(Kurikulum Oprasional
Satuan Pendidikan)

PENYEBAB KURIKULUM
DIADAPTASI

KOSP adalah dokumen


hidup yang disesuaikan
dengan kebutuhan murid

Tolak ukur adaptasi


kurikulum yaitu:
• Keanekaragaman latar
belakang
• 2. Kemampuan murid

Tujuan adaptasi adalah


memastikan setiap
muridberkembang sesuai
dengan kodratnya.
KOMPONEN KURIKULUM

• Komponen tujuan;
• Komponen Isi/materi;
• Komponen media (sarana dan prasarana)
• Komponen Strategi; dan
• Komponen proses belajar mengajar.

FUNGSI KURIKULUM

Bagi guru dan tenaga pendidik, kurikulum memiliki fungsi


sebagai acuan dalam menerapkan kegiatan belajar
mengajar. kurikulum dijadikan sebagaipedoman kerja bagi
guru dalam mengajar siswamencapai tujuan pembelajran.

Bagi peserta didik, kurikulum memiliki fungsi


sebagai sarana untuk mengukur kemampuan
diri dan konsumsi pendidikan.

Apa pengertian kurikulum merdeka?


Kurikulum merdeka adalah kurikulum dengan
pembelajaran intrakurikuler yang beragam, dimana
pembelajarannya akan lebih maksimal agar peserta
didik memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep
serta memperkuat kompetensi berdasarkan profil
pelajar pancasila.
KARAKTERISTIK KURIKULUM
MERDEKA

Pembelajaran berbasis
projek penguatan profil
pelajar pancasila.

Fleksibilitas dalam
fokus pada materi esensial pembelajaran dengan
sehingga memiliki waktu menyesuaikan kemampuan
cukup mendalami kompetensi siswa serta konteks dan muatan
dasar (literasi dan numrasi) lokal

KEUNGGULAN
KURIKULUM MERDEKA
Fokus pada materi yang esensial dan
pengembangan kompetensi peserta didik pada
1. Lebih sederhana dan fasenya Belajar lebih mendalam, bermakna, tidak
mendalam terburu- buru, dan menyenangkan.
Peserta didik tidak ada program peminatan di jenjang
SMA, peserta didik memilih mata pelajaran sesuai minat,
2. Lebih merdeka
bakat, dan aspirasinya. Guru mengajar sesuai tahap
capaian perkembangan peserta didik, sekolah memiliki
wewenang untuk mengelola kurikulum dan pembelajaran
dengan karakteristik satuan pendidikan dan peserta didik
Pembelajaran melalui kegiatan projek memberikan
3. Lebih relefan kesempatan lebih luas kepada peserta didik untuk secara
dan interaktif aktif mengekplorasi isu- isu lingkungan, kesehatan, dan
lainnya untuk mendukung pengembangan karakter dan
kompetensi profil pelajar pancasila.

5 PRINSIP
PEMBELAJARAN

Mempertimbangkan Mengarahkan pada masa depan


kebutuhan capaian setiap yang berkaitan
murid

Membangun kapasitas belajar


murid menjadi pembelajar Menyesuaikan konteks
kehidupan murid
sepanjang hayat

Mendukung perkembangan
kognitif dan karakter murid
ISTILAH -ISTILAH DALAM
KURIKULUM MERDEKA

• Capaian Pembelajaran = Kompetensi Inti


• Tujuan Pembelajaran = Kompetensi Dasar
• Alur Tujuan Pembelajaran= Silabus
• Modul Ajar = RPP
• Asesmen = Penilaian
• Profil Pelajar Pancasila

ISTILAH -ISTILAH DALAM


KURIKULUM MERDEKA

Struktur kurikulum dibagi 2 (dua) kegiatan


pembelajaran utama yaitu:
• Pembelajaran reguler atau rutin yang merupakan
kegiatan intrakurikuler dan;
• Projek penguatan Profil Pelajar Pancasila.

ISTILAH -ISTILAH DALAM


KURIKULUM MERDEKA

• Jam Pelajaran (JP) diatur pertahun.


• Satuan Pendidikan dapat mengatur alokasi waktu
pembelajaran secara fleksibel untuk mencapai JP
yang ditetapkan.
• Guru melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi
sesuai tahap capaian peserta didik
ISTILAH -ISTILAH DALAM
KURIKULUM MERDEKA
• Penguatan pada asesmen formatif dan
penggunaan hasil asesmen untuk merancang
pembelajaran sesuai tahap capaian peserta didik.
• Menguatakan pelaksanaan penilaian autentik
terutama dalam projek pengutan profil pelajar
Pancasila.
• Tidak ada pemisahan antara penilaian sikap,
pengetahuan, dan keterampilan.

Profil Pelajar Pancasila

Kaitan CP
dengan Profil Pelajar Pancasila

• Profil Pelajar Pancasila menggambarkan


karakteristik pelajar ideal sesuai
perkembangan pendidikan dan teknologi
• Ke-enam dimensi Profil Pelajar Pancasila
harus diterapkan secara konsisiten dari fase
awal sampai fase akhir
• Dimensi-dimensi Profil Pelajar Pancasila
menjadi rujuakan guru saat mengebangkan CP,
tujuan pembelajaran, ATP, dan modul ajar
DOKUMENTASI AKSI NYATA
DOKUMENTASI UMPAN BALIK

UMPAN BALIK
AUDIENS

Umpan balik dari :


Karsini, S.Pd
Guru SDN 2 Sanggreman

UMPAN BALIK
AUDIENS

Umpan balik dari :


Aeni Fauziyah, S.Pd
Guru SDN 2 Sanggreman

Anda mungkin juga menyukai