Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK N 1 Alian


Mata Pelajaran : Layanan Lembaga Perbankan dan Keu Mikro
Kelas/Semester : XI/I
Materi Pokok : Lembaga Keuangan Bank
Alokasi Waktu : 5 JP (@45 menit)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-
aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di
lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan
faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI-4 : Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara: efektif,
kreatif, produktif, kritis, . mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif,
dalam ranah konkret dan abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu menggunakan metoda sesuai dengan
kaidah keilmuan.
B. KompetensiDasar
3.1 Menganalisis lembaga keuangan bank
4.1 Merumuskan lembaga keuangan bank
C. IndikatorPencapaianKompetensi  
3.1.1. Menganalisistugaslembagakeuangan bank
3.1.2. Menganalisismacam-macamlembagakeuangan bank
4.1.1. Merumuskantugaslembagakeuangan bank
4.1.2. Merumuskanmacam-macamlembagakeuangan bank
D. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik dengan model
cooperative learning peserta didik dapat menganalisis lembaga keuangan bank serta
terampil dalam merumuskan lembaga keuangan bank dengan rasa ingin tahu,
tanggung jawab, displin dan kreatif (Integritas) selama proses pembelajaran dan
bersikap jujur, percaya diri serta pantang menyerah.

E. MateriPembelajaran
 Terlampir

F. MODEL/METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintifik
Model : pembelajaran kooperatif
Metode : ceramah, diskusi kelompok, tanya jawab, peta konsep

G. Media/Alat dan Bahan


 Whiteboard, Spidol, Penghapus
 Komputer / netbook / Laptop dan LCD Proyektor
 Powerpoint

H. Bahan dan Sumber Belajar


 Baridwan, Zaki. 2004. Intermediate Accounting.Yogyakarta:BPFE Yogyakarta.
 Lembaga Keuangan dan Pasar Modal oleh Niswatin Rakub.

I. Langkah-langkah Pembelajaran
PERTEMUAN KE 1 (3JP)
Alokasi
Tahap Langkah-langkah pembelajaran Nilai Karakter*
waktu
PENDAHULUAN
1. Peserta didik merespon salam Religiositas 5 menit
tanda mensyukuri anugerah
Tuhan dan saling
mendoakan.
2. Berdoa menurut kepercayaan
masing-masing Disiplin 15 menit
3. Peserta didik merespon Rasa ingin tahu
pertanyaan dari guru
berhubungan dengan
pembelajaran tentang lembaga
keuangan bank
4. Peserta didik mendiskusikan Tanggungjawab
informasi dengan proaktif Disiplin
tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya
yaitu tentang lembaga
keuangan bank.
5. Peserta didik menerima
informasi tentang hal-hal yang
akan dipelajari, yaitu tujuan
lembaga keuangan bank dan Disiplin
macam-macam lembaga
keuangan bank melalui
langkah pembelajaran dengan
model cooperative learning
dan penilaian baik sikap,
pengetahuan dan
keterampilan.
6. Peserta didik dibagi ke dalam
beberapa kelompok, dengan
jumlah anggota setiap
kelompok 6 orang
KEGIATAN INTI
1. Peserta didik membaca materi Literasi 100
dari berbagai sumber baik Kemandirian menit
buku maupun internet tentang Tanggungjawab
lembaga keuangan
bankkemudian membuat
catatan-catatan ringkasan
materi tentang hal tersebut
sebagai hasil kegiatan tersebut
dalam setiap kelompok
2. Peserta didik berdiskusi
mengidentifikasi masalah
yang dibahas :
 Tujuan lembaga keuangan
bank Tanggungjawab
 Macam-macam lembaga Kerja sama
keuangan bank dan
fungsinya
3. Peserta didik dalam kelompok
berdiskusi mengumpulkan
data/informasi sebanyak
mungkin dari materi Disiplin
4. Peserta didik dalam kelompok tanggungjawab
mendiskusikan data/informasi
yang didapat
5. Peserta didik menelaah
informasi yang didapat
tentang tujuan lembaga Berpikir Kritis
keuangan bank dan macam- Tanggungjawab
macam lembaga keuangan Disiplin
bank (Bank Umum, Bank kerjasama
Central dan BPR)
6. Peserta didik memeriksa
ketepatan hasil diskusi
sebelumnya dalam bentuk kolaborasi, kreatif
diskusi hasil pengumpulan dan dan inovatif
pegolahan informasi
7. Peserta didik berdiskusi
menyimpulkan materi
pembelajaran
8. Mempersentasikan hasil
pembelajaran tentang tujuan
lembaga keuangan bank
PENUTUP
Kegiatan guru bersama peserta 15 menit
didik yaitu:
1. membuat rangkuman/
simpulan pelajaran;
2. melakukan refleksi terhadap
kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
3. memberikan umpan balik
terhadap proses dan hasil
pembelajaran; dan
Kegiatan guru yaitu:
4. melakukan penilaian;
5. merencanakan kegiatan tindak
lanjut dalam bentuk
pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling
dan/atau memberikan tugas
baik tugas individual maupun
kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
6. menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya yaitu diskusi
tentang macam-macam
lembaga keuangan bank

PERTEMUAN KE 2 (2JP)
Alokasi
Tahap Langkah-langkah pembelajaran Nilai Karakter*
waktu
PENDAHULUAN
1. Peserta didik merespon salam Religiositas 15 menit
tanda mensyukuri anugerah
Tuhan dan saling
mendoakan.
2. Berdoa menurut kepercayaan
masing-masing Disiplin
3. Peserta didik merespon Rasa ingin tahu
pertanyaan dari guru
berhubungan dengan
pembelajaran tentang lembaga
keuangan bank
4. Peserta didik mendiskusikan Tanggungjawab
informasi dengan proaktif Disiplin
tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya
yaitu tentang lembaga
keuangan bank.
5. Peserta didik menerima
informasi tentang hal-hal yang
akan dipelajari macam-macam
lembaga keuangan bank
melalui langkah pembelajaran
dengan model cooperative Disiplin
learning dan penilaian baik
sikap, pengetahuan dan
keterampilan.
6. Peserta didik dibagi ke dalam
beberapa kelompok, dengan
jumlah anggota setiap
kelompok 6 orang seperti
pertemuan pertama
KEGIATAN INTI
9. Peserta didik membaca materi Literasi 60 menit
dari berbagai sumber baik Kemandirian
buku maupun internet tentang Tanggungjawab
lembaga keuangan bank
kemudian membuat catatan-
catatan ringkasan materi
tentang hal tersebut sebagai
hasil kegiatan tersebut dalam
setiap kelompok
10. Peserta didik berdiskusi
mengidentifikasi masalah
yang dibahas :
 Tujuan lembaga keuangan
bank Tanggungjawab
 Macam-macam lembaga Kerja sama
keuangan bank dan
fungsinya
11. Peserta didik dalam kelompok
berdiskusi mengumpulkan
data/informasi sebanyak
mungkin dari materi Disiplin
12. Peserta didik dalam kelompok tanggungjawab
mendiskusikan data/informasi
yang didapat
13. Peserta didik menelaah
informasi yang didapat
tentang tujuan lembaga Berpikir Kritis
keuangan bank dan macam- Tanggungjawab
macam lembaga keuangan Disiplin
bank (Bank Umum, Bank kerjasama
Central dan BPR)
14. Peserta didik memeriksa
ketepatan hasil diskusi
sebelumnya dalam bentuk kolaborasi, kreatif
diskusi hasil pengumpulan dan dan inovatif
pegolahan informasi
15. Peserta didik berdiskusi
menyimpulkan materi
pembelajaran
16. Mempersentasikan hasil
pembelajaran tentang macam-
macam lembaga keuangan
bank
PENUTUP
Kegiatan guru bersama peserta 15
didik yaitu:
a. membuat rangkuman/
simpulan pelajaran;
b. melakukan refleksi terhadap
kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
c. memberikan umpan balik
terhadap proses dan hasil
pembelajaran; dan
Kegiatan guru yaitu:
d. melakukan penilaian;
e. merencanakan kegiatan tindak
lanjut dalam bentuk
pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling
dan/atau memberikan tugas
baik tugas individual maupun
kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
f. menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya yaitu
perkembangan perbankan di
Indonesia

J. Penilaian
 Pengetahuan
Jenis/Teknik tes : tertulis
Bentuk tes : uraian
Instrumen Penilaian (terlampir)
 Keterampilan
Teknik/Bentuk Penilaian : Praktik/Performence, Fortofolio
Instrumen Penilaian (terlampir)

Kebumen, 17 Juni 2019


Mengetahui,
Kepala Sekolah Waka.Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Umi Rokhayatun, S.Pd., Dra. Bekti Pertiwi Heri Suprapto, S.Pd


M.Si.,Ak.CA NIP. 19601204 198603 2 010 NIP. 196901242008011009
NIP. 19710509 199903 2 006
Lampiran 1. Materi Pembelajaran
Menurut Undang  – undang RI no.10 Tahun 1998, tanggal 10 November 1998 tentang
perbankan, yang dimaksud dengan BANK adalah “badan usaha yang menghimpun dana 
dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam
bentuk kredit dan atau bentuk bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat
banyak”.
Dari pengertian diatas dapat dijelaskan secara lebih luas lagi bahwa bank merupakan
perusahaan yang bergerak dalam bidang keuangan, artinya aktivitas perbankan selalu
berkaitan dalam bidang keuangan sehingga berbicara bank tidak terlepas dari masalah
keuangan.
Aktivitas perbankan yang pertama adalah menghimpun dana dari masyarakat luas yang
dikenal sebagai istilah di dunia perbankan adalah kegiatan funding. Pengertian penghimpunan
dana maksudnya adalah mengumpulkan atau mencari dengan cara membeli dari masyarakat
luas.
Macam-macam Lembaga Keuangan Bank
Berdasarkan fungsinya, lembaga keuangan bank itu dibagi menjadi 3 jenis lembaga
keuangan, jadi tidak semua bank itu sama. Bagi anda yang ingin tahu tentang jenis lembaga
keuangan bisa melihat penjelasan nya lebih detail di bawah ini:
1. Bank Sentral
Bank sentral adalah bank yang memegang fungsi sebagai bank sirkulasi sehingga
uang tersebut selalu berputar, selain itu ia juga menjadi lender of the last resort dan
bankers bank pada suatu Negara. Bank Indonesia merupakan bank sentral bagi Negara
Indonesia dalam melayani banyak kepentingan keuangan pihak pemerintah dan pihak
lembaga perbankan.
Apa sebenarnya tujuan dari bank sentral ini? Bank Indonesia ini memiliki tujuan
untuk mencapai serta memelihara kestabilan nilai rupiah. Jadi upaya Bank sentral ini
adalah untuk menetapkan kebijakan moneter, mengatur dan menjaga kelancaran
sistem devisa hingga mengatur dan mengawasi bank yang lain.
2. Bank Umum
Bank umum merupakan bank yang tugasnya adalah melayani seluruh jasa perbankan
dan melayani segenap lapisan masyarakat. Baik bagi masyarakat perorangan ataupun
lembaga-lembaga lain yang masih berhubungan dengan keuangan masyarakat.
Bank umum lebih dikenal dengan nama bank komersil sehingga bank umum ini
dikelompokkan menjadi 2 jenis, yaitu:
a. Bank Umum Devias, yaitu bank yang melayani jasa berhubungan dengan suluruh
mata uang asing.
b. Bank Umum Non Devisa, yaitu bank yang tidak melayani jasa yang berhubungan
dengan mata uang asing.
3. Bank Perkreditan Rakyat,
BPR yaitu bank yang secara khusus memang bertugas melayani rakyat kecil seperti di
pedesaan. Sejarah bank perkreditan ini adalah berawal dari bank desa, bank
pegawaian lumbung desa dan bank lain yang akhirnya dilebur menjadi BPR (Bank
Perkreditan Rakyat.
Lampiran 2. Penilaian
A. Pengetahuan
a. Kisi-Kisi
No. KompetensiDasar MateriPokok IndikatorSoal No
Soal
1. 3.1. Menganalisislembagakeua Lembaga 3.3.1. Tugas 1
Keuangan Lembaga
ngan bank
Bank Keuangan
3.3.2. Macam- 2, 3,
macam 4, 5
lembaga
keuangan
bank

b. Soal Reguler
1. Jelakan tujuan adanya lembaga keuangan!
2. Sebutkan macam-macam lembaga keuangan bank!
3. Apay yang saudara ketahui mengenai bank umum?
4. Mengapa bank central disebut bankers of bank?
5. Jelaskan perbedaan fungsi bank umum dan BPR!

c. Kunci Jawaban
1. Lembaga Keuangan bertujuan menghimpun dana dari pihak yang kelebihan dana
dan menyalurkan ke pihak yang kekurangan dana.
2. Bank umum, Bank Central, dan BPR
3. Bank umum adalah bank yang melaksanakan kegiatan usaha secara konvensional
dan atau berdasarkan prinsip syariah, yang dalam kegiatannya memberikan jasa
dalam lalu lintas pembayaran.
4. Karena bank central merupakan bank yang berfungsi sebagai sirkulasi dan induk
dari bank-bank lainnya.
5.

d. Penskoran Jawaban
Nilai4 :jikasesuaikuncijawabandanadapengembanganjawaban
Nilai3 :jikajawabansesuaikuncijawaban
Nilai2 :jikajawabankurangsesuaidengankuncijawaban
Nilai1 :jikajawabantidaksesuaidengankuncijawaban

PENGOLAH NILAI
IPK No. Soal SkorPenilaian Nilai
1 1 4
2 2 4
3 3 4 Nilaiperolehan KD pegetahuan :
reratadarinilai IPK
4 4 4 (20/20) * 100 = 100
5 5 4
Jumlah 20

B. Keterampilan

a. Kisi-Kisi
No. KompetensiDasar MateriPokok IndikatorSoal No
Soal
2. 4.1. Merumuskan Lembaga 4.1.1. Mampu
Keuangan merumuskan
lembagakeuangan
Bank tugas Lembaga
bank Keuangan
4.1.2. Mampu
merumuskan
macam-macam
lembaga
keuangan bank

b. Soal
Diskusikanlah mengenai macam-macam lembaga keuangan bank kemudian
presentasikanlah!

c. Pedoman penskoran
Rubrik assesmen untuk presentasi
Sifat Tugas : Kelompok
Nama : Presentasi hasil diskusi lembaga keuangan bank
Tugas Ke :1

No. Komponen Bobot Skor Nilai


1 Penguasaan Materi
a. Kemampuan konseptualisasi 15
b. Kemampuan menjelaskan 15
c. Kemampuan berargumentasi 20
2 Penyajian
a. Sistematika penyajian 15
b. Visualisasi 15
3 Komunikasi Verbal
a. Penggunaan bahasa 10
b. Intonasi dan tempo 10
Jumlah 100

Anda mungkin juga menyukai