Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE

PELAKSANAAN BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN


PROGRAM LANSIA MENGGUNAKAN DANA ALOKASI KHUSUS
(DAK) NONFISIK BIDANG KESEHATAN TAHUN ANGGARAN 2024

A. LATAR BELAKANG
1. Dasar Hukum
Perawatan Jangka Panjang pada lansia di Indonesia dilaksanakan Berdasarkan Undang-Undang
dan Peraturan sebagai landasan dalam menentukan kebijaksanaan pembinaan.Landasan
hukum,perundangan dan peraturan dimaksud adalah:
1.Undang-Undang RI Nomor 13 tahun 1998 tentang Kesejahteraan Lanjut Usia
2.Peraturan Pemerintahan RI Nomor 43 tahun 2004 tentang Pelaksanaan Upaya Peningkatan
Kesejahteraan Sosial Lansia
3.Keputusan Presiden RI Nomor 52 tahun 2004 tentang Pembentukan Komisi Nasional Lanjut
Usia
4.Peraturan Menteri Sosial RI Nomor 19 tahun 2012 tentang Pedoman Pelayanan dan perawatan
Sosial Lanjut Usia
5.Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 67 tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Pelayanan
Kesehatan Lanjut Usia di Puskesmas
6.Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 25 tahun 2016 tentang Rencana Aksi Nasional
Kesehatan Lanjut Usia Tahun 2016-2019
7.Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 908 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyelenggaraan
Perawatan Keluarga
2. Gambaran Umum
Berdasarkan hasil survey kesehatan Rumah Tangga (SKRT) tahun 1980 angka kesakitan pada
usia 55 tahun ke atas adalah 2,5% Pada SKRT 1986 menurun menjadi 15,1%,sedangkan hasil
SKRT 1995,angka kesakitan pada usia 45-59 tahun sebesar 11,6% dan angka keakitan pada
usia di atas 60 tahun sebesar 9,2%. Prepalensi anemi pada usia 55-64 tahun sebesar 51,5%
pada usia lebih dari 65 tahun 57,9%. Dalam kurun waktu 10 tahun (1976-1986) Penyakit jantung
dan pembuluh darah berkembang menjadi penyebab ketiga dari kematian umum,dengan
prevalensi 1,1 per 1000 penduduk pada tahun 1976 menjadi 5,9 per 1000 penduduk pada tahun
1986.
Puskesmas Nipah terletak di wilayah kecamatan Pemenang terdiri dari 2 desa dengan jumlah
penduduk 6292 jiwa dengan target kunjungan lansia di puskesmas nipah 1960 pertahun
berdasarkan data dari Dines kesehatan Lombok utara.

Menguraikan masing-masing rincian menu kegiatan, milsalnya:


No Rinciaan Menu/Kompoen Uraian
Upaya Deteksi Dini, Preventif dan Respon Penyakit
a Deteksi dini faktor risiko dan Merupakan salah satu upaya kesehatan masyarakat (UKM)
penyakit tidak menular di yang berorientasi kepada upaya promotif dan preventif dalam
masyarakat pengendalian penyakit tidak menular dengan melinatkan
masyarakat mulai dari perencanaan, pelaksanaan
dan ,onitoring-evaluasi.

B. PENERIMA MANFAAT

No Nama Kegiatan Jumlah Penerima


Manfaat
1 Deteksi dini faktor risiko dan penyakit tidak menular 9796 Orang
C. STRATEGI PENCAPAIAN KELUARAN
Output Metode Tahapan
No Rincian Menu/Komponen
Satuan Volume Pelaksanaan Pelaksana
1 Upaya Deteksi Dini, Preventif dan Respon Penyakit
a. Deteksi dini faktor risiko dan Dokumen 12 Skrining kasus 1. Persiapan
penyakit tidak menular di Laporan 2. Pelaksanaan
masyarakat Kegiatan
3. Waktu
Pelaksanaan
(Januari-
Desember)
4. Pembuatan
Lapora
n Akhir

2 Skrinig faktor resiko & PTM Dokumen 2 Skrining kasus 1. Persiapan


prioritas di institusi (sekolah) laporan 2. Pelaksanaa
n kegiatan
3. Waktu
pelaksanaan
(januari &
juni)
4. Pembuatan
laporan
akhir

3 Skrinig faktor resiko & PTM Dokumen 2 Skrining kasus 1. Persiapan


prioritas di institusi (kantor laporan 2. Pelaksanaa
desa)) n kegiatan
3. Waktu
pelaksanaan
(maret &
september)
4. Pembuatan
laporan
akhir

4 Skrining prilaku merokok pada Dokumen 1 Skrining kasus 1. Persiapan


usia 10-18 tahun di sekolah laporan 2. Pelaksanaa
n kegiatan
3. Waktu
pelaksanaan
(februari)
4. Pembuatan
laporan
akhir

D. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN


Kegiatan Deteksi dini faktor risiko dan penyakit tidak menular di masyarakat dilakukan sebanyak 6
kali kegiatan dalam setahun.
E. BIAYA YANG DIPERLUKAN
Biaya yang diperlukan untuk pencapaian keluaran Bantuan Operasional Kesehatan sebesar
Rp. 62.100.000

No Rincian Menu Kegiatan Kebutuhan Biaya


1 Deteksi dini faktor risiko dan penyakit tidak menular di 42.300.000
masyarakat
2 Skrinig faktor resiko & PTM prioritas di institusi (sekolah) 11.250.000

3 Skrinig faktor resiko & PTM prioritas di institusi (kantor desa) 1.050.000

4 Skrining prilaku merokok pada usia 10-18 tahun di sekolah 2.470.000

TOTAL 57.070.000

PLT Kepala UPT.BLUD Puskesmas


Nipah

Andini Puspita Arum, Amd.Keb


NIP. 19901120
201403 2 002

Anda mungkin juga menyukai