Anda di halaman 1dari 21

SHARING BUDIDAYA PASCA AHPND

HADI MULYONO -JUNI 2021


SHARING BUDIDAYA PASCA AHPND
KATA
KUNCI

HADI MULYONO -JUNI 2021


FAKTA LAPANGAN
• MASUK DI WILAYAH SITUBONDO • JIKA DI AWAL KASUS SUMBER BENUR
SEKITAR MARET – APRIL 2020 MASIH DI ANGGAP SEBAGAI
• PENYEBARAN SANGAT CEPAT DAN PENYEBAB, SELANJUTNYA AIR LAUT,
SETELAH ADA SURVEY TERDETEKSI TANDON PENGENDAPAN, UDANG LIAR,
DI HAMPIR SEMUA AREA BUDIDAYA. SALURAN PRIMER BAHKAN SUMUR BOR
TERDETEKSI AHPND.
• MENIMBULKAN PANIC HARVEST
DAN PADA AWALNYA DILAKUKAN • SETELAH AKHIR OKT DAN NOVEMBER
STERILISASI SAAT BUANG UDANG. MULAI ADA YANG DI TAHAN JIKA
AHPND MASUK..
• DENGAN ALASAN BIAYA , BANYAK
DILAKUKAN BUANG LANGSUNG • BEBERAPA YANG SUKSES BERTAHAN, SR
TANPA STERILISASI. TERPOTONG 40 -70%, DENGAN FCR
TERJAGA (1.1 -1.3)
• DARI KONDISI DI ATAS , SEBARAN
AHPND MAKIN TAK TERKENDALI
HADI MULYONO -JUNI 2021
USAHA UMUM BERTAHAN DARI
AHPND
• USAHA AWAL YANG PALING UTAMA • SELAMA NAFSU PAKAN MASIH BAGUS,
ADALAH SIPON DILAKUKAN LEBIH AWAL TIDAK PERLU DILAKUKAN PUASA, HANYA
UNTUK DETEKSI DINI. DI BERIKAN SESUAI PRAKIRAAN SR SISA
• PEMBERIAN MINERAL SEBAGAI UPAYA • TETAP MENJAGA KESTABILAN PLANKTON
PREVENTIF PADA SAAT MOULTING, AGAR MORTALITAS TIDAK BERTAMBAH.
AGAR TINGKAT KEMATIAN TIDAK FAKTA DILAPANGAN JIKA DI TAMBAH
TERLALU MASAL DAN BISA CEPAT PULIH. ADANYA TRIGGER, KEMATIAN AHPND
• MENJAGA PERTUMBUHAN VIBRIO AGAR AKAN MASIF
TIDAK MELEDAK DENGAN CARA
TREATMENT ANTI VIBRIO (BAHAN
OKSIDATOR) MAUPUN PENAMBAHAN
KULTUR BAKTERI AEROB/ANAEROB
SEBAGAI KOMPETITOR BAKTERI VIBRIO
HADI MULYONO -JUNI 2021
PERTIMBANGAN BERDASAR
KONTRUKSI

HADI MULYONO -JUNI 2021


SIPON
HDPE SEMEN TANAH

DILAKUKAN PADA DOC SAMA SAMA


10 – 15 HARI

DILAKUKAN HANYA HAMPIR SAMA BISA LEBIH BEBAS


UNTUK CEK KEMATIAN
(SEPERLUNYA SAJA)
AGAR PLANKTON STABIL

PENGULANGAN BERSIFAT SAMA SAMA


KONDISIONAL

HADI MULYONO -JUNI 2021


TREATMEN MINERAL
HDPE SEMEN TANAH

TREATMEN RUTIN TIAP SAMA SAMA


HARI ATAU 2 HARI SEKALI

DOSIS MIKRO MINERAL 3 2 – 5 PPM 2 – 5 PPM


– 5 PPM

MAKROMINERAL BISA 5 – SAMA SAMA


10 PPM

WAKTU, FREKWENSI DAN SAMA SAMA


TEMPAT MEMPERHATIKAN
KESTABILAN PLANKTON

HADI MULYONO -JUNI 2021


TREATMEN ANTI VIBRIO
HDPE SEMEN TANAH

TREATMEN RUTIN 2 – 3 SAMA SAMA


KALI/MGG MAKS 0.5
PPM

BAHAN AKTIF Cl O2 SAMA SAMA


(clorin dioksida), KH5
SO4 (VIRKON,
ROXYCIDE), ASAM
PARASETAT
HIDROGEN PEROKSIDA SAMA SAMA
(H2 O2) DOSIS 5 – 10
PPM

PERLU BACK UP JAGA SAMA SAMA


PLANKTON (PUPUK,
DOLOMIT, DLL)
HADI MULYONO -JUNI 2021
PERTIMBANGAN BERDASAR
SUMBER AIR

HADI MULYONO -JUNI 2021


SIPON
AIR LAUT BOR

DIUSAHAKAN SEMINIM MUNGKIN LEBIH LELUASA KARENA CENDERUNG


AGAR PLANKTON TERJAGA PHOSPAT DAN Fe TINGGI
KESTABILANNYA

BACK UP MINERAL HARUS TERCUKUPI, KEBUTUHAN MINERAL TINGGI, KARENA


APALAGI KALO MELALUI TANDON MEMANG MISKIN MINERAL
STERILISASI

JANGAN SAMPAI TERLALU BERSIH, SAMA


USAHAKAN HANYA BANGKAI DAN
MOLTINGAN

HADI MULYONO -JUNI 2021


TREATMEN MINERAL

AIR LAUT BOR

JIKA DARI TANDON STERILISASI, DOSIS DOSIS TINGGI KARENA SUMUR BOR
TINGGI 3 – 5 ppm (MIKROMINERAL) LEBIH MISKIN MINERAL

FREKWENSI 1 – 2 HARI SEKALI SAMA

SEKALIAN DI FUNGSIKAN UNTUK JAGA SAMA


PLANKTON

HADI MULYONO -JUNI 2021


TREATMEN ANTI VIBRIO

AIR LAUT BOR

DOSIS DAN FREKWENSI BISA SEDIKIT LEBIH AMAN KARENA


DISESUAIKAN KARENA LYSIS CENDERUNG PLANKTON LEBIH KUAT
PLANKTON

DOSIS 0,2 – 0,5 PPM/ 2 – 3 HARI SAMA

DI PERLUKAN LEBIH BANYAK BACK UP KONDISIONAL


PUPUK

HADI MULYONO -JUNI 2021


KONDISI UMUM PASCA AHPND

• 1. SECARA UMUM PERLAKUAN HAMPIR SAMA DENGAN SEBELUM


AHPND MASUK.
• 2. PENYESUAIAN TERHADAP SARANA BUDIDAYA (KINCIR, TINGGI AIR,
DLL) BISA DILAKUKAN DENGAN MEMPERTIMBANGKAN MORTALITAS
DAN SR SISA.......UNTUK MENJAGA KESTABILAN EKOSISTEM.
• 3. MANAGEMEN PAKAN, DILAKUKAN PEMOTONGAN SESUAI ASUMSI
SR YANG TERSISA JIKA KONTROL ANCO MASIH LANCAR. TETAPI JIKA
MORTALITAS (SIPON) HARIAN BANYAK DAN PAKAN DROP, MAKA
UDANG BISA DIPUASAKAN TOTAL SAMPAI SIPON HARIAN DI RASA
TERKONTROL. KEMUDIAN DILAKUKAN PEMBERIAN PAKAN BERTAHAP
SEKALIAN MEMASTIKAN SR SISA.

HADI MULYONO -JUNI 2021


KONDISI UMUM PASCA AHPND

• 4. PEMBERIAN PAKAN SETELAH AHPND REDA BISA DI SESUAIKAN


DENGAN KONDISI RIIL LOKASI TAMBAK, APAKAH PERCEPATAN ATAU
REGULER, TERGANTUNG SITUASI DAN KONDISI UMUM LOKASI
TERSEBUT.
• 5. APLIKASI YANG LAIN HARUS MEMPERTIMBANGKAN SR SISA ( PADAT
TEBAR RIIL) PASCA AHPND, AGAR KESTABILAN EKOSISTEM STABIL.
• 6. DATA DI LAPANGAN, PENYAKIT YANG SUDAH EKSIS (WFD, MIO
NGAPAS, DLL) TETAP MUNCUL WALAUPUN SR SUDAH SANGAT
RENDAH, TERKAIT DENGAN TREATMEN DAN CUACA YANG HARUS
SELALU SELARAS DENGAN SR SISA (PADAT RENDAH).

HADI MULYONO -JUNI 2021


PERFORMA BUDIDAYA PASCA AHPND

• .1. HASIL PANEN YANG PALING TERKOREKSI ADALAH SR, PADA AWAL
AHPND ADA DI KISARAN 20 – 40%. TETAPI 2 SIKLUS TERAKHIR
SETELAH PETAMBAK BISA ADAPTASI, KISARAN SR 40 -70%.
• 2. UNTUK FCR JIKA DILAKUKAN PENYESUAIAN BERDASAR SR SISA
MAKA MASIH DI HASILKAN FCR 1.1 – 1.3
• 3. SIZE AKHIR NORMAL BAHKAN CENDERUNG RENDAH (35 – 50 )
PADA DOC 70 – 90 KARENA ADG MASIH DI PEROLEH.
• 4. ADA ANOMALI PADA NILAI SR.....FAKTA DILAPANGAN SRDARI
HITUNGAN PAKAN SAAT PANEN AKAN TERKOREKSI 10 – 20% SAAT
PANEN.
• 5. AHPND BUKANLAH KIAMAT BUDIDAYA UDANG VANAMAE

HADI MULYONO -JUNI 2021


RT PCR

HADI MULYONO -JUNI 2021


BAGAIMANA MEMBACA RT PCR
• 1. DARI BANYAKNYA SAMPEL YANG MASUK, TIM LAB RT PCR STP
MENGKATEGORIKAN SEBAGAI BERIKUT ;
• RINGAN : 1 – 10^2
• SEDANG : 10^2 – 10^3
• BERAT : 10^4 KE ATAS
• 2. DILIHAT DARI NILAI CP, FAM (20 – 40)
• NILAI CP CONTROL POSITIF AHPND MENJADI TOLOK UKUR YANG
KITA LIHAT, SELANJUTNYA BANDINGKAN NILAI CP SAMPEL DENGAN NILAI
CONTROL.
• RINGAN : JIKA NILAI CP SAMPEL JAUH MELEBIHI CP CONTROL
• SEDANG : JIKA NILAI CP SAMPEL LEBIH TINGGI DARI CP CONTROL
• BERAT : JIKA NILAI CP SAMPEL HAMPIR SAMA ATAU LEBIH RENDAH

HADI MULYONO -JUNI 2021


BAGAIMANA MEMBACA RT PCR
• 3. PERLU DI INGAT, DATA YANG MUNCUL ADALAH HASIL DARI
PENGECEKAN SAMPEL YANG DI KIRIM, SEHINGGA HANYA MEWAKILI
TOTAL BIOMAS, BUKAN SEPERTI RT PCR COVID PADA MANUSIA.
• 4. MAKA CARA PENGAMBILAN DAN PENANGANAN SAMPEL SANGAT
BERPENGARUH PADA HASIL LAB (UDANG YG DIAMBIL, JARAK, PAKAI
ALCOHOL ATAU TIDAK).
• 5. HASIL DATA LAB HARUS SELALU DI KAITKAN DENGAN TINGKAT
MORTALITAS HARIAN SEHINGGA KEPUTUSAN YANG DI AMBIL TIDAK
SALAH. ( MISAL NILAI CP JAUH DIATAS CP CONTROL DAN
MORTALITAS KECIL, DI PUTUSKAN LANJUT BUDIDAYA).
• 6. KONDISI MORTALITAS DI PETAKAN DAN KUALITAS AIR LEBIH
UTAMA SEBAGAI DASAR KEPUTUSAN DARIPADA HASIL LAB RT PCR

HADI MULYONO -JUNI 2021


FOTO FOTO

HADI MULYONO -JUNI 2021


FOTO FOTO

HADI MULYONO -JUNI 2021


TERIMA KASIH
HADI MULYONO -JUNI 2021

Anda mungkin juga menyukai