Anda di halaman 1dari 7

GIZI

SEIMBANG
APA GIZI ITU

Gizi adalah zat-zat yang dibutuhkan


tubuh untuk menjalankan proses-proses
didalam tubuh
APAKAH GIZI
SEIMBANG ITU

Gizi seimbang adalah komposisi atau


zat-zat yang cukup atau ideal untuk
menjalankan proses didalam tubuh
ISI PIRINGKU
Pendoman isi piringku digunakan untuk memenuhi
kebutuhan Gizi seimbang
- 1/3 makanan pokok
( Nasi, Kentang, Roti dll)
- 1/3 sayuran
( Bayam, Wortel, Buncis dll)
- 1/6 lauk-pauk
Nabati :
Tempe, Tahu, Kacang-kacangan
Hewani :
Daging, Telur, Ikan
- 1/6 buah-buahan
( Pepaya, Pisang, Salak dll)
10 PESAN UMUM GIZI
SEIMBANG
1. Syukuri dan nikmati aneka ragam makanan
2. Perbanyak makan sayuran dan cukup buah-
buahan
3. Biasakan makan lauk pauk berpotein tinggi
4. Biasakan konsumsi aneka ragam makanan pokok
5. Batasi konsumsi pangan asin, manis, dan
berlemak
6. Biasakan sarapan
7. Biasakan minum air putih yang cukup
8. Biasakan membaca label pada kemasan pangan
9. Cuci tangan pakai sabun dengan air mengalir
10. Lakukan aktivitas fisik yang cukup dan
pertahakan berat badan normal
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai