Anda di halaman 1dari 3

PENGENDALIAN DAN PEMBUANGAN

LIMBAH BERBAHAYA PUSKESMAS DAN


JARINGANNYA
No. :: 441/06. 684 /SOP/ukp/2019
Dokumen
SOP No. Revisi : 0
Tgl Terbit : 02 Januari 2019
Halaman : 1/2
UPT Puskesmas Ttd Kepala Puskesmas dr. Enik Utmawati
Kramatwatu NIP 197704042007012011

1...Pengertian Pengendalian dan pembuangan semua sampah dan limbah yang dihasilkan oleh
kegiatan puskesmas dan Jaringannya
2...Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengendalikan antara
sampah/limbah medis dengan sampah/limbah non medis.
3...Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Kecamatan Kramatwatu Nomor : 441/06.
/KAPUS-SK/UKP/2019 Tentang
4...Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27 tahun 2017
Tentang Pedoman Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi
5...Prosedur/ 1. Petugas melakukan pembuangan limbah secara periodik
….Langkah- langkah 2. Petugas melakukan pemilahan limbah
Limbah dari setiap ruangan di ambil setiap pagi hari dan sore hari, kemudian
dipilah dari sumbernya berdasarkan jenis limbah,
3. Petugas melakukan penyimpanan limbah
Limbah dikumpulkan di TPS menggunkanan kantung Plastik kuning yang
tahan bocor untuk limbah padat diikiat bagian atasnya ¾ agar dapat terikat
kencang dan kotak sefty box untuk limbah tajam ditutup rapat apabila
limbah tajam terlihat keluar dari safety box maka limbah tajam dapat
didorong masuk ke dalam safety box menggunakan alat bantu seperti kayu
atau besi dan kemudian safety box dimasukan ke dalam plastik kuning dan
kemudian diikiat bagian atasnya ¾ agar dapat terikat kencang
4. Petugas melakukan penanganan limbah dan membuat laporan.
Kantung-kantung sampah tersebut disimpan selama 2 minggu, ditimbang
jumlahnya, diangkut oleh pihak ketiga
6. Diagram Alir -
7...Unit terkait Lingkungan Puskesmas Kramatwatu
8...Rekam Histori
.....Perubahan
No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai Diberlakukan
PENGENDALIAN DAN PEMBUANGAN
LIMBAH BERBAHAYA PUSKESMAS DAN JARINGANNYA

No. Dokumen : 441/06.684 /SOP/ukp/2019

No. Revisi : 0
DAFTAR
UPT Puskesmas TILIK Tgl. Mulai Berlaku : 1 September 2018
Kramatwatu
Halaman : 1

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku

1. Apakah Petugas melakukan pembuangan limbah secara


periodik ?
2. Apakah Petugas melakukan pemilahan limbah ?

3. Apakah Petugas melakukan penyimpanan limbah ?

4. Apakah Petugas melakukan penanganan limbah dan


membuat laporan ?

CR : ………...%

Kramatwatu, ………………….
Pelaksana / Auditor

(………………….)

Anda mungkin juga menyukai