Anda di halaman 1dari 5

Hasil literasi

Buku : Berjuang menyelamatkan orang utan

Nama : 1 Fathan Kazhimi mecca


2 Arifudin laksono

JL.Kapten sudibyo No.177,Randugunting,Kec TegalSel .,


Kota Tegal , Jawa tengah 52133

Identitas karya
Judul : berjuang menyelamatkan orang utan
Pengarang : Zahra
Penerbit : Satubuku
Cetakan : 2015
Halaman : 92
Ukuran : 20 cm
Orientasi
Berjuang menyelamatkan orang utan adalah buku yang telah di nilai
dan di tetapkan memenuhi kelayakan untuk digunakan dalam
pembelajaran dan telah menjadi buku yang di gunakan dalam
pembelajaran lebih dari 136 SD di Indonesia
Buku ini menceritakan kisah udin yang menemukan seekor orang
utan yang terluka saat dia masuk ke hutan ,udin meminta bantuan
kepada orang orang sekitar dan akhirnya orang utan itu di obati dan
dibawa kerumah udin ,meskipun kelurga udin sempat menolak tetapi
udin bersikeras ,udin akhirnya di izinkan untuk memelihara orang
utan tersebut
Udin menamai orang utan tersebut poni ,hari hari berlalu dan orang
utan tersebut semakin akrab dengan para anak anak , suatu hari
balai konsevasi orang utan mendengar kisah udin lalu di utuslah dua
orang untuk membawa poni ke pusat rehabili tasi .
Sinopsis dan analisis
Udin sering menghubungi poni di pusat rehabilitasi dia menjadi
semakin akrab dengan petugas rehabilitasi dia pernah ikut
membantu memburu para pemburu orang utan ,saat kebakaran
hutan dia ikut memnindahkan puluhan orang utan ke pusat
rehabilitasi yang lain itulah terakhir kalinya dia melihat poni yang di
angkut oleh truk pembawa satwa sebelum dia pingsan karena
menghirup banyak asap
Udin yang pingan terbangun di rumah sakit dia ternyata tertimpa
batang kayu saat pingsan ,2 minggu kemudian udin sembuh dan
pulang dari rumah sakit ,dirumah dia memikirkan nasib poni yang di
bawa oleh petugas ,dia dan ayahnya ke pusat rehabilitasi pusat untuk
mencari poni ternyata poni selamat pada peristiwa kebakaran hutan
tersebut udin terus mengabdi di balai konservasi dan terus
menyelamatkan banyak orang hutan sampai sekarang.
Evaluasi
Buku ini memberikan banyak pelajaran yang bisa kita petik tentang
bagimana kita menghargai alam ,persahabatan,dan kesetiaan ,
bagaimana kita menghargai para petugas yang berusaha dan
berjuang untuk menyelamatkan alam yang terus kita rusak.
rekomendasi
Buku ini sebenarnya bagus untuk di baca ,tetapi anak anak akan
bosan jika membacanya karena sedikitnya gmbar ilustrasi dalam
buku ini ,tetapi kekurangan ini tidak berlaku jika yang membaca
adalah orang dewasa yang mementingkan nilai moral dan peljaran
hidup karena buku ini sangat kaya dengan kedua hal tersebut
NO Kelompok Simpulan nilai
1 1 belva Presentasinya jelas , ulasanya 94
2 safinatun bagus ,sinopsisnya juga lengkap hanya
saja ulasanya terlalu panjang

Kaidah kebahasaan Teks ulasan


B. Konjungsi temporal
Contoh:
1) Udin meminta bantuan orang orang sekitar dan akhirnya orang
utan itu di obati dan dibawa ke rumah nya meskipun keluarganya
sempat menolak tetapi udin bersikeras, akhirnya udin dibolehkan
memelihara orang utan tersebut
2) 2 minggu kemudian dia sembuh dan pulang dari rumah sakit
dirumah dia memikirkan nasib poni yang dibawa oleh para petugas
C. konjungsi penyebab
Contoh:
1) terakhir kalinya udin melihat poni yang diangkut oleh truk
pembawa satwa sebelum dia pingsan karena menghirup banyak asap
2) tetapi anak anak akan bosan jika membacanya karena sedikitnya
gambar ilustrasi dalam buku ini
3) karena buku ini kaya akan dua hal tersebut

Anda mungkin juga menyukai