Anda di halaman 1dari 4

Tugas Praktik Mandiri Sesi 4

Mengkonstruksi Solusi dengan Sikap Asertif

Tujuan
Peserta mampu mengkonstruksi solusi dalam menghadapi masalah di tempat kerja
dengan menggunakan sikap asertif.

Studi Kasus
Anda adalah sekretaris pribadi pimpinan perusahaan X. Saat ini ada utusan perusahan
Y yang hadir untuk bertemu atasan anda tanpa janji temu sebelumnya. Sebagai
sekretaris pribadi, tentukan solusi menggunakan sikap asertif yang tepat untuk
menyikapi masalah tersebut.

Petunjuk
1. Bacalah studi kasus dengan cermat.
2. Tentukan solusi menggunakan sikap asertif yang tepat untuk menyikapi
masalah dalam studi kasus.
3. Tuliskan jawabanmu pada lembar kerja di halaman 3.
4. Waktu pengerjaan tugas adalah 30 menit.

Cara Pengerjaan Tugas


1. Pengerjaan tugas dapat dimulai dengan mengunduh atau menyalin template
lembar kerja. Selanjutnya, kerjakan tugas pada lembar kerja tersebut.
2. Setelah selesai mengerjakan tugas, simpanlah file tugasmu dalam format PDF
dengan ukuran maksimal 10 MB. Nama file ditulis dengan format seperti
berikut.
TPM 4 Sikap Asertif-[Nama Lengkap Peserta]

1
Cara Pengerjaan Tugas
1. Pengerjaan tugas dapat dimulai dengan mengunduh atau menyalin template
lembar kerja. Selanjutnya, kerjakan tugas pada lembar kerja tersebut.
2. Setelah selesai mengerjakan tugas, simpanlah file tugasmu dalam format PDF
dengan ukuran maksimal 10 MB. Nama file ditulis dengan format seperti
berikut.
TPM 4 Sikap Asertif-[Nama Lengkap Peserta]

2
Lembar Kerja
Mengkonstruksi Solusi dengan Sikap Asertif

Nama Lengkap : Rustam


No. Kartu Prakerja:7250202313481125
Solusi untuk Permasalahan yang dihadapi

3
4

Anda mungkin juga menyukai