Anda di halaman 1dari 126

STUDY

PERBAIKAN TANAH
JALAN TOL
PAMALANG - BATANG
2
Usulan Perbaikan

Outline Presentasi
Pemaparan metodologi kerja, solusi
perbaikan, hasil analisis dan tahapan
pekerjaan perbaikan

Evaluasi Data 5
Evaluasi dari data kondisi tanah dan hasil
kunjungan ke lapangan.. 4
3
Pemahaman Proyek
Pemaparan mengenai data umum 2 Studi Komparasi
pekerjaan, Studi komparasi metode KGM dan Slab
history pekerjaan, dan permasalahan
yang ada di lapangan
1 on Pile

Kontrol Kualitas
Pengendalian untuk menjamin kualitas
pekerjaan dengan instrumentasi dan
monitoring.
3

Pendahuluan
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
4

DATA UMUM PROYEK


Nama Pekerjaan dan Lokasi :
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG BATANG

Owner Pekerjaan :
Pemalang Batang Toll Road

Kontraktor :

Konsultan Perencana :
PT Perentjana Djaja, sebagai Konsultan Perencana.
5

SCOPE OF STUDY 1.Study Perbaikan Tanah pada Area 1A:


a.Tinggi embankment H > 6m,
b.Panjang ruas jalan 1.38km
c.Lokasi 50m Oprit

2.Desain Perbaikan Tanah pada Area 2B:


a.Tinggi embankment H > 6m,
b.Panjang ruas jalan 2.783km
c.Lokasi diluar Oprit
6

DASAR ACUAN
Laporan penyelidikan Tanah Pemalang-Batang Toll Road oleh PT SOILENS, September 2016

Gambar teknis oleh PT Perentjana Djaja, seperti disebutkan pada tabel :

NO NOMOR/NAMA DOKUMEN
1 HW-GL-01 (POTONGAN TIPE 1A)

2 HW-GL-03 (POTONGAN TIPE 1B)

3 HW-GL-04 (POTONGAN TIPE 2A)

4 HW-GL-05 (POTONGAN TIPE 2B)

5 HW-GL-06 (POTONGAN TIPE 3A)

6 HW-GL-07 (POTONGAN TIPE 3B)


7 PLAN & PROFIL JALAN UTAMA STA 157+300 s.d 358+000
8 PLAN VIEW_R14.01
7

EVALUASI AWAL & REKOMENDASI


PERBAIKAN TANAH
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
KRITERIA DESAIN & PEMBEBANAN
8

1. Besarnya residual settlement adalah 100mm pasca perbaikan tanah.

2. Memiliki tingkat kemanan terhadap kegagalan lereng lebih dari atau sama dengan 1.5 (kondisi
statis).

3. Pembebanan yang digunakan adalah berupa beban embankment dari elevasi tanah asli hingga
elevasi rencana. Beban lalu lintas diambil sebesar 15kPa.
TREATMENT AREA – SKEMA AWAL 9

Treatment area perbaikan tanah adalah jalan tol sepanjang 23.52 KM dengan lebar bervariasi dari
31m – 63m
Zone Tinggi Timbunan Lokasi Panjang dan STA Solusi
Case 1A H > 6.0 m a. 50m Oprit 1.38km KGM
Case 1B b. Diluar Oprit 2.783 km PVD Vakum/ Stone
Column
Case 2 3.0 < H < 6.0m a. Permasalahan: Stabilitas 15.014km PVD-Vakum
dan Settlement
b. Permasalahan: Settlement 2.505 km PVD-Preloading
a. Permasalahan: Stabilitas PVD-Preloading,
Case 3 H < 3.0m 1.760 km
dan Settlement Replacement,
b. Permasalahan: Settlement 0.075 km Geotextile
KONDISI TANAH (TYPE 1A) 10

>6 m

14-20m
V.Soft to Firm Soil
KONDISI TANAH (TYPE 1B) 11

>6 m

20-22m
V.Soft to Firm Soil
EVALUASI PARAMETER KONSOLIDASI

12

Bore water
STA Depth density Po' LL PL PI void ratio Konsolidasi OCR Cv Po' Korelasi CC empiris CC rata2
Hole No content
wn e cc Pc m2/yr kg/cm2 0.007(LL-7) 0.208eo+0.0083 0.156eo+0.0107
BH-I-23 337,875 2.4 17.6 18.24 40.5 54.4 25.7 28.7 1.03 0.4 273 14.97 36 0.1824 0.33 0.22 0.17 0.28
22.4 17.3 163.52 50.8 56.1 35.8 20.3 1.41 0.41 216 1.32 33 1.6352 0.34 0.30 0.23 0.32
BH-I-24 338,140 2.4 17.7 18.48 44.2 59.9 24.3 35.6 1.2 0.31 72 3.90 4 0.1848 0.37 0.26 0.20 0.28
12.4 17 86.8 56.7 58.6 28 30.6 1.58 0.44 408 4.70 9 0.868 0.36 0.34 0.26 0.35
BH-I-27 338,725 2.4 17.9 18.96 36 68 30 38 0.91 0.49 253 13.34 21 0.1896 0.43 0.20 0.15 0.32
7 13 21 63.8 75 34 41 2.22 0.74 252 12.00 37 0.21 0.48 0.47 0.36 0.51
BH-I-28 339,500 Group 1 2.4 18.2 19.68 36.5 63.6 27.5 36.1 0.98 0.35 217 11.03 27 0.1968 0.40 0.21 0.16 0.28
8.4 17.2 60.48 46.6 58.8 28.1 30.7 1.32 0.52 217 3.59 27 0.6048 0.36 0.28 0.22 0.35
BH-I-31 340,340 5.4 17.8 42.12 41.3 74.1 26.9 47.2 1.1 0.43 322 7.64 25 0.4212 0.47 0.24 0.18 0.33
10 18.7 87 31.4 62 25 37 0.92 0.29 464 5.33 15 0.87 0.39 0.20 0.15 0.26
25.4 17.8 198.12 42.9 72.5 29.7 42.8 1.36 0.5 454 2.29 7 1.9812 0.46 0.29 0.22 0.37
BH-I-34 341,075 4.4 18.3 36.52 35.7 40.4 27 13.4 0.95 0.3 342 9.36 39 0.3652 0.23 0.21 0.16 0.22
22.4 17.7 172.48 38.2 78.9 29.2 49.7 1 0.4 404 2.34 4 1.7248 0.50 0.22 0.17 0.32
BH-I-37 342,800 2.4 17.8 18.72 39.5 59.5 26.2 33.3 1.16 0.46 514 27.46 28 0.1872 0.37 0.25 0.19 0.32
12.4 16.3 78.12 55.5 72.8 29 43.8 1.58 0.69 264 3.38 23 0.7812 0.46 0.34 0.26 0.44
BH-I-42 344,400 2.4 18.6 20.64 35.8 75.6 24.8 50.8 0.96 0.39 300 14.53 31 0.2064 0.48 0.21 0.16 0.31
20 16.1 122 57.3 77 29.2 47.8 1.67 0.64 711 5.83 20 1.22 0.49 0.36 0.27 0.44
Group 2
BH-I-43 345,000 2.4 18.6 20.64 30.3 57 24.6 32.4 0.77 0.23 471 22.82 38 0.2064 0.35 0.17 0.13 0.22
7 17.5 52.5 40.4 53 27.5 25.5 1.02 0.38 343 6.53 4 0.525 0.32 0.22 0.17 0.27
BH-I-46 345,500 2.4 18.3 19.92 35.5 43.2 24.1 19.1 0.93 0.26 56 2.81 15.5 0.1992 0.25 0.20 0.16 0.22
8.4 18.1 68.04 38 44.3 24.7 19.6 1 0.29 91 1.34 2 0.6804 0.26 0.22 0.17 0.23
BH-I-47 347,250 4.4 18.6 37.84 33.9 39.5 21.3 18.2 0.92 0.3784 0.23 0.20 0.15 0.19
13
EVALUASI PARAMETER KONSOLIDASI

Bore water
STA Depth density Po' LL PL PI void ratio Konsolidasi OCR Cv Po' Korelasi CC empiris CC rata2
Hole No content

8.4 18.1 68.04 wn


38 44.3 24.7 19.6 e1 cc
0.29 Pc
91 1.34 m2/yr
2 kg/cm2
0.6804 0.007(LL-7)0.26 0.208eo+0.00830.22 0.156eo+0.01070.17 0.23
BH-I-47 347,250 4.4 18.6 37.84 33.9 39.5 21.3 18.2 0.92 0.3784 0.23 0.20 0.15 0.19
19.4 16.8 131.92 44 71.5 30.9 40.6 1.32 0.48 422 3.20 25 1.3192 0.45 0.28 0.22 0.36
BH-I-49 347,925 4.4 18.5 37.4 31.1 35.8 23.3 12.5 0.85 0.27 191 5.11 29 0.374 0.20 0.19 0.14 0.20
14 17.4 103.6 43.6 49.8 31.8 18 1.15 0.53 273 2.64 25 1.036 0.30 0.25 0.19 0.32
BH-I-50 348,480 3.4 18.3 28.22 37.3 45.8 27 18.8 0.99 0.2822 0.27 0.21 0.17 0.22
20.4 17.8 159.12 40 81.3 28.2 53.1 1.03 0.37 276 1.73 2.5 1.5912 0.52 0.22 0.17 0.32
BH-I-51 348,700 4.4 18.3 36.52 35.9 64.1 27.9 36.2 0.94 0.31 158 4.33 27 0.3652 0.40 0.20 0.16 0.27
BH-I-52 348,800 Group 3 3.4 18.7 29.58 34.7 80.1 26.2 53.9 0.95 0.27 191 6.46 20 0.2958 0.51 0.21 0.16 0.29
11.4 16.5 74.1 56.5 68 32.4 35.6 1.58 0.741 0.43 0.34 0.26 0.34
BH-I-53 349,000 5.4 18.8 47.52 34.3 55.9 28.5 27.4 0.99 0.3 313 6.59 25.6 0.4752 0.34 0.21 0.17 0.26
15.4 17.7 118.58 39.5 64.3 26.3 38 1.14 0.44 208 1.75 10 1.1858 0.40 0.25 0.19 0.32
BH-I-55 349,750 4.4 18.5 37.4 35.3 78.8 26.2 52.6 0.94 0.29 319 8.53 32 0.374 0.50 0.20 0.16 0.29
14.4 17 100.8 43 64 30.3 33.7 1.24 0.52 374 3.71 16.6 1.008 0.40 0.27 0.20 0.35
BH-I-58 350,400 4.4 18.5 37.4 32.5 67.9 28.1 39.8 0.85 0.28 361 9.65 24.6 0.374 0.43 0.19 0.14 0.26
20 17.7 154 39.9 52 27.3 24.7 1.04 0.4 305 1.98 3 1.54 0.32 0.22 0.17 0.28
14
EVALUASI PARAMETER KONSOLIDASI

Bore water
STA Depth density Po' LL PL PI void ratio Konsolidasi OCR Cv Po' Korelasi CC empiris CC rata2
Hole No content
wn e cc Pc m2/yr kg/cm2 0.007(LL-7) 0.208eo+0.0083 0.156eo+0.0107
BH-II-1 353,600 4.4 17.1 31.24 45.3 82.4 33.4 49 1.15 0.43 189 6.05 32.4 0.3124 0.53 0.25 0.19 0.35
8.4 18 67.2 37.5 47 23.7 23.3 0.95 0.37 324 4.82 23 0.672 0.28 0.21 0.16 0.25
BH-II-4 353,925 2.4 16.6 15.84 51.3 98.1 35.6 62.5 1.31 0.47 229 14.46 40 0.1584 0.64 0.28 0.22 0.40
13.4 17.8 104.52 41.6 87.7 29.1 58.6 1.09 0.38 155 1.48 8.2 1.0452 0.56 0.24 0.18 0.34
18.4 15.4 99.36 77.9 78 28.5 49.5 2.05 0.69 42 0.42 0.3 0.9936 0.50 0.43 0.33 0.49
BH-II-5 354,425 6.4 16.3 40.32 52.9 101.7 40 61.7 1.51 0.82 572 14.19 20 0.4032 0.66 0.32 0.25 0.51
13.4 17.4 99.16 44.2 58 27.4 30.6 1.14 0.51 167 1.68 3 0.9916 0.36 0.25 0.19 0.33
BH-II-6 354,450 6.4 16.7 42.88 53.8 103 40.1 62.9 1.39 0.55 317 7.39 25 0.4288 0.67 0.30 0.23 0.44
Group 4
9.4 16.2 58.28 60.8 105 31.2 73.8 1.58 0.61 85 1.46 3 0.5828 0.69 0.34 0.26 0.47
BH-II-9 355,000 3.4 -34 35.2 54.6 28.3 26.3 -0.34 0.33 0.01 0.01 0.12
13.4 17.2 96.48 45.2 53.1 28.1 25 1.32 0.43 161 1.67 13.5 0.9648 0.32 0.28 0.22 0.31
18.4 18 147.2 37.8 43 24.5 18.5 1.11 0.42 263 1.79 27 1.472 0.25 0.24 0.18 0.27
BH-II-10 355,760 11.4 17.2 82.08 50.4 65.8 31.4 34.4 1.37 0.51 125 1.52 2 0.8208 0.41 0.29 0.22 0.36
21.4 17.6 162.64 44.1 78.8 29.1 49.7 1.2 0.41 122 0.75 0.1 1.6264 0.50 0.26 0.20 0.34
BH-II-11 356,100 15.4 16.9 106.26 53.3 75.1 29.9 45.2 1.43 0.61 186 1.75 0.7 1.0626 0.48 0.31 0.23 0.41
20 16.8 136 54 54.5 25.5 29 1.49 0.56 150 1.10 3 1.36 0.33 0.32 0.24 0.36
BH-II-15 359,050 2.4 15.7 13.68 38 0 1.38 0.55 462 33.77 38 0.1368 -0.05 0.30 0.23 0.26
9 16.3 56.7 59.3 53.2 36.9 16.3 1.68 0.46 130 2.29 36.5 0.567 0.32 0.36 0.27 0.35
Group 5
BH-II-16 359,550 4.4 17.5 33 40.8 42 29 13 1.06 0.39 265 8.03 38 0.33 0.25 0.23 0.18 0.26
8.4 15 42 46 79.6 35.1 44.5 1.49 0.51 0.32 0.24 0.36
KONDISI TANAH (GROUP 1- STA 336,500-341,500) 15

Cc e0 Cv OCR
0 0.2 0.4 0.6 0.8 0 10 20 30 40 0 5 10 15 20
0 1 2 3
0 0 0
0
1.2 4.0
0.45
5 5 5
5 10

10 10 10
10
Depth (m)

Depth (m)

Depth (m)
15 15 15
15
0.45 2.0
4
20 20 20
20

25 25 25
25

30 30 30
30
KONDISI TANAH (GROUP 2- STA 341,500-346,500) 16

Cc e0 Cv OCR
0 0.2 0.4 0.6 0.8 0 0.5 1 1.5 2 0 10 20 30 40 0 10 20 30
0 0 0 0

0.40 1.0
5 5 5 5 5

2.0
10 10 10 10
Depth (m)

Depth (m)
Depth (m)

Depth (m)
1.6

0.65 20
15 15 15 15

20 20 20 20

25 25 25 25
KONDISI TANAH (GROUP 3- STA 346,500-351,500) 17

Cc e0 Cv OCR
0 0.2 0.4 0.6 0 0.5 1 1.5 2 0 10 20 30 40 0 5 10 15
0 0 0 0

0.3 0.95 4.0

5 5 5 10 5

10 10 10 10
Depth (m)

Depth (m)

Depth (m)
1.2 2

0.42
15 15 15 2.5 15

20 20 20 20

25 25 25 25
KONDISI TANAH (GROUP 4- STA 351,500-356,500) 18

Cc e0 Cv
0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 0 1 2 3 0 10 20 30 40
0 0 0

0.45 1.3

5 5 5 10

10 10 10
Depth (m)

Depth (m)
Depth (m)

0.45
15 15 15 2.5

20 20 20

25 25 25
KONDISI TANAH (GROUP 5- STA 356,500-361,500) 19

Cc e0 Cv OCR
0 0.2 0.4 0.6 0 0.5 1 1.5 2 36 37 38 39 40 0 10 20 30 40
0 0 0 0

1
0.45 1
1.3 1 1
1.5
2 2 2 10 2

3 3 3 3

4 4 4 4
Depth (m)

Depth (m)
Depth (m)

5 5 5 5

0.45
6 6 6 2.5 6

7 7 7 7

8 8 8 8

9 9 9 9

10 10 10 10
KAJIAN OPTIMASI PERBAIKAN TANAH

20
21

KAJIAN OPTIMASI PERBAIKAN TANAH


PENURUNAN ELEVASI RENCANA PASCA PENURUNAN 22

25.00
20.00
15.00
10.00
ELEVASI (m)

5.00
0.00
-5.00
-10.00
-15.00 Ground level Elevasi Final
-20.00 Estimasi Settlement Elevasi Bottom Soft Clay
-25.00
336,000 336,500 337,000 337,500 338,000 338,500 339,000 339,500 340,000 340,500 341,000 341,500 342,000 342,500 343,000 343,500 344,000
STA (m)

25.00

20.00

15.00

10.00

5.00
ELEVASI (m)

0.00

-5.00

-10.00

-15.00 Ground level Elevasi Final


-20.00 Estimasi Settlement Elevasi Bottom Soft Clay
-25.00
344,000 344,500 345,000 345,500 346,000 346,500 347,000 347,500 348,000 348,500 349,000 349,500 350,000 350,500 351,000 351,500 352,000
STA (m)
PENURUNAN ELEVASI RENCANA PASCA PENURUNAN 23

25.00

20.00

15.00

10.00
ELEVASI (m)

5.00

0.00

-5.00

-10.00

-15.00 Ground level Elevasi Final


-20.00 Estimasi Settlement Elevasi Bottom Soft Clay
-25.00
352,000 352,500 353,000 353,500 354,000 354,500 355,000 355,500 356,000 356,500 357,000 357,500 358,000 358,500 359,000 359,500 360,000
STA (m)
EXAMPLE CASE
GEOTECHNICAL MAIN ROLE
GEOTECHNICAL
& GEOLOGICAL
ASPECT
STUDY PERBAIKAN TANAH
.11
JALAN TOL
.10 Stability Timbunan Geotechnical Aspect
Global Stability

.09 01.
1 Perbaikan Tanah Existing / Slab-on Pile
Gempa dan Liquifaksi 9

.08 2
02.
Penurunan Jangka 8 Cut / Fill
Panjang / Settlement

3
7 03.
.07 Pondasi Jembatan
Erosi dan Kelongsoran
6 4
5
.06 04.
Compaction Retaining Structure
05.
Earthworks
28
29
EVALUASI SISTEM PERKUATAN
Metoda Stone Column tidak
direkomendasikan, hal ini berkaitan
erat dengan faktor biaya,
ketersediaan batu dilapangan, juga
terkait waktu instalasi SC yang
cukup kompleks yang memakan
waktu dan mebutuhkan material
preloading serta waktu tunggu /
resting selama min 1 bulan
TREATMENT AREA 31

Detail Pembagian Area Perb aikan Tan ah – Skema Awal


KOMPARASI TREATMENT AREA / LENGTH UNIT
KGM Vakum PVD PVD or No treatment
(1A) (1B) (2A/2B) Replacement (4)
(3A/3B)

SKEMA AWAL
(ORIGINAL) 58,342.95 119,529.66 808,800.42 119,247.17 25,933.41 m2
By PERENCANA DJAYA

1.06 2.28 15.89 3.19 0.74 km

OPTIMISASI
68,329.79 85,070.13 827,995.22 107,315.26 43,143.21 m2

1.32 1.38 16.44 2.86 1.16 km


32

SLAB ON PILE
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
SLAB ON PILE

Ilustrasi Pemancangan Tiang

Ilustrasi Slab On Pile


Ilustrasi Penulangan pada Slab
SLAB ON PILE
Kelebihan Kekurangan

• Umum digunakan pada proyek • Membutuhkan treatment pile


sehingga tidak terhambat terkait persiapan penyambungan pile ke slab
pengadaan alat ataupun material. sebelum pengecoran slab
• 100% beban akan tertansfer melalui • Membutuhkan formworks dan
slab lalu di topang oleh tiang pekerjaan pembesian sebelum
pancang yang selanjutnya akan di sebelum pengecoran slab
pindahkan ke tahanan ujung tanah • Membutuhkan waktu tunggu hingga
dan tahanan selimut tanah. 28 hari untuk memastikan concrete
• Dapat mencapai level penurunan mencapai kekuatan maximum sesuai
residual settlement pasca konstruksi dengan yang direncanakan.
hingga level 25mm – 50mm.
• Tidak membutuhkan surcharge/
preloading seperti pada kasus
PVD/Vacuum Preloaing.
• Proses pengerjaan/ instalasi driven
pile relative cepat dibandingkan
degnan teknik piling lainnya (bored
pile / jack-in pile) hingga 100-150 lin
m/rig/10 Jam.
KONSEP DESAIN PONDASI DALAM
Qu
Qu = Qs + Qb

Qs

Qb
= = · · Pile Design Subject to NSF (Drag-down Forces)
Jika dalam kasus dimana terdapat lapisan tanah lempung lunak dalam
dimana, fs = unit tahanan selimut kondisi normally consolidated (NC-CLAY), dan dibawah lapisan deposit baru /
Qb = unit tahanan ujung tanah timbunan pada hampir keseluruhan area piling, analisa long term
Ab = luas penampang ujung tiang dilakukan dengan mempertimbangkan drag down forces / negative skin
As = luas selimut tiang friction dimana pada kondisi ini besar kemungkinan tanah lempung lunak
Daya Dukung Ultimit Pondasi akan berdeformasi lebih dari deformasi tiang akibat proses konsolidasi dari
beban timbunan
CONTOH PERHITUNGAN SLAB ON PILE
Data Dimensi Jembatan
- Dimensi Oprit = 30m x 60m
Beban Mati (DL)
- Tinggi Timbunan = 7.1 m
- Beban Timbunan = 7.1 x 1.6 = 11.36
- Berat Jenis Tanah = 1.6 ton/m3 Pemodelan dan analisis struktur
ton/m3
dilakukan berdasarkan data jembatan
- Beban Perkerasan = 15 kPa = 1.5 dan rencana pembebanan yang akan
Data Tanah
ton/m2 diaplikasikan pada struktur slab sehingga
- Berat Jenis Tanah = 1.6 ton/m3
didapatkan reaksi perletakan yang akan
- Data N-SPT Tanah disalurkan ke tiang pancang. Selain itu,
Beban Hidup (LL)
N-SPT
0 20 40
0

- Beban Lalulintas = 10 kPa = 1 ton/m2 dari analisis struktur juga dapat dihitung
kebutuhan penulangan slab.
5

Selanjutnya hasil dari analisis struktur


atas / slab tersebut, maka kemampuan
10
Kombinasi Kondisi Layan
daya dukung tiang pancang dalam
a.1.4DL memikul beban dapat ditentukan.
Depth, m

15

b.1.2DL + 1.6LL Adapun daya dukung tiang pancang


dihitung berdasarkan nilai N-SPT yand
Kombinasi Kondisi Ultimit
20
didapat dari uji tanah di lapangan.
a.1.0DL
25 b.1.0DL + 1.0LL

30
CONTOH PERHITUNGAN SLAB ON PILE

- Jarak Pile on slab = 2m x 2m - Beban Hidup,


- Tipe Pile = Spun Pile Dia. 600
- Beban Lalulintas = 1 ton/m2
- Tebal Slab = 0.4 m
Beban Mati (DL)
- Berat Sendiri Slab, Selfweight = -1
- Berat Timbunan = 11.36 ton/m2
- Berat Pavement = 1.5 ton/m2

Model Struktur Slab


Aplikasi Beban Mati
Aplikasi Beban Mati
CONTOH PERHITUNGAN SLAB ON PILE

Reaksi perletakan kondisi layan adalah hasil • Nilai Cu dapat dihitung dari nilai N-SPT, yakin 2/3 N-SPT.
• Daya dukung ujung tiang (end bearing) pada tanah kohesif dihitung dengan rumus: Qp = 9.Cu.Ap
analisis perhitungan yang akan diguanakan
• Daya dukung friksi tiang (friction) pada tanah kohesif dihitung dengan rumus: Qs = .Cu.Li.P
untuk menghitung kebutuhan pile menumpu • Nilai  dihitung berdasarkan perbandingan nilai Cu dan Po’
beban struktur atas.
Ψ=
• Maka  dapat dihitung menggunakan formula berikut.
Berikut adalah summary reaksi perletakan: -  = 0.5 -0.5 untuk   1.0  = Koefisien adhesi antara tanah dan tiang
-  = 0.5 -0.25 untuk   1.0 Cu = Kohesi Undrained
P = Kelilling penampang tiang
Joint Envelope F1 F2 F3 M1 M2 M3 Li = Panjang lapisan tanah
498 F3 Max 0 0 72.54 -0.59 0.59 0
Depth Li Desc N-SPT Cu qp   Fi Fi.Li S Fi.Li
SP300 SP350 SP400 SP450 SP500 SP600
2 F3 Min 0 0 15.02 2.26 2.26 0 (m) (m) C/S (t) (t/m2) (t/m2) (t/m) (t/m)
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
497 M1 Max 0 0 33.08 5.62 0.31 0
2.6 2.6 C 2 1.33 12 0.85 0.54 0.72 1.87 1.87 0.64 1.07 1.29 1.52 1.77 2.31
526 M1 Min 0 0 33.08 -5.62 0.31 0 5.4 2.8 C 6 4.00 36 1.23 0.47 1.90 5.31 7.19 2.20 3.79 4.52 5.30 6.12 7.91
8.4 3 C 10 6.67 60 1.32 0.47 3.11 9.32 16.51 4.53 7.98 9.43 10.96 12.57 16.03
975 M2 Max 0 0 33.08 -0.31 5.62 0
10.2 1.8 C 6 4.00 36 0.65 0.62 2.47 4.45 20.97 4.80 8.84 10.29 11.79 13.33 16.57
499 M2 Min 0 0 33.08 -0.31 -5.62 0 17.6 7.4 C 12 8.00 72 0.76 0.57 4.60 34.01 54.97 12.06 22.46 26.04 29.72 33.50 41.33
19 1.4 C 20 13.33 120 1.17 0.48 6.41 8.97 63.95 14.88 27.29 31.81 36.50 41.34 51.49
21 2 C 12 8.00 72 0.63 0.63 5.02 10.04 73.99 15.64 29.43 34.01 38.68 43.45 53.27
22 1 C 19 12.67 114 0.96 0.51 6.47 6.47 80.45 17.85 33.14 38.48 43.96 49.59 61.29
24.6 2.6 C 14 9.33 84 0.63 0.63 5.87 15.26 95.71 20.02 37.77 43.61 49.56 55.61 68.05
25.8 1.2 C 22 14.67 132 0.95 0.51 7.53 9.04 104.75 22.86 42.63 49.41 56.36 63.49 78.26
26.2 0.4 C 33 22.00 198 1.40 0.46 10.11 4.05 108.80 25.17 46.23 53.87 61.77 69.93 87.02
CONTOH PERHITUNGAN SLAB ON PILE

Kapasitas material spun pile di pasaran diambil dari


katalog produksi WIKA, sebagai berikut,
Maka berdasarkan pemodelan dan kapasitas tiang pancang (kapasitas tanah dan
material). Struktur atas harus ditumpu oleh Spun Pile Diameter 600mm dengan
estimasi kedalaman 25m.

Working Forces Soil Capacity Material Capacity


Z Axial Moment Axial Moment Axial Moment Status
(ton) (kN.m) (ton) (kN.m) (ton) (kN.m)
Spun Pile
600 72.54 5.62 78.26 252.7 17 OK
D = 25 m
CONTOH PERHITUNGAN SLAB ON PILE
Kombinasi beban kondisi ultimis yang bekerja diatas slab akan menghasilkan gaya momen sebagai berikut,

Momen M11 (max = 10.396 t.m, min=13.785 t.m) Momen M22 (max = 10.396 t.m, min=13.785 t.m) Momen M12 (max = 1.187 t.m)
CONTOH PERHITUNGAN SLAB ON PILE
SLAB ON PILE
Berikut disajikan ringkasan desain dari hasil analisis dan perhitungan,

Pile Dia. Spacing Grid Kedalaman Dimensi Slab Tulangan Slab


Pile
SP-600 2m x 2m 25 m 32m x 62m x 40cm D16-150 (Double layer)

2m
TANAH TIMBUNAN
62 m 2m
SLAB (40cm)

32 m
SP600, DEPTH=25M
PILE-SLAB : SEQUANCE OF WORK
43

Sequence of work:
1. Marking pile length with interval 0.5m or 1 feet
2. Lifting pile
3. Fitting pile head to pile machines
4. Positioning to location of pile
5. Hammering the pile
6. Joining the pile
7. Hammering to desire depth
8. Cut excess pile
9. Steel work. Steel bar connect to slab
10. Form formwork for slab
11. Arrange steel bar
12. Casting slab
13. Leave for at 28days for concrete aging
14. Fill surcharge to final design level
15. Sub-base, base and pavement work
PILE-SLAB : SEQUANCE OF WORK
44
Marking pile length

Lifting the pile


PILE-SLAB : SEQUANCE OF WORK
45

Fitting pile head to pile machine

Positioning to location of pile and


hammering to desire depth
PILE-SLAB : SEQUANCE OF WORK
46
Pile joining

Steel work. Steel bar connect to slab


PILE-SLAB PROBLEM-SOFT SOIL
47

Project pemalang-Batang has average thick soft soil. The soft soil has
low lateral stress, this will give difficulties for pile to keep straight.
Pile tend to not straight and incline. The functionality of pile will
totally loss. Spun pile incline will create high bending moment that
unpredicted during the design stage.
PILE-SLAB PROBLEM-SOFT SOIL
48

Design diameter 0.6m and spacing 2.0m. This consider tight arrangement. Tight arrangement will cause soil
heaving in between column. In soft soil the heave cause up to 1m. This heave give difficulties to construct
slab above. Surface become undulating and not flat. Heave also bring water to the surface that cause
working area wet. This will prolong construction period.
PILE-SLAB PROBLEM- SOFT SOIL
49
PILE-SLAB PROBLEM-SOFT SOIL
50
Negative skin friction. Pile set to end bearing. When soil consolidate will cause down drag
force on pile, as soil settle more than the pile.

Pile is forcing downward.


Because of pile set to end
bearing. Reaction force
upward. Exceed pile capacity –
pile will break!. Solution
Negative increase pile capacity -$$.
skin friction

Crushing of
pile!
PILE-SLAB PROBLEM-COASTAL ALLUVIUM
51

5. Joint
dislocate or 6. Heaving due
brake due to close spacing. 7. Pile tilting.
negative skin
friction

3. Tensile stress 7. Load from


wave pile rig give
additional lateral
force.

2. Stop at sand
1. Negative skin lenses
friction. Reduce pile
4. Directional
capacity
instability
PILE-SLAB PROBLEM-UNDETECTED PROBLEM
52

Tilting and crussing of pile Low bearing always happen in Pile stop at floating Incline bedrock
head sendimentary rock rboulder or crushstone
PILE-SLAB PROBLEM- DEFECTIVE PILE
53

Seriously damaged Defect due to poor workmanship of pile


pile due to severe casting
driving stress in soft
ground (tension)
PILE-SLAB PROBLEM- DEFECTIVE PILE
54

Problems of
Defective pile shoe
defective pile head
& overdriving
PILE-SLAB PROBLEM- OVERDRIVE
55

Hammering concrete piles are vulnerable to damages by over


hammering
Damages to toe pile
PILE-SLAB PROBLEM- OVERDRIVE
56

Damages to pile head


PILE-SLAB PROBLEM- OVERDRIVE
57
KEBUTUHAN MATERIAL SLAB ON PILE
Untuk sistem Piling dibutuhkan material pasir dan tanah urug setebal 1m yang digunakan sebagai platform kerja, draining layer. Kebutuhan material pada masing
– masing opsi diatas dapat mengacu pada uraian dibawah, perlu dicatat bahwa lapisan pasir ini harus terbuat dari tanah pasir bergradasi baik, dengan nilai fine
content kurang dari 10%.

Luas area = 40,783 m2

Panjang Jalan = 0.78 km

Beban Pile = 10196 nos

Total Panjang Tiang = 254,893 m’

Kebutuhan pasir 1.0m = 40,783 m2 (factor =1) - untuk draining layer dan load transfer Platform

Kebutuhan tanah urug 1.0m = 40,783 m2 (factor =1) - untuk urugan tanah dibawah platform pasir

Kedalaman = 25m

Geotextile = 40,783 m2 (dipasang sebelum tanah urug)

Volume Slab = 16,314 m3


JADWAL PELAKSANAAN SLAB ON PILE
60

PERBAIKAN TANAH &


MATRIKS PERBANDINGAN
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
MATRIKS PERBANDINGAN USULAN PERBAIKAN TANAH 61
Alternatif Perbaikan Tanah
WITH ADDITION OF MATERIAL
KGM DSM JG SC

*Metode Stone Column membutuhkan banyak material


preloading dan waktu preloading yang lama
63

MATRIKS PERBANDINGAN USULAN PERBAIKAN TANAH


PENILAIAN AKHIR

Tipe Metode Perbaikan Tanah


Matrix Perbaikan Tanah
KGM PVD/ VACUUM STONE COLUMNS
Effectivitas Penurunan Settlement tanah 3 3 2
Kecepatan Produksi 3 2 1
Intensitas Beban 3 2 2
Kebutuhan Material Surcharge/ Preloading 3 2 1
Polusi dan Spoil 3 2 1
Kesimpulan (Rating Total) 15 11 7
USULAN - PERBAIKAN TANAH (SKEMA AWAL) 64

! PERBAIKAN
TANAH

Long Term
Settlement
Cost Cakupan study perbaikan tanah dalam & Bearing
laporan ini Capacity

Area 1A Area 1B Area 2A Area 2B Area 3A Area 3B


H > 6m H > 6m 3 < H < 6m 3 < H < 6m H < 3m H < 6m
(50m Oprit) (Diluar Oprit) (15.014 km) (2.505 km) (1.760 km) (0.075 km)

Time Quality
KOLOM GROUT PVD VACUUM atau PVD VACUUM
PVD PRELOADING, REPLACEMENT,
MODULAR STONE COLUMNS atau
atau GEOTEXTILE
(KGM) PVD PRELOADING
USULAN - PERBAIKAN TANAH (SKEMA OPTIMASI) 65

!
66

SUMMARY KGM
KONSEP DASAR DESAIN KOLOM GROUT MODULAR

Kolom Grout Modular (KGM) = Combined Pile-Raft Foundation (CPRF)


KONSEP DASAR DESAIN

Borel (2001)

Konvensional: (a) Footing dan (c) Pile


Non-konvensional: (b) CPRF atau Pile-enhanced Mat
STANDARDS UNTUK DESAIN DAN ANALISIS

CPRF
• German CPRF-guideline (Hanisch et al. 2002)
• International CPRF-guideline (Katzenbach and Choudhury 2013)
• ASIRI (IREX 2012)

KGM
• French recommendations ASIRI (IREX 2012): “the MOST advanced regulations on the subject existing today“
(Bohn 2015)
• CSV-guideline (DGGT 2012): menggunakan asumpsi sederhana (saat ini sedang disusun ulang untuk versi yang
lebih update)
CONTOH KASUS DESAIN REAL DENGAN PLAXIS 2-DIMENSI

Pan J, Muliadi M, Faulkner, Li T., 2011, Design of Ground Improvement using Continuous Flight Auger
Columns for Railway Embankment , Pan-American Conference on Soil Mechs.and Geo. Eng.
CONTOH KASUS DESAIN REAL DENGAN PLAXIS 2-DIMENSI

Masse F, Carey M. & Ingram I., 2011, Controlled Modulus Columns (CMC): Application to the support of
Mechanically Stabilized Earth Walls ( MSE Walls ) Pan-American Conference on Soil Mechs.and Geo. Eng.

Paper ini menjelaskan mengenai desain konsep dan theory mengenai perbaikan tanah dengan teknik KGM.
Dua (2) contoh kasus/ project didiskusikan dalam paper ini yaitu:

• BRIDGE APPROACH AND ROAD WIDENING IN NEW JERSEY .


Pada Contoh kasus ini pemodelan dilakukan dengan program 3D – lebih dikarenakan bentuk kasus
pembebanan dan potongan sangat non-symmetrical, sehingga sulit untuk disederhanakan dalam model
2D.

• SINGLE STAGE MSE WALL WITH CMC SUPPORT IN NORTHERN NEW JERSEY
Pada Contoh kasus ini pemodelan dilakukan dengan program 2D – dengan mengkombinasikan analisis
PLANE STRAIN dan AXISSYMMETRY seperti yang disarankan dalam ASIRI.
Hasilnya adalah: “The results of the axisymetrical model showed a total settlement of 1.6 inches at the
top of the MSE Wall with a tip movement of the CMCs limited to 0.1 inch. The plane strain model
resulted in a total settlement of 1.8 inches at the top of the MSE wall with a similar CMC tip movement.”
CONTOH KASUS DESAIN REAL DENGAN PLAXIS 2-DIMENSI

Pan J, Muliadi M, Faulkner, Li T., 2011, Design of Ground Improvement using Continuous Flight Auger
Columns for Railway Embankment , Pan-American Conference on Soil Mechs.and Geo. Eng.

Paper ini menjelaskan mengenai desain semi-rigid inclusion untuk men-support embankment pada Fly over
South West Rail Link (SWRL). Beberapa hal berikut menyampaikan point penting dari desain dengan grout (CFA)
column:
- The subsurface profile comprises fill, alluvium, and/or residual soil, and weathered rock. A soft to firm
alluvial layer is of particular interest and concern in terms of settlement potential and was encountered in
variable thicknesses (0.2m to 2.1m)
- To increase the design confidence and to provide cost efficiency, numerical modeling using (FEA) software
PLAXIS 2D to assess the adequacy of the proposed ground improvement by CFA columns and to optimise
the extent of CFA columns required and column spacing.
- To simplify the numerical model, the loads from self weight of embankment, railway structures and train
were applied as uniformly distributed loads directly on top the LTM.
- The geotechnical design presented here demonstrates the successful adoption of ground treatment system
by CFA columns. It is demonstrated through FEA that the CFA columns can be treated as vertical
reinforcement within a composite “ground structure‟ having equivalent improved strength and
deformation properties.
CONTOH KASUS DESAIN REAL DENGAN PLAXIS 2-DIMENSI

Masse F, Carey M. & Ingram I., 2011, -American Conference on Soil Mechs.and Geo. Eng.

SINGLE STAGE MSE WALL WITH CMC SUPPORT IN NORTHERN NEW JERSEY
CONTOH KASUS DESAIN REAL DENGAN PLAXIS 2-DIMENSI

Fok, Qiu, Vincent, Kreminsky, 2012, “A CASE STUDY OF GROUND IMPROVEMENT USING SEMI-RIGID
INCLUSIONS FOR BREAKWATER ROAD BRIDGE, Proceedings of the International Conference on Ground
Improvement and Ground Control 20112
Paper ini menjelaskan mengenai desain
breakwater dan jalan diatasnya dengan
menggunakan teknik KGM diatas lapisan tanah
alluvial dan swamp/ rawa. Pemodelan
dilakukan dengan menggunakan software Plaxis
2D (seperti terlihat disamping).
Secara Umum Paper menceritakan mengenai
keberhasilan pekerjaan mulai dari proses
desain, pelaksanaan kerja dan monitoring di
lapangan.

Salah satu dari kesimpulan yang didapatkan adalah bahwa “The design method incorporating both static
soil mechanics methods and numerical analysis was proved to be effective by the well correlated results
between predicated settlement values and the actual measured results of the static load testing and
settlement monitoring”.
KOLOM GROUT Pondasi Dalam ! 75

MODULAR 1 2
DESIGN CONCEPT

1. Diakibatkan adanya transfer tegangan ke dalam tanah (soil) melalui lapisan distribusi beban,
perpindahan vertikal (usoil) atau penurunan tanah (soil) terjadi melalui proses
KONSOLIDASI
2. Sebagai akibat dari penurunan konsolidasi, tegangan di transfer dari tanah sekitarnya ke dalam
kolom. Dikarenakan usoil > ucol , NEGATIVE SKIN FRICTION terbangun di dalam kolom
KOLOM GROUT
MODULAR ! Beban vertical (Q)

DESIGN CONCEPT – GROUND FOUNDATION Penurunan homogen pada


kepala

Punching pada
kepala CMC

Negative Skin Friction (Fn)

Bidang Netral

Positive Skin Friction (Fp)

Q + Fn = Fp + Qp

Bidang Netral

Tahanan Ujung (Qp) Punching pada ujung CMC

1. Sebesar 70-90% tegangan dipikul yang mengakibatkan penurunan tegangan pada


lapisan tanah yang lunak untuk menghasilkan penurunan tanah dan peningkatan Penurunan homogen
pada ujung
daya dukung tanah
2. Beban terbagi pada lapisan tanah sekitarnya
KOLOM GROUT
MODULAR
DESIGN CONCEPT – GROUND FOUNDATION
!
h
`

Tebal tipikal LTP : 0.6m s/d


1.0m, tergantung dari beban,
Pengembangan dari tegangan sudut friksi, dan jenis
di dalam LTP material.
(Baudouin, 2010)
KOLOM GROUT MODULAR
METODE PELAKSANAAN KERJA

Pengeboran dilakukan
dengan membuat lubang
dengan diameter kecil
(320mm – 420mm)
menggunakan spesial
displacement auger

Material grout dipompa


dengan low pressure max 5
Mpa

Penarikan alat perlahan


dilakukan bersamaan
dengan rotasi dari rod
pengeboran untuk
membentuk kolom atau
tidak dengan rotasi untuk
membentuk panel.
GROUT COLUMN
KOLOM GROUT MODULAR
METODE PELAKSANAAN KERJA 79
STONE COLUMNS
METODE PELAKSANAAN KERJA

Penetration : Stone filling : Compaction :


Vibro penetrates the soil From the bottom, the Compaction of stones
under air-water-flushing up Vibro is pulled up by is feeded up to the
to the designed depth. steps with adjunction of surface.
stones

Typical
STONE COLUMN
Stone Columns Rigs
PVD PRELOADING
METODE PELAKSANAAN KERJA

Laju konsolidasi dipercepat dengan


memasang PVD pada jarak tertentu untuk
mengurangi jarak dranaige

k PVD : 2.0E-02 cm/s


k Clay : 1.0E-06 ~ 1.E-07 cm/s

PVD - PRELOADING
PVD-PRELOADING
METODE PELAKSANAAN KERJA
Consolidation: ’ =  - u
Depressurized zone maintained by a complete sealing system of impermeable
1st option:  membrane & peripheral “saturated” trench at edges.
 Concept of surcharge is indeed a basic contradiction
to soil mechanics - the poor bearing ground which cannot
sustain the “normal” small load is called upon to support
additional surcharge load.

When time and space is not available, how?


Building-up surcharge is ∆- failure promoter
Consolidation is ∆’ 
 Need to ∆’  but with ∆ = 0
’  =  - u 
 Vacuum depressurization is used to reduce pore
pressure, u.
Horizontal drains to facilitate evacuation of water to maintain unsaturated condition
2nd option: u above drains (vacuum works in gas phase only)
PVD-VACUUM
METODE PELAKSANAAN KERJA
PVD-VACUUM
METODE PELAKSANAAN KERJA
86

OUTPUT
PRELIMINARY DESIGN
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
KOLOM GROUT MODULAR
PRELIMINARY DESIGN 87
KOLOM GROUT MODULAR
PRELIMINARY DESIGN 88
KOLOM GROUT MODULAR
PRELIMINARY DESIGN 89
KOLOM GROUT MODULAR
PRELIMINARY DESIGN 90

STR verifications: compressive stresses in CMC SLS ULS


The material used allows an average compressive stress of 6.1 MPa 7.0 MPa
OK OK
The average compressive stress is 4.9 MPa 4.9 MPa
Validasi Hasil – Finite Element Method
Slope Stability, Allowable Stress, Vertical Deformation
KGM Axisymmetry Beban 154kPa
Local Axi Local Axi Local Axi Local Axi
• Axial Force
Qt = y x Area
fp = 4873 x 0.138
= 665 kN

• Daya dukung ujung (Qp)


Qp = fp x Area
fp = 7 x N (T/m2)
= 70 x 20 = 1400 kPa
Qp = 193 kN

• Daya dukung friksi (Qs)


Soil N Alpha Cu L Perimeter Qs
kN/m2 kN
clay 2 1 12 10 1.319469 0
clay 4 1 24 9 1.319469 158
clay 12 1 72 3 1.319469 285
sand 20 0.5 1.319469 26
Total 483

• Daya dukung ultimate (Qt)


Qp + Qs = 193 + 483 = 676 kN

y = 4873 kPa
KGM Axisymmetry Beban 154kPa
Steel
Traffic load of 10 KPa reinforcement
(6m – 12m deep)
high strength Reinforce geotextile / wiremess
T10-100, 2 Layer

1m thick of compacted sand


Geotextile non-woven as separator

CMC 0.4m diameter, area


replacement ratio 2.86% -
3.88%

CMC without steel CMC with steel


reinforcement reinforcement

Component of CMC+
reinforcement
Hasil Penurunan Embedded Pile Row
Hasil Embedded Pile Row
Hasil model EPR:
• Faktor keamanan statis = 1.407 (full load) – Terjadi Pada Material Timbunan

Further Step :
• Perkuatan stabilitas timbunan menggunakan material geosynthetics / re-sloping
• Analisa menggunakan node-to node anchore element
96

Sliding path

Result of factor of safety (FOS) immediately after operation is 1.71


97
98
STONE COLUMNS
PRELIMINARY DESIGN 99
STONE COLUMNS
PRELIMINARY DESIGN 100
STONE COLUMNS
PRELIMINARY DESIGN 101

• Dari hasil analisis dengan menggunakan Stone Column, didapatkan angka settlement residu sebesar
479mm, yang mana angka ini masih berada dibawah desain kriteria sebesar 200mm.

• Dengan demikian dibutuhkan tambahan surcharge preloading min 1 -2m dan waktu konsolidasi diatas
embankment selama min 1-2 bulan.
PVD-VACUUM
PRELIMINARY DESIGN 102
PVD-VACUUM
PRELIMINARY DESIGN 103
PVD-VACUUM
PRELIMINARY DESIGN 104
PVD-VACUUM
PRELIMINARY DESIGN 105
SUMMARY
PRELIMINARY DESIGN 106

Type Perbaikan
Hasil Desain Awal
Tanah
 PVD Grid 1.2 m Triangular
 Kedalaman PVD = 22m
 Waktu instalasi PVD = 1 bulan
 Waktu pompa/ vakum = 4 bulan
 Total settlement Konsolidasi yang akan terjadi kurang lebih sebesar 3.3m.
 Total target settlement akhir yang akan terjadi pasca vacuum sebesar 3.27m. Sehingga terdapat penurunan residu sebesar 30mm (kurang dari
PVD Vacuum
100mm --- ACCEPTABLE).
 Tinggi Timbunan Embankment ke elevasi rencana sebesar ~7.3m. Sehingga perlu untuh ditambahkan material tanah sebesar 3.3m (Total =
10.6m) sebagai kompensasi penurunan.
 Diharapkan pada kondisi akhir pemompaan, tanah akan turun pada elevasi final sehingga meminimalisir pekerjaan tanah pasca-vacuum.
 Jumlah Rig yang dibutuhkan = 9 Rig (double shift)

 KGM Dilakukan dengan konfigurasi sebagai berikut:


 Grid 2.2m x 2.2m
 Dia : 0.42m, Fcu = 15-25 Mpa
KGM  Kedalaman Treatment 22m
 Hasil Settlement sebesar <100 mm-- ACCEPTABLE.
 Waktu instalasi KGM = 3 bulan
 Jumlah Rig yang dibutuhkan = 4 Rig (double shift)
SUMMARY
KEBUTUHAN MATERIAL 107

Metode KGM Metode PVD Vacuum + Preloading


Luas area = 68,330 m2 Luas area = 85,070 m2
Panjang Jalan = 1.32 km Panjang Jalan = 1.380 km
Tinggi Timbunan = >4 m Tinggi Timbunan = ~7.3m
Beban desain = 154kPa (masa preloading min 4 bulan bertahap)

Replacement Ratio = 2.86% - 3.88% Beban desain = 143kPa

Diameter Column = 0.32-0.42m Kebutuhan pasir 1.6m = 136,112m3


(factor =1) - untuk draining layer dan protection layer
Kebutuhan rebar = 119 m3
Spasi PVD = 1.0 - 1.2m
Kebutuhan wiremess= 151,896 m2
triangular shape
108

TAHAPAN KERJA
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
Lokasi STA
Work Treatment
Akses Lokasi Ground level Elevasi Final H Load (kPa)
Sequence Area (m2)
No Nama Desa - Bentang Jembatan FROM TO
109
UP. JALAN KABUPATEN 338,530 338,560 30 12.2 19.3 7.1 135.7 1,806.00
PETANJUNGAN
OK 1st 1 1
L=30M 338,590 338,600 10 12.18 20.04 7.86 148.62 447.2
338,600 338,620 20 12.2 20.04 7.84 148.28 893.6
UP. JALAN KABUPATEN 339,570 339,600 30 11.43 18.087 6.66 128.17 1,711.80
KARANG ASEM 339,600 339,685
OK 1st 2 2
L=30M 339,685 339,700 15 11.8 17.975 6.18 119.98 620.3
339,700 339,715 15 5.9 8.9875 3.09 67.49 482.6
UP. JALAN KABUPATEN 340,780 340,800 20 11.61 18.98 7.37 140.29 1,229.60
WIDODAREN 340,800 340,810 10 11.61 18.98 7.37 140.29 614.8
OK 1st 3 3
L=30M 340,810 340,850
340,850 340,880 30 11.38 18.852 7.47 142.02 1,850.50
UB. KALI CIBIYUK 341,810 341,840 30 5.345 14.751 9.41 174.9 1,678.00
on going 2nd 4 4
L=26M 341,900 341,930 30 10.58 14.604 4.02 83.41 1,675.80
BOX JALAN KAB 343,720 343,725 5 12.65 19.872 7.22 137.77 304.4
OK 2nd 5 5 AMPEL GADING 343,725 343,750 25 12.65 19.872 7.22 137.77 1,522.20
BC 8.00X4.60 344,000 344,030 30 12.56 18.734 6.17 119.96 1,240.40
UP. JALAN KABUPATEN 345,270 345,300 30 12.4 22.546 10.15 187.48 2,177.70
OK 2nd 6 6
KELANGDEPOK L=30+50 345,360 345,390 30 11.85 21.916 10.07 186.12 2,172.70
UP. JALAN KABUPATEN 349,870 349,900 30 7.39 14.586 7.2 137.33 1,830.40
on going 4th 7 7
PURWODADI L=25M 349,930 349,960 30 6.9 14.586 7.69 145.66 1,852.90
UB. KALI WINONG 351,440 351,470 30 6.4 10.5 4.1 84.7 1,269.00
on going 4th 8 8
L=30M 351,510 351,540 30 6.3 10.498 4.2 86.37 1,031.90
UB. KALI SRAGI LAMA 352,240 352,270 30 5.445 8.809 3.36 72.19 1,168.80
on going 4th 9 9 L=30M 352,305 352,320 15 5.46 9.072 3.61 76.4 498.4
352,320 352,335 15 2.755 4.742 1.99 48.78 449.6
UB. KALI GRESEK 353,149 353,179 30 6.5 11.7 5.2 103.4 1,590.00
on going 4th 10 10
L=30m 353,221 353,251 30 6.39 11.992 5.6 110.23 1,206.10
UB. K. SRAGI BARU 353,648 353,678 30 6.17 14 7.83 148.11 1,899.60
on going 3rd 11 11
L=30+40+30 353,810 353,840 30 5.9 13.085 7.19 137.15 1,301.10
UP.BOJONG 354,784 354,800 16 7.09 14.895 7.81 147.69 1,001.60
on going 3rd 12 12 L=20+40+20 354,800 354,814 14 7.505 15.1005 7.6 144.12 879.2
354,960 354,990 30 7.412 15.165 7.75 146.8 1,335.20
JALAN DESA 356,129 356,159 30 9.99 16.76 6.77 130.09 1,797.00
OK 3rd 13 13
BOX JAJAR WAYANG BC. 7.00X4.60 356,265 356,295 30 9.75 15.991 6.24 121.1 1,244.50
TOTAL 40,783
KOLOM GROUT MODULAR
TAHAPAN KERJA 110

No Deskripsi Pekerjaan Kontraktor Utama Kontraktor Spesialis


1 Pemasangan marka batas proyek dan batas area perbaikan tanah. X
Menandai lokasi utilitas bawah tanah seperti pipa dan lainnya, bila ada termasuk halangan-halangan yang
2. X
terdapat dibawah permukaan tanah (jika ada).
3. Melakukan pembersihan lokasi dan persiapan rute akses. X
4. Instalasi intrumentasi dan monitoring sebelum pelaksanaan pekerjaan (jika ada). X
Menyediakan dan mempersiapkan platform kerja (working platform) yang memadai dan stabil (minimum tebal 1
m dan setidaknya 2m di atas muka air tanah). Material platform harus terbuat dari Pasir bergradasi baik dengan
5. X
nilai fine content <10%. Pemasangan Geotextile non woven umumnya dibutuhkan sebagai separator lapisan pasir
dan tanah existing.
Membuat dan menyampaikan gambar konstruksi perbaikan tanah dan desain akhir ke konsultan pengawas untuk
6. X X
memperoleh persetujuan.
Melaksanakan pra-enginering test atas semen grout (compressive strength tests) untuk memastikan ketepatan
7. X
design mix nya serta melakukan final design untuk konstruksi.
8. Instalasi KGM sesuai dengan gambar kontruksi X
9. Masa tunggu penguatan/pengerasan grout selama 28 hari X
Post test: Melakukan pengujian di lapangan seperti uji PLT pada area perbaikan tanah. Post test dilakukan setelah
9. X
masa tunggu penguatan/pengerasan material grout selama 28 hari.
Melakukan penimbunan dan pemadatan platform kerja yang dimungkinkan rusak akibat pekerjaan perbaikan
10. tanah; dengan bahan granular/ pasir, secara simultan. X
Perataan dan pemadatan tanah platform hingga elevasi rencana untuk seluruh area perbaikan.
11. Proses hand-over dan demobilisasi peralatan kerja, rig, dll X
KOLOM GROUT MODULAR
TIPIKAL CROSS SECTION 111

KGM
PVD-VACUUM
TAHAPAN KERJA 112

No Deskripsi Pekerjaan Kontraktor Utama Kontraktor Spesialis


1 Pemasangan marka batas proyek dan batas area perbaikan tanah. X
Menandai lokasi utilitas bawah tanah seperti pipa dan lainnya, bila ada termasuk halangan-halangan yang terdapat dibawah
2. X
permukaan tanah (jika ada).
3. Melakukan pembersihan lokasi dan persiapan rute akses. X
Menyediakan dan mempersiapkan platform kerja (working platform) yang memadai dan stabil (setidaknya 1.5m di atas muka
4. X
air tanah). Material platform harus terbuat dari Pasir bergradasi baik dengan nilai fine content <15%.
Instalasi lapisan drainase dengan ketebalan minimum 1m
5. Material platform harus terbuat dari pasir bergradasi baik dengan nilai fine content <10%. X
Pemasangan Geotextile non woven umumnya dibutuhkan sebagai separator lapisan pasir dan tanah existing.
6. Instalasi intrumentasi dan monitoring sebelum pelaksanaan pekerjaan (jika ada). X
7. Instalasi PVD dan horizontal drain X
8. Memulai proses awal pengukuran pada instrumentasi yang dipasang pada area kerja X
Instalasi lapisan granular dengan ketebalan minimum 300mm
9. X
(Material bersih dari batu tajam yang dapat merusak membran)
10. Penggalian dan pembuatan parit pembatas di sekeliling area X
11. Instalasi membran dan sistem pompa X
12. Pengujian kedap udara pada sistem X
Instalasi lapisan granular dengan ketebalan minimum 300mm
13. X
Material bersih dari batu tajam yang dapat merusak membran)
14. Instalasi timbunan/preload sesuai gambar desain X
15. Masa tunggu hingga mencapai derajat konsolidasi yang diperlukan X
16. Memindahkan material timbunan hingga mencapai elevasi desain rencana (apabila diperlukan) X
17 Konstruksi perkerasan jalan X
PVD-VACUUM
TIPIKAL CROSS SECTION 113
114

JADWAL
PELAKSANAAN KERJA
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
JADWAL
PELAKSANAAN KERJA

Jumlah rig akan disesuaikan berdasarkan platform kerja yang tersedia, dan target akhir penyelesaian kerja. Bila diperlukan maka pekerjaan double
shift akan dilaksanakan. Untuk single shift 10 jam kerja.
JADWAL
PELAKSANAAN KERJA
Asumi Jumlah Rig

Rig KGM:
4 Rigs (pekerjaan single shift – 10 jam per hari)
2 Rigs (pekerjaan double shift – 10 jam per hari)

Rig PVD – Vacuum Works


10 Rigs (pekerjaan single shift – 10 jam per hari)
5 Rigs (pekerjaan double shift – 10 jam per hari)
117

SUMMARY KGM VS SLAB ON PILE


PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
RINGKASAN PERBANDINGAN SLAB ON PILE DAN KGM
Slab On Pile KGM - Kolom Grout Modular
Jenis Material Pre-Cast Spun Pile (Pre-tension) : High Strength In-situ Cast : Low Strength (Max Fcu 15 MPA), no
(Max Fcu 60 Mpa) reinforcement
Ukuran Circular dia. 600mm Circular dia. 420mm
Metoda Instalasi Menggunakan Driven Pile or Jack-in method Menggunakan teknik semi-displacement auger (no
spoil)
Distribusi Beban Membutuhkan pile cap/slab yang di cast monolitik Tidak membutuhkan pile cap, distribusi beban pada
dengan pondasi dalam untuk mendistribusikan sistem KGM menggunakan lapisan pasir yang di
beban kompaksi (LTP/Sand Platform)

Pile treatment Membutuhkan pemotongan tiang, dan pembesian Tidak memerlukan treatment pasca installasi. Pekerjaan
setelah Installasi pada kepala spun pile, untuk menghubungkan pengeboran dilakukan satuwaktu dengan pengecoran
Kolom dengan pilecap/slab grout.

Jointing Membutuhkan join setiap segmen 12m, umumnya Sistem KGM merupakan struktur grout yang continue
dilakukan dengan pengelasan tanpa join dan welding
Mekanisme Transfer Sistem di desain untuk mentrasfer 100% beban ke KGM kolom tidak di desain untuk mengambil 100%
Beban pondasi tiang pancang beban secara langsung, namun umumnya di desain
hingga 80-90% beban. Sisa beban akan di pikul oleh
tanah di sekitar kolom KGM.

Cut-off pile Membutuhkan pemotongan pile jika terdapat Tidak membutuhkan pemotongan, KGM kolom di install
kelebihan pemancangan dari posisi yang di mengunakan special Rig dan Auger dimana dapat
inginkan tepat dibawah level slab/pile cap melakukan injeksi grout hingga kedalaman dibawah
elevasi platform pasir (LTP)
RINGKASAN PERBANDINGAN SLAB ON PILE DAN KGM
Slab On Pile KGM - Kolom Grout Modular
Kriteria Refusal / 1. Driven Pile : Set Criteria, e.g 10 blows/2 Didasarkan dari parameter drilling yaitu : drilling
Terminasi inch pressure, pull down force dan torque resistance yang
terpasang pada data logger Rig. Pencatatan parameter
2. Jack-in Pile : Jack in force sampai 2xWorking
drilling tiap titik akan di lakukan dan terekam secara
Load dengan 10 detik holding time,
otomatis mengunakan data logger yang tersedia pada
settlement <10mm
kabin Rig KGM.

Kecepatan Produksi Driven Pile 150 Lin m / Rig / 10 Jam KGM Rig 800 – 1000 Lin m / Rig / 10 Jam
Jack In Pile 120 lin m / Rig / 10 Jam

Schedule 13-14 Bulan 4-5 Bulan

Harga 5-6 jt /m2 2-3 /m2


(Supply dan Installasi Slab on Pile, tidak termasuk (Supply dan Installasi KGM, tidak termasuk urugan pasir
urugan pasir 1m, urugan tanah 1m, geotextile, dan 1m, urugan tanah 1m, geotextile, dan pekerjaan
pekerjaan kompaksi) kompaksi)
COMPARISON COSTING & PRODUCTION RATE
120

5-6 750

Slab on Pile

KGM

2-3

150

Pile slab KGM


Pile-Slab KGM

Cost Production Rate


per m2 per lin m per shift
121

INSTRUMENTASI &
MONITORING
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
INSTRUMENTASI & MONITORING
Tujuan Instrumentasi dan Monitoring :

Site Investigation Design Verification Construction Control


to characterize initial site verify design parameter monitor effect of
condition construction

Quality Control Safety Legal Protection


can be use to monitor to provide early warning to provide legal defense
quality of workmanship of design

Performance Review
long term performance
review even after
completion of the project
INSTRUMENTASI & MONITORING

Reading Duration
No Instruments Unit Nos Area
frequency (month)
1 Settlement Plate Nos 34 1B Daily 7
CONSTRUCTION

2 Settlement Marker Nos 52 1A-1B Daily 7


3 VW Piezometers (3 sensors) Nos 52 1A-1B Daily 7
4 Extensometer (3 tips) Nos 34 1B Daily 7
DURING

5 Inclinometer Nos 52 1A-1B Daily 7


6 Pressue Dial Gauge Nos 34 1B Daily 7
Weekly or
7 Instrumentation Report months 7 1A-1B 7
monthly
CONSTRUCTION

Duration
No Instruments Unit Nos Reading frequency
(years)
1 Settlement Marker Nos 52 Monthly 4
2 VW Piezometers (3 sensors) Nos 52 Monthly 4
PASCA

3 Inclinometer Nos 52 Monthly 4


4 Instrumentation Report years 4
PRE & POST TEST

• 2 nos every 62,500 • 2 nos every 62,500


CPTu sq.m (at a grid of CPTu
PRE-TEST

POST-TEST
sq.m (at a grid of
250m) 250m)

Vane • 2 nos every 62,500


sq.m (at a grid of
Vane • 2 nos every 62,500
sq.m (at a grid of
Shear Test 250m) Shear Test 250m)

Luas area 1A dan 1B memiliki area total sebesar 25.39Ha, sehingga, jumlah
total dari test meng gunakan CPTu 2 x 10 = 20 Nos.
Demikian pula dengan VST dengan jumlah total 20 Nos.
125

KESIMPULAN
PRELIMINARY ASSESMENT PERBAIKAN TANAH PADA
PEMBANGUNAN JALAN TOLL PEMALANG-BATANG
KESIMPULAN
Berdasarkan study awal yang telah dilakukan berdasarkan data yang tersedia, dapat disimpulkan sebagai berikut:

1. Dalam laporan ini diusulkan berbagai macam metode perbaikan tanah menggunakan beberapa teknik berikut yaitu; Kolom Grout
Modular (KGM), Stone Columns (SC), dan PVD Vacuum.

2. Berdasarkan study awal yang telah dilakukan menggunakan data faktual penyelidikan tanah yang tersedia dan waktu konstruksi
yang cukup singkat, dipilih metode perbaikan tanah dengan teknik KGM untuk area oprit jembatan, dan perbaikan tanah dengan
Metode PVD-Vacuum untuk area dimana nilai settlement ≥ 2m dan tinggi timbunan > 4m..

3. Metoda Stone Column TIDAK direkomendasikan, hal ini berkaitan erat durasi kerja yang sangat singkat, dimana waktu instalasi SC
yang cukup terbatas dan luas area yang cukup besar sehingga membuat teknik ini tidak bisa diaplikasikan di lapangan.

4. Monitoring instrumentasi direkomendasikan dilakukan secara berkala selama masa konstruksi dan pasca konstruksi. Hal ini
dilakukan guna memonitoring kuaitas pekerjaan dan mengkonfirmasi pencapaian kriteria desain yang di isyaratkan serta
digunakan sebagai alat evaluasi jangka panjang performance timbunan/struktur jalan pasca perbaikan tanah.

Anda mungkin juga menyukai