Anda di halaman 1dari 1

ASAL-USUL TELAGA ZAM-ZAM

Nabi Ibrahim mempunyai dua istri. Istri pertama bernama Sarah. Istri kedua bernama
Hajar. Sarah melahirkan seorang anak laki-laki dinamakan Ishak. Hajar melahirkan Ismail.
Sarah merasa kurang senang hidup bersama Hajar. Berkali-kali ia minta kepada
suaminya agar Hajar dan anaknya dipindah saja ke tempat lain. Nabi Ibrahim tidak segera
menuruti permintaannya. Barulah setelah menerima perintah Allah, Ibrahim mengajak Hajar
dan Ismail pindah ke Mekkah.
Ismail pada waktu itu masih menyusuh. Ia terpaksa harus ikut keduaorangtuanya
menempuh perjalanan juh. Perjalanan yang melahkan.
Hajar dan Ismail diletakkan didaerah yang tandus, padang pasir yang sunyi dan terik
matahari yang menyengat kulit. Tak ada seorangpun kecuali mereka berdua.
Karena disekitar tempat itu tak ada mata air, sedangperbekalan sudah habis.
Ismailpun merasa kehausan, ia menangis karena tak kuat menahan rasa haus.
“ Sabarlah anakku, ibu akan mencari air untukmu.”demikian kata Hajar sambil
berlari-lari mencari air.
“ Ya Tuhan, tolonglah hamba-Mu ini, yang sedang dalam bahaya kematian.. Kami
bertambah payah , lemah

Anda mungkin juga menyukai