Anda di halaman 1dari 1

ANALISIS KESULITAN MEMBACA PADA SISWA KELAS V SDN 01

PURWANEGARA KECAMATAN NEGARA BATIN KABUPATEN WAYKANAN

Dwi Rahayu Utami


Prodi : Manajemen Pendidikan Islam
Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung, Bandar Lampung

Abstrak
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan kesulitan membaca yang dialami
siswa kelas v SDN 01 Purwanegara dan untuk mengetahui faktor-faktor yang menghambat
siswa dalam kesulitan membaca. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan
jenis metode deskriptif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah guru, siswa SDN
Purwanegara yang kesulitan membaca dan saya sendiri terjun mengajar kelas v sebagai
prokja kkn kelompok 6. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara dan
dokumentasi. Hasil penelitian yang menunjukkan kesulitan yang di alami siswa adalah
membaca kurang lancar, mengeja, dan pengunaan tanda baca kurang tempat dan faktor-faktor
yang menghambat siswa dalam membaca serta kurangnya dukungan keluarga dalam belajar
mengajar. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa
kesulitan-kesulitan siswa dalam membaca dan faktor penghambat dalam membaca di kelas v
SDN 01

Anda mungkin juga menyukai