Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMP ….


KELAS/SEMESTER : 8/ 1
MATA PELAJARAN : BAHASA INGGRIS
PERTEMUAN KE : 5 (3a-b-c) Pre-Intermediate
ALOKASI WAKTU : 3 X 40 menit

KOMPETENSI INTI:
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

KOMPETENSI DASAR :
3.7 (Kelas 7) Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks deskriptif
lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait dengan deskripsi orang, binatang, dan
benda sangat pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya
3.7 (Kelas 8) Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan
dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/
kejadian yang dilakukan/terjadi secara rutin atau merupakan kebenaran umum, sesuai dengan konteks
penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan simple present tense)
3.8 (Kelas 9) Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan
dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/
kejadian tanpa perlu menyebutkan pelakunya sesuai dengan konteks penggunaannya. (perhatikan unsur
kebahasaan passive voice)
3.9 (Kelas 8) Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan
dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait perbandingan jumlah dan
sifat orang, binatang, benda, sesuai dengan konteks penggunaannya (Perhatikan unsur kebahasaan
degree of comparison)

INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI:


1. Membuat perbandingan dari kata / gambar yang disajikan.
2. menyebutkan dan menggunakan ungkapan-ungkapan yang lazim digunakan perihal transportasi
3. Mencermati artikel tentang transportasi masa depan
4. Mencermati artikel tentang dog sledging
5. Mencermati dan menceritakan kembali artikel tentang penarik becak di Kolkata
6. Membaca ulang suatu bacaan sambil mencari kaitan antar paragraf.
7. Mendengar audio penjelasan seorang anak perempuan India yang sedang berpergian dengan kereta
8. Mendengarkan audio diskusi tentang mobil elektrik
9. Mendengarkan audio dokumentasi tentang penggunaan hewan sebagai alat transportasi
10. Menceritakan perihal alat transportasi yang digunakan
11. Menceritakan bagaimana sikap yang seharusnya saat menggunakan hewan sebagai alat transportasi
12. Mengemukakan pendapat tentang pengadaan becak di Kolkata
13. Menyusun laporan terkait cara orang melakukan perjalanan dalam kota.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATERI PEMBELAJARAN:
a. Kalimat perbandingan positif, komparatif dan superlatif dengan: as ... as, -er, -est,
more ..., the most ...
b. Struktur teks dapat mencakup: identifikasi (nama keseluruhan dan bagian), sifat yang
menjadi pencirinya, fungsi, perilaku, manfaat, tindakan, kebiasaan yang menjadi penciri
orang, binatang, atau benda yang dibicarakan.
c. Menjelaskan, mendeskripsikan
d. Mendeskripsikan, memaparkan secara obyektif
e. Mendeskripsikan, mengenalkan, memuji, mengidentifikasi, mengkritik
f. Melaporkan, menceritakan, menjelaskankejadian yang dilakukan/terjadi, di waktu lampau.

METODE : Diskusi, presentasi, paparan/penjelasan


PEMBELAJARAN
MEDIA/ ALAT DAN SUMBER BELAJAR:
1. Gambar, rekaman CD dan script dialog
2. Student’s Book + DVD Workbook + audio Teacher’s Book and class audio
3. Laptop, Proyektor, Papan Tulis, Spidol
4. Text Book , Website
:
TEKNIK PENILAIAN
a. Sikap : Kerjasama, tanggung jawab, keterlibatan
b. Pengetahuan : Presentasi dialog, tes tertulis
c. Ketrampilan : Berbicara/ public speaking
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan Apersepsi 20 menit
(Apersepsi/ hook, kegiatan 1. Siswa memberikan pendapat apa yang mereka ketahui tentang
awal yang menarik siswa
untuk terlibat dan masuk ” Commuting”. Guru menjelaskan kembali konsep commuting,
dalam situasi belajar, yaitu perjalanan ke kantor atau tempat kerja lebih dari 30
disesuaikan dengan inti menit.
kegiatan yang akan
dipelajari) 2. Siswa menceritakan pengalaman mereka jika pernah naik
commuter.
3. Siswa menceritakan perjalanan favorite mereka dan berikan
alasan.

Inti Eksplorasi 70 menit


(pengetahuan baru yang 4. Disajikan foto, siswa memberikan pendapat mereka.
diberikan guru agar siswa
mendapat pengalaman 5. Siswa membaca teks berjudul “Transport in The Future” dan
pembelajaran, termasuk menjawab pertanyaan dan menuliskan kata sesuai dengan
kosakata-grammar- definisinya.
ketrampilan yang ingin
dicapai pada akhir unit 6. Siswa mendengarkan CD tentang transportasi dan menjawab
pembelajaran) pertanyaan.
7. Siswa membaca teks berjudul “The Last Day of Rickshaw”
dan mengerjakan latihan.

Elaborasi
8. Siswa mengerjakan latihan tentang “Comparative dan
Superlative” dan as…. as
9. Siswa berlatih mengucapkan “Than”

Penutup 30 menit
(akhir kegiatan, 10. Siswa memberikan pendapat setuju atau tidak setuju terhadap
disampaian kesimpulan penggunaan binatang untuk transportasi dan olah raga dan
akan yang dipelajari dan memberikan alas an.
refleksi, mungkin juga
penugasan untuk
pertemuan berikutnya)

Mengetahui, Jakarta, _____________ 2018


Kepala Sekolah Tim Pengembang Kurikulum

(……….……..……..) (Global Books Academic Team)


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMP ….


KELAS/SEMESTER : 8/ 1
MATA PELAJARAN : BAHASA INGGRIS
PERTEMUAN KE : 6 (3d-e-f) Pre-Intermediate
ALOKASI WAKTU : 3 X 40 menit

KOMPETENSI INTI:
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

KOMPETENSI DASAR :
4.7. (Kelas 7) Teks Deskriptif
4.7.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
deskriptif lisan dan tulis, sangat pendek dan sederhana, terkait orang, binatang, dan benda
4.7.2Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana, terkait orang, binatang, dan
benda, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan
sesuai konteks.
4.10 (Kelas 8) Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/ tindakan/kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/terjadi, rutin maupun tidak rutin, atau menjadi kebenaran umum di waktu lampau, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI:


1. Menulis teks pesan singkat
2. Menulis teks pesan dalam sebuah formulir tertentu.
3. Menceritakan pengalaman dalam pergi menempuh perjalanan ke suatu tempat.

MATERI PEMBELAJARAN:
a. Struktur text dapat mencakup: Judul atau tujuan pengumuman, informasi rinci yang diumumkan.

METODE : Diskusi, presentasi, paparan/penjelasan


PEMBELAJARAN
MEDIA/ ALAT DAN SUMBER BELAJAR:
1. Gambar, rekaman CD dan script dialog
2. Student’s Book + DVD Workbook + audio Teacher’s Book and class audio
3. Laptop, Proyektor, Papan Tulis, Spidol
4. Text Book , Website
:
TEKNIK PENILAIAN
a. Sikap : Kerjasama, tanggung jawab, keterlibatan
b. Pengetahuan : Presentasi dialog, tes tertulis
c. Ketrampilan : Berbicara/ public speaking
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan Apersepsi 20 menit
(Apersepsi/ hook, kegiatan 1. Siswa menceritakan bandara apa yang biasanya mereka
awal yang menarik siswa
untuk terlibat dan masuk kunjungi dan seberapa sering.
dalam situasi belajar,
disesuaikan dengan inti
kegiatan yang akan
dipelajari)

Inti Eksplorasi 70 menit


(pengetahuan baru yang 2. Siswa mengerjakan secara individu kosa kata tentang
diberikan guru agar siswa
mendapat pengalaman transportasi dan bersama-sama membahas dengan temannya.
pembelajaran, termasuk 3. Siswa mendengarkan percakapan, dan menjawab pertanyaan
kosakata-grammar- dan mengidentifikasi bentuk ekspresi kalimat yang
ketrampilan yang ingin
dicapai pada akhir unit berhunungan dengan “going on journey”
pembelajaran) 4. Siswa membaca bentuk pesan dan catatan dan menjawab
pertanyaan.
5. Siswa menulis pesan atau catatan kepada temannya
6. Siswa menonton video tentang “Indian Railways” dan
menjawab pertanyaan.

Elaborasi

7. Siswa disajikan beberapa frase dan bagaimana mengucapkan


intonasinya dengan benar.

Penutup 30 menit
(akhir kegiatan, 8. Siswa berpasangan membuat percakapan antar penumpang dan
disampaian kesimpulan sesuai dengan instruksi yang diberikan.
akan yang dipelajari dan 9. Siswa mengerjakan PR: Review
refleksi, mungkin juga
penugasan untuk
pertemuan berikutnya)

Mengetahui, Jakarta, _____________ 2018


Kepala Sekolah Tim Pengembang Kurikulum

(……….……..……..) (Global Books Academic Team)

Anda mungkin juga menyukai