Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Rembang


Mata Pelajaran : Bahasa Jepang
Kelas / Semester :X/1
Materi Pokok : Salam dan Ungkapan (Aisatsu)
Pertemuan ke :1
Alokasi Waktu : 3 X 45 menit

A. KOMPETENSI INTI
K1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Jepang sebagai bahasa
pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
K2 Menunjukkan perilaku santun, antusias, kreatif, ekspresif, interaktif, kerjasama,
dan imajinatif dalam menghargai budaya dan karya sastra.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

K3.3 Memahami secara sederhana unsur kebahasaan dan struktur teks dan unsur
budaya terkait topik identitas diri (aisatsu, jikoshoukai)dan kehidupan sekolah
(Gakkou no seikatsu)yang sesuai dengan konteks penggunaannya

K4.3 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan identitas diri
(aisatsu, jikoshoukai)dan kehidupan sekolah(Gakkou no seikatsu) dengan
memperhatikan unsur kebahasaan, struktur teks danunsur budaya secara benar
dan sesuai dengan konteks.

Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Jepang sebagai bahasa
pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
2. Menunjukkan perilaku santun, antusias, kreatif, ekspresif, interaktif, kerjasama,
dan imajinatif dalam menghargai budaya dan karya sastra.
3. Merumuskan persalaman dalam bahasa Jepang, baik salam pertemuan maupun
salam perpisahan.
4. Menentukan waktu persalaman serta sikap yang di lakukan oleh orang Jepang pada
saat melakukan persalaman.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Selama dan setelah proses pembelajaran, siswa dapat menunjukkan rasa syukur
akan kesempatan dapat mempelajari bahasa Jepang sebagai bahasa pengantar
komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
2. Selama dan setelah proses pembelajaran, siswa memiliki dan menunjukkan
perilaku santun, antusias, kreatif, ekspresif, interaktif, kerjasama, dan imajinatif
dalam menghargai budaya dan karya sastra.
3. Setelah melihat film dan mendiskusikan cara bersalaman orang Jepang, siswa
dapat memahami bagaimana cara persalaman orang Jepang.
4. Setelah melihat film dan mendiskusikan cara bersalaman orang Jepang, siswa
dapat mempraktekkan persalaman dalam bahasa Jepang dengan ucapan dan sikap
yang sesuai.

D. MATERI PEMBELAJARAN
Fakta :
Persalaman

Konsep :
1. Salam Pertemuan
a. Ohayougozaimasu
b. Konnichiwa
c. Konbanwa
d. Ohisashiburi desu ne. Ogenki desu ka?

2. Salam Perpisahan
a. Dewa mata (Jaa, mata)
b. Dewa mata ashita ( Jaa, mata ashita)
c. Dewa mata raishuu (Jaa, mata raishuu)
d. Sayounara
e. Oyasuminasai

3. Salam yang lain


a. douzo

b. Arigatou gozaimasu

Prinsip :Menggunakan persalaman sesuai dengan situasi atau kondisi yang


sebenarnya.
Prosedur :dialog
E. PENDEKATAN/ MODEL / TEKNIK PEMBELAJARAN

Pendekatan :Saintifik
Model : Discovery Based Learning
Teknik : a. Game
b. Menyimak

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Alokasi


waktu
A. Pendahuluan 1. Siswa menjawab sapaan guru dan 10 Menit
mengkondisikan diri siap belajar.
2. Berdoa sebelum pelajaran di mulai.
3. Guru memberikan gambaran tentang
pentingnya memberi salam dalam
kehidupan sehari-hari.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin di capai.
B. Inti 1. MENGAMATI 15Menit
Melihat gambar tentang persalaman.

2. MENANYA 25 Menit
- Siswa menanyakan gambar yang
diperlihatkan oleh guru kepada siswa
lain.
- Jika pertanyaan belum terjawab, guru
meminta siswa berdiskusi secara
berkelompok untuk menemukan
jawabannya.

25 Menit
3. MENGUMPULKAN INFORMASI
- Siswa berdiskusi secara berkelompok
mengenai gambar yang diperlihatkan
guru.
- Siswa mencari kosakata apa saja yang
muncul pada gambar tadi. 20 Menit
4. MENGASOSIASI
- Salam saat bertemu
- Salam saat berpisah
25 Menit
- Ungkapan lain

5. MENGOMUNIKASIKAN
- Siswa mengomunikasikan salam yg
mereka peroleh dengan bermain tebak-
tebakan, dengan cara menulis salam
yang telah mereka dapat di selembar
kertas.
- Siswa kelompok lain berusaha
menjawab.
C. Penutup 1. Siswa menyimpulkan materi 15 menit
pembelajaran yang telah di pelajari.
2. Siswa merefleksikan penguasaan materi
yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penguasaan materi.
3. Siswa mengerjakan evaluasi.
4. Siswa saling memberikan umpan balik
hasil evaluasi pembelajaran yang telah
dicapai.
5. Siswa menyepakati tugas yang harus
dilakukan berkaitan dengan mencari
persalaman lainnya.

G. Media dan Sumber Belajar


1. Media : LCD, Laptop, DVD, Gambar
2. Sumber Belajar : Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura 1, Skenario Pembelajaran
Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura, Buku Minna no Nihongo 1. DVD Erin

H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar


1. Teknik : Tertulis
2. Bentuk : Uraian
3. Instrumen

Melihat DVD Pembelajaran Bahasa Jepang (Persalaman)

Setelah kalian melihat DVD Persalaman, Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah


ini!

1. Salam Pertemuan
a. Salam apa yang di ucapkan saat bertemu pada pagi hari dengan orang Jepang?
b. Salam apa yang diucapkan saat bertemu pada siang hari dengan orang Jepang?
c. Salam apa yang diucapkan saat bertemu pada malam hari dengan orang
Jepang?

2. Salam Perpisahan
a. Salam apa yang diucapkan saat berpisah dan akan bertemu kembali besok hari?
b. Salam apa yang diucapkan saat berpisah dan akan bertemu kembali minggu
depan?
c. Salam apa yang diucapkan saat berpisah dan akan bertemu kembali ?
d. Salam apa yang diucapkan saat berpisah dan tidak tahu kapan akan bertemu
kembali ?
e. Salam apa yang diucapkan saat akan tidur?

3. Salam yang lain


a. Setelah menerima bantuan dari orang lain, kemudian mengucapkanapa?
b. Ucapanapa yang di sampaikanpadasaat member atau mempersilakan
kepada orang lain?

Kunci Jawaban

1. Salam Pertemuan
a. Ohayou Gozaimasu
b. Konnichiwa
c. Konbanwa

2. Salam Perpisahan
a. Dewa, mataashita
b. Dewa, mataraishuu
c. Dewa, mata
d. Sayounara
e. Oyasuminasai

3. Salam Yang Lain


a. ArigatouGozaimasu
b. Douzo
Penskoran

Nomor Aspek yang dinilai Skor


1 Salam Pertemuan 30
2 Salam Perpisahan 50
3 Salam yang lain 20

Mengetahui, Purbalingga, Juli 2016


Kepala SMAN 1 Rembang Guru Bahasa Jepang

Purwito, S.Pd. Dena Okkaruniawan, S.Pd.


NIP. 19740927 199903 1 004
Lampiran

1.

2.

3.
4.

5.

6.
7.

8.

9.

Anda mungkin juga menyukai