Anda di halaman 1dari 16

KELOMPOK 1

ELASTISITAS
ANGGOTA KELOMPOK 1

M. MARZUQ SAAD CHARRISA HELONIA M. HABIB M. NABIL


CHRISTINE MULTAZAM RIZQULLAH

2302114684 2302113819 2302112948 2302113498


APA ITU ELASTISITAS ?

elastisitas adalah ukuran seberapa sensitif suatu


barang atau layanan terhadap perubahan harga,
pendapatan atau faktor-faktor lainnya yang
mempengaruhi permintaan atau penawaran

elastisitas dihitung dengan membagi presentase


perubahan pada kuantitas permintaan atau
penawaran dengan persentase perubahan harga
atau pendapatan

Jika elastisitas persentase perubahan permintaan lebih


besar dari persentase perubahan harga, barang atau
layanan dikatakan “elastis“. Jika persentase perubahan
lebih kecil dari harga, barang atau layanan dikatakan
“inelastis”.
1. ELASTISITAS
PERMINTAAN ( Ed )

JENIS 2.ELASTISITAS
ELASTISITAS PENAWARAN ( Es )

3. ELASTISITAS
SILANG ( Ec )
ELASTISITAS PERMINTAAN
Elastisitas permintaan adalah gambaran tentang sejauh mana
permintaan suatu produk merespons perubahan harga.

Jika nilai elastisitas tinggi, maka permintaan terhadap harga


akan responsif. Sebagai contoh, ketika harga naik, jumlah
produk yang dibeli cenderung akan menurun secara signifikan.
CONTOH SOAL
Pada saat harga 4.000 jumlah barang yang diminta 30
unit, kemudian harga turun menjadi 3.600 jumlah barang
yang diminta 60 unit. Besar nilai koefisien elastisitasnya
adalah..
ELASTISITAS PENAWARAN
Elastisitas penawaran adalah pengukuran respons penawaran
terhadap perubahan harga.

Jika didasarkan pada teori ekonomi, penawaran atau supply


akan naik apabila harganya juga mengalami kenaikan.
Begitupun sebaliknya, jika penawaran terhadap sebuah barang
atau jasa berkurang, maka harganya akan turun juga.
CONTOH SOAL
Pada saat harga Rp. 500 jumlah barang yang ditawarkan
40 unit, kemudian harga turun menjadi Rp. 300 jumlah
barang yang ditawarkan 32 unit. Hitunglah besarnya
koefisien elastisitas penawarannya!
ELASTIS ELASTIS SEMPURNA
Elastis berarti barang atau jasa sangat responsif terhadap Elastis sempurna menggambarkan situasi di mana permintaan bisa mencapai jumlah
perubahan harga. Sebagai contoh, pakaian dan makanan ringan. yang tak terbatas, meski harga barang tetap (tidak berubah), contohnya adalah
Ketika harga naik, permintaan akan turun secara signifikan, dan garam dan gula.
sebaliknya. Permintaan akan bersifat elastis, jika E > 1. Permintaan akan bersifat elastis sempurna, jika E = ∞ atau tak terbatas.

INELASTIS
Inelastis berarti perubahan harga memiliki dampak lebih kecil INELASTIS SEMPURNA
perubahan harga tidak berpengaruh sama sekali terhadap jumlah permintaan.
dibandingkan dengan perubahan kuantitas barang atau jasa yang
Sebagai contoh, obat-obatan yang terus dibutuhkan ketika sakit.
diminta. Sebagai contoh, permintaan terhadap beras yang
Permintaan akan bersifat inelastis sempurna, jika E = 0.
merupakan kebutuhan primer. Permintaan akan bersifat inelastis,
jika E < 1.

ELASTIS UNITER
Elastis uniter berarti perubahan harga sama dengan perubahan
kuantitas permintaan, contohnya adalah alat elektronik.
Permintaan akan bersifat elastis uniter, jika E = 1.
CARA MENGHITUNG ELASTISITAS SILANG
Carilah Persentase Perubahan Jumlah Permintaan Produk X
Gunakan rumus mencari persentase (%) perubahan
permintaan produk X seperti ini:
(jumlah produk baru – jumlah produk lama) : jumlah produk
lama x 100%

Sebagai contoh, produk lama di Toko Biru berjumlah 8.500


barang. Pada saat itu, di toko tersebut juga memiliki produk
baru dengan jumlah 12.000 barang.
Maka, persentase perubahan jumlah permintaan produk X
adalah:
= (12.000 – 8.500) : 5.500 x 100%
= 3.500 : 5.500 x 100%
= 0,64 x 100%
= 64%
Hitunglah Persentase Perubahan Harga Jual Barang Y
Gunakan rumus di bawah ini untuk mencari persentase (%)
perubahan harga produk Y:
(harga jual baru – harga jual lama) : harga jual lama x 100%
Harga jual produk lama di Toko Biru dulunya adalah Rp 24.000.
Sekarang harga produk tersebut mempunyai harga jual baru
yaitu Rp 32.000. Maka, persentase perubahan harga jual
tersebut adalah:
= (32.000 – 24.000) : 24.000 x 100%
= 8.000 : 24.000 x 100%
= 0,33 x 100%
= 33%
Masukkan Persentase-persentase yang Didapat ke dalam
Rumus Elastisitas Silang (XED)
Sebelumnya, kita telah mendapatkan persentase perubahan
permintaan produk X sebesar 64% dan persentase perubahan
harga jual produk Y. Sekarang, kita masukkan ke dalam rumus
elastisitas silang:
= (% perubahan permintaan produk X) : (% perubahan harga jual
produk Y)
= 64% : 33%
= 1,93
Hasil elastisitas silang menunjukkan jumlah positif, yakni lebih
besar dari nol (EXY > 0). Sehingga dapat disimpulkan bahwa
produk X dan Y merupakan barang pengganti atau substitusi satu
sama lainnya.
??

Anda mungkin juga menyukai