Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH:

UPACARA DAUR HIDUP

DISUSUN OLEH:
MUHAMMAD ILHAM ARDIANSYAH

SMKN 1 PERHENTIAN RAJA

KATA PENGANTAR:
dengan menyebut nama allah yang maha pengasih lagi maha penyayang,
saya panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirannya yang telah
melimpahkan rahmad dan hidayahnya kepada saya,sehingga saya dapat
menyelesaikan dokumentasi ini tentang upacara daur hidup.
dokumentasi ini telah saya susun dengan maksimal dan mendapatkan
bantuan dari berbagai pihak sehingga dapat mempelancar pembuatan
dokumentasi ini.untuk itu saya menyampaikan terima kasih kepada semua
pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini. terlepas dari
semua itu saya menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan baik
dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya oleh karena itu dengan
tangan terbuka saya menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar
saya dapat memperbaiki makalah ini.
akhir kata saya harap semoga dokumentasi tentang upacara daur hidup
dapat bermanfaat bagi pembacanya.

hangtuah 20,september,2023

DAFTAR ISI:
kata pengantar………………………………………………………………..
daftar isi……………………………………………………………………….

BAB1:
1.1 pendahuluan……………………………………………………………..
1.2 rumusan………………………………………………………………….
1.3 tujuan…………………………………………………………………….

BAB2:
2.1 landasan teori………………………………………………………….
2.2 pembahasan…………………………………………………………...
2.3 dokumentasi…………………………………………………………...

BAB3:
penutup/kesimpulan…………………………………………...

BAB1:
1.1 PENDAHULUAN:
upacara daur hidup adalah:bentuk upacara adat sebagai wujud realisasi
dari penghayatan manusia dari terkait dengan 3 fase penting kehidupannya.
kelahiran,perkawinan,kematian,upacara tradisi dari proses kehamilan sampai
dengan kematian dapat dibagi menjadi beberapa tahapan, diantaranya masa
kehamilan,itu sendiri,kelahiran,masa anak anak,remaja,perkawinan,dan
kematian.
1.2 RUMUSAN
bagaimana adat dalam daur hidup.
1.3 TUJUAN
untuk mengetahui adat dalam daur hidup.

BAB2:
2.1 LANDASAN TEOIRI

Anda mungkin juga menyukai