Anda di halaman 1dari 1

PT.

SHINO BETON INDONESIA (SBI)


INDUSTRI BETON – PERDAGANGAN – KONTRAKTOR
Jalan Raya Palembang – Jambi, DesaTelang, Kec. Bayung
Lencir, Kab Musi Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan.

PASAL 2
JAMINAN
PIHAK PERTAMA menjamin bahwa BETON yang dijualnya adalah dari Batching Plant PT.
Shino Beton Indonesia dengan Struktur Beton FC 20 MPa (K-250), dengan ketentuan :

1. Beton FC 20 MPa (K-250) yang dikirim PIHAK PERTAMA dengan menggunakan


Truck Mixer ke lokasi proyek, maka PIHAK PERTAMA menjamin mutu beton
sampai ke lokasi proyek. PIHAK PERTAMA membuat silinder atau kubus beton di
Lokasi Batching Plant sebelum terkirim untuk Tes Mutu di Laboratorium. Volume
beton yang terkirim sesuai dengan volume kontrak, apabila terdapat kekurangan
volume beton yang terkirim yang diakibatkan oleh susut ataupun proses pengiriman
ke lokasi proyek (maksimal 0,05~0,10 dari volume kontrak), maka PIHAK
PERTAMA berkewajiban menambah kekurangan volume beton tersebut.

2. Beton FC 20 MPa (K-250) yang dikirim PIHAK KEDUA dengan menggunakan


Truck Mixer sendiri ke lokasi proyek, maka PIHAK PERTAMA menjamin mutu
beton di Lokasi Batching Plant sebelum terkirim. PIHAK PERTAMA berkewajiban
membuat silinder atau kubus beton di Lokasi Batching Plant sebelum terkirim untuk
Tes Mutu di Laboratorium.

PASAL 3
HARGA BETON
Harga BETON sudah termasuk PPN 11% disepakati Rp. ……………. X 116 M 3, sehingga
harga keseluruhan BETON tersebut diatas adalah Rp......................................(
…………………………………………. )

PASAL 4
CARA PEMBAYARAN
Untuk pembayaran Beton tersebut PIHAK KEDUA menerapkan cara Pembayaran dengan
Syarat dan ketentuan yang juga telah disepakati PIHAK PERTAMA, yaitu:

1. Pembayaran Cash (Tunai) dibayarkan PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTAMA


setelah penandatanganan surat perjanjian ini ke Rekening PIHAK PERTAMA:

PT. Shino Beton Indonesia (SBI) Page - 2

Anda mungkin juga menyukai