Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR KERJA MAHASISWA 4

UNIVERSITAS JEMBER KODE


FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI DOKUMEN
PRODI KEDOKTERAN GIGI
F1.03.07
LEMBAR KERJA MAHASISWA
Dosen Pengampu Mata kuliah : drg. Hafiedz Maulana, M.Biomed
drg. Rendra Chriestedy P, MDSc
drg. Nadie Fatimatuzzahro, MDSc
Pokok Bahasan : Identifikasi Splanchnocranium dan Mandibula
Model Pembelajaran : Praktikum

IDENTITAS MAHASISWA
Nama/NIM/Kelas
Nama Anggota
kelompok
Pertemuan Ke 4
Hari/Tanggal

BAHAN DISKUSI
SPLANCHNOCRANIUM
A. OS MAXILLA
1. corpus ossis maxillaris
2. processus frontalis ossis maxillaris
3. processus zygomaticus ossis maxillaris
4. processus palatinus ossis maxillaris
5. processus alveolaris ossis maxillaris
6. sinus maxillaris
7. foramen infraorbitalis
8. sutura zygomaticomaxillaris
9. foramen incisivus
10. spina nasalis anterior
11. juga alveolaris
12. fossa canina
13. foramen alveolaria
14. fossa pterygopalatina

B. OS NASALE
1. apertura pirriformis
2. nasion
C. OS LACRIMALE
1. canalis nasolacrimalis
2. sutura lacrimaxillaris
3. fossa saccilacrimalis
D. OS PALATINI
1. lamina horisontalis ossis palatini
2. sutura palatina transversa
3. processus pyramidalis ossis palatini
4. foramen palatinus majus
5. foramen palatinus minus
6. spina nasalis posterior
E. OS ZYGOMATICUS
1. facies lateralis
2. facies orbitalis
3. facies temporalis
4. sutura zygomaticomaxillaris
5. sutura sphenozygomatico
6. sutura zygomaticofrontalis
7. sutura zygomaticotemporalis
8. processus temporalis ossis zygomaticus
9. foramen zygomaticofaciale
10. arcus zygomaticus
F. OS VOMER
- ala vomeris
G. OS CONCHA NASALIS INFERIOR
- canalis nasolacrimalis

OS MANDIBULAE
A. Facies externa
1. ramus mandibulae
2. corpus mandibulae
3. angulus mandibulae
4. caput mandibulae
5. collum mandibulae
6. incisura mandibulae
7. processus coronoideus (muscularis)
8. processus condyloideus (condylaris)
9. linea oblique
10. foramen mentale
11. tuberculum mentale
12. protuberantia mentale
13. juga alveolaris
14. alveoli dentalis
15. processus alveolaris
16. septum alveolaris
17. tuberositas masseterica

B. Facies interna :
1. tuberositas pterygoidea
2. foramen mandibularis
3. lingula mandibularis
4. fovea/fossa submandibularis
5. linea mylohyoidea
6. sulcus mylohyoidea
7. fovea/fossa sublingualis
8. spina mentalis
9. fossa digastrica
10. trigonum retromandibularis (retromalare pad)

HASIL DISKUSI
Buatlah laporan mengenai hasil pencarian struktur anatomi pada Splanchnocranium dan
Mandibula, jelaskan secara rinci, gambar dan tunjukkan bagian struktur anatomi tersebut.
Gunakan literatur yang telah disebutkan dalam RPS sebagai referensinya. Diijinkan
menggunakan referensi lain yang bisa dipertanggungjawabkan dari multiple media . Upload
laporan pada assignment di sister pada masing masing dosen pengampu praktikum.
RUBRIK PENILAIAN LAPORAN

Nama Matakuliah/Kode :
Kelompok :
Nama Mahasiswa/NIM :

No Aspek Skor Nilai


Penilaian
4 3 2 1
1 Tulisan Sangat rapi, Cukup rapi, Kurang rapi, Tidak
dan narasi singkat, kurang kurang disertai
(15%) padat, jelas, singkat, singkat, tidak tulisan
bermakna makna bermakna
kurang jelas
2 Gambar Sangat sesuai Sesuai Kurang Tidak
(30%) dengan tema, dengan tema, sesuai tema, disertai
rapi, bersih, rapi, bersih, tidak rapi gambar
menarik tetapi tidak
menarik
3 Konsep Sangat sesuai Sesuai Tidak sesuai Tidak
(Isi sesuai konsep dengan dengan mencantumk
konsep) konsep konsep an unsur
(40%) konsep
4 Estetika Paduan Panduan Panduan Paduan
(15%) gambar, tulisan, tulisan, tulisan
tulisan, gambar, gambar, gambar,
warna sangat warna serasi warna warna
serasi kurang serasi sangat tidak
serasi
Skor
Nilai = (skor/ skor max) x 100

RUBRIK PENILAIAN SIKAP

N Skor dan Kriteria Nila


Aspek Penilaian
o 1 2 3 4 5 i
1 Kedisiplinan Tidak masuk Terlambat Terlambat 6- Terlambat Tepat waktu
tanpa ijin >15 menit 15 menit <5 menit
2 Partisipasi Tidak Hanya satu Hanya dua Hanya 3 Memenuhi
dalam kelompok memenuhi kriteria kriteria kriteria semua
(aktif, disiplin, semua terpenuhi terpenuhi kriteria kriteria
tanggung jawab, kriteria terpenuhi
kerjasama)
4 Plagiasi Melakukan plagiasi: Skor 1
Tidak melakukan plagiasi: Skor 5
Skor
Nilai = (skor/ skor max) x 100

Anda mungkin juga menyukai