Anda di halaman 1dari 13

Pemberian Obat Intra vena, Intra

cutan, Subcutan dan Intra muscular

Oleh :
Mujahidatul Musfiroh
Injeksi Intra vena
 Injeksi yang diberikan melalui pembuluh
darah vena
 Tujuannya : agar obat lebih cepat diserap
oleh tubuh dan gambaran reaksi obat cepat
diobservasi
 Lokasi injeksi : lengan (vena basilica, vena
sefalica), tungkai (vena safena)
Injeksi Intra cutan
 Injeksi yang diberikan melalui derma tepat
dibawah epidermis
 Tujuannya : untuk uji alergi dan penapisan
tuberkuloasis
 Lokasi injeksi : lengan bagian dalam
Injeksi Subcutan
 Injeksi yang diberikan melalui lapisan lemak
bawah kulit
 Tujuannya : pemberian insulin dan vaksin
 Lokasi injeksi : paha bagian dalam, perut
bagian bawah, lengan atas bagian luar,
lengan bawah bagian dalam
Injeksi Intramuskular
 Injeksi yang diberikan melalui lapisan otot
 Tujuannya : pemberian obat dengan reaksi
lama atau dilepas secara berkala
 Lokasi injeksi : dorsogluteal, paha bagian
atas, lengan bagian atas

Anda mungkin juga menyukai