Anda di halaman 1dari 6

PENILAIAN AKHIR SEMESTER ( PAS )

SEMESTER GENAP
MADRASAH ALIYAH MAARIF NU DURENSEWU
TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Nama : .............................................................


Kelas : XI Nomor : ............................................................
Waktu : 60 Menit Nilai : ............................................................

Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban paling benar!

1. Di bawah ini merupakan tujuan dari proposal,


kecuali…. e. peserta didik dapat mengimplementasikan
a. Agar terlaksannya suatu kegiatan pendidikan karakter
b. Untuk mendapatkan izin
c. Untuk mendapatkan bantuan dana 6. Simak ilustrasi di bawah ini!
d. Untuk mendapatkan informasi sejelas mungkin Dalam rangka memperingati bulan bahasa, SMA
e. Untuk mendapatkan dukungan
Harapan Bangsa akan mengadakan suatu kegiatan
2. Pengertian proposal yang tepat adalah….. lomba menulis esai dan cerpen antar sekolah,
a. Rencana untuk melakukan suatu kegiatan untuk mendanai acara, maka panitai perlu
b. Sebuah teks usulan untuk menyelenggarakan menyusun proposal.
suatu kegiatan Kalimat yang menunjukkan tujuan dari proposal
c. Laporan diselenggarakannya suatu kegiatan yang sesuai dengan ilustrasi di atas adalah….
d. Laangkah untuk melakukan suatu kegiatan a. Dengan mengadakan lomba menulis esai dan
e. Pencairan dana untuk menyelenggarakan suatu cerpen, maka sikap peduli pada pendidikan
kegiatan bangsa dapat ditingkatkan lagi
b. Lomba menulis esai dan cerpen dapat
3. Jenis/macam proposal yang umumnya digunakan
menumbuhkan sikap senang pada aktivitas
dibidang akademis dikenal dengan istilah
menulis
…………
c. Lomba menulis esai dan cerpen dapat menjadi
a. Proposal proyek
b. Proposal penelitian alternatif agar siswa dapat mempelajari cara
c. Proposal acara menulis suatu karya dengan benar
d. Proposal bisnis d. Lomba menulis esai dan cerpen mempunyai
e. Proposal kegiatan tujuan untuk meningkatkan serta
mengembangkan kreativitas siswa dalam
4. Sebuah proposal yang hanya dilengkapi tiga bagian menghasilkan suatu karya tulis
saja yakni pendahuluan, isi, dan penutup diikenal e. Lomba menulis esai dan cerpen bertujuan untuk
dengan sebutan proposal….. mengasah kemampuan siswa dalam hal menulis
a. Formal
b. Semiformal 7. Coba perhatikan kalimat penutup proposal berikut!
c. Nonformal “Kami amat sangat mengharapkan partisipasi
d. Resmi Bapak dan Ibu untuk menyukseskan acara tersebut,
e. Nonresmi agar supaya proses edukasi dari penyakit dalam
bisa seyogyanya bermanfaat dan berguna bagi para
5. Bacalah penggalan proposal berikut! hadirin yang akan datang nanti”
Pendidikan karakter yang diajarkan kepada peserta Kalimat yang tepat sebagai penutup proposal di
didik tidak cukup dengan pemberian sejumlah atas agar lebih efektif yaitu ……..
teori. Peserta didik perlu mengimplementasikan a. Kami amat sangat mengharapkan partisipasi
dalam tataran praktik. Langkah tersebut harus Bapak dan Ibu untuk menyukseskan acara
mendapat apresiasi dari kalangan pendidik. tersebut. Agar supaya proses edukasi dari
Tujuan proposal tersebut adalah…… penyakit dalam bisa seyogyanya bermanfaat
a. pendidikan karakter cukup disemaikan secara dan berguna bagi para hadirin yang akan datang
teoritis nanti
b. pendidikan karakter cukup diimplementasikan
b. Kami sangat mengharapkan partisipasi Bapak
dalam praktik
dan Ibu untuk menyukseskan acara tersebut.
c. pendidikan karakter harus diapresiasi banyak
Tujuannya agar supaya proses edukasi dari
pihak
d. anak bias menjadi model untuk pendidikan penyakit dalam lebih bermanfaat bagi para
karakter hadirin yang akan datang nanti

1
c. Kami sangat mengharapkan partisipasi Bapak d. Biasa
dan Ibu untuk menyukseskan acara tersebut.
Tujuannya agar supaya proses edukasi dari e. Sederhana
penyakit dalam bisa bermanfaat bagi para
hadirin yang akan datang nanti 12.Kata tanya yang digunakan dalam perumusan
d. Kami sangat mengharapkan partisipasi Bapak masalah karya ilmiah yaitu……
dan Ibu untuk menyukseskan acara tersebut. a. Apa, mengapa
supaya proses edukasi dari penyakit dalam b. Siapa, dimana
dapat bermanfaat bagi para hadirin yang akan c. Kapan, bagaimana
datang nanti d. Mengapa, bagaimana
e. Kami sangat mengharapkan partisipasi Bapak e. Siapa, kapan
dan Ibu untuk menyukseskan acara tersebut.
supaya proses edukasi dari penyakit dalam bias 13.Perhatikan sistematika karya tulis ilmiah berikut!
berguna bagi para hadirin yang akan datang 1. Latar belakang
nanti 2. Pendahuluan
3. Simpulan
8. Hal yang perlu diulas dalam proposal di bagian 4. Pembahasan
dasar pemikiran adalah….. 5. Penutup
a. Perencanaan jadwal kegiatan Sistematika yang tepat dari karya tulis ilmiah
b. Manfaat yang dapat diperoleh melalui kegiatan tersebut adalah …..
a. 2-1-4-5-3
c. Pihak-pihak yang mendapatkan manfaat dari
b. b. 2-1-4-3-5
kegiatan
c. c. 1-3-5-4-2
d. Hasil yang diperoleh dari terlaksananya suatu
d. d. 2-3-4-5-1
kegiatan e. e. 1-3-2-5-4
e. Alasan pentingnya untuk melakukan suatu
kegiatan 14.Urutan bagian-bagian laporan ilmiah yang tepat
adalah ……..
9. Cermatilah sistematika proposal berikut! a. Judul-pendahuluan-daftar isi- kata pengantar-
1. Latar belakang kegiatan pembahasan-penutup-daftar pustaka-lampiran
2. Susunan kepanitiaan b. Judul-daftar isi- kata pengantar- pendahuluan-
3. Jadwal kegiatan pembahasan-penutup-lampiran-daftar pustaka
4. Sasaran kegiatan
c. Judul-kata pengantar- daftar isi-pendahuluan-
5. Tujuan kegiatan
pembahasan-penutup-lampiran-daftar pustaka
Urutan yang tepat sistematika proposal kegiatan
adalah d. Judul-daftar isi-kata pengantar-pendahuluan-
a. 2-5-4-3-1 pembahasan-penutup-daftar pustaka-lampiran
b. 3-4-5-2-1 e. Judul-kata pengantar-daftar isi-pendahuluan-
c. 4-3-2-1-5 pembahasan-penutup-daftar pustaka-lapiran
d. 5-4-3-2-1
e. 1-5-4-3-2 15.Penulisan dan penyajiannya disajikan sesuai
dengan fakta, dijelaskan dengan keadaan yang
10.Perhatikan pernyataan berikut! sebenarnya, dan tidak dipengaruhi oleh
“Pengolahan sampah memiliki manfaat untuk subjektivitas pribadi merupakan salah satu
penghematan sumberdaya alam, penghematan karakteristik karya tulis ilmiah, yaitu…..
energi, penghematan lahan TPA, dan menjadikan a. Dapat diuji kebenarannya
lingkungan asri”. b. Logis
Pernyataan di atas termasuk jenis pernyataan …… c. Objektif
a. Persuasif d. Sistematis
b. Argumentatif e. Jelas
c. Interogatif
d. Komunikatif 16.Perhatikan judul karya tulis berikut!
e. Deskriptif “Pengaruh Narkoba terhadap Perkembangan
Kejiwaan”
11.Karya ilmiah yang menggunakan bahasa santai dan Paragraf pengantar yang tepat berdasarkan judul
umumnya dijumpai di media massa termasuk karya tersebut adalah ….
ilmiah dalam bentuk …… a. Kebiasaan mengonsumsi narkoba sangat
a. Formal merugikan. Kerugian itu berupa gangguan fisik
b. Semiformal dan mental. Dengan begitu, jauhilah narkoba
c. Popular
dan jangan coba menggunakannya. Sayangilah 20.Yang termasuk kalimat pasif yaitu….
dirimu! a. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
b. Melalui berbagai media massa kita memperoleh produksi kedelai
informasi bahwa banyak kalangan b. Metode yang digunakan yaitu studi lapangan
menggunakan narkoba. Mulai dari para remaja dan wawancara
sampai dengan para pejabat. Ini sangat c. Factor-faktor yang mempengaruhi produksi
memprihatinkan. Oleh karena itu, perlu kedelai di Desa Raman Fajar yaitu pendidikan,
dirumuskan langkah-langkah luas lahan, bimbingan, dan pelatihan.
penanggulangannya. d. Factor-faktor yang mempengaruhi produksi
c. Sehubungan dengan maraknya peredaran dan kedelai pada program swasembada kedelai
penggunaan narkoba diberbagai kalangan, nasional di Desa Raman Fajar
pemerintah meningkatkan pengawasan terhadap e. Penelitian menunjukkan pendapatan total petani
lalu lalang pergerakan narkoba. Semua jajaran kedelai di Desa Raman Fajar Kecamatan
disiagakan. Raman Utara Kabupaten Lampung Timur
d. Sebaiknya semua pihak harus waspada terhadap sebesar Rp. 1.493.290,00 per usaha tani
penyalahgunaan narkoba. Jangan sampai jatuh
kepada orang-orang yang tidak bertanggung 21.Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
e. Sehubungan dengan maraknya peredaran dan 1. Dengan metode dan cara pembelajaran yang
penggunaan narkoba diberbagai kalangan, tepat, prestasi anak-anak yang lambat
semua pihak harus waspada belajarpun dapat melebihi anak yang
berprestasi
17.Berikut ini penulisan daftar pustaka yang benar 2. Sekolah harus memvariasikan cara belajar
adalah …. untuk mendukung prestasi setiap siswa
a. Rosidi ayip, 1997. Laut Biru Langit Biru, 3. Sangat sedikit pakar pendidikan yang
mengakui bahwa anak-anak yang lambat
Pustaka Jaya, Jakarta
belajar dapat berprstasi
b. Gorrys, Keraf. 1985. Argumentasi dan Narasi.
4. Sampai saat ini, perhatian mereka hanya
Ende Flores:Pustaka Jaya
tertuju kepada anak-anak berprestasi
c. Kridalaksana, Harimurti dan Kentjano, Joko, Agar menjadi karya tulis yang padu, susunan yang
Seminar Bahasa Indonesia 1968, Ende Flores: tepat adalah …
Nusa Indah, 1971 a. 1-2-4-3
d. R.A. Kartini. 1987. Habis Gelap Terbitlah b. 2-3-1-4
Terang. Jakarta.: Balai Pustaka. c. 3-4-1-2
e. Keraf, Gorrys. 1985. Argumentasi dan Narasi. d. 4-1-3-2
Enda Flores: Pustaka Jaya. e. 1-2-3-4

18.Sebuah karya tulis yang menyajikan fakta pribadi 22.Cermatilah latar belakang karya ilmiah berikut!
dan ditulis menurut metodologi penulisan yang “Limbah kemasan plastic selama ini menajdi
benar dengan syarat fakta yang diangkat bersifat masalah. Limbah plastic itu ternaya dapat menjadi
objektif, lebih mengutamakan pemahaman sumber tambahan pendapatan bagi keluarga.
masyarakat, melebih-lebihkan sesuatu, dan bersifat Limbah plastik dapat bermanfaat jika dikelola
persuasif disebut karya ilmiah…… dengan cara daur ulang,”
a. Biasa Rumusan masalah yang tepat dari latar belakang di
b. Editorial atas adalah …
c. Populer a. Siapa yang dapat mengelola limba kemasan
d. Semi formal plastik?
e. Formal b. Bagaimana pengelolaan limba plastik menjadi
bermanfaat?
19.Cermatilah topic karya ilmiah berikut! c. Apa saja yang termasuk limba plastik?
“Budaya Kosumerisme Dikalangan Remaja” d. Dimana pengelolaan limba plastik yang
Judul karya ilmiah yang paling tepat sesuai dengan terbaik?
topic tersebut adalah…. e. Berapa jumlah limbah kemasan plastic setiap
a. Budaya Konsumerisme Mengapa Tidak? bulannya?
b. Budaya Konsumerisme Harus Dihilangkan
c. Remaja Anti Budaya Konsumerisme 23.Pembuat resensi disebut…..
d. Budaya Konsumerisme Dikalangan remaja a. Peresensi
e. Pengaruh Budaya Konsumerisme dalam b. Resensier
Kehidupan Remaja c. Resentor
d. Resensator
e. Resensor Tebal : 180 halaman
24.Tujuan dari resensi novel adalah …. Kelebihan : Mampu menyajikan ide-ide kreatif dan
a. Memberikan informasi kepada khalayak akan belajar mengarang
Kekurangan : Buku tersebut terkesan mahal
kehadiran suatu buku
Kalimat resensi yang tepat berdasarkan data
b. Mensugesti khalayak agar membaca buku
tersebut adalah ….
c. Memberitahu khalayak manfaat dari membaca
a. Buku terbitan pustaka cahaya memang bagus
buku
sekali isinya
d. Menyebar kekurangan dari suatu buku
b. Buku ini telah menjadi pedoman awal bagi
e. Memaksa khalayak untuk membaca buku
orang yang ingin belajar. Ada beberapa teori
yang menjadi acuan dalam mengarang bisa
25.Berikut ini yang bukan merupakan kegiatan dalam
gampang
meresensi buku ialah ….
c. Buku setebal 180 halaman ini sangat baik
a. Menyunting
sebagai acuan dalam mengarang. Tiap
b. Menimbang
bagiannya pun dijelaskan dengan baik
c. Membahas
d. Buku setebal 180 halaman ini sangat baik
d. Mengkritik
sebagai acuan dalam mengarang. Tiap
e. Mengungkapkan kembali
bagiannya pun dijelaskan dengan baik. Idenya
kreatif, tapi harganya mahal
26.Perhatikan kutipan resensi berikut!
e. Buku yang berjudul Mengarang, Apa
Laskar pelangi berkisah teentang kehidupan
Susahnya? Karya Harto setebal 180 halaman ini
sepuluh anak yang berasal dari keluarga miskin
sangat baik. Ide-ide kreatif dan motivasi dalam
disebuah sekolah SD Muhammadiyah di Pulau
proses belajar mengarang disajikan dengan baik
Belitung, Provinsi Bangka Belitung. Mayoritas
pula. Sayangnya, buku terbitan tahun 2015 ini
anak-anak itu berasal dari keluarga yang berprofesi
terkesan mahal
sebagai penambang timah. Dengan segala
keterbatasan yang mereka miliki, mereka menjadi
29.Bacalah penutup resensi buku berikut!
aktivitas pendidikan di sekolah tua yang hamper
Terlepas saat akhir cerita keadaannya sangat
roboh dan serba minim fasilitas. Meskipun
begitu memaksa, harus diakui bahwa novel Doni
demikian, mereka tetap bersemangat dalam
Dhirgantoro merupakan karya yang memikat.
menjalani kewajiban mereka sebagai seorang
Bahkan cara dan gaya pengungkapannya telah
pelajar.
memberikan sentuhan yang cukup enak untuk
Tema kutipan resensi tersebut adalah …
dinikmati.
a. Persahabatan
Pernyataan yang tepat untuk penutup resensi
b. Kependudukan
tersebut adalah …
c. Kebudayaan
a. Penutup resensi tersebut sangat tepat
d. Pendidikan
b. Pada bagian penutup resensi buku, seharusnya
e. Sosial
mengajak untuk membaca buku karena sangat
bermanfaat
27.Perhatikan kutipan resensi berikut!
c. Pada bagian penutup resensi buku, seharusnya
Buku ini mengemukakan hal-hal yang berkaitan
mengajak pembaca untuk memikirkan,
dengan perawatan pohon anggur dewasa dari
merenungkan, dan mendiskusikan lebih jauh
berbagai penyakit. Hama yang biasa menyerang
problematika yang muncul dalam buku
tanaman anggur dapat diatasi dengan akarisida dan
d. Pada bagian penutup resensi buku, seharusnya
insektisida. Sedangkan penyakitnya dapat diatasi
memberikan informasi atau pemahaman yang
dengan fungisida.
komprehensif tentang apa yang tampak dan
Judul yang tepat sesuai dengan paragraf tersebut
terungkap dalam sebuah buku
adalah ……
e. Pada bagian penutup resensi buku, seharusnya
a. Tips praktis menanam anggur
berisi uraian tentang buku itu penting untuk
b. Langkah-langkah mengolah anggur
siapa dan mengapa
c. Cara mudah merawat anggur
d. Menanam anggur? Siapa takut!
30.Bacalah penggalan resensi berikut!
e. Bagaimana cara menanam anggur?
Betapa apiknya Mangunwijaya menelusuri latar
keturunan tokoh Atik.ayahnya, pak Ansana adalah
28.Perhatikan data buku berikut!
pencipta alam. Maka tidak mengherankan apabila
Judul : Mengarang, Apa susahnya? anaknya, Atik kemudian menjadi ahli biologi. Atik
Pengarang : Harto senang buku, ia satu dengan buku. Keistrimewaan
Penerbit : Pustaka Cahaya Mangunwijaya lagi bahwa ia menampilkan
Tahun terbit : 2015
penutur-penutur sesuai dengan tingkat social dan 36.Jenis drama yang dalam penyajiannya lebih
lingkungannya. mengutamakan gerak-gerik dari pemainnya disebut
Masalah yang disoroti dalam penggalan resensi …..
novel tersebut adalah … a. Kolosal
a. Kelebihan pengarang (Mangunwijaya) dalam b. Tablo
menggambarkan latar c. Opera
b. Cara Mangunwijaya bercerita dalam novel d. Tragedi
c. Latar belakang kehidupan tokoh Atik e. Farce
d. Pemaparan keturunan tokoh Atik
e. Kepandaian Mangunwijaya dalam menulis 37.Pada tahap persiapan pementasan drama, seoang
cerita sutradara melakukan seleksi untuk memilih
pemeran yang sesuai dengan peran yang akan
31.Bacalah penggalan resensi berikut! dimainkan. Tahapan ini disebut ..
Rowling adalah penulis yang dikenal suka a. Akting
membuat penasaran pembacanya. Imajinasinya b. b. Casting
yang tinggi membuat kita ingin membaca karyanya c. c. Bloking
sampai selesai. Proses kreatifnya seakan tidak d. d. Editing
pernah kering dari ide segar. e. e. Lighting
Hal yang diresensi dari kutipan tersebut adalah….
a. Kelemahan buku 38.Tokoh penentang dalam sebuah drama disebut….
b. Kepengarangan a. Protagonis
c. Isi buku yang diresensi b. Tritagonis
d. Latar belakang buku c. Antagonis
e. Bahasa pengarang d. Pembantu
e. Figuran
32.Resensi yang membahas secara detail setiap bagian
atau babnya disebut resensi ……… 39.Prhatikan penggalan drama berikut!
a. Informatif Ayah : “Dari mana kau, Baim? Hari sudah gelap
b. Deskriptif kau baru pulang?”(sambal berkacak pinggang)
c. Kritis Dialog tersebut diucapkan dengan nada….
d. Argumentatif a. Keras sambal bercanda
e. Adaptif b. Penuh kasih sayang
33.Kalimat dalam teks drama yang ditulis dalam c. Marah dan serius
kurung, tidak didialogkan, melainkan diaktingkan d. Merasa dendam
disebut…. e. Rendah dan penuh tanya
a. Monolog 40.Cermatilah kutipan drama berikut!
b. Pantomim
c. Prolog Malin : “Hei perempuan tua! Siapakah kau
ini? Aku tak punya ibu seburuk
d. Wawancang
engkau. Berhentilah berpura-pura
e. Kramagung mengaku sebagai ibuku!” (teriak
malin sambal menunjuk-nunjuk
34.Watak atau karakter tokoh dalam drama dapat wajah ibunya)
ditampilkan melalui bebrapa hal berikut ... Mande : “Malin, ini ibumu, Nak. Sudah
a. Gerak lupakah engkau? Aku yang
b. Bloking mengandung, melahirkan, dan
membesarkan engkau, Nak!”
c. Dialog
Malin : “Enyahlah engkau pengemis! Kau
d. Ekspresi bukan Ibuku!”
e. Mimik Mande : “Ya Tuhan, apa yang terjadi pada
putraku malin? Kenapa ia berubah
35.Sifat dasar yang harus diperankan pemain dalam setelah sekian lama? Jika memang
drama sehingga memungkinkan untuk ia bukan anakku, maafkanlah ia.
bertentangan dengan sifat yang dimiliki disebut…. Namun, jika ia adalah putra
kandungku, hukumlah ia.”
a. Akting
Berdasarkan isi cerita, jenis drama tersebut
b. Laku
masuk…
c. Perwatakan
d. Ekspresi a. Tragedi
e. Alur b. Satir
c. Komedi
d. Melodrama 46.Aturan berpindah tempat dari titik satu ketitik
e. Pantomim lainnya bagi actor di atas panggung merupakan
pengertian dari…….
41.Rangkaian peristiwa dan konflik yang a. Bloking
menggerakkan jalan cerita dalam drama disebut… b. Casting
a. Amanat c. Setting
b. Alur d. Gerakan berpindah
c. Penokohan e. Gestur
d. Tema
e. Latar 47.Karakter tokoh diungkapkan melalui
penggambaran fisik, lingkungan, dialek/Bahasa,
42.Berikut ini bukan termasuk jenis drama tradisional pola pikir, dan sikap terhadap tokoh lain,
Nusantara adalah ….. merupakan penggambaran tokoh melalui teknik
a. Opera …..
b. Ketoprak a. Analitik
c. Lenong b. Dramatik
d. Ludruk c. Dialog antar tokoh
e. Randai d. Langsung
e. Pola piker
43.Berikut ini bukan termasuk hal-hal yang perlu
dilakukan pada saat menyusun teks drama, yaitu … 48.Dibawah ini termasuk dalam jenis drama
a. Menentukan tema berdasarkan sarana, kecuali…….
b. Merancang alur dan setting a. Drama tradisional
c. Mengatur akting pelaku b. Drama wayang
d. Mencantumkan petunjuk pementasan c. Drama boneka
e. Menyusun ringkasan cerita d. Drama panggung
e. Drama film
44.Bacalah penggalan naskah drama berikut!
49.Drama yang mengangkat kisah-kisah tentang
Sampek : “Pergilah sendiri. Lelaki tidak pantas pergi ke taman bunga.”
perjuangan dengan latar belakang tentang zaman
Engtay : “Kenapa tidak? Kita hanya duduk-duduk. Selagi masih muda dan
kerajaan adalahMasa
masih punya banyak kesempatan untuk bersuka-suka. dramamuda
….
cuma dating satu kali, kalua tidak dinikmatia.tak
Tradisional
akan ada kesempatan
b. Modern
lagi. Sebab, begitu tua, yang dating Cuma persoalan-persoalan.”
Sampek : “Aku hendak belajar. Justru lantaran masac. muda dating sekali, kita
Kolosal
harus sedikit bersuka-sukaan, maka d.sesudahnya Farce kita akan
kecanduan.” e. Tablo
Amanat penggalan naskah drama tersebut adalah
….
50.Berikut ini yang bukan termasuk kaidah
a. Untuk menghilangkan kepenatan, laki-laki pun
kebahasaan teks dama adalah …..
perlu rekreasi
a. Menggunakan kata-kata yang mengungkapkan
b. Jangan menghambur-hamburkan uang untuk
deretan waktu
hal yang tidak perlu
b. Menggunakan verba untuk mendeskripsikan
c. Manfaatkanlah masa muda dengan hal-hal yang
suatu peristiwa yang terjadi
baik agar tidak menyesal
c. Menggunakan Bahasa persuasif untuk
d. Masa tua akan dating karena itu hadapilah
mempengaruhi penonton
dengan senang hati
d. Menggunakan verba untuk mengungkapkan apa
e. Janganlah mengganggu orang yang sedang
yang dipikirkan dan dirasakan
belajar
e. Menggunakan Bahasa deskriptif

45.Pendahuluan yang menarik perhatian penonton ke


dalam suasana yang dikehendaki atau adegan
pembuka drama disebut…
a. Prolog
b. Epilog
c. Dialog
d. Teks
e. Percakapan

Anda mungkin juga menyukai