Anda di halaman 1dari 2

SOP Pelaksanaan Survelans PD31

No.Dokumen : SOP/ADMEN/RI/051
SOP No.Revisi :-

Tgl.terbit :

Halaman : 1-2

UPTD Muzakir, S. Kep


PUSKESMAS Nip 19710525199103 1 004
DARUL FALAH

1.Pengertian Langkah-langkah melakukan surveilans penyakit yang dapat


dicengah dengan imunisasi

2. Tujuan Sebagai acuan penerpana langkah-langkah melaksanakan


surveilans PD3I

3. Kebijakan 1. Peranturan Menteri Kesehatan Nomor 45 tahun 2014 Tentang


Penyelanggraan Survelans kesehatan.
2. Peranturan Menteri kesehatan Nomor 82 tahun 2014 tentang
penanggulangan Penyakit menular.

4. Prosedur/ 1. Mengininstruksikan kepada kepala Puskesmas dan Pj


langkah-langkah Survelans Puskesmas untuk melakukan kegiatan SKD terhadap
seluruh kasus PD3I.
2. Puskesmas di minta untuk melaporkan setiap suspek PD3I
yang ditemukan di wilayahnya.
3. bila kasus ditemukan di wilayah kerja puskesmas dilakukan
verifikasi terhadap kebenaran informasi yang diterima. jika
kasus itu benar, maka dilakukan tata laksana berupa
pengambilan spesimen dan PE kontak. Puskesmas juga wajib
untuk membuat laporan hasil penyelidikan.
4. petugas surveilans kabupaten akan memberikan bantuan teknis
yang diperlukan dalam penyelidikan epidermiologi dan
pengambilan spesimen jika diperlukan.
5. puskesmas mengirimkan laporan peneyelidikan berserta
specimen ke Dinas Kesehatan Provinsi, dan mengarsipkan
seluruh laporan yang dibuat.
6. penanggung jawab survelans kabupaten mengepak kembali
specimen yang dikirim oleh puskesmas untuk dikirim ke Dinas
Kesehatan Provinsi, yang sebelum memeriksa kelayakan
spesimen dan pada kesempatan pertama mengirim specimen
tersebutu ke provinsi.
7. puskesmas wajib memberikan laporan survelans PD3I sebelum
tanggal 10 setiap bulan ke Dinas Kesehatan.
8. kabupaten melakukan rekapitulasi laporan puskesmas,
mengklasifikasikan laporan (bila diperlukan) dan melaporkan
ke dinas kesehatan provinsi Aceh paling lambat tanggal 15
setiap bulannya.
9. petugas survelans kabupaten harus memberikan feeback
laporan PD3 kepada puskesmas sekurang-kurangnya 2 kali
dalam setahun.
5. Unit terkait Unit pencengahan dan Pengendalian Penyakit.

6. Dokumen terkait -

7.hal-hal yang perlu -


diperhatikan

8. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai


historis perubahan Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai