Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN MINGGUAN MAHASISWA

PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 6 TAHUN 2023

Nama : Melkhias Sodak


NIM : 2001040070
Asal PT : Universitas Nusa Cendana
NPSN Sekolah 50308512
Sekolah Penempatan : SMPN 18 Kota Kupang
Nama DPL : Elvis Albertus Bin Toni
Laporan Minggu ke- : 4 (Keempat)

Dalam mengisi laporan mingguan di MBKM, mahasiswa diminta melakukan refleksi diri dan
refleksi program selama satu minggu ke belakang dengan bercerita menggunakan metode
STAR. Silakan ceritakan satu pengalaman paling berkesan selama satu minggu ke belakang.

Situation (Situasi)
Silahkan ceritakan situasi yang terjadi dengan detail selama kegiatan berlangsung
Pada pekan ini kami mahasiswa Kampus Mengajar melakukan pembinaan terhadap kelas
VIII yang dilaksanakan setiap hari padaa pukul 11.15-13.05. kegiatan binaan ini
dilaksanakan demi menunjang kemampuan literasi dan numerasi para peserta didik.

Pada pekan ini juga saya turut mengambil bagian dalam pembelajaran di beberapa kelas.
Yang dalam pelaksanaannya saya menggunakan media pembelajaran visual yang sedikit
berbeda dari model pembelajaran sebelumnya untuk meningkatkan minat murid akan
pembelajaran.

Task (Tugas)
Silakan ceritakan tugas dan tanggung jawab yang dilakukan pada situasi tersebut
Dalam menghadapi situasi diatas, beberapa tugas yang saya laksanakan adalah:
• Melaksanakan binaan literasi dan numerasi kelas VIII
• Melakukan pembelajaran berbasis visual di beberapa kelas

Action (Aksi)
Silakan ceritakan aksi yang dilakukan untuk menghadapi situasi tersebut
Dalam melakukan bimbingan topik literasi seperti minggu sebelumnya berupa soal Try Out
AKM. Kami model yang sesuai dengan standar AKM level SMP yang diambil dari buku
Assesmen tingkat SMP. Dengan berfokus pada topik literasi.
Dalam melakukan pembelajaran berbasis visual saya menggunakan proyektor yang
menyajikan konsep serta materi pembelajaran berbentuk ilustrasi dan animasi dengan
menggunakan warna yang menarik guna memberikan model berbeda dalam pembelajaran

Result (Hasil)
Silakan ceritakan hasil yang didapatkan setelah melakukan aksi pada situasi tersebut
Siswa sudah mulai bisa memahami beberapa bentuk dan model soal AKM yang dicicil
sedikit demi sedikit.

Siswa berminat akan model pembelajaran berbasis visual sehingga siswa mulai berpikir
secara lebih luas.

Anda mungkin juga menyukai