Anda di halaman 1dari 12

KONTRAK PERKULIAHAN

PENGANTAR STATISTIKA
Satriani, S.Pd., M.Pd

INSTITUT TURATEA JENEPONTO


PENDIDIKAN BIOLOGI
STATISTIKA
Hari : Sabtu
Pukul : 12.30 – 14.00
Pengajar : Satriani, S.Pd., M.Pd
ASPEK PENILAIAN
13 Kali Pertemuan
TERSUSUN DARI
11 kali membahas materi
2 kali ujian (UTS dan UAS)

Aspek Penilaian: Sikap, Pengetahuan, Keterampilan


Syarat mengikuti UAS Kehadiran Mahasiswa Minimal 80%.

Bobot Penilaian Bersifat Akumulasi


Bobot Kehadiran = 25%
Bobot Diskusi = 20%
Bobot Tugas = 20%
Bobot Nilai Ujian Tengah Semester (UTS) = 15%
Bobot Nilai Ujian Akhir Semester (UAS) = 20%
Nilai Akhir dalam bentuk Huruf (A/B/C/D/E)
Apabila salah satu komponen bobot tidak ada maka otomatis nilai
E.
Capaian Pembelajaran

Mahasiswa mampu:
1. Menjelaskan pengertian statistik dan statistika.
2. Menguraikan perkembangan statistika.
3. Menjelaskan keterkaitan biologi dengan
statistika.
4. Membedakan jenis-jenis statistika.
5. Menjelaskan peranan statistika dalam
penelitian.
6. Mengidentifikasi langkah-langkah statistik
dalam penelitian.
PENGERTIAN
STATISTIK DAN STATISTIKA

 STATISTIK
Statistik dalam arti sederhana artinya data.
contohnya:
1. Harga beras adalah Rp. 10.000,-per kg
2. Korban meningkat akibat tanah longsor mencapai 34 orang terdiri
atas 12 orang laki-laki, 22 orang perempuan.

Statistik yang lebih luas adalah kumpulan data dalam bentuk angka
maupun bukan angka yang disusun dalam tabel (daftar) dan atau
diagram yang menggambarkan dengan suatu masalah tertentu.
 STATISTIKA

 Statistika adalah ilmu yang mempelajari


cara untuk merencanakan, mengumpulkan,
menganalisis, menginterpretasikan data.

 Statistika adalah pengetahuan yang


berkaitan dengan metode, teknik atau cara
untuk mengumpulkan data, mengolah data,
menyajikan data, dan menarik kesimpulan
atau menginterpretasikan data.

 Secara singkat dapat didefenisikan bahwa


statistika adalah pengetahuan yang
berkaitan dengan statistik.
PENGEMBANGAN STATISTIKA
Metode Statistika telah dikenal sejak zaman Romawi
kuno yang berasal dari bahasa Italia “Statista” yang berarti
“negarawan”. Maksudnya penggunaannya terbatas untuk
kepentingan Negara.
Misalnya berkaitan dengan penarikan pajak, wajib
militer, dan lain-lain. Data yang diperlukan pada saat itu
masih sangat terbatas, misalnya nama, umur, jenis
kelamin, pekerjaan, dan jumlah keluarga

Metode statistik adalah serangkaian prosedur


(Metode) untuk melakukan kegiatan statistik
yang sistematis. Analisa statistik adalah
kegiatan Analisa terhadap data kuantitatif untuk
menarik kesimpulan.
Hubungan Biologi dengan Statistika
Ilmu statistika digunakan dalam biologi untuk
merancang percobaan biologi, mengoleksi data,
mengumpulkan data, dan menganalisis data.

Penggunaan biostatistika sering digunakan


untuk memecahkan permasalah dalam biologi
dengan menerapkan metode statistika.
Biostatistika merupakan ilmu terapan dari
statistika dalam bidang biologi.

Penerapan Statistika dalam penelitian Biologi


Dari berbagai metode yang dilakukan dalam
penelitian, akan didapatkan hasil pengamatan yang
berupa data. Agar data tersebut dapat
diinterpretasikan dan dipresentasikan maka harus
dianilisis dan diolah oleh ilmu statistika. Namun
jenis data yang dapat diolah oleh statistika berupa
data kuantitatif.
Pembagian Statistika
PERANAN STATISTIKA
DALAM PENELITIAN

1. Menghitung besar sampel.


2. Menguji validitas dan reliabilitas
instrument
3. Teknik untuk menyajikan data, antara lain
tabel, grafik
4. Alat untuk menganalisis data seperti
menguji hipotesis penelitian yang
diajukan.
LANGKAH-LANGKAH METODE STATISTIK

1. Pembatasan masalah
2. Pengumpulan data
3. Pengolahan data
4. Analisa data
5. Penyajian informasi

Pembatasan masalah, ada dua hal dasar yakni :


1. Membatasi masalah dalam batasan What (apa), who (siapa/
subjeknya), when (kapan), where (dimana), and how
(ukuran statistik yang dicari) dikenal (4W+1H).
2. Kemungkinkan digunakan metode kuantitatif (statistik)
untuk memecahkan masalah tersebut serta kemungkinan
banyak data (bukan tunggal)
STATISTIKA

INSTITUT TURATEA JENEPONTO


PENDIDIKAN BIOLOGI

Anda mungkin juga menyukai