Anda di halaman 1dari 2

PELAPORAN HASIL KRITIS

Ditetapkan penanggung jawab

SPO

Pengertian 1. Proses penanganan hasil kritis dilaporkan kepada


ruangan yang merawat pasien.
2. Nilai hasil kritis adalah hasil pemeriksaan
diagnostik/
Penunjang yang memerlukan penanganan segera.
3. Pelaporan hasil kritis adalah proses penyampaian
nilai hasil pemeriksaan yang memerlukan
penanganan segera dan harus dilaporkan kepada
ruangan yang merawatnya dalam waktu kurang dari
60 menit.
Tujuan 1. Terlaksananya proses pelaporan nilai yang perlu
diwaspadai.
2. Mencegah keterlambatan penatalaksaan pasien
dengan hasil kritis.
3. Hasil kritis dapat diterima oleh dokter yang merawat
dan diinformasikan kepada pasien sesuai waktu.
Kebijakan SK Penangung Jawab Nomor : / / Tentang nilai kritis
laboratorium.
Referensi hasil pemeriksaan laboratorium yang abnormal dan
mengindikasikan kelainan atau gangguan yang dapat
mengancam jiwa dan memerlukan perhatian/tindakan

Prosedur 1. Petugas laboratorium yang melakukan pemeriksaan


hasil kritis, melakukan cek ulang pemeriksaan.
2. Petugas laboratorium melaporkan hasil kritis kepada
Perawat ruangan yang dinas/ dokter jaga.
3 Petugas mengantarkan langsung hasil nilai kritis
kepada dokter.

Unit Terkait 1. Rawat Inap


2. Ruang tindakan
3. Poli gigi
4. Poli umum

Anda mungkin juga menyukai