Anda di halaman 1dari 2

Pertemuan 1

ALKITAB

Alkitab adalah firman Allah dan penuntun hidup bagi orang percaya ia merupakan kesaksi
tentang karya penyelamatan Allah yang dilakukan oleh Yesus Kristus.Alkitab yang ada pada
kita ini merupakan proses yang sangat panjang ,sebelum ditulis dikisahkan turun-temurun
secara lisan yang disebut tradisi lisan,dalam perkembangan waktu saat aksara dikembangkan
demikianlah kisah tersebut .Lalu tulisan itu diselesai,disunting,dan dipercaya sebagai firman
Allah inilah yang disebut kornisasi (dalam bahasa yunani konan yang berarti pengukur.

Alkitab terdiri dari 66 kitab dengan 39 perjanjian lama dan 27 perjanjian baru

Perjanjian Lama
 Kejadian 1 tawarikh Ratapan hagai
 Keluaran 2 tawarikh yehezkiel zakaria
 Imamat ezra daniel maleaki
 Bilangan Nehemia hosea
 Ulangan Ester yoel
 Yosua ayub amos
 Hakim-hakim Mazmur obaja
 Rut Amsal yunus
 1 samuel pengkhotbah mikha
 2 samuel kidung agung nahum
 1 raja-raja yesaya habakuk
 2 raja-raja yeremia zefanya

Perjanjia Baru

 Matius 1 timotius
 Markus 2 timotius
 Lukas titus
 Yohanes filemon
 Kisah rasul ibrani
 Roma yakobus
 1 korintus 1 petrus
 2 korintus 2 petrus
 Galatia 1 yohanes
 Efesus 2 yohanes
 Filipi 3 yohanes
 Kolose yudas
 1 tesalonika wahyu
 2 tesalonika
Pertemuan 2

Bapa Leluhur Israel

Berita alkitab mengenai sejarah israel dimulai dari pemanggilan allah kepada bapa
abraham (kejadian 12:1-3)anak abraham bernama ishak (kejadian 21:1-7) anak ishak yakub
dan esau.Yakub mempunyai 12 anak yang menjadi leluhur israel (kejadian 29:31:30:4) esau
dan keturunanya menjadi bangsa edom (kejadian 36:8)

 Yakub artinya penipu


 Esau artinya anak yang berbulu
 Ishak artinya anak yang tertawa
 Abraham artinya bapa orang percaya

Menurut paulus abraham adalah sala satu model kehidupan yang diharapkan bagi orang
kristen,yang percaya kepada abraham masuk kedalam misteri yang dinyatakan oleh yesus
kristus (galatia 3:14) Begitu juga yakub yang membawa berkat yang gigih dalam membawa
berkat yang gigih yakub adalah citra kemurnian bagi suatu bangsa mendorong ibadah
sejati,mendirikan tempat ibadah dimana ia bertemu dengan Allahnya.

Pertemuan

Musa dan Dasar Alkitab

Musa lahir dimesir,musa lahir dimesir ketika ada larangan dilarang melahirkan anak laki-
laki karna dianggap meneruskan generasi yang dihitung dalam sensus untuk menyelamatkan
musa disusunlah sknario yakni menggu putri firaun turun mandi ke sungai nil musa dangan
lampin ditaruh dalam peti pandan yang sudah dipakai dalam galagater lalu ditaruh dalam
paya-paya disungai itu,Agar menahan keranjanga untuk tidak bergerak dari lokasi agar bisa
dijangkau mata putri firaun.Skenarionya itu berhasil sang putri melihat keranjangn lalu
menyuruh dayang-dayang untuk mengambilnya lalu tampaklah musa mungil sedang
menangis,putri ini lalu menduga pasti bayi israel.Pada saat itu datanglah miniyam(kakanya
musa)dan mengatakann akan kupanggilkan bagi tuan putri seorang inang penyusu dari
perempuan ibrani untuk menyusukan bayi itu bagi tuan putri (keluaran 2:1-8) karna diambil
dari air maka ia dinamai musa dan hidupnya diistana orang inilah yang dipilih Allah untuk
membawa orang israel keluar dari tanah mesir ketaman kanaan sejak masa abraham
(keluaran4) dalam perjalanan dari mesir menuju tanah kanaan Allah memberikan “dasa titah
(10 perintah Allah / digunung sinai pada musa yang tertulis (keluaran 20:1-7)

Anda mungkin juga menyukai